Anda di halaman 1dari 10

SENAT MAHASISWA

AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI


Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN


KEGIATAN 10 MUHARAM 1443 HIJRIYAH
23 AGUSTUS 2021

A. Pendahuluan
Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT dimana telah melimpahkan
nikmat keberkahan kepada kita. Sholawat serta salam semoga selalu tetap tercurahkan
kepada Nabi Muhammad SAW, pada keluarga-Nya dan para sahabat-
Nya, para tabi’in, serta seluruh pengikut-Nya yang selalu setia sampai akhir zaman.

Tahun Baru Islam atau biasa disebut Tahun Baru Hijriah diperingati setiap tanggal 1
Muharram. Penanggalan Tahun Hijriah ditetapkan oleh Khalifa Umar Bin Khattab
saat Nabi Muhammad SAW beserta sebagian pengikutnya hijriah dari Mekkah ke
Madinah. Peristiwa ini mempunyai makna yang penting bagi umat Islam karena
perpindahan Nabi Muhammad SAW beserta sebagian pengikutnya dari Mekkah ke
Madinah karena tekanan kaum Quraisy di Mekkah. Hijriah sendiri mempunyai makna
yang berarti perpindahan atau menyingkir ke tempat yang satu ke tempat yang lain
yang lebih aman dan menjauhkan dari dosa.

Kegiatan santunan ini merupakan bentuk kepedulian dan tanggung jawab sosial kita
terhadap masyarakat, khususnya di lingkugan Akper Fatmawati, selain itu melalui
kegiatan bakti sosial ini kami dapat menanamkan nilai-nilai empati, peduli, kerja
sama dalam tim dan tanggung jawab. Untuk itu, kami dari Bidang Pengabdian
Masyarakat Senat Mahasiswa (SEMA) aktif berpartisipasi untuk secara bersamasama
memberi saudara/i kita santunan kepada anak yatim di lingkungan Akper Fatmawati.

B. Tujuan
Tujuan dari kegiatan ini terdiri dari:
1. Tujuan Umum
Menanamkan nilai-nilai iman dan taqwa kepada Allah SWT sebagai landasan
menuju akhlak yang terpuji dalam rangka menghadapi era globalisasi
2. Tujuan Khusus
a. Mendekatkan diri kepada Allah SWT
b. Menghidupkan syiar Islam
c. Mempererat ukhuwah Islamiyah khususnya keluarga Akper Fatmawati

1
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

Jakarta.
d. Mempererat tali persaudaraan keluarga Akper Fatmawati Jakarta.
e. Memberikan motivasi kepada generasi penerus agar selalu memiliki iman
dalam dirinya sesuai dengan kepercayaan agama.

C. Tema Kegiatan “Tumbuhkan Ukhuwah Islamiyah untuk Membentuk Muslim


Berakhlaqul Karimah dan Berjiwa Sosial Sesuai dengan Kaidah Islam”

D. Peserta Kegiatan
Kegiatan ini mengikutsertakan seluruh mahasiswa/i, staf pengajar, dan karyawan
Akper Fatmawati Jakarta.

E. Waktu dan Tempat


Hari/ Tanggal : Senin, 23 Agustus 2021
Waktu : 13.00 WIB - 15.30 WIB
Tempat : Jl. H. Beden No. 25 Pondok Labu. Jakarta Selatan

F. Biaya
Biaya penyelenggara ini bersumber dari keseluruhan mahasiswa/i tingkat 1, 2 dan 3,
kas SEMA-BPM, institusi dan donatur Rp 6.890.000 (Enam Juta Delapan Ratus
Sembilan Puluh Ribu Rupiah) dan pengeluaran dana sebesar Rp 6.890.000 (Enam
Juta Delapan Ratus Sembilan Puluh Ribu Rupiah). Adapun perincian keuangan
kegiatan ini dijabarkan dalam laporan keuangan. terlampir

G. Pelaksanan Kegiatan
Berikut adalah laporan pelaksanaan kegiatan 10 Muharram 1443 H doa bersama dan
santunan anak yatim dari setiap seksi:
1. Seksi Acara
Kegiatan 10 Muharram 1443 H dan tasyakuran dilaksanakan pada: hari Senin, 23
Agustus 2021. Kegiatan bertempat di Aula Akademi Keperawatan Fatmawati
Jakarta, dengan mahasiswa yang hadir berjumlah 20 (10 panitia laki-laki dan 10
panitia perempuan) mahasiswa secara luring dan 231 (Tingkat 1: 9 laki-laki, 95
perempuan. Tingkat 2: 6 laki-laki, 91 perempuan, dan tingkat 3: 3 laki-laki, 27
perempuan) mahasiswa secara daring.

2
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

Waktu pelaksanaan kegiatan 10 Muharram 1443 H dan tasyakuran pada hari


Senin, 23 Agustus 2021 pukul 13.00 WIB, pada hari pelaksanaan kegiatan, acara
tepat dilakukan sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan dan tidak ada kendala
jaringan saat kegiatan dimulai.

Pembukaan acara kegiatan 10 Muharram 1443 H berupa pembacaan doa


pembuka, membaca tahlil untuk almarhumah Dra. Sudarmi dilanjutkan dengan
pembaca surat Yasiin yang dilaksanakan di Aula Akper Farmawati Jakarta
berjalan dengan lancar.

Namun ada beberapa kendala pada saat berjalannya kegiatan 10 Muharram 1443 H
doa bersama dan santunan anak yatim yaitu terdapat penambahan 1 anak yatim
sehingga bingkisan yang telah disiapkan kurang 1 lalu sie perlengkapan membeli 1
paket bingkisan tersebut. Solusi untuk ke depannya persiapkan data anak yatim
yang sudah pasti dan pastikan bahwa tidak ada perubahan secara mendadak, agar
santunan lebih baik dan terkoordinir oleh penanggung jawab acara.

2. Seksi Konsumsi
Pada kegiatan ini seksi konsumsi tidak mendapatkan hambatan karena sebelumnya
telah menyediakan konsumsi sesuai dengan jumlah mahasiswa/i, dosen, dan
karyawan Akper Fatmawati Jakarta.

Namun ada beberapa kendala yaitu kurangnya partisipasi panitia untuk membantu
mengambil konsumsi dikarenakan kurangnya komunikasi antar panitia dengan
baik. Solusi untuk kedepannya yaitu berkoordinasi dengan panitia lain untuk
membantu mengambil konsumsi dan meningkatkan komunikasi yang baik antar
panitia.

3. Sie Perlengkapan
Dalam kegiatan memperingati 10 Muharram 1443 H, seksi perlengkapan
bertanggung jawab dalam menyediakan bahan-bahan dekorasi dan sembako serta
hadiah untuk anak yatim. Barang yang dibutuhkan seperti banner, lampu
tumblr/lampu hias, dan tanaman hias, sembako untuk masing-masing anak yatim.

3
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

Adapun laporan keuangan seksi perlengkapan terlampir. Dalam kegiatan ini kami
dapat melaksanakan tugas dengan baik.

Namun ada beberapa kendala yaitu penambahan bingkisan yang mendadak


dikarenakan kurangnya koordinasi antara pihak panitia dan pihak keluarga anak
yatim tersebut. Solusi untuk kedepannya yaitu validasi kembali penerima santunan
agar tidak terjadi hal serupa.

4. Seksi Dokumentasi
Pada kegiatan ini seksi dokumentasi tidak mendapatkan hambatan karena
sebelumnya telah menyediakan prasarana berupa kamera dan tripod. Hasil fot
dokumentasi terlampir.

H. Penutup
Demikianlah ini kami buat dan kami susun. Untuk itu, partisipasi dan kerja sama dari
semua pihak dalam mensukseskan kegiatan ini sangat kami harapkan. Atas segala
perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.

PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN 10 MUHARAM 1443 H DAN DAN DOA BERSAMA
SENAT MAHASISWA PERIODE 2020-2021
JAKARTA 23 Agustus 2021

Ketua Senat Mahasiswa, Ketua Pelaksana,

Zam Zam Zahrandika Busyro Ihda Chafa

Mengetahui,

Direktur Akper Fatmawati Wadir Bidang Kemahasiswaan & Alumni

Ns. DWS Suarse Dewi, M. Kep, Sp. Kep MB Ns. Tjahjanti K, M. Kep., Sp. Kep.J
4
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

5
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN 1 MUHARAM 1443 H DAN SANTUNAN ANAK YATIM
SENAT MAHASISWA AKPER FATMAWATI JAKARTA
SENIN, 23 AGUSTUS 2021

Penasehat : Direktur Akademi Keperawatan Fatmawati Jakarta dan


Wadir III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni

Penanggung Jawab : Ketua Sema Periode 2021-2022


Zam Zam Zahrandika

Ketua Panitia : Busyro Ihda Chafa


Wakil Ketua : Rizal Akmal
Sekertaris : 1. Sarah Sri Rahayu
2. Shinta Aprillia
Bendahara : 1. Vera Magdalena
2. Salsabila Aquila
Seksi Acara : 1. Annisa Nabila 5. Wisnu Yuwono
2. Hilda Fauziah 6. Ahmad Afifi
3. Rendy 7. Maudy Luthfiani
4. Muhammad Rizqi
Seksi Humas : 1. Karerina Priska
2. Ima Maulina
3. Sofiatul
4. Razu Makarim
Seksi Konsumsi : 1. Nindi Fakhira
2. Annisa Robiyatul
3. Tatang Komarudin
4. Syifa Fitaloka
Seksi Perlengkapan : 1. Sherly Hermanda
2. Ageng Agatri
3. Ketut Wiradana
4. Heru Silitonga
5. Muhammad Zaky
Seksi Dekorasi : 1. Ine Adelina Putri
2. Ndaru Prayoga
3. Anggie Revaldo
4. Dila Fitria
5. Ramallah
Seksi Dokumentasi : 1. Amelia Sri Rezeki
2. Intan Permata

6
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

SUSUNAN ACARA DALAM RANGKAIAN KEGIATAN 1 MUHARAM 1443


HIJRIAH
SIE. KEROHANIAN
SENAT MAHASISWA AKPER FATMAWATI JAKARTA PERIODE
2021-2022

No. Waktu Kegiatan Pengisi Acara


1. 16.00-16.05 WIB Pembukaan MC
2. 16.05-16.45 WIB Istighosah dan Pembacaan Muhammad Iqbal
Tahlil (Alumni Akper
Fatmawati)
3. 16.45-16.55 WIB Pembacaan doa akhir tahun Muhammad Iqbal
(Alumni Akper
Fatmawati)
4. 16.55-17.05 WIB Pembacaan doa awal tahun Muhammad Iqbal
(Alumni Akper
Fatmawati)
5. 17.05-17.10 WIB Penutup MC

SUSUNAN ACARA DALAM RANGKAIAN KEGIATAN 10 MUHARAM 1443


HIJRIAH
SIE. KEROHANIAN
SENAT MAHASISWA AKPER FATMAWATI JAKARTA
PERIODE 2021-2022

No Waktu Kegiatan Penanggung


. Jawab
1. 13.00-13.15 WIB Peserta memasuki ruangan dan Hilda
absen Fauziah
2. 13.15-13.30 WIB Sambutan-sambutan: Wisnu
1. Ketua acara : Busyro Ihda Yuwono
2. Ketua Sema : Zamzam
Zahrandikan
3. Wadir III Bidang
Kemahasiswaan dan Alumni :
Ns. Tjahjanti Kristianingsih,
M.Kep. J
4. Direktur Akper Fatmawati :
Ns. DWS. Suarse Dewi,
M.kep, Sp.Kep. MB
3. 13.30-13.45 Pembacaan Ayat Suci Alquran: Rendy
WIB Regina Arianti
Pembacaan Sari Tilawah: Puspita

7
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

4. 13.45-14.45 WIB Pembicara (Ust. M. Husni Tamrin) Annisa


Nabila

5. 14.45-15.00 WIB Sesi tanya jawab Hilda Fauziah Hilda


Fauziah
6. 15.00-15.10 WIB Doa Bersama Muhammad
Rizqi
7. 15.10-15.25 WIB Santunan anak yatim Annisa
Nabila
8. 15.25-15.40 WIB Penutup Wisnu
Yuwono

8
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

Sambutan MC

Sambutan Ketua Sema dan Ketua Pelaksana

Sambutan Wadir Bidang Kemahasiswaan & Alumni

9
SENAT MAHASISWA
AKADEMI KEPERAWATAN FATMAWATI
Jl. Margasatwa, Gg. H. Beden No: 25 Pondok Labu – Jakarta Selatan
Telp. : (021) 7660607 (Hunting) 7501524 / 7660552 Ex. 401.559
Email : sema.bpm.akfat@gmail.com

Pembacaan Tahlil dan Yasin Dipimpin oleh


Ustdz Muhammad Husni Thamrin dan

Sesi Foto dan Penyerahan Bingkisan kepada Anak Yatim

10

Anda mungkin juga menyukai