Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

EDUCATION FESTIVAL (EDUFEST) 2022 SMKN JATILUHUR


“SMK Future inspiration”

SMK Negeri Jatiluhur


Kantor Cabang Dinas Wilayah IV
Dinas Pendidikan
Provinsi Jawa Barat
2022
KATA PENGANTAR

Dengan hormat,

SMK Negeri Jatiluhur akan mengadakan kegiatan pengenalan program SMK menunjang
PJBL (Project Based Learning ) dengan produk dan pengembangan teknologi termodern
dengan nama Education Festival (EduFest) 2022. Kegiatan ini akan dijadikan agenda rutin
tahunan, dan tahun ini merupakan penyelenggaraan yang ke-1. EduFest 2022 akan
diselenggarakan pada hari Selasa, Rabu dan Kamis, 20-22 Desember 2022.

EduFest 2022 adalah kegiatan terintegrasi yang menggabungkan aktivitas promosi, pameran,
dan presentasi, dalam satu kesatuan wadah yang diharapkan dapat memberi manfaat maksimal
bagi Sekolah Menengah Pertama, Para Akademisi dan Lingkungan Sekolah , serta bagi peserta
didik SMKN Jatilhhur dan bagi perwakilan peserta didik SMP/MTs/SMA/SMK/MA se-
Kota/Kabupaten Purwakarta.

Merupakan sebuah kehormatan yang besar bagi kami dapat bekerjasama dengan perguruan
tinggi/lembaga,dan Perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Dengan segala harapan baik kami,
semoga kerjasama yang terjalin dapat membawa kesuksesan gemilang bagi Pendidikan yang
ada di Purwakarta.

Hormat kami,

Muhammad Hariadi. S.Pd

(Ketua Pelaksana EduFest 2022)


PENDAHULUAN
Mendapatkan mutu pendidikan yang baik untuk anak adalah impian bagi seluruh orangtua,
Namun banyak langkah yang keliru untuk peserta didik SMP untuk melanjutkan ke jenjang
selanjutnya SMA/SMK/MA khususya menuju ke SMK peserta didik lebih mengengesampingkan
menjadikan untuk pilihan kedua. Setelah menjadikan pilihan kedua peserta didik di khawatirkan
memilih jurusan yang salah yang tidak sesuai dengan keinginannya karen ketidaktahuan dan
kurangnya sosialisi tentang jurusan yang ada di SMK dan output nya setelah menerima pendidikan
di SMK.

Keterampilan pengambilan keputusan merupakan hal yang penting, sebab apabila individu
tidak tepat dalam mengambil keputusan, hal tersebut akan berdampak pada kehidupan selanjutnya.
Terkait dengan pengertian pengambilan keputusan, Siagian menyatakan, “pengambilan keputusan
adalah suatu pendekatan yang sistematis terhadap hakikat alternatif yang dihadapi dan mengambil
tindakan yang menurut perhitungan merupakan tindakan yang paling tepat” (1979: 83).Lebih
lanjut, Stoner memaparkan, “pengambilan keputusan adalah proses yang digunakan untuk memilih
suatu tindakan sebagai cara pemecahan masalah” (dalam Hasan 2002: 10).

Dengan Kata lain tujuan di adakannya Education Festival 2022 untuk mengedukasi proses
pembelajaran di SMK berikut dengan jurusannya, produk yang di buatnya dan output lulusannya
menjadi intens kami selaku penyelenggaran untuk peserta didik SMP tidak salah dalam memilih.
Serta ada pameran produktif hasil karya siswa/siswi SMK yang menjadi nilai ekonomis yang di
jual selama kegiatan berlangsung.

LANDASAN HUKUM
A. Undang-Undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
B. Keputusan/Program Kepala SMK Negeri Jatiluhur 2022/2023.

TUJUAN
Secara umum kegiatan ini bertujuan untuk mendapatkan berbagi informasi terkini mengenai dunia
pendidikan SMK. Secara Khusus tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk :
1. Mendapatkan informasi perkembangan kurikulum di SMK serta dinamika bentuk-bentuk
pelayanan pembelajaran.
2. Mendapatkan bimbingan dalam menentukan pilihan jurusan di SMK demi
mengembangkan kompetensi serta masa depannya.
3. Mendapatkan peluang untuk mengamati sumber-sumber pembelajaran agar tepat
menentukan pilihan sesuai dengan standar kompetensi lulusan yang berlaku.
4. Menampilkan produk SMK kreatif dan jasa yang ditawarkan hasil karya siswa/siswi yang
memiliki nilai jual dan dapat bersaing dengan pasar global dan lokal sesuai tujuan
kurikulum merdeka.

NAMA DAN TEMA ACARA

EDUCATION FESTIVAL 2022 SMK N JATILUHUR


“ SMK future Inspiration “
DESKRIPSI ACARA

EDUCATION FESTIVAL (EDUFEST) 2022


“Smk future inspiration”
Waktu Selasa - Kamis, 20-22 Desember 2022
Tempat Lapang SMK Negeri Jatiluhur

Acara - Pameran Pendidikan


- Pameran produk kreatif SMK Negeri Jatiluhur
- Lomba Pentas Seni Siswa
- Presentasi (on booth) SMK Negeri Jatiluhur
- Hiburan (Guest Star)
Target Peserta 2000 (peserta didik SMP dari tujuh Smp se-kecamatan Jatiluhur)
2000 (peserta didik SMK/SMA/MA dan orangtua se-Purwakarta)
Acara - Pameran Pendidikan
- Pameran produk kreatif SMK Negeri Jatiluhur
- Presentasi (on booth) SMK Negeri Jatiluhur
- Hiburan (Guest Star)
Target Peserta 2000 (peserta didik SMP dari tujuh Smp se-kecamatan Jatiluhur)
ROAD MAP EVENT
2000 (peserta didik SMK/SMA/MA dan orangtua se-Purwakarta)

12 Desember 2022 13 Desember 2022 14 Desember 2022 15 Desember 2022 16 Desember 2022 20 Desember 2022 21 Desember 2022 22 Desember 2022
PEKAN OLAH RAGA PEKAN OLAH RAGA PEKAN OLAH RAGA PEKAN OLAH RAGA PEKAN OLAH RAGA
ANTAR KELAS ANTAR KELAS ANTAR KELAS ANTAR KELAS ANTAR KELAS EDUCATION FESTIVAL 2022 EDUCATION FESTIVAL 2022 EDUCATION FESTIVAL 2022
PORAK PORAK PORAK PORAK PORAK
perlombaan futsal perlombaan futsal perlombaan futsal perlombaan futsal Final perlombaan futsal
Pembukaan Acara Pembukaan Acara H-2 Pembukaan Acara H-3
kompetisi full kompetisi full kompetisi full kompetisi full kompetisi full
perlombaan voli kompetisi perlombaan voli kompetisi perlombaan voli kompetisi perlombaan voli kompetisi Final perlombaan voli
Pembacaan doa Materi 1 (Kurikulum SMK) Materi 1 (Lulusan SMK)
full full full full kompetisi full
Waktu Pelaksanaan : Waktu Pelaksanaan : Waktu Pelaksanaan : Waktu Pelaksanaan : Waktu Pelaksanaan :
Sambutan Kepala Sekolah Materi 2 (Inovation SMK) Pengumuman Lomba Futsal
09.00 s/d 15.00 wib 09.00 s/d 15.00 wib 09.00 s/d 15.00 wib 09.00 s/d 15.00 wib 08.00 s/d 11.00 wib
Tempat : Lapangan SMK Tempat : Lapangan SMK Tempat : Lapangan SMK Tempat : Lapangan SMK Tempat : Lapangan SMK Simbolis pengesahan Acara dan Gunting Pita
Pembagian Rapot kelas XI TKJ Pembagian Rapot kelas XII TKJ
Negeri Jatiluhur Negeri Jatiluhur Negeri Jatiluhur Negeri Jatiluhur Negeri Jatiluhur Peresmian Gedung Sekolah Baru
Peserta Siswa Seluruh Peserta Siswa Seluruh Peserta Siswa Seluruh Peserta Siswa Seluruh Peserta Siswa Seluruh
Pembagian Rapot kelas X TKJ Bintang Tamu Hiburan Pengumuman Lomba Voli
Tingkatan Tingkatan Tingkatan Tingkatan Tingkatan
PJ : Kesiswaan PJ : Kesiswaan PJ : Kesiswaan PJ : Kesiswaan PJ : Kesiswaan (MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI (MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI
Pengumuman Lomba Pentas Seni
Bid.Olahraga Bid.Olahraga Bid.Olahraga Bid.Olahraga Bid.Olahraga KELAS KELAS
Pendaftaran : Maksimal Pendaftaran : Maksimal Pendaftaran : Maksimal Pendaftaran : Maksimal Pendaftaran : Maksimal
Pembagian Rapot kelas X DPIB Pembagian Rapot kelas XI DPIB Pembagian Rapot kelas XII DPIB
Tgl 07 Desember 2022 Tgl 07 Desember 2022 Tgl 07 Desember 2022 Tgl 07 Desember 2022 Tgl 07 Desember 2022
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI (MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI
Persiapan Guest Star
KELAS KELAS
Pembagian Rapot kelas X DPIB Pembagian Rapot kelas XI DPIB Pembagian Rapot kelas XII DPIB
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI (MAIN STAGE) LOMBA PENTAS SENI
Penampilan Guest Star
KELAS KELAS
Penutupan Acara hari ke-1 Penutupan Acara hari ke-2 Penutupan Acara hari ke-3
DENAH DENAH
EDUCATION FESTIVAL 2022 PEKAN OLAH RAGA ANTAR KELAS (PORAK)
SMK NEGERI JATILUHUR SMK NEGERI JATILUHUR
SMK FUTURE INSPIRATION SMK FUTURE INSPIRATION

PARKIR MOBIL

JL. KP CIKUYA KEMBANGKUNING JL. KP CIKUYA KEMBANGKUNING

PINTU MASUK PINTU MASUK

A 1 6 11 A

PARKIR MOBIL
A 2 7 12 A

PARKIR MOTOR PARKIR MOTOR

A 3 8 13 A

A 4 9 14 A

A 5 10 15 A LAPANG FUTSAL LAPANG VOLI


TOILET TOILET
MUSHOLLA MUSHOLLA

A A

MAIN STAGE/PODIUM

PODIUM

RUANG KELAS BARU RUANG KELAS BARU


KANTIN

KANTIN
RUANG PRAKTIK SISWA RUANG PRAKTIK SISWA

1 : Jurusan TKJ A : Booth UMKM


2 : Kewirausahaan TKJ
3:
TOILET TOILET
4:
5:
6 : Jurusan DPIB
7 : Kewirausahaan DPIB
8:
CLEAR AREA CLEAR AREA
9:
10 :
11 : Jurusan TBSM
12 : Kewirausahaan TBSM
13 :
14 :
15 :
A : Booth UMKM
PESERTA, FASILITAS DAN PROSEDUR KERJASAMA
A. Peserta
Peserta dari edufest 2022 ini yaitu berasal dari jenjang SMP/MTs dan SMA/SMK/MA
dan unsur lingkungan, orangtua dan lembaga lainnya.
B. Fasilitas
- Booth/Stand dengan ukuran 2x3 -
m2
- Meja 1 Buah dan Kursi 1 Buah -
- Logo dalam media promosi -
- Listrik 2A -
- Steker Listrik -

C. Prosedur Kerjasama
• SMK Negeri Jatiluhur menyediakan 15 Stand dengan 6 Stand bimbingan Belajar
/hari
• Fee booth Rp. 100.000,-/hari, jika menjadi sponsor/donatur dan membutuhkan
booth akan di sediakan secara geratis oleh panitia.
• Panitia memasang banner EduFest 2022 yang berisi logo sponsor/donatur/tenant
EduFest 2022 selama pelaksanaan.
• Konfirmasi Kerjasama paling lambat 07 Desember 2022 melalui contact person
;
o Muhammad Hariadi 08112347011

• Rekening Panitia :
2310599045 an Muhamad Hariadi (Bank Central Asia)
1730020003993 an Muhamad Hariadi (Bank Mandiri)
0083620218100 an Muhamad Hariadi (Bank Jabar Banten)

o Confirm Transaction Muhammad Hariadi 08112347011


ESTIMASI BIAYA
 RENCANA PEMASUKAN

KAS Sekolah : Rp. 10.000.000,-


Booth Fee : Rp. 2.700.000,-
Sponsor/Donatur : Rp. –
Jumlah : Rp. 12.700.000,-

 RENCANA PENGELUARAN

NO ITEM KEGIATAN BIAYA SUMBER


A. KEGIATAN PEKAN OLAH RAGA ANTAR SISWA
1 KONSUMSI PANITIA 5 HARI Rp 7,200,000 KAS SEKOLAH
2 HADIAH LOMBA FUTSAL Rp 1,500,000
3 HADIAH LOMBA VOLI Rp 1,500,000
4 HADIAH LOMBA PENTAS SENI Rp 2,000,000
B. EDUCATION FESTIVAL 2022
1 TENDA TAMU 10x5 x3 hari Rp 2,430,000
2 KURSI PLASTIK @100x3hari Rp 2,250,000
3 TRANSPORTASI Rp 1,000,000
4 PANGGUNG RIGING 10x8 x 3 hari Rp 24,000,000
SOUND SYSTEM + ALAT BAND
5 Rp 15,000,000
@3hari paket
6 DEKORASI Rp 3,500,000
KAS SEKOLAH +
7 KONSUMSI Rp 4,320,000
Pembayaran booth/stand
8 PEMASANGAN SPANDUK Rp 1,500,000
9 GUEST STAR 2 Rp 5,000,000
10 NARASUMBER Rp 1,800,000
11 BOOTH/STAND 2x3 @15 x 3 Hari Rp 13,500,000

JUMLAH BIAYA Rp 86,500,000


PENUTUPAN

Untuk mencapai suatu keberhasilan dalam suatu kegiatan diperlukan suatu dukungan,
kerja sama dari segala komponen yang terlibat dan ikut terkait di dalamnya. Dengan
terselenggaranya Education Festival (EduFest) 2022 SMKN Jatiluhur, diharapkan mampu
menjadi langkah berikutnya untuk meningkatkan Pendidikan Indonesia dan memacu
kreativitas pada peserta didik. Semoga kegiatan Education Festival (EduFest) 2022 SMKN
Jatiluhur ini mendapat ridho Allah SWT. Atas kerjasama, perhatian, dan bantuannya kami
mengucapkan terima kasih.
LAMPIRAN
SUSUNAN ACARA

SUSUNAN ACARA EDUFEST 2022 HARI KE-1 Selasa 20 Desember 2022


JAM
NO DURASI KETERANGAN PIC Tempat
AWAL - AKHIR

1 8:30 - 8:45 0:15 Pembukaan Acara MC Podium


2 8:45 - 9:00 0:15 Pembacaan doa Arif Mulyana S.Pd Podium
3 9:00 - 9:30 0:30 Sambutan Kepala Sekolah Kepala Sekolah Podium
Simbolis pengesahan Acara dan Kepala Sekolah/Kepala Dinas/Kepala
Podium dan Lokasi
4 9:30 - 10:30 1:00 Gunting Pita Peresmian Gedung Bidang Dinas Pendidikan Provinsi
Gedung Baru
Sekolah Baru /Kepala KCD wil IV Jawa Barat
5 10:30 - 12:00 1:30 Pembagian Rapot kelas X TKJ Wali kelas X Kelas
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
12:00 - 12:00 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
6 12:00 - 13:30 1:30 Pembagian Rapot kelas X DPIB Wali kelas X Kelas
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
13:30 - 13:30 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
7 13:30 - 15:00 1:30 Pembagian Rapot kelas X DPIB Wali kelas X Kelas
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
15:00 - 15:00 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
8 15:00 - 15:15 0:15 Penutupan Acara hari ke-1 MC Podium
9 15:15 - 16:00 0:45 Pembersihan Area Event OSIS/MPK Area

SUSUNAN ACARA EDUFEST 2022 HARI KE-2 Rabu 21 Desember 2022


JAM
NO DURASI KETERANGAN PIC Tempat
AWAL - AKHIR

1 8:30 - 8:45 0:15 Pembukaan Acara H-2 MC Podium


2 8:45 - 9:45 1:00 Materi 1 (Kurikulum SMK) Waka Kurikulum Podium
3 9:45 - 10:45 1:00 Materi 2 (Inovation SMK) Waka Kurikulum Podium
4 10:45 - 12:15 1:30 Pembagian Rapot kelas XI TKJ Wali kelas XI Kelas
12:15 - 12:15 Bintang Tamu Hiburan OSIS/MPK Podium
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
12:15 - 12:15 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
5 12:15 - 13:45 1:30 Pembagian Rapot kelas XI DPIB Wali kelas XI Kelas
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
13:45 - 13:45 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
7 13:45 - 15:15 1:30 Pembagian Rapot kelas XI DPIB Wali kelas XI Kelas
(MAIN STAGE) LOMBA PENTAS
15:15 - 15:15 OSIS/MPK Podium
SENI KELAS
8 15:15 - 15:30 0:15 Penutupan Acara hari ke-2 MC Podium
9 15:30 - 16:00 0:30 Pembersihan Area Event OSIS/MPK Area

SUSUNAN ACARA EDUFEST 2022 HARI KE-3 Kamis 22 Desember 2022


JAM
NO DURASI KETERANGAN PIC Tempat
AWAL - AKHIR

1 8:30 - 8:45 0:15 Pembukaan Acara H-3 MC Podium


2 8:45 - 9:45 1:00 Materi 1 (Lulusan SMK) Waka Kurikulum Podium
3 9:45 - 10:00 0:15 Pengumuman Lomba Futsal MC Podium
4 10:00 - 11:30 1:30 Pembagian Rapot kelas XII TKJ Wali kelas XII Kelas
11:30 - 11:30 Pengumuman Lomba Voli MC Podium
11:30 - 11:30 Pengumuman Lomba Pentas Seni MC Podium
5 11:30 - 13:00 1:30 Pembagian Rapot kelas XII DPIB Wali kelas XII Kelas
13:00 - 13:00 Persiapan Guest Star OSIS/MPK Podium
7 13:00 - 14:30 1:30 Pembagian Rapot kelas XII DPIB Wali kelas XII Kelas
14:30 - 14:30 Penampilan Guest Star OSIS/MPK Podium
8 14:30 - 14:45 0:15 Penutupan Acara hari ke-3 MC Podium
9 14:45 - 15:15 0:30 Pembersihan Area Event OSIS/MPK Area

Anda mungkin juga menyukai