Anda di halaman 1dari 6

TUGAS PRAKTEK 1

LATIHAN UJI KOMPETENSI 1


PEMBELAJARAN TERPADU
DI SD

PEGGY RAMADHANAYANI SAYUGA


NIM : 850342765
TUGAS 3
PDGK 4205
1. Kegiatan akhir dan tindak lanjut dalam pembelajaran terpadu dilakukan untuk
memantapkan pemahaman siswa terhadap kegiatan belajar yang telah berlangsung,
mengetahui keberhasilan siswa dalam kegiatan pembelajaran yang telah dijalani, serta
memberikan tindak lanjut untuk mengembangkan kemampuan yang baru dikuasai siswa.
Pilihlah salah satu subtema yang hendak Anda bahas tetapkan kompetensi dasar dari
subtema tersebut kemudian rumuskan langkah-langkah kegiatan akhir dan tindak lanjut
pembelajaran yang akan dilakukan. Susunlah langkah-langkah tersebut dengan tetap
memperhatikan prinsip-prinsip dalam mengembangkan pembelajaran secara terpadu.

Tema 1 : Hidup Rukun


Sub Tema 1 : Hidup Rukun di Rumah
Pembelajaran Ke : 6

KOMPETENSI DASAR (KD)


PPKn
1.1 Menerima hubungan gambar bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi
kapas dan sila-sila Pancasila sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
2.1 Bersikap bekerja sama, disiplin, dan peduli sesuai sila-sila Pancasila dalam lambang
negara ‘Garuda Pancasila” dalam kehidupan sehari-hari.
3.1 Mengidentifikasi hubungan antara simbol dan sila-sila Pancasila dalam lambang negara
Garuda Pancasila.
4.1 Menjelaskan hubungan gambar pada lambang negara dengan sila-sila Pancasila.

Bahasa Indonesia
3.1 Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu
yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun
Matematika
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah dan menentukan lambangnya berdasarkan nilai
tempat dengan menggunakan model konkret serta cara membacanya
4.1 Membaca dan menyajikan bilangan cacah dan lambangnya berdasarkan nilai tempat
dengan menggunakan model konkret
Kegiatan akhir
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil belajar selama sehari
(Integritas)
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk mengetahui hasil ketercapaian
materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
 Memberi motivasi terhadap siswa
 Melakukan penilaian hasil belajar
Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk
mengakhiri kegiatan pembelajaran) (Religius)
Remedial
 Guru memberikan penjelasan lebih lanjut bagi siswa yang belum mampu menjelaskan
makna ungkapan yang berkaitan dengan hidup rukun.
 Guru memberikan bimbingan bagi siswa yang belum mampu menceritakan pengalaman
menerapkan sila keempat dan sila kelima Pancasila.
 Guru memberikan penjelasan lebih lanjut tentang cara menuliskan bilangan tiga angka
dalam kata-kata.

Pengayaan
 Guru memberikan tugas tambahan kepada siswa yang telah mampu menjelaskan makna
ungkapan dengan benar.
 Guru menugaskan siswa yang telah mampu menceritakan pengalaman menerapkan sila
keempat dan sila kelima Pancasila, untuk menuliskan cerita tersebut.
 Guru memberikan soal yang lebih bervariasi bagi siswa yang telah mampu menuliskan
cerita tersebut.

LEMBAR KERJA SISWA

1. Makna dari ungkapan banyak akal adalah …..

A. Jujur

B. Pandai

C. Tidak Sombong

2. Kalimat Berikut yang memuat ungkapan adalah ….

A. Karena Menderita sakit hati, paman dirawat di rumah sakit.

B. Cerita itu hanya kabar angin belaka

C. Ayah Membeli seekor Kambing hitam

3. Penulisan bilangan tiga ratus tiga adalah


A. 303

B. 330

C. 333

4. Mana yang termasuk bilangan cacah

A. -12

B. -1

C. 34

5. Simbol berbentuk bintang melambangkan pancasila ….

A. Ketiga

B. Keempat

C. Pertama

6. Bermusyawarah di rumah untuk menentukan tujuan berlibur merupakan pengamalan


pancasila ke ….

A. Pertama

B. Kedua

C. Keempat

KUNCI JAWABAN
1. B

2. B

3. A

4. C

5. C

6. C

1. Ibu Nanda adalah wali kelas 4 di salah satu sekolah dasar di Jakarta. Beliau dikenal
sebagai guru yang ramah dan dekat dengan siswanya. Pada saat proses pembelajaran
suasana kelas terlihat menyenangkan, hal ini dikarenakan ibu Nanda senantiasa
memberikan metode pengajaran yang beragam. Adakalanya beliau mengangkat suatu
tema untuk didiskusikan secara berkelompok, lain waktu ibu Nanda mengajak siswa
keluar kelas untuk mengamati beberapa tanaman obat yang dipelihara di rumah kaca
milik sekolah. Jika mendapati siswa yang mengerjakan tugas. Selain itu ibu Nanda juga
sangat piawai dalam mengintegrasikan media pembelajaran, beliau tidak hanya
menampilkan materi melalui media tapi juga meminta siswanya untuk membuat produk
pembelajaran dengan berbagai media. Ketika ibu Nanda mendapati siswa mengerjakan
tugas dengan baik beliau tidak segan untuk memberikan pujian dan hadiah. Uraikan
keterampilan apakah yang melekat pada diri ibu Nanda yang sangat bermanfaat pada
pembelajaran terpadu

Ibu nanda termasuk guru yang memiliki kemampuan mendiagnosa murid, keterampilan
memilih strategi pengajaran, kemampuan berinteraksi dengan murid, dan keterampilan
menilai efektifitas mengajar. Ibu nanda juga termasuk guru yang bisa membangkitkan
motivasi belajar anak dengan siswa membuat produk pembelajaran dan menganalisis
lingkungan sekitar yang dikaitkan dengan pembelajaran yang sedang berlangsung

2. Terdapatnya bentuk penilaian alternatif yang beragam, diantaranya adalah catatan sekolah
dan jurnal. Keduanya merupakan catatan harian siswa yang berisi mengenai kemajuan
maupun kendala yang dihadapi siswa. Uraikan perbedaan diantara keduanya, kemudian
buatlan contoh dari catatan sekolah dan jurnal.

Pada catatan sekolah dan jurnal keduanya merupakan catatan harian siswa yang berisi
mengenai kemajuan maupun kendala yang dihadapi siswa, yang menjadi perbedaan
keduanya jurnal berisi tentang kegiatan belajar yang disampaikan oleh guru pada hari
tersebut.

Contoh catatan harian peserta didik

Kelas :
Semester :
Tahun Pelajaran :

NO HARI/TANGGAL NAMA KEJADIAN TINDAK


PESERTA LANJUT
DIDK
1 Jumat, 11 Desember Dian anggraeni Memisahkan Perbuatan dian
2020 temannya yang termasuk
sedang kegiatan yang
berkelahi berani
2 Jumat, 11 Desember Risma Risma sudah Sudah bisa
2020 panjaitan bisa memahmi menjelaskan
bilangan cacah makna
bilangan cacah
dan
mengerjakan
soal bilangan
cacah
Contoh

JURNAL HARIAN
Kelas / semester : II / 1
Tahun Pelajaran : 2020 / 2021

Hari/ Sub PB Kompete Penilaian


Tema Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran
Tgl Tema Ke nsi Dasar Pembelajaran

 Menyebut  Guru mengamati Pengetahuan:


Bhs Ind kan ungkapan kemampuan siswa Menyebutkan
3.1 dalam teks lagu dalam menemukan Ungkapan di
4.1 tentang hidup makna ungkapan Dalam Teks
rukun. melalui kalimat yang Rubrik
 Menuliska ditulisnya. Guru bisa Menuliskan
menambahkan Ungkapan dan
n ungkapan menggunakan
dalam teks lagu ungkapan yang lain.
ungkapan dalam
 Siswa menyebutkan
kalimat
arti ungkapan dalam
kalimat tersebut
MTK  Menampil  Siswa berlatih Rubrik Penilaian
3.1 kan kuat lemah membaca bilangan Membaca
4.1 bunyi pada lagu. melalui kegiatan Bilangan Cacah
Jumat 1 Sampai 999
 Membaca memasangkan
, 11 1 Hidup
bilangan cacah gabungan gambar
Dese Hidup Ruku 3 sampai 999. kubus dengan
mber Rukun n di
bilangan yang sesuai.
2020 Ruma  Menyebut
h kan bilangan
yang
bersesuaian
dengan
kumpulan objek
SBdP  Membedakan  Siswa menyanyikan Rubrik Penilaian
3.2 panjang pendek lagu Peramah dan Menampilkan
4.2 bunyi pada lagu. Sopan. Panjang Pendek
Bunyi pada Lagu
 Menampilkan  Sambil menyanyi,
panjang pendek siswa memberi tanda
bunyi pada lagu. panjang dan pendek
bunyi
 Menentukan
kuat lemah
bunyi pada lagu

Anda mungkin juga menyukai