Anda di halaman 1dari 9

NAMA :

KELAS :
NO ABSEN :
TANGGAL :
Langkah-langkah Pengerjaan

1 2
Amatilah 5 jenis Tuliskan nama tumbuhan
tumbuhan dan hewan dan hewan tersebut di
di sekitarmu! bagian yang tersedia!

Kelompokkan Tuliskan kunci


berdasarkan ciri-cirinya! determinasinya!
3 4
Kunci Dikotomi Tumbuhan
Tuliskan nama 5
tumbuhan yang 3a. Biji terbuka GYMNOSPERMAE
kamu amati disini

2a. Berbiji
4a. Berkeping 1 MONOKOTIL

3b. Biji tertutup


1a. Berpembuluh
4b. Berkeping 2 DIKOTIL

2b. Berspora PAKU

1b. Tidak
LUMUT
berpembuluh
Kunci Determinasi Tumbuhan
Perhatikan kunci determinasi berikut!
Ini adalah penjabaran dari kunci dikotomi
di slide sebelumnya …
1a. Berpembuluh …………………. 2
1b. Tidak berpembuluh ………... Lumut
2a. Berbiji …………………………….. 3
2b. Berspora ………………………... Paku
3a. Biji terbuka …………………..... Gymnospermae
3b. Biji tertutup …………………… 4
4a. Berkeping 1 ………………….... Monokotil
4b. Berkeping 2 …………………… Dikotil
Tuliskan kunci determinasi
tumbuhan yang kamu amati!
No. Tumbuhan Kunci determinasi

1.

5
Kunci Dikotomi Hewan
3a. Bernafas
PISCES
dengan insang
Tuliskan nama 5
hewan yang 2a. Berdarah
kamu amati disini dingin 5a. Hidup di 2
AMFIBI
alam
3b. Tidak
bernafas dengan
insang
5b. Tidak hidup
1a. Bertulang REPTIL
di 2 alam
belakang

4a. Menyusui MAMALIA


2b. Berdarah
panas
4b. Tidak
AVES
menyusui
1b. Tidak
bertulang INVERTEBRATA
belakang
Kunci Determinasi Hewan
Perhatikan kunci determinasi berikut!
Ini adalah penjabaran dari kunci dikotomi di slide
sebelumnya … 1a. Bertulang belakang …..……. 2
1b. Tidak bertulang belakang ………... Invertebrata
2a. Berdarah dingin ……………………….. 3
2b. Berdarah panas ……………………….. 4
3a. Bernafas dengan insang ………..... Pisces
3b. Tidak bernafas dengan insang … 5
4a. Menyusui …………………...................... Mamalia
4b. Tidak menyusui ………………………... Aves
5a. Hidup di 2 alam ………………………… Amfibi
5b. Tidak hidup di 2 alam ……………….. Reptil
Tuliskan kunci determinasi hewan yang
kamu amati!
No. Hewan Kunci determinasi

1.

Anda mungkin juga menyukai