Anda di halaman 1dari 7

ANGKET UJICOBA PENELITIAN

PENGARUH PROGRAM REMEDIAL, SARANA BELAJAR, POLA ASUH ORANG


TUA, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN TEMAN SEBAYA TERHADAP HASIL
BELAJAR SISWA KELAS XI IPS DI SMAN 1 LINGGO SARI BAGANTI

Asalamualaikum Wr, Wb.

Terlebih dahulu saya mendoakan semoga siswa-siswa berada dalam keadaan sehat

wal’afiat dan selalu sukses dalam menjalankan aktifitas sehari-hari. Pada kesempatan ini saya

memohon bantuan dari siswa-siswi berupa informasi mengenai“Pengaruh Program Remedial,

Sarana Belajar, Pola Asuh Orang Tua, Kecerdasan Emosional, Dan Teman Sebaya

Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI IPS Di SMAN 1 Linggo Sari Baganti. Informasi dari

angket ini akan digunakan untuk penyusunan skripsi dalam menyelesaikan studi pada program

sarjana.

Angket ini tidak akan mempengaruhi nilai siswa, oleh karena itu saya sangat

mengharapkan agar siswa-siswimemberikan jawaban sejujurnya, jawaban yang diberikan

dijamin kerahasiaannya. Kesungguhan dan kejujuran dalam mengisi angket ini merupakan

sumbangan yang besar artinya bagi dunia pendidikan. Atas partisipasi dan bantuan siswa-siswi,

saya ucapkan terima kasih.

Penulis,

Beni Endar Erdika


NPM : 16090086
IDENTITAS RESPONDEN

Nomor
Responden
I. Indentitas Siswa

Nama : ....................................................

Kelas :....................................................

Umur :......................................................

Jenis Kelamin : Laki-laki Perempuan

PetunjukPengisian Angket

Peserta didik diminta untuk memberikan pendapat atas pernyataan di bawah ini,

kemudian berilah tanda ceklis (√) satu dari lima alternatif jawaban yang terdapat dalam

pernyataan tersebut. Untuk pernyataan berikut siswa diminta untuk memilih:

SL : Selalu

SR : Sering

KD : Kadang-Kadang

JR : Jarang

TP : Tidak Pernah
A. Program Remedial (X1)

NO PERNYATAAN SKOR
SL SR KD JR TP
a. Pemberiam Pembelajaran Ulang Dengan Metode Dan media yang Berbeda
1. Guru memberikan pembelajaran tambahan kepada saya
2. Guru mengulang kembali soal-soal yang telah di bahas
sebelumnya dalam proses pembelajaran
3. Guru tidak mengulang kembali soal-soal yang telah di
pelajari dalam pembahasan sebelumnya
4 Saya menghafal jawaban dari soal-soal ulangan yang
diberikan guru untuk di sampaikan di depan kelas
5 Guru tidak memberikan pelajaran tambahan kepada
siswa yang nilai ulangan nya tidak tuntas
b. Memberikan Bimbingan Secara Khusus
6 Guru memberikan kelas tambahan di luar jam pelajaran
7 Saya mengajak guru membahas kembali materi
pelajaran yang tidak saya pahami
8 Saya tidak memperdulikan ajakan guru untuk
membahas soal-soal kembali
9 Guru mengajak saya untuk melakukan ulangan kembali
di ruangannya
10 Saya tidak peduli dengan nilai ulangan saya yang tidak
tuntas
c. Pemberian Tugas-Tugas
11 Guru memberikan tugas rumah karena nilai saya di
bawah standar ketuntasan
12 Saya mempelajari kembali soal-soal ujian yang telah
saya kerjakan di rumah
13 Saya tidak mempedulikan tugas-tugas yang diberikan
guru
14 Saya diminta guru untuk mengerjakan soal-soal yang
ada di LKS karena nilai saya tidak tuntas
15 Saya tidak pernah mengejakan tugas-tuas yang
diberikan guru
B. Sarana Belajar

NO Pernyataan Alternatif jawaban


SL SR KD JR TP
a. Media Pembelajaran
1 Pada pembelajaran ekonomi guru menjelaskan
pembelajaran dengan menggunakan media power point
2 Setiap media yang digunakan guru selalu bervariasi
dalam pembelajaran
3 Saya kurang memahami pelajaran yang disampaikan
oleh guru jika menggunakan gambar ataupun video
4 Saya selalu lebih mudah memahami pembelajaran yang
disampaikan guru dengan media power point
5 Saya kurang memahami pembelajaran yang di
sampaikan guru karena media yang terlalu bervariasi
b. Alat-Alat Pembelajaran
6 Tersedia buku-buku dan sumber yang lengkap
diperpustakaan
7 Buku sumber yang ada keadaannya masih bagus
8 Buku-buku disusun atau dikelompokan menurut
pengarangnya
9 Buku bacaan yang tersedia tidak lengkap di
perpustakaan
10 Buku yang tersedia di perpustakaan kondisinya sudah
banyak yang rusak
c. Perlengkapan Sekolah
11 Tersediah papan tulis dan penghapus papan tulis di
setiap kelas
12 Tersedia lapangan olahraga dan peralatan olahraga di
sekolah
13 Perlengkapan sekolah yang ada kurang memadai
14 Alat-alat yang digunakan untuk membantu proses
pembelajaran semuanya dalam kondisi baik
15 Alat-alat yang digunakakan dalam proses
pembelajaran banyak yang kondisinya kurang memadai

C. Pola Asuh Orang Tua

NO Pernyataan Alternatif jawaban


SL SR KD JR TP
a. Kontrol Dan Pemanfaatan
1 Ibu dan ayah mengatur kegiatan sehari-hari saya
2 Orang tua saya selalu memperhatikan aktifitas saya di
rumah
3 Orang tua kurang perhatian terhadap aktifitas sehari-
hari saya
4 Orang tua saya mengawasi ketika sedang melakukan
sesuatu kegiatan di luar rumah
b. Dukungan Dan Keterlibatan
5 Orang tua saya menyetujui untuk membeli buku paket
pelajaran meski harganya mahal
6 Orang tua memberikan hadiah jika saya mendapatkan
nilai bagus.
7 Saya diberikan kebebasan untuk memili cita-cita yang
saya inginkan
8 Orang tua saya tidak menyetuji jika saya membeli buku
pelajaran dengan harga mahal
c. Komunikasi
9 Orang tua saya menasehati untuk giat belajar agar
mendapat nilai bagus
10 Dalam menentukan jam belajar di rumah, orang tua dan
saya melakukan diskusi terlebih dahulu
11 Orang tua selalu seenaknya mengatur kegiatan yang
saya lakukan tanpa diskusi terlebih dahulu
12 Orang tua tidak pernah peduli dengan kegiatan yang
saya lakukan di sekolah
d. Kedekatan
13 Jika hendak keluar rumah saya selalu mengajak orang
tua saya untuk menemani
14 Ketika waktu santai saya dan orang tua selalu bencanda
tawa
15 Orang tua selalu punya waktu untuk menemani saya
belajar
e. Pendipsilinan
16 Jika hendak keluar rumah, orang tua menyuruh saya
untuk meminta izin terlebih dahulu
17 Jika tidak melaksanakan sholat orang tua selalu
memarahi saya
18 Orang tua menghukum saya jika tidak mengikuti
perintah mereka
19 Orang tua tidak peduli dengan kesalahan yang pernah
saya lakukan
20 Saya tidak pernah melaksanakan perintah yang
diberikan oleh orang tua
D. Kecerdasan Emosional

NO Pernyataan Alternatif jawaban


SL SR KD JR TP
a. Kesadaran Diri
1 Saya akan mengintropeksi diri jika mendapatkan nilai
yang rendah
2 Jika nilai ulangan rendah saya akan mempelajari
kembali materi tersebut
3 Saya akan meminta bantuan kepada teman ketika tidak
paham dengan pelajaran yang diberikan guru.
4 Saya akan menyalahkan orang lain jika mendapatkan
nilai yang kurang bagus
5 Saya tidak peduli jika nilai ulangan saya rendah
b. Motivasi
6 Saya tidak puas dengan perolehan hasil belajar di
sekolah
7 Saya tidak percaya diri dalam melaksanakan ujian
8 Saya selalu belajar di rumah untuk mendapatkan nilai
yang bagus
9 Saya kurang yakin dengan kemampuan yang dimiliki
karena banyak orang yang lebih pintar di kelas
c. Empati
10 Jika teman melakukan kesalahan saya akan
mengingatkan dengan cara yang halus
11 Jika teman mengajukan pendapat saya tidak
membantanya.
12 Saya tidak akan bercanda-canda dengan teman yang
sedang bersedih
13 Saya selalu membantah pendapat yang di ajukan teman
di kelas
d. Keterampilan Sosial
14 Saya bergaul dengan seluruh teman yang ada di kelas
15 Saya berlaku sopan terhadap orang di sekeliling
16 Saya akan mengucilkan teman yang tidak saya sukai
17 Saya selalu bertegur sapa dengan semua teman di kelas
18 Saya tidak suka bergaul dengan teman-teman yang ada
di kelas
E. Teman Sebaya

NO Pernyataan Alternatif jawaban


SL SR KD JR TP
a. Kekompakan
1 Saya lebih paham tentang pelajaran jika berdiskusi
dengan teman
2 Saya melakukan aktivitas belajar kelompok di luar jam
sekolah
3 Saya lebih senang belajar sendiri dari pada belajar
bersama-sama
4 Saya lebih tertarik tentang pelajaran jika teman saya
juga tertarik
b. Kesepakatan
5 Saya dan teman-teman saling memotivasi untuk
mendapatkan nilai bagus
6 Teman saya memberikan hadiah jika saya mendapatkan
nilai yang bagus
7 Teman tidak mempedulikan hasil belajar yang saya
peroleh di kelas
8 Saya dan teman-teman saling bersepakat untuk
mendapatkan nilai yang bagus
9 Saya dan teman-teman tidak saling peduli dengan nilai
yang kami dapatkan
c. Ketaatan
10 Saya dan teman-teman bertekad untuk mendapat nilai
yang bagus
11 Saya bersedia membantu teman yang tidak paham
tentang pembelajaran yang di sampaikan guru
12 Saya tidak peduli dengan nilai yang di peroleh oleh
teman sekelas saya
13 Saya dan teman-teman saling percaya antara yang satu
dengan yang lain
14 Saya dan teman-teman tidak saling percaya antara
yang satu dengan yang lain

Anda mungkin juga menyukai