Anda di halaman 1dari 14

UNIVERSITAS MERCU BUANA

FAKULTAS: EKONOMI DAN BISNIS


PROGRAM STUDI / JENJANG: MANAJEMEN / S1
Nomor Dokumen 02.04.03.00
Tanggal Efektif 1 Maret 2020

TUGAS BESAR 2
KODE MATA KULIAH / Penganggaran Perusahaan
Disusun oleh Tri Wahyono,SE, MM

BAGIAN A - DIISI MAHASISWA


Nama / NIM Kode Mata Kuliah

Ryan Nanda Putra/43120010372

Nama Dosen Jenis Asesmen


Tri Wahyono, SE, MM INDIVIDU

Kode / Nama Mata Kulia Batas Akhir Pengumpulan


F032100006/Penganggaran Perusahaan PERTEMUAN KE 11

Nomor Tugas / Judul Ada Perpanjangan/Pengumpulan Boleh


01. Menjawab soal dalam TB 1 (dalam bentuk Terlambat
Word) TIDAK ADA

Tempo Tugas (Minggu) Jenis Tugas % Tugas Diberikan

01. Kasus dan teori 60 % Dikumpulkan pada Sesi ke


11 - 15 Minggu 15

Pernyataan:
Saya/ kami yang bertanda tangan di bawah ini memahami bahwa saya/ kami telah membaca
dan
setuju untuk mematuhi peraturan UMB tentang plagiarisme dan penjiplakan dan kebijakan dan
prosedur di Program Studi. Saya/ kami menyetujui proses pengecekan laporan se hingga tidak
ada unsur plagiarisme atau penjiplakan akademik.

................................... ............................ .............................. ............................


Tanda tangan:
BAGIAN B - DIISI DOSEN PENGAMPU
Capaian Pembelajaran (CPMK)
1. Mampu memahami konsep-konsep dan topik yang dibahas dalam setiap MK-Penganggaran yang
disajikan (S9, S10, KU1, KU2, KU7)

2. Mampu menuangkan semua yang tertera di point ke-1 dalam format penulisan makalah
dan menyusun bahan presentasinya (KU1, KU2, KK1, KK2, P1)

3. Mampu berbicara dan mengkomunikasikan gagasannya dalam presentasi (KU7, KU8)

Tempo Tugas (Minggu) Jenis Tugas % Tugas Diberikan

01. Kasus dan teori 60 % Dikumpulkan pada Sesi ke


11 - 15 Minggu 15

Pernyataan:
Saya/ kami yang bertanda tangan di bawah ini memahami bahwa saya/ kami telah membaca dan
setuju untuk mematuhi peraturan Universitas tentang plagiarisme dan penjiplakan dan kebijakan dan
prosedur di Program Studi. Saya/ kami menyetujui proses pengecekan laporan sehingga tidak ada
unsur plagiarisme atau penjiplakan akademik.

Komponen Penilaian Nilai Maksimal Nilai Diberikan


01. Jawaban Teori dan kasus 100 %
Nilai Maksimal 90

Tanda tangan Tanggal Total Total


100
Apakah ada Pengurangan Pengurangan: Nilai Akhir:
penambahan waktu? keterlambatan
Kesepakatan pengumpulan:
pengumpulan:

TIDAK ADA TIDAK ADA

Koordinator Mata
Kuliah/ Kelompok
Bidang Ilmu Ya / Tidak

Bagian ini digunakan untuk memberi umpan balik atau informasi lain:
KRITERIA DAN SKALA PENILAIAN
PROGRAM SARJANA / DIPLOMA 3

No Nilai Skala Kriteria


Istimewa. Isi laporan (Jawaban) menunjukkan orisinalitas
ide/argumen dan analisis yang baik. Jawaban komprehensif
dan lengkap yang dengan jelas menunjukkan pemahaman
1 A 80 – 100
yang mendalam tentang topik yang ditanyakan. Koherensi
ide dan struktur yang bagus dalam paragraf, penggunaan
sitasi sesuai dan relevan terhadap topik.
Sangat Baik. Penulisan baik disertai bukti (Gambar,
diagram, tabel) yang relevan. Pengetahuan topik dan logika
2 B+ 74 - 79,99 pemahaman yang baik. Beberapa ide kurang dijelaskan
dengan tepat tapi kemampuan penggunaan bukti cukup,
didukung dengan sumber bacaan yang sesuai.
Baik. Menunjukkan kemampuan untuk memahami
isu/pertanyaan, didukung materi yang baik dari hasil bacaan
yang relevan. Isi disertai bukti (Gambar, diagram, tabel)
3 B 68 - 73,99
yang relevan dengan pengetahuan aplikatif. Sekitar 50% isi
tidak dijelaskan secara detail atau pernyataan tidak didukung
bukti yang relevan dan kurangnya sitasi.
Cukup Baik. Kualitas isi dan pemahaman tentang
isu/pertanyaan masih dalam level bisa diterima. Jawaban
4 C+ 62 - 67,99 menunjukkan pengetahuan mendasar dengan didukung
bukti (Gambar, diagram, tabel) yang sesuai. Orisinalitas isi
kurang baik, susunan, struktur dan format laporan cukup
baik.
Cukup. Pemahaman dan penguasaan materi yang ditulis
masuk akal sesuai isu/pertanyaan, tetapi kurang didukung
5 C 56 - 61,99 argumen yang relevan. Bukti material yang ditunjukkan ada
tapi sitasi tidak ditulis secara baik. Isi laporan berisi
penjelasan yang bersifat deskriptif dan kurang relevan.
Kurang. Struktur isi kurang baik dan beberapa bukti
(Gambar, diagram, tabel) tidak relevan. Sebagian besar isi
6 D 45 - 55,99 diperoleh hanya dari bahan kuliah dan kurang dari sumber
bacaan lain. Sitasi tidak ditulis dengan baik.

Tidak Lulus. Kualitas isi pada level yang tidak bisa diterima.
Kurangnya kemampuan dalam menjelaskan topik/isu yang
ditanyakan. Struktur isi tidak terorganisasi dengan baik.
7 E < 45
Gambar, diagram dan tabel tidak relevan. Orisinalitas isi
sangat diragukan. Kemampuan komunikasi dan presentasi
yang tidak baik.
TUGAS BESAR 2
TUGAS KASUS,
1. Data dari PT. ABC diketahui mengenai rencana biaya overhead pabrik (BOP) tahun 2021
sebagai berikut:
a. Rencana Biaya Over Head Pabrik (BOP) per departemen:
Departemen Biaya
Produksi 1 Rp 40 juta
Produksi 2 Rp 32 juta
Jasa 1 Rp 15 juta
Jasa 2 Rp 12 juta

b. Bagian Jasa selain dimanfaatkan oleh bagian bagian produksi juga dimanfaatkan oleh
bagian jasa yang lain, di sini terjadi tukar menukar jasa antara bagian jasa itu sendiri.
Distribusi jasa masing masing bagian jasa sebagai berikut:
Pemberi Jasa
Penerima Jasa Jasa 1 (X) Jasa
2 (Y)
Produksi 1 40 % 40%
Produksi 2 45 % 40%
Jasa 1 (X) - 20%
Jasa 2 (Y) 15% -

c. Tingkat aktivitas yang direncanakan:


Produksi 1 = 60.000 Jam Mesin
Produksi 2 = 50.000 Jam Mesin

Dari data tersebut diatas saudara diminta untuk:


a. Menentukan BOP neto masing-masing bagian jasa
b. Menentukan total biaya BOP untuk masing-masing bagian produksi
c. Menentukan tarif BOP masing-masing bagian

2. PT. RAHMAT BERKAH memiliki rencana bisnis tahun 2020 sebagai berikut:
a. Komponen Biaya Over Head tingkat produksi minimum dan maksimum per bulan sbb:
Jenis Biaya 12.000 unit 18.000 unit
Bahan Baku Tidak Langsung Rp 21,75 juta Rp 30,75 juta
Tenaga Kerja Tidak Langsung Rp 19,25 juta Rp 26,75 juta
Biaya Perawatan Rp 11,5 juta Rp 16 juta
Upah Supervisor Rp 6 juta Rp 6 juta
Biaya Lain Lain Rp 7,5 juta Rp 10,5 juta

b. Untuk tahun 2021 diproyeksikan biaya bahan baku tidak langsung unsur tetap naik
15% dan unsur variable naik 10%, Tenaga kerja tak langsung unsur tetap naik 20%
dan unsur variabel naik 15%. upah mandor juga meningkat 20%. Biaya perawatan dan
biaya lain-lain yang bersifat variabel naik 15% karena pengaruh inflasi.
Dari data tersebut di atas saudara diminta untuk:
a. Menyusun anggaran variabel tahun 2021 dalam bentuk formula
b. Menentukan biaya overhead untuk tahun 2021 apabila perusahaan memproduksi
15.000 unit.
3. Suatu pinjaman bernilai Rp 100 Juta dengan bunga 9% p.a dengan jangka waktu 5 tahun,
dimana pembayaran angsuran pinjaman dimulai bersamaan pada saat tanda tangan
kontrak persetujuan pinjaman. Untuk itu Anda diminta membuat tabel amortisasi pinjaman
tahunan full dan untuk tabel bulanan dari bulan ke 1 sd bulan ke 5
4. Seorang investor hendak menanamkan dananya pada proyek pengolahan kelapa sawit
dengan investasi awal sebesar US$ 150.000, estimasi umur proyek 5 tahun, perkiraan
nilai sisa US$ 10.000, arus kas yang diharapkan setiap tahun sebagai berikut:
Tahun 0 1 2 3 4 5
Cash Flow (150.000) 20.000 50.000 100.000 60.000 25.000

Jika tingkat pengembalian yang disyaratkan 14%, evaluasi proyek tersebut dengan
metode :
a. Pay Back Period
b. Discounted Pay Back Period
c. Net present Value
d. Internal Rate of Return
e. Profitability Indeks
Apa kesimpulan Anda apakah proyek tersebut layak dilksanakan atau tidak?

5. PT. PRIMA sedang menyusun anggaran kas untuk semester ganjil tahun anggaran 2016.
Data-data yang berhasil dikumpulkan sebagai berikut:
a. Rencana Penjualan:
Januari Rp 50 juta April Rp 55 juta
Februari Rp 50 juta Mei Rp 60 juta
Maret Rp 55 juta Juni Rp 60 juta
b. Berdasarkan pengalaman pola penjualannya adalah 25% dibayar tunai dengan
discount 2%, sisanya dibayar kredit berupa angsuran bulanan dengan 3 kali angsuran
dimulai satu bulan sesudah transaksi. Untuk penjualan kredit pola pembayarannya
piutangnya 40% satu bulan sesudah penjualan, 35% dua bulan sesudah penjualan dan
sisanya 25% tiga bulan sesudah penjualan. Berdasarkan pengalaman piutang tidak
tertagih sebesar 1%.
c. Dari bagian akuntansi diketahui bahwa penjualan tahun 2015 di bulan Oktober,
November dan Desember berturut-turut sebesar 40 juta, 44 juta dan Rp 48 juta
Dari data diatas saudara diminta untuk menyusun:
a. anggaran pengumpulan piutang
b. anggaran penerimaan kas
TUGAS TEORI,
1. Jelaskan manfaat anggaran BOP
2. Jelaskan manfaat anggaran piutang dan kas
3. Jelaskan manfaat anggaran modal
JAWABAN

TUGAS KASUS

1.

Rencana Biaya Over Head Pabrik (BOP) per departemen Total aktifitas produksi
Produksi 1 40000000 Produksi 1 60000
Produksi 2 32000000 Produksi 2 50000
Jasa 1 (X) 15000000
Jasa 2 (Y) 12000000

Pemberi jasa
Penerima jasa Jasa 1 (X) Jasa 2 (Y)
Produksi 1 40% 40%
Produksi 2 45% 40%
Jasa 1 (X) 20%
Jasa 2 (Y) 15%

a.

BOP Netto
Jasa 1 (X) 17.319.587,63
Jasa 2 (Y) 15.463.917,53

b. BOP masing-masing Departemen

Keterangan Mula-mula Penambahan Pengurangan BOP Netto


Produksi 1 15.000.000,00 3.092.783,51 2.597.938,14 15.494.845,36
Produksi 2 12.000.000,00 2.597.938,14 3.092.783,51 11.505.154,64
27.000.000,00 27.000.000,00

c. Alokasi Biaya

Jasa 1 (X)
Produksi 1 7.291.691,93
Produksi 2 8.203.153,43
15.494.845,36
Jasa 2 (Y)
Produksi 1 5.752.577,32
Produksi 2 5.752.577,32
11.505.154,64

Keterangan Produksi 1 Produksi 2


BOP Langsung 40.000.000 32.000.000
Alokasi BOP Tidak Langsung
Produksi 1 (X) 7.291.692 8.203.153
Produksi 2 (Y) 5.752.577 5.752.577
BOP Tidak Langsung 13.044.269 13.955.731
Total BOP 53.044.269 45.955.731
Total Aktifitas Produksi 60.000 50.000
Tarif 884,07 919,11

2. Tahun 2020

Jenis Biaya Minimum Maksimum Kenaikkan Jenis Biaya


Produksi 12.000 18.000 6.000 Tetap Variable
Bahan Baku 21.750.000 30.750.000 9.000.000 3.750.000 1.500
Tidak Langsung
Tenaga Kerja 19.250.000 26.750.000 7.500.000 4.250.000 1.250
Tidak Langsung
Biaya Perawatan 11.500.000 16.000.000 4.500.000 2.500.000 750
Upah Supervisor 6.000.000 6.000.000 6.000.000
Biaya Lain-lain 7.500.000 10.500.000 3.000.000 1.500.000 500

a. Formula

Bahan Baku Tidak Langsung 3750000 + 1500 Q


Tenaga Kerja Tidak Langsung 4250000 + 1250 Q
Biaya Perawatan 2500000 + 750 Q
Upah Supervisor 6000000
Biaya Lain-lain 1500000 + 500 Q

b. Tahun 2021

Jenis Biaya Tetap Variable Produksi 15000


Bahan Baku Tidak 4.312.500 1.650,0 29.062.500
Langsung
Tenaga Kerja Tidak 5.100.000 1.437,5 26.662.500
Langsung
Biaya Perawatan 2.500.000 862,5 15.437.500
Upah Supervisor 7.200.000 7.200.000
Biaya Lain-lain 1.500.000 575,0 10.125.000

3.
Keterangan:
Pinjaman = Rp 100.000.000
i = 9% per Tahun = 0,0075 per bulan
n = 5 Tahun = 60 bulan
Hasilnya, jumlah angsuran bulan = 2.075.835,52/bulan
jumlah
Periode (bulan) Saldo hutang Anguran pokok bunga angsuran Sisa saldo
1 100000000 1.325.835,52 750000 2.075.835,52 98.674.164,48
2 98.674.164,48 1.335.779,29 740056,2336 2.075.835,52 97.338.385,19
3 97.338.385,19 1.345.797,63 730037,8889 2.075.835,52 95.992.587,55
4 95.992.587,55 1.355.891,12 719944,4067 2.075.835,52 94.636.696,44
5 94.636.696,44 1.366.060,30 709775,2233 2.075.835,52 93.270.636,14

4.

JAWABAN:
Tahun Cash Flow (CF) df (discount factor) 14% PVCF
kolom kolom 2 1/(1 + 0,14) n kolom 3 kolom 2 x kolom 3 = kolom 4
1
0 -150.000 1/(1+0)0 =1,000000 – 150.000
1 20.000 1/(1,14)1=0,877192 17.543,84
2 50.000 1/(1,14)2=0,769467 38.473,35
3 100.000 1/(1,14)3=0,674971 67.497,1
4 60.000 1/(1,14)4=0,592080 35.524,8
5 25.000 1/(1,14)5=0,519368 12.984,2
Total PVCF 172.023,29
Net Present Value 22.023,29

 Pay Back Period (PB)

CF yang dibutuhkanuntuk Investasi Kembali


PB = Tahun sebelum Investasi Kembali +
CF di tahun Investasitelah kembali

Jumlahkan Cash Flow dari tahun pertama dan tahun ke dua jumlahnya 70.000
sedangkan investasinya 150.000 jadi pada tahun ke dua investasi belum kembali dan
cash flow yang dibutuhkan masih 80.000 lagi supaya investasi tersebut kembali
sepenuhnya. Baru di tahun ke tiga investasi sudah kembali, oleh karena itu :
70.000
PB = 2 + = 2,7 Tahun atau 2 + 0,7 x 12 = 2 tahun 8 bulan
100.000
 Discounted Pay Back Period (DPB)
Prinsipnya sama dengan metode Pay Back hanya saja pada metode Discounted Pay
Back yang dipakai adalah Present Value Cash Flow atau Cash Flow yang sudah di
diskontokan. Jika Present Value Cash Flow (PVCF di kolom 4) tahun pertama hingga
tahun ke tiga kita jumlahkan jumlahnya baru mencapai 123.514,29 berarti pada tahun
ke tiga investasi tersebut belum kembali dan masih di butuhkan 26.485,71 supaya
investasi tersebut kembali sepenuhnya, oleh karena itu :
26.485,71
DPB = 3 + = 3,745 tahun atau 3 + 0,754 x 12 = 3 tahun 9 bulan
35.524,8

 Net Present Value (NPV)


Jika kita jumlahkan PVCF dari tahun pertama hingga tahun ke lima hasilnya 172.023,29
sementara investasi yang dikeluarkan sebesar 150 ribu oleh karena selisih bersih (neto)
NPV = 22.023,29
 Internal Rate of Return (IRR)
NPV r 1
IRR = x (r2 – r1)
NPV r 1 – NPV r 2
di mana syaratnya :
r1 = tingkat bunga yang menghasilkan NPV positif
r2 = tingkat bunga yang menghasilkan NPV negatif
r2 > r1
Untuk mencari IRR dengan metode trial and error atau coba coba atau dengan kata lain
dengan metode konvensional bukan dengan program misalnya excel di sini dengan cara
melakukan “interpolasi”. Dari jawaban pertanyaan c tentang Net Present Value (NPV)
di ketahui bahwa pada tingkat bunga 14% menghasilkan NPV 22.023,29 yang mana
merupakan NPV positif, di sini berarti r1 = 14%. Langkah berikutnya adalah mencari
tingkat bunga r2 yang akan menghasilkan NPV negatif yaitu dengan cara menaikan
tingkat bunganya, sesuai dengan karakteristik present value yaitu jika semakin tinggi
tingkat bunganya dan semakin lama periodenya maka nilainya akan semakin kecil.
Sehingga jika diselesaikan dengan cara Interpolasi sbb :
Jika r2 = 20% diperoleh NPV = – 37,45 maka:
22.023,29
IRR =14% + x (27% – 14%)
22.023,29 – ( – 37,45)

22.023,29
=14% + x 13%
22.060,74
=14% + (0,9983024142 x 0,13)
=14% + (0,1297793138 x 100)
=14% + 12,97793138

IRR = 13,11793138%
5.

2015 2016
Periode Oktober Novem Desemb Januari Februar Maret April Mei Juni
ber er i
Penjuala 40.000. 44.000. 48.000. 50.000. 50.000. 55.000. 55.000. 60.000. 60.000.
n 000 000 000 000 000 000 000 000 000

Piutang 400.000 440.000 480.000 500.000 500.000 550.000 550.000 600.000 600.000
Tak
Tertagih
Total 39.600. 43.560. 47.520. 49.500. 49.500. 54.450. 54.450. 59.400. 59.400.
000 000 000 000 000 000 000 000 000

Tunai 9.900.0 10.890. 11.880. 12.375. 12.375. 13.612. 13.612. 14.850. 14.850.
00 000 000 000 000 500 500 000 000

Diskon 198.000 217.800 237.600 247.500 247.500 272.250 272.250 297.000 297.000
2%
Total 9.702.0 10.672. 11.642. 12.127. 12.127. 13.340. 13.340. 14.553. 14.553.
Pendapa 00 200 400 500 500 250 250 000 000
tan
Kredit 29.700. 32.670. 35.640. 37.125. 37.125. 40.837. 40.837. 44.550. 44.550.
000 000 000 000 000 500 500 000 000

a. Pengumpulan Piutang

2,0
15 2,016
Pe Sept
rio Agu emb
de Okt Nof Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun Juli s er

Ok 11,88 10,39 7,425


t 0,000 5,000 ,000

No 13,06 11,43 8,167


f 8,000 4,500 ,500

De 14,25 12,47 8,910,


s 6,000 4,000 000

Ja 14,85 12,99 9,281


n 0,000 3,750 ,250

Fe 14,85 12,99 9,281


b 0,000 3,750 ,250

Ma 16,33 14,29 10,20


r 5,000 3,125 9,375
Ap 16,33 14,29 10,2
09,3
r 5,000 3,125 75
15,5 11,1
Me 17,82 92,5 37,5
i 0,000 00 00
17,8 15,5 11,1
Ju 20,0 92,5 37,5
n 00 00 00
43,6 26,7 11,1
Tot 11,88 23,46 33,11 35,49 36,75 38,61 39,90 42,32 21,8 30,0 37,5
al 0,000 3,000 5,500 1,500 3,750 0,000 9,375 2,500 75 00 00

b. penerimaan kas

2,01
5 2,016

Perio Septe
de Okt Nof Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun Juli Agus mber

113,5 161,3 211,7 263,9 318,7 375,8 419,5 446,2


Saldo 9,900 32,67 68,01 03,50 70,00 36,25 58,75 18,12 90,62 12,50 42,50
awal ,000 0,000 3,000 0 0 0 0 5 5 0 0

Pener 9,90
imaan 0,00 10,89 11,88 12,37 12,37 13,61 13,61 14,85 14,85
tunai 0 0,000 0,000 5,000 5,000 2,500 2,500 0,000 0,000

Pener
imaan 11,88 23,46 33,11 35,49 36,75 38,61 39,90 42,32 43,62 26,73 11,13
kredit 0 0,000 3,000 5,500 1,500 3,750 0,000 9,375 2,500 1,875 0,000 7,500

Total 9,90
pener 0,00 22,77 35,34 45,49 47,86 50,36 52,22 54,75 57,17 43,62 26,73 11,13
imaan 0 0,000 3,000 0,500 6,500 6,250 2,500 9,375 2,500 1,875 0,000 7,500

9,90 113,5 161,3 211,7 263,9 318,7 375,8 419,5 446,2 457,3
Saldo 0,00 32,67 68,01 03,50 70,00 36,25 58,75 18,12 90,62 12,50 42,50 80,00
akhir 0 0,000 3,000 0 0 0 0 5 5 0 0 0

TUGAS TEORI
1) Secara umum, anggaran biaya overhead pabrik disusun sebagai alat pedoman kerja.
Berikut manfaat anggaran biaya overhead pabrik adalah:

- Mengetahui penggunaan biaya secara lebih efisien.


- Menentukan harga pokok.
- Mengetahui pengalokasian biaya overhead pabrik sesuai dengan tempat
(Departemen) dimana biaya dibebankan.
- Sebagai alat pengawasan biaya overhead pabrik.

2) Secara umum, semua anggaran termasuk anggaran piutang mempunyai tiga


penggunaan pokok, yaitu sebagai pedoman kerja, sebagai alat perkoordinasian kerja,
serta sebagai alat pengawasan kerja, yang membantu manajemen dalam memimpin
jalannya perusahaan. Berikut adalah manfaat dari anggaran piutang dan anggaran
kas:

- Anggaran Piutang
Berguna sebagai dasar untuk penyusunan anggaran kas, karena penagihan-
penagihan piutang tersebut merupakan pemasukan kas.

- Anggaran Kas
Anggaran kas berperan sebagai alat bantu manajemen dalam melakukan
perencanaan sumber daya yang akan diperoleh dan digunakan, serta mengendalikan
bagaimana sumber tersebut digunakan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan
dalam jangka waktu tertentu. Anggaran kas dapat membantu manajemen dalam
pengendalian kas, karena anggaran kas memberikan informasi yang berguna tentang
pola penerimaan dan pengeluaran kas setiap periode operasi perusahaan.

3) Capital budgeting/anggaran modal punya banyak manfaat bagi perusahaan, terutama


perusahaan penerima pendanaan dari investor. Adapun manfaat capital budgeting
adalah sebagai berikut:

 Menunjukkan Faktor Risiko Proyek/Investasi


Dalam proses capital budgeting, divisi keuangan wajib meneliti risiko-risiko apa saja
yang berpotensi terjadi jika proyek dimulai. Daftar risiko tersebut kemudian wajib
ditimbang dan dicari solusinya. Jika ternyata risikonya terlalu besar, maka pihak
penanggung jawab proyek wajib mengajukan rencana solusi sebelum proyeknya
disetujui.

 Menentukan Jenis Proyek yang Dapat Dilakukan


Manfaat kedua capital budgeting adalah memberikan alternatif proyek lebih minim
risiko/menguntungkan bagi perusahaan. Siapapun dapat mengajukan rencana proyek
guna melewati proses capital budgeting. Akan tetapi, perusahaan berhak menentukan
rencana mana yang lebih baik didanai.

 Membantu Perusahaan Membuat Rencana Jangka Panjang


Dalam proses capital budgeting, divisi keuangan umumnya dapat membuat beberapa
opsi pelaksanaan proyek sekaligus, mulai dari jangka pendek hingga proyek jangka
terpanjang. Sebelum menyetujui pendanaan sebuah proyek, umumnya divisi
keuangan akan memprediksi terlebih dulu kebutuhan keuangan dalam jangka minimal
1 tahun.
 Menunjukkan Sisi Keuntungan Proyek Kepada Investor
Bagi perusahaan dengan pendanaan dari investor, capital budgeting adalah proses
yang menguntungkan. Selain bukti profesionalitas perusahaan, capital budgeting juga
dapat menunjukkan sisi profitabilitas sebuah proyek berdasarkan data terpercaya.

 Menghindarkan Proyek dari Oknum


Tidak dapat dipungkiri, proyek perusahaan adalah salah satu kegiatan rawan mark-up
oleh oknum tidak bertanggung jawab. Dengan adanya capital budgeting, Anda dapat
menghindarkan potensi pelanggaran oleh para penanggung jawab proyek di
perusahaan. Sehingga dana perusahaan dapat dimanfaatkan dengan seefektif dan
seefisien mungkin, tanpa adanya tindak korupsi.

Anda mungkin juga menyukai