Anda di halaman 1dari 29

SOSIALISASI

KEDAIREKA:
MATCHING FUND 2022
“INOVASI KOLABORASI MEMBANGUN NEGERI”
17 FEBRUARI 2022
PEMBUKAAN
KEDAIREKA: MATCHING FUND 2022
Tjitjik – Setditjen Diktiristek Nizam – Plt. Dirjen Diktiristek
• Tahun 2021 sebanyak 1.050 proposal diterima. • Presiden menekankan:
Berhasil didanai 427 proposal. Partisipasi - Ekomoni Hijau (sustainable development) dan
perguruan tinggi 249 PT Akademik dari sekitar mengoptimalkan sumber daya.
2500 PT Akademik. - Ekonomi Biru (memaksimalkan hasil kelautan
Indonesia.
• Berharap tingkat partisipasi PT Akademik untuk
- Transformasi Ekonomi dan Industri berbasis
mengikuti Kedaireka 2022 bisa meningkat
Digital.
sebesar 3x lipat
- Pemulihan Ekonomi pasca pandemic, salah
• Dana Matching Fund 2022 dinaikkan 4x lipat satunya bidang Kesehatan untuk membuat obat-
dari Dana Tahun 2021. Utk dimanfaatkn sebaik- obatan buatan dalam negeri.
baiknya. - Mengoptimalkan Ekonomi Pariwisata Indonesia
• Melibatkan sebanyak-banyaknya Mahasiswa
(MBKM)
PEMAPARAN – MAHIR BASAYUT
KEDAIREKA: MATCHING FUND 2022
• Akan ada Sosialisasi per LLDIKTI untuk • Segera mendaftar di platform Kedaireka
pendalaman materi Kedaireka untuk mendapatkan update informasi
• Melibatkan Mitra Dunia Usaha / Dunia tentang Kedaireka
Industri (BUMDES, IMKM, UMKM, dll) • Pembukaan Kedaireka dimulai tanggal 1
• Bisa bekerja sama dengan Mitra Luar Maret 2022
Negeri (manfaatnya harus dalam negeri)
• Dapat diikuti oleh Politeknik (Vokasi)
• Di dalam platform disediakan juga mitra,
tapi peneliti bisa mengajukan mitra baru
PEMAPARAN – MAHIR BASAYUT
KEDAIREKA: MATCHING FUND 2022
• Tidak diperkenankan dalam 1 project • Komitmen penelitian terhadap
terdapat duplikasi, jadi silahkan ajukan kebermanfaatan masyarakat diutamakan
dengan project berbeda jika ingin dalam Kedaireka 2022
mengajukan lebih dari 1 proposal
• Maksimal 1 orang terlibat dalam 2 project
• Project Tahun Lalu bisa dilanjutkan dengan (sebagai Ketua dan Anggota)
melihat hasil evaluasi tahun lalu menjadi
• Bukan kegiatan Dosen, justru mengarahkan
indicator penilaian Kedaireka 2022
Mahasiswa untuk berperan dalam
• Kedaireka diharapkan mencapai hilirisasi melaksanakan penelitian
dan komersialisasi
PEMAPARAN – MAHIR BASAYUT
KEDAIREKA: MATCHING FUND 2022
• Hasil Monev Kedaireka 2021 menjadi • Tidak ada batasan besaran sharing dana
referensi bagi peneliti yang mengajukan dari Mitra
Kedaireka 2022
• Dosen studi lanjut tidak diperkenankan
• Jika sudah ada penelitian berjalan untuk terlibat dalam penelitian
pendanaan DIKTI, tetap mengacu pada
• Luaran, keterlibatan Mahasiswa dan
ketentuan 1 orang maksimal 2 project
kebermanfaatan penelitian menjadi salah
(tidak redundant atau duplikasi)
satu indicator penilaian
• Bisa meyakinkan mitra masing-masing
• Tidak menutup kemungkinan untuk
untuk saling sepakat dalam bekerjasama
mengusulkan diluar tema yang ditentukan.
melaksanakan penelitian
PEMAPARAN – MAHIR BASAYUT
KEDAIREKA: MATCHING FUND 2022
• Tips dan Trik: Sudah mulai mencari mitra • Kedaireka dapat diikuti oleh PT dibawah
dan menyusun proposal dari sekarang DIKTI dan DIKSI
(first come, first serve)
• Mitra harus berbadan hukum
• Semakin besar impact keterlibatan
• Perlu diperhatikan kesesuaian antara
Dosen dan Mahasiswa maka akan
judul, keahlian peneliti dan mitra. Sangat
semakin besar nilai yang akan di
disarankan untuk tema penelitian
assessment oleh Tim Reviewer Kedaireka
merupakan solusi dari masalah mitra
• Konsorsium berlaku untuk kampus dan
• Jumlah anggota penelitian tidak dibatasi
mitra peneliti

Anda mungkin juga menyukai