Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN DAN PENCEGAHAN

BALITA STUNTING
No. ......../.........../....
Dokumen /......
No.
Revisi 00
SOP
Tanggal 17 Juni 2021
Terbit
Halaman
2

UPT PUSKESMAS dr. Rommy M. Inkiriwang


KAKAS NIP.19780525 200604 1 007

1. Pengertian Stunting adalah status gizi yang di dasarkan pada pengukuran


indeks panjang badan menurut umur (PB/U) atau tinggi badan
menurut umur (TB/U) yang mempunyai nilai Z-score di bawah -2 SD
dan menjadi buruk apabila berada di bawah –3 SD.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas di dalam melakukan penanganan dan
pencegahan balita stunting pada bayi dan balita.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor tentang Penanganan
dan Pencegahan balita stunting.
4. Referensi PMK no 29 tahun 2019 tentang Penanggulangan Masalah Gizi Bagi
Anak Akibat Penyakit

5. Alat dan Bahan 1. Alat Ukur Antropometri (Timbangan Digital, Microtoice,


Lenghtboard)
2. Alat tulis
3. Aplikasi eppgbm
6. Prosedur / Langkah- 1. Balita datang ke Posyandu
langkah 2. Petugas melakukan pengukuran berat badan dan
pengukuran tinggi / panjang badan
3. Petugas memasukan data penilaian hasil pengukuran ke
aplikasi eppgbm
4. Petugas melaporkan hasil penilaian status gizi stunting dan
merujuk balita ke Puskesmas Kakas
5. Petugas Puskesmas memeriksa dan menilai ulang status gizi
6. Petugas (dokter) memeriksa adakah penyakit penyerta pada
balita stunting
7.
7. Bagan Alir
8. Unit Terkait

9. Rekaman Histori Tgl mulai di


No Yang diubah Isi perubahan
Perubahan berlakukan

Anda mungkin juga menyukai