Anda di halaman 1dari 5

1.

Making Suggestions (Memberi Saran)


Making suggestions berarti kita menyampaikan ide atau rencana kepada orang lain
untuk dipertimbangkan. Ide atau rencana tersebut mungkin khusus untuk
dilakukan orang tersebut atau untuk dilakukan bersama-sama.
Formula dan Contoh Kalimat
Ada berbagai formula untuk making suggestions. Berikut beberapa yang umum.
Formula Contoh Kalimat

How about  going to the cinema tonight?


How/What about + -ing? (Bagaimana kalau pergi ke bioskop malam ini?)

How about + noun phrase (memberi


saran tentang makanan atau How about a cup of coffee before we get to work?
minuman) (Bagaimana dengan segelas kopi sebelum kita mulai bekerja?)

How about I send you a copy of their catalogue?


How about + simple present? (Bagaimana dengan saya mengirimimu kopi katalog mereka?)

Why not take time to stop and look at how you view yourself?
(Mengapa tidak ambil waktu untuk berhenti sejenak dan melihat
bagaimana kamu memandang dirimu sendiri?)

Why don’t we meet more often?


(Mengapa kita tidak bertemu lebih sering?)

Why not … ? Why don’t … ? Why Why don’t you tell me what’s going on?
doesn’t … ? (Mengapa kamu tidak mengatakan pada saya apa yang sedang
(untuk membuat general suggestions) terjadi?)

It’s getting dark. Let’s go home.


(Hari akan gelap. Mari kita pulang ke rumah.)
Let’s …, Let’s not … (memberi
saran tentang melakukan atau tidak Let’s not make the same mistake.
melakukan sesuatu dengan seseorang) (Mari jangan membuat kesalahan yang sama.)

Could (Perhaps atau maybe mungkin
dapat ditambahkan di awal kalimat You could bring your friends.
agar saran terdengar lebih sopan) (Kamu dapat membawa teman-temanmu.)

I suggest you try on different kinds of glasses with frames from


various brand to see what look great on you.
(Saya sarankan kamu mencoba bermacam-macam kacamata dari
I suggest … berbagai merk untuk melihat yang tampak cocok di kamu.)

2. Making Request

Pengertian Polite Request


Polite request adalah suatu bentuk pertanyaan sopan untuk meminta izin atau
meminta bantuan.
Polite request dibentuk oleh modal auxiliary verb:

 would
 could
 will
  can

Rumus Polite Request


Meminta izin (asking for permission):

Can/Could/May/Might + I + bare infinitive +/- complement?

Meminta bantuan (asking for assistance):

Can/Could/Will/Would + you (please) + bare infinitive +/- complement?

atau

Would + you mind + gerund +/- complement?

Formal Polite Request


Could dan would merupakan modal yang digunakan untuk membuat polite
requestmenjadi sangat sopan.

Contoh Kalimat Polite Request (Formal):

No Contoh Kalimat Polite Request

Could I use your computer to print and scan?


 1 (Dapatkah saya menggunakan komputermu untuk print dan scan?)

Would you like to see my handicraft?


2 (Maukah kamu melihat kerajinan tangan saya?)

Would you mind filling out this form?


3 (Maukah kamu mengisi formulir ini?)

Could you turn the volume down, please?


4 (Bisakah kamu mengecilkan volume?)

Could I leave class early today?


5 (Bisakah saya meninggalkan kelas lebih cepat hari ini?)
Informal Polite Request
Can dan will digunakan untuk membuat polite request yang terdengar lebih santai.

Contoh Kalimat Polite Request (Informal):

No Contoh Kalimat Polite Request

Can I borrow your ruler for a moment?


1 (Bisakah saya meminjam penggarismu sebentar?)

Will you please open the window?


2 (Maukah kamu menutup jendela?)

Will you accept my apology?


3 (Maukah kamu menerima permintaan maaf saya?)

Can you please answer the phone?


4 (Dapatkah kamu menjawab telepon?)

Positive Answers to Requests


Contoh jawaban-jawaban positif terhadap polite request adalah sebagai berikut.
 Yes
 Okay
 Uh-huh
 Of course
 Sure
 No problem
 Certainly
 My pleasure
 I’d be glad/happy to

Negative Answers to Requests


Contoh jawaban-jawaban negatif terhadap polite request antara lain sebagai berikut.

 No
 Sorry
 I’d like to, but I can’t.
 I’m sorry, I can’t.
 I’d love to, but I’m busy right now.

9 Contoh Soal Polite Request Pilihan Ganda


Ketik a atau b sesuai dengan pilihan yang menurutmu paling tepat untuk melengkapi
bagian yang kosong.
1. ... you mind opening the window?
a. Could
b. Would
2. Could you please ... the dinner tables?
a. set up
b. to set up
3. Can you ... me a hundred dollar until tomorrow?
a. borrow
b. lend
4. Could you ... me whom I should contact, please?
a. tell
b. told
5. May I ... your pencil for a minute?
a. borrow
b. lend
6. Would you mind ... me to remove the virus from my computer?
a. help
b. helping

Your answer:

7. Informal polite request: ... please close the door?


a. Will you please
b. Would you please

Your answer:

8. A: Would you like to come to my house this afternoon?


B: ... (negative answer)
a. of course
b. I'd like to, but I can't

Your answer:

9. A: Might I ask you some question about your health?


B: ... (positive answer)
a. Sorry
b. Sure

3. Giving Instruction
4. Narrative Text
5. Expression of Blaming and Accusing
6. Expression of Admitting and Denying of Doing Something
7. Making Promise and Swearing
8. Procedure Text
9. Expressing Curiousity and Showing Attitudes
10. Expressions for Discussing Possibilities
11. Analytical Exposition

Anda mungkin juga menyukai