Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA KOMITE SEKOLAH

MI MUHAMMADIYAH KARANGLO
PERIODE 2022 S.D 2024

Waktu Sumber
No Kegiatan Sasaran Koordinator
Pelaksanan Dana
A KURIKULUM
Mengisi hari-hari pertama masuk sekolah Terlaksananya hari-hari pertama masuk Awal tahun Kamad, guru-guru Komite
1
sekolah pelajaran dan wali kelas
Kegiatan Evaluasi Terlaksananya:
1. Ulangan harian Waktu dalam KBM Panitia Ulum Komite
2 2. Ulangan umum Akhir Semester Panitia ANBK Komite
3. Pra ANBK Akhir Tahun Kamad dan Wali Komite
4. ANBK Akhir Tahun Kelas Komite
3 Kenaikan Kelas Terlaksananya Kenaikan kelas Akhir Tahun Wali Kelas Komite
B KETENAGAAN
Analisis Kebutuhan Guru dan Pegawai Tersusunnya kebutuhan guru dan pegawai Awal Tahun Koord. Guru Komite
1
Pelajaran
Peningkatan Disiplin Guru dan Pegawai Meningkatkan Disiplin Guru dan pegawai Sepanjang Tahun Guru dan Pegawai Komite
2
Pelajaran
C BIDANG KESISWAAN
1 Penerimaan siswa baru Terlaksananya kegiatan PPDB yang lancar Awal Tahun Panitia PPDB Komite
Pembinaan ekstrakurikuler Terkoordinir dan terlaksananya kegiatan- Sepanjang tahun Kamad dan pembina Komite
2
kegiatan ekstrakurikuler ekstrakurikuler
Pemilihan calon penerima beasiswa Terlaksananya pemilihan calon penerima Kamad dan wali kelas Komite
3
beasiswa
D SARANA/PRASARANA dan KEUANGAN
Pengaturan Penggunaan Pemeliharaan dan a. Penggunaan ruang belajar secara efektif Sepanjang tahun Kamad dan Penjaga Komite
1 penataan ruang belajar dan perlengkapannya b. Terpeliharanya kebersihan dan
keindahan ruang belajar
Pengaturan Penggunaan Pemeliharaan dan a. Penggunaan ruang Lab secara efektif Sepanjang tahun Kamad dan Penjaga Komite
2 penataan ruang laboratorium dan b. Terpeliharanya kebersihan dan
perlengkapannya keindahan ruang Lab
Pembuatan dan pemeliharaan pagar dan gerbang - Pemagaran perbatasan areal sekolah - Kamad dan Penjaga Komite
3
sekolah - Pembuatan gerbang sekolah
Rehabilitasi lapangan upacara dan - Memperbaiki lapangan upacara - Kamad dan Penjaga Komite
4
perlengkapannya serta lapangan olah raga - Terlaksananya upacara rutin
Rehabilitasi R. belajar, R. Lab, R. TU, R. Perbaikan tembok retak, kusen, jendela, - Kamad dan Penjaga Komite
5
Kamad, R. Guru, dan kamar mandi pintu, pelapon, dll
Pengaturan penggunaan, pemeliharaan media Termanfaatkannya media pendidikan Sepanjang tahun Kamad dan Penjaga Komite
6
pendidikan
7 Penataan taman sekolah Penataan keindahan taman sekolah Sepanjang tahun Semua staff Madrasah Komite
Pengaturan penggunaan dan pemeliharaan sarana - Dimanfaatkannya Masjid secara efektif Sepanjang tahun Kamad dan Guru Komite
8 ibadah (mesjid) - Tetap terpeliharanya kebersihan dan
keindahan ruang masjid
E HUBUNGAN MASYARAKAT
Mengadakan rapat pengurus dan anggota komite Terjadinya hubungan kerjasama yang baik Awal dan akhir Kepala Madrasah Komite
1 dengan Pengurus Komite Tahun Pelajaran Guru dan Orang Tua
Siswa
Pembentukan pengurus Komite dan pengaturan Terbentuknya pengurus Komite Periode Awal tahun Kamad dan semua Komite
2
partisifasi Komite dan Madrasah 2023 s.d 2025 Pelajaran Pengurus Komite
Peningkatan hubungan kerjasama yang baik Terjadinya kerjasama yang baik dengan Sepanjang tahun Kamad Komite
3
dengan Pengurus Komite Pengurus Komite
Peningkatan hubungan kerjasama yang baik Terjadinya hubungan kerjasama yang baik Sepanjang tahun Kamad Komite
4 dengan segenap instansi Dinas jawatan dengan instansi/dinas yang ada di wilayah
khususnya yang ada di wilayah kab. Banyumas kab. Banyumas
Berpartisipasi dalam kegiatan hari-hari besar Menanamkan kesadaran berbangsa dan Sepanjang tahun Kamad dan Guru Komite
5 Nasional bernegara serta patriotisme dikalangan
siswa
Berpartisipasi dalam kegiatan hari-hari besar Meningkatkan ketaqwaan terhadap Tuhan Sepanjang tahun Kamad dan Guru Komite
6
Agama Yang Maha Esa
F KETATALAKSANAAN
Penyusunan program kerja Tahunan Madrasah Tersusunnya Program Kerja Tahunan Awal tahun Kamad Komite
1
dan pengarsifannya Madrasah Pelajaran
Penyusunan dan pengarsifan RKAM Jelasnya sumber dana dan pengeluaran Setiap awal tahun Kamad Komite
2
Madrasah

Karanglo, 9 Juli 2022


Ketua Komite

IMAM DAMAMI, ST

Anda mungkin juga menyukai