Anda di halaman 1dari 8

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

Kelas :X

Tahun Pelajaran : 2022/2023

SEMESTER 1

A. Banyaknya Minggu

No Nama Bulan Jumlah pekan/minggu


1. Juli 4
2. Agustus 5
3. September 4
4. Oktober 4
5. November 5
6. Desember 4

Jumlah 26

B. Banyaknya Minggu tidak efektif untuk KBM :

No Jenis kegiatan Jumlah pekan/minggu


1. PPDB 2
2. MPLS 1
3. Kegiatan Agustus 1
4. Ujian ANBK Kelas XI 1
5. PTS 1 1
6. PAS 1 1
7. Remidial dan Classmeting 1
8. Libur semester 1 1

Total 9

Banyaknya Minggu Efektif = Jumlah minggu – Total minggu tidak efektif = 26 – 9 = 17

Banyaknya jam Pelajaran Efektif = 17 x 4 jam pelajaran = 68 JP.


SEMESTER 2

A. Banyaknya Minggu

No Nama Bulan Jumlah pekan/minggu


1. Januari 4
2. Februari 4
3. Maret 5
4. April 4
5. Mei 5
6. Juni 4

Jumlah 26

B. Banyaknya Minggu tidak efektif untuk KBM :

No Jenis kegiatan Jumlah pekan/minggu


1. Libur Semester 1 1
2. PTS 2 1
3. Libur Awal ramadhan & Imlek 1
4. Libur HR. Idhul fitri 1444 H 2
5. PAS 2 1
6. Remidial dan Classmeting 1
7. Libur semester 2 1

Total 8

Banyaknya Minggu Efektif = Jumlah minggu – Total minggu tidak efektif = 26 – 8 = 18

Banyaknya jam Pelajaran Efektif = 18 x 4 jam pelajaran = 72 JP.


PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

Kelas :X

Tahun Pelajaran : 2022/2023

1
12 JP
2
12 JP

I 3
4
5
6
Jumlah
12 JP
8 JP
12 JP
12 JP
68 JP

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA WAJIB

Kelas :X

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Alokasi
Semester No Tujuan Pembelajaran Materi Pokok
Waktu
I
A.1 Menginterpretasi bagian dari ekspresi

Eksponen
Ekspresi
(bentuk) eksponen sederhana, misalnya
n n
ab dan kompleks, misalnya P(1+r )

1 10 JP

I 2 Ulangan Harian 1 2 JP

A.2 Menjelaskan pengertian solusi dari sistem

SPLTV & SPLDV


persamaan linear tiga variabel berdasarkan
pemahaman solusi dari sistem persamaan
linear dua variabel
A.3 Menyelesaikan masalah dengan
memodelkan ke dalam sistem persamaan
3 linear 12 JP
A.4 Menentukan solusi dari sistem
pertidaksamaan linear dua variabel secara
grafik
A.5 Menyelesaikan masalah dengan
memodelkan ke dalam sistem
pertidaksamaan linear

4 Ulangan Harian 2 2 JP

A.6 Menginterpretasi karakteristik utama dari


tabel maupun grafik dari fungsi kuadrat
A.7 Menganalisis perbedaan sifat dari berbagai
bentuk fungsi kuadrat (bentuk umum, FUNGSI
5 12 JP
bentuk titik puncak, dan bentuk akar) KUADRAT
A.8 Memodelkan fenomena atau data dengan
fungsi kuadrat

5 Ulangan Harian 3 2 JP
A.9 Menginterpretasi karakteristik utama dari
tabel maupun grafik dari fungsi eksponen
A.10 Membedakan situasi yang dapat
dimodelkan dengan fungsi eksponen dan FUNGSI
6 yang dapat dimodelkan dengan fungsi 12 JP
linear EKSPONEN
A.11 Memodelkan fenomena atau data dengan
fungsi eksponen

Ulangan Harian 4
7 2 JP
8 A.12 Menjelaskan pengertian vektor, notasi VEKTOR 12 JP
vektor dan panjang vektor
A.13 Melakukan operasi vektor (penjumlahan,
pengurangan dan perkalian dengan skalar)
secara geometris
A.14 Melakukan operasi vektor (penjumlahan,
pengurangan dan perkalian dengan skalar)
secara aljabar

9 Ulangan Harian 5 2 JP

Jumlah 72 JP
Total 140 JP

Mengetahui, Jember, ................................. 2022


Guru Pamong Mahasiswa PL

FIKRI APRIYONO, S.Pd., M.Pd. LUTFI CAHYA K.


NIP. NIM. 204101070006

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMA

Mata Pelajaran : MATEMATIKA PEMINATAN

Kelas / Program :X

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Semester No Kompetensi Dasar Materi Pokok Alokasi


Waktu
I
1 3.1 Mendeskripsikan konsep dan 20 JP
menganalisis sifat operasi aljabar pada
polinomial dan menerapkannya dalam

POLINOMIAL
menyelesaikan masalah matematika.
3.2 Mendeskripsikan aturan perkalian dan
pembagian polinomial dan
menerapkan teorema sisa dan dan
pemfaktoran polinomial dalam
menyelesaikan masalahmatematika
4.1 M emecahan masalah nyata
menggunakan konsep teorema sisa dan
faktorisasi dalam polinomial.
4.2 Memecahkan masalah nyata dengan
model persamaankubik dengan
menerapkan aturan dan sifat
padapolinomial.

2 3.3 Menganalisis konsep sifat- sifat irisan IRISAN KERUCUT 24 JP


kerucut (parabola, hiperbola, dan
ellips) dan menerapkannya dalam
pembuktian dan menyelesaikan
masalah matematika.
3.4 Mendeskripsikan hubungan garis
direktis, titik fokus dan titik-titik pada
kurva parabola, hiperbola, dan ellips
dan menerapkannya dalam pemecahan
masalah.
3.5 Menganalisis data terkait unsur-unsur
parabola, hiperbola dan ellips untuk
menggambar kurva dan
mengidentifikasi sifat-sifatnya.
4.3 Mengolah data dan menganalisis model
matematika dengan melakukan
manipulasi aljabar untuk
menyelesaikan masalah nyata yang
berkaitan dengan persamaan parabola
atau hiperbola atau ellips.
4.4 Menyajikan objek-objek nyata sebagai
gambaran model parabola, hiperbola,
dan ellips dan merancang masalah
serta menyelesaikannya dengan
menerapkan konsep dan sifat-sifat
irisan kerucut yang telah dibuktikan
kebenarannya.

3 3.6 Mendeskripsikan konsep lingkaran dan IRISAN DUA 16 JP


menganalisis sifat-sifat irisan dua LINGKARAN
lingkaran dan menerapkannya dalam
memecahkan masalah.
4.5 Merencanakan dan melaksanakan
strategi yang efektif dalam
memecahkan masalah nyata dengan
model lingkaran yang saling
beririsan, menginterpretasi masalah
dalam gambar dan menyelesaikannya.
Jumlah 60 JP
1 3.7 Menganalisis penarikan sampel acak 32 JP

I
dari suatu populasi sekumpulan objek
atau kejadian sehari-hari.
3.8 Mengevaluasi penarikan kesimpulan

STATISTIKA
melalui uji hipotesis dengan kriteria
tertentu.
3.9 Mendeskripsikan konsep variabel acak,

I
dan menganalisis untuk merumuskan
fungsi distribusi binomial melalui
percobaan acak.
4.6 Menyajikan dan menggunakan rumus
fungsi distribusi binomial dalam
menaksir suatu kejadian yang akan
muncul berkaitan dengan percobaan
acak.
4.7 Menyajikan proses dan hasil penarikan
kesimpulan dari uji hipotesis dengan
argumentasi dan prosedur penarikan
kesimpulan yang valid.
2 3.10Mendeskripsikan dan menganalisis LIMIT FUNGSI 16 JP
konsep dan sifat-sifat limit fungsi
trigonometri dan nilai limit fungsi
aljabar menuju ketakhinggaan dan
menggunakan dalam pemecahan
berbagai masalah.
4.8 Menyajikan dan mengilustrasikan
konsep limit dalam konteks nyata.
3 3.11 Mendeskripsikan konsep turunan TURUNAN FUNGSI 16 JP
fungsi trigonometri untuk TRIGONOMETRI
menurunkan sifat-sifatnya serta
menggunakannya dalam memecahkan
masalah.
3.12 Menganalisis konsep dan sifat
turunan fungsi trigonometri dan
menerapkannya untuk menentukan
titik stasioner (titik maximum, titik
minimum dan titik belok).
4.9 Merencanakan dan melaksanakan
strategi yang efektif dan menyajikan
model matematika dalam
memecahkan masalah nyata tentang
turunan fungsi trigonometri.
4.10 Menyajikan, dan memecahkan
masalah nyata yang berkaitan dengan
turunan fungsi trigonometri.
4 3.13 Menganalisis bentuk model APLIKASI 16 JP
matematika berupa persamaan fungsi, TURUNAN FUNGSI
serta menerapkan konsep dan sifat
turunan fungsi dan garis singgung
kurva dalam menaksir nilai fungsi dan
nilai akar-akar persamaan aljabar.
4.11 Menyajikan data dari situasi nyata,
memilih variabel dan
mengomunikasikannya dalam bentuk
model matematika berupa persamaan
fungsi, serta menerapkan konsep dan
sifat turunan fungsi dan garis
singgung kurva dalam menaksir nilai
fungsi dan nilai akar-akar persamaan
aljabar.
Jumlah 80 JP
Total 140 JP

Mengetahui, Jember, .................................. 2022


Dosen Pembimbing Mahasiswa PL

FIKRI APRIYONO, S.Pd., M.Pd. LUTFI CAHYA K.


NIP. NIM. 204101070006

Anda mungkin juga menyukai