Anda di halaman 1dari 2

Name : Marsha Claudia

Nim : 045180274

Soal dan jawaban

1. Apa yang Anda ketahui mengenai kepemimpinan? Kaitkan jawaban Anda dengan
Teori.

Kepemimpian adalah suatu sifat yang dimiliki oleh pemimpin dan dapat kita kaitkan pada kisah
Ali Muharam diatas dimana Ali memiliki kesimpulan, bahwa untuk merasa bahagia itu bukan
berusaha membahagiakan diri sendiri, melainkan harus membahagiakan orang lain. Pelajaran
hidup ini dibawanya dalam melanjutkan pengembangan bisnis dan dalam mengasah sifat
kepemimpinannya.
“Saya harus memberi contoh sebelum menyuruh. Ketika menyuruh karyawan melakukan
sesuatu, saya juga harus memahami tugas yang didelegasikan tersebut.”

2. Bagaimana kepemimpinan yang dilakukan Founder dan CEO Makaroni Ngehe?


Berikan analisa Anda

Pada kisah Ali Muharam, Founder dan CEO Makaroni Ngehe, jiwa kepemimpinan yang
dimiliki Ali sangat baik karena Ali mempunyai standard yang baik untuk menjadi seorang
pemimpin dimana Ali memberikan contoh sebelum menyuruh dan sebelum masuk dunia bisnis
Ali sudah bekerja sangat keras dan melewati banyak pengalaman dan kepahitan dimana
membuat dia jauh lebih dewasa dan bijaksana untuk meng

3. Bagaimana pengelolaan usaha yang dilakukan Ali Muharam? Berikan analisa Anda.

Pengelolaan usaha Ali belajar dari pengalaman dan kepahitan masa lalu dimana sangat hati-hati
dalam mengelola usaha, terutama terkait uang. Misalnya, untuk membuka cabang, ia
mengandalkan cash flow, tidak meminjam bank ataupun pemodal lain. Dengan pendekatan
seperti itu, Makaroni Ngehe dapat bertahan meski dihajar pandemi. Dari segi pendapatan ia
mengaku memang ada penurunan.  Namun, Ali optimistis, bisnis akan terus melaju kencang.
4. Pada kasus ini, bagaimana Sang Founder mengembangkan empati dan memanusiakan
karyawan? Berikan analisa anda

Pada kasus ini sang founder lebih memperhatikan SDM yang bekerja di tempatnya dan rata-rata
memiliki sekitar 500 karyawan ini juga datang dari keluarga sangat sederhana. Ali memutuskan
membuka gerai di Jakarta dari modal pinjaman sebesar Rp 20 juta. Dan alas an Ali membuka
gerai adalah karena, ia ingin mempekerjakan orang lain. Ia ingin membagi kebahagiaan bersama
yang lain. Kebetulan karena Ali pernah berada di posisi sebagai orang yang tidak punya apa-apa,
dan Ali tahu rasanya seperti apa berada di bawah yang membuat saya bisa lebih sensitif dan peka
terhadap emosi karyawan, Karena Menurut Ali, pemimpin yang baik adalah yang berhasil
memanusiakan karyawan

Anda mungkin juga menyukai