Anda di halaman 1dari 5

BAB III

METODE PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian
Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif
dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian deskriptif berupaya untuk
menjelaskan fenomena yang ada dan menggunakan pendekatan kuantitatif yang
berarti pengumpulan datanya dengan menggunakan data berbentuk angka.
Sedangkan metode yang digunakan adalah studi kasus, yang bertujuan untuk
mengetahui tingkat kemampuan dribbling siswa dan mendeskripsikan tentang
kemampuan dribbling sepakbola siswa SMP N 2 Kesamben, dimana data berupa
angka dengan satuan detik.

B. Variabel Penelitian
Adapun variabel penelitian ini melibatkan masukan (input), proses dan hasil
(output).

1. Masukan (input)
Dalam hal ini yang merupakan masukan (input) adalah siswa SMP N 2
Kesamben
2. Proses
Dalamnya terdapat interaksi Guru dan siswa sehingga dapat memahami
dan melakukan kemampuan menggiring bola seperti : kaki bagian
dalam dan luar, dan punggung kaki.
3. Hasil (output)
Hasil pencapaian akhir yakni penguasaan kemampuan menggiring bola
dengan maksimal sehingga tujuan dari pembelajaran dapat tercapai.

C. Subjek Penelitian
“Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian”. Penelitian ini merupakan
penelitian populasi, maka peneliti akan meneliti seluruh anggota populasi yang
ada. Apabila seseorang ingin meneliti semua elemen yang ada dalam wilayah
penelitian, maka penelitiannya merupakan penelitian populasi. Subjek yang
digunakan dalam penelitian ini adalah siswa SMP N 2 Kesamben Tahun ajaran
2022/2023 yang berjumlah 30 siswa.

D. Pengumpulan data
Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan instrumen tes yaitu
circuit training. Setiap testi akan diberikan kesempatan 2 kali percobaan, dimana
hasil terbaik yang akan dipergunakan sebagai data penelitian. Hasil tes yang
didapatkan mempunyai satuan detik.
E. Instrumen Penelitian
Instrumen penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam
penelitian ini adalah tes. Alat bantu yang digunakan untuk mengukur kecepatan
dribbling adalah dengan menggunakan stopwatch.

Gambar 3.1.1 Instrumen dribbling sumber : Danny Mielke

Keterangan:
a) Peralatan
1) Pancang kerucut atau pancang besi 8 buah.
2) Satu buah bola ukuran.
3) Stopwacth.
b) Pelaksanaan
1) Bola diletakkan 1 meter dari pancang pertama (garis start).
2) Pemain bersiap di posisi start.
3) Setelah mendengar aba-aba dari testor, pemain memulai menggiring bola
melewati kedelapan pancang dan kembali sampai garis finish.
4) Bola dihentikan tepat di garis finish.
5) Gunakan kaki yang terbaik untuk menggiring bola. 6) Setiap anak
melakukan 2 kali dan diambil waktu yang terbaik
F. Teknik Analisis Data

Berdasarkan pada penelitian di atas dan pertimbangan di dalam mengolah


data serta memperoleh data dari tes circuit training siswa SMP N 2 Kesamben
berupa data rasio, maka teknik analisis data yang digunakan untuk mengungkap
tentang kemampuan dribbling sepakbola pada siswa SMP N 2 Kesamben adalah
statistika deskriptif kuantitatif. Setelah data kasar dari setiap komponen didapat,
selanjutnya yaitu mengkonversikan data kasar setiap pemain terhadap norma
penilaian dari setiap tes. Langkah selanjutnya adalah data kasar dari setiap tes
yang dicapai pemain diubah menjadi nilai Skor-T. Menurut Arikunto (2015:306),
rumus Skor-T sebagai berikut:

T −score=50+ ( XSD−M )10


Keterangan: T = Nilai Skor-T
M = Nilai rata-rata data kasar
X = nilai data kasar
SD = Standar Deviasi
Setelah data sudah dirubah ke dalam Skor-T, kemudian dilanjutkan dengan
pengkategorian data. Data yang telah diambil dikelompokkan menjadi lima
kategori, yaitu sangat baik, baik, cukup, kurang, sangat kurang. Pengkategorian
kondisi fisik tersebut, menggunakan rumus pengkategorian sebagai berikut:

Sangat Baik : X ≥ M + 1,5 SD


Baik : M + 0,5 SD ≤ X < M + 1,5 SD
Cukup : M – 0,5 SD ≤ X < M + 0,5 SD
Kurang : M – 1,5 SD ≤ X < M – 0,5 SD
Sangat Kurang : X ≤ M – 1,5 SD
Keterangan : X : Skor
M : Mean
SD : Standar Deviasi
Setelah data diperoleh dari kelima item tes maka klasifikasi skor tersebut
dipersentasikan dengan cara membagi jumlah frekuensi yang diperoleh dengan
jumlah keseluruhan sampel. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut :

F
P= x 100 %
N
Keterangan:
P = Angka persentase
F = Frekuensi yang dicari persentase
N = Jumlah Sampel

Anda mungkin juga menyukai

  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen7 halaman
    Bab 3
    Juf Ri
    0% (1)
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen8 halaman
    Bab 3
    novriansyah
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii PDF
    Bab Iii PDF
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii PDF
    Devi Natalia
    Belum ada peringkat
  • BAB III Revisi Sidang
    BAB III Revisi Sidang
    Dokumen7 halaman
    BAB III Revisi Sidang
    Rahmat Agus Mawardi
    Belum ada peringkat
  • S Por 0901171 Chapter3
    S Por 0901171 Chapter3
    Dokumen8 halaman
    S Por 0901171 Chapter3
    Yessy Aprirayasty Sinaga
    Belum ada peringkat
  • BAB III New
    BAB III New
    Dokumen6 halaman
    BAB III New
    Laily Mita Andria
    Belum ada peringkat
  • Tugas PTK Mekanika Lama
    Tugas PTK Mekanika Lama
    Dokumen6 halaman
    Tugas PTK Mekanika Lama
    Estetika
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    Intan Widya
    Belum ada peringkat
  • BAB III PUTRI MRD Repisi
    BAB III PUTRI MRD Repisi
    Dokumen7 halaman
    BAB III PUTRI MRD Repisi
    Kolang 88
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii PDF
    Bab Iii PDF
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii PDF
    ira ynr
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen8 halaman
    Bab Iii
    Ari Setyawan
    Belum ada peringkat
  • Butir Soal
    Butir Soal
    Dokumen14 halaman
    Butir Soal
    Handesi Natalia Pasaribu
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen6 halaman
    Bab Iii
    desmon adu
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    kaitoamir
    Belum ada peringkat
  • Analisis Data P-WPS Office
    Analisis Data P-WPS Office
    Dokumen9 halaman
    Analisis Data P-WPS Office
    nora intan kaswari
    Belum ada peringkat
  • BAB III Aroh
    BAB III Aroh
    Dokumen10 halaman
    BAB III Aroh
    rayshan alrahman
    Belum ada peringkat
  • Menganalisis Dan Menginterpretasi Data Serta Menindaklanjuti PTK
    Menganalisis Dan Menginterpretasi Data Serta Menindaklanjuti PTK
    Dokumen14 halaman
    Menganalisis Dan Menginterpretasi Data Serta Menindaklanjuti PTK
    sri wahyuningsih
    Belum ada peringkat
  • Tes Objektif
    Tes Objektif
    Dokumen21 halaman
    Tes Objektif
    dwy natalia
    Belum ada peringkat
  • 13 Bab Iii
    13 Bab Iii
    Dokumen6 halaman
    13 Bab Iii
    Josephina Sahetapy
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen10 halaman
    Bab 3
    Overthis Tv
    Belum ada peringkat
  • Contoh Penelitian 1
    Contoh Penelitian 1
    Dokumen29 halaman
    Contoh Penelitian 1
    lince lestari
    Belum ada peringkat
  • TENDENSI SENTRAL (Biostatistik)
    TENDENSI SENTRAL (Biostatistik)
    Dokumen20 halaman
    TENDENSI SENTRAL (Biostatistik)
    Siti Wahyuningsih
    Belum ada peringkat
  • BAB III Metode Proposal
    BAB III Metode Proposal
    Dokumen10 halaman
    BAB III Metode Proposal
    Kirani puspita sari
    Belum ada peringkat
  • S Kor 0808551 Chapter3
    S Kor 0808551 Chapter3
    Dokumen14 halaman
    S Kor 0808551 Chapter3
    Usaid Syahrul
    Belum ada peringkat
  • Bab III Hajar
    Bab III Hajar
    Dokumen7 halaman
    Bab III Hajar
    anthomaruf37
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen5 halaman
    Bab Iii
    Frensy Indriani Bitty
    Belum ada peringkat
  • BAB III Lebih Baru
    BAB III Lebih Baru
    Dokumen8 halaman
    BAB III Lebih Baru
    Army War
    Belum ada peringkat
  • Presentasi Kelompok 2 Ukuran Pemusatan Dan Penyebaran Data
    Presentasi Kelompok 2 Ukuran Pemusatan Dan Penyebaran Data
    Dokumen13 halaman
    Presentasi Kelompok 2 Ukuran Pemusatan Dan Penyebaran Data
    M Ikhsan
    Belum ada peringkat
  • 7.bab Iii
    7.bab Iii
    Dokumen11 halaman
    7.bab Iii
    Abdullah Fiqih
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen5 halaman
    Bab Iii
    Joung Ary
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen10 halaman
    Bab Iii
    Denny Saputra
    Belum ada peringkat
  • Analisis Data PTK Kel 2
    Analisis Data PTK Kel 2
    Dokumen2 halaman
    Analisis Data PTK Kel 2
    Siti Fatimah
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    Agus Tino
    Belum ada peringkat
  • BAB III Dwi-1
    BAB III Dwi-1
    Dokumen11 halaman
    BAB III Dwi-1
    Muhammad Syahru Ramadhan
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen11 halaman
    Bab Iii
    Wahyu Putra
    Belum ada peringkat
  • S IKOR 1006447 Chapter3
    S IKOR 1006447 Chapter3
    Dokumen15 halaman
    S IKOR 1006447 Chapter3
    Muhammad Syahru Ramadhan
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen7 halaman
    Bab Iv
    Hafidz Mokodompit
    Belum ada peringkat
  • Xi LKPD 3.28
    Xi LKPD 3.28
    Dokumen8 halaman
    Xi LKPD 3.28
    Cici Adja
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen12 halaman
    Bab Iii
    Fadjar Dwi Bahari
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen5 halaman
    Bab Iii
    joe
    Belum ada peringkat
  • LKPD Kls Viii SMP Kd.3.10
    LKPD Kls Viii SMP Kd.3.10
    Dokumen17 halaman
    LKPD Kls Viii SMP Kd.3.10
    Hafidah Dinatul
    0% (1)
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen8 halaman
    Bab Iii
    Erisa Purnama
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen4 halaman
    Bab Iii
    MAGDALENA MISNA
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii - Skripsi
    Bab Iii - Skripsi
    Dokumen10 halaman
    Bab Iii - Skripsi
    rinduan
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 Metedologi Penelitian
    Bab 3 Metedologi Penelitian
    Dokumen9 halaman
    Bab 3 Metedologi Penelitian
    FARIDAH ASSANIYYAH UBP
    Belum ada peringkat
  • 17 Statistika
    17 Statistika
    Dokumen23 halaman
    17 Statistika
    Arga Bimantara
    Belum ada peringkat
  • Statistika
    Statistika
    Dokumen24 halaman
    Statistika
    Erik Wahyudi
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Era
    Bab Iii Era
    Dokumen10 halaman
    Bab Iii Era
    Darma Wati
    Belum ada peringkat
  • 3-Article Text-14-3-10-20200331
    3-Article Text-14-3-10-20200331
    Dokumen5 halaman
    3-Article Text-14-3-10-20200331
    wahyu ria
    Belum ada peringkat
  • BAB III Dulu
    BAB III Dulu
    Dokumen7 halaman
    BAB III Dulu
    Nanik Puspita
    Belum ada peringkat
  • RPP Ranty
    RPP Ranty
    Dokumen47 halaman
    RPP Ranty
    Ashleigh Cunningham
    Belum ada peringkat
  • BAB III PTK Piraaaaa
    BAB III PTK Piraaaaa
    Dokumen14 halaman
    BAB III PTK Piraaaaa
    firaah10
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen5 halaman
    Bab 3
    hidayatulmufti248
    Belum ada peringkat