Anda di halaman 1dari 9

LEMBAR PENGESAHAN

Bogor, 20 Oktober 2022

Hormat kami,
Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

M. Fadlu Rahman M. Dain Irfai


NPM. 191105030171 NPM. 191105030123
Mengetahui:

Ketua BEM UIKA Sekretaris BEM UIKA

Ardian Muhamad Iqbal Firdaus


Fatkhurohman NPM. NPM. 181105020020
181105010272
PROPOSAL KEGIATAN
DIALOG
KEBUDAYAAN
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
UNIVERSITAS IBN KHALDUN BOGOR 2022-2023

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Peradaban manusia masa kini telah sampai pada kulminasi dalam sektor teknologi.
Sofistikasi atas temuan teknologi setidaknya telah merepresentasikan peradaban manusia
pada tingkat yang sangat mutakhir. Kita bisa melihat dan menemuinya pada fenomena
yang terjadi di masyarakat dewasa ini. Contoh, munculnya gagasan metaverse dengan
segala peralatan AI (artificial intelligence) dalam ruang virtual serta adanya digitalisasi
dan virtualisasi di berbagai sektor kehidupan manusia.
Dalam konteks kecanggihan modern, teknologi telah memberi penanda besar bagi
kehidupan manusia. Tetapi di lain sisi ia juga telah menciptakan kondisi yang
mengkhawatirkan bagi kehidupan. Pasalnya, globalisasi dengan segala temuan
teknologinya dapat melahirkan efek samping. Misalnya krisis lingkungan, hilangnya
orientasi, pudarnya kedekatan, kekeringan spiritual, dan pelestarian kearifan lokal.
Salah satu identitas Bangsa Indonesia adalah corak kebudayaan yang beragam antar tiap-
tiap wilayah, kita memiliki kearifan lokal yang berbeda-beda. Dan tentunya dalam
menjaga kelestarian budaya adalah tanggungjawab bersama.
Masuknya budaya asing melalui sosial media membuat para kaula muda lebih
tertarik mengikuti trend dunia, karena hal tersebut terjadinya penurunan minat diantara
pemuda dalam turut andil merawat kearifan lokal. Maka dari itu, kami dari Badan
Eksekutif Mahasiswa Universitas Ibn Khaldun Bogor menyelenggarakan kegiatan
“Dialog Kebudayaan” dengan tema “Berjiwa Lokal Bertindak Global” sebagai upaya
memberikan kesadaran kepada para pemuda akan pentingnya merawat dan menjaga
kelestarian budaya.

B. Maksud dan Tujuan


Tujuan Dialog Kebudayaan ini adalah sebagai berikut :
1. Edukasi wawasan seni budaya lokal
2. Agar mahasiswa dan pelajar peduli terhadap seni budaya lokal
3. Mencegah degradasi nilai-nilai kesenian budaya lokal

C. Nama dan Tema Kegiatan


Nama kegiatan ini adalah Dialog Kebudayaan dengan mengusung tema “Berjiwa
Lokal Bertindak Global”.
Informasi Kontak : M. Fadlu Rahman (Ketua Pelaksana 085731450905)
M. Dain Irfai (Sekretaris 085724353244)
D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Hari/Tanggal : Jum’at, 04 November 2022

Waktu : 12.30 s/d Selesai

Tempat : Gedung Prof. H. Abdullah Siddiq, SH UIKA Bogor

E. Peserta Kegiatan
Peserta Dialog Kebudayaan ini terdiri dari:
 Mahasiswa/i Universitas Ibn Khaldun Bogor
 Pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) se-Kota Bogor
 Peserta dari Mahasiswa/i Perguruan Tinggi se-Bogor Raya yang sengaja diundang
oleh panitia untuk mengirimkan delegasi, yaitu :
No Nama Perguruan Tinggi No Nama Perguruan Tinggi
1 Universitas Terbuka Bogor 11 Institut Agama Islam Sahid
2 Universitas BSI 12 IBI Kesatuan
3 Institut Ummul Quro Al Islami 13 Institut Agama Islam Tazkia
4 IPB University 14 Politeknik AKA Bogor
5 IAIN Laa Roiba 15 Politeknik Kesehatan Bandung
(Kampus Bogor)
6 UNUSIA Bogor 16 STTIF Bogor
7 STKIP Muhammadiyah Bogor 17 Universitas Bina Niaga Indonesia
8 Universitas Pakuan 18 STIE Manajemen Bisnis
Indonesia
9 Universitas Djuanda 19 STIKES dan Akbid Wijaya
Husada
10 Universitas Nusa Bangsa

F. Susunan Kepanitiaan
(Terlampir)
G. Jadwal Kegiatan
(Terlampir)
H. Estimasi Dana
(Terlampir)
BAB II
ISI
LAMPIRAN I
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pembimbing : Prof. Dr. H. E. Mujahidin, M.Si


(Rektor Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Dr. H. Dedi Supriadi, M.Si., M.Pd
(Wakil Rektor III Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Penanggung Jawab : Ardian Fatkhurohman
(Ketua BEM Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Recky Prastian Pamungkas
(Wakil Ketua BEM Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Muhamad Iqbal Firdaus
(Sekretaris BEM Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Sarah Nuarffianti
(Menteri Keuangan BEM Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Ketua Pelaksana : M. Fadlu Rahman
Sekretaris Pelaksana : M. Dain Irfai
Bendahara Pelaksana : Adilla Zahratul Hilmi
Divisi-Divisi
Divisi Acara : 1. Dodi Cahyadi
2. Murni Hasanah
3. Fazrin Firzinia Illahi
4. Anwar Siroz
5. Fajril Miftahul Qirom
6. Adinda Angeliana
7. Indah Fadilah Rahmah
8. Siti Rosidah
Divisi PDDL : 1. Philip Muhammad Samid
2. Antika Roswati
3. Maulana Laili Ibrahim
4. Wildan Majdi Ramadhan
5. Fathan Kamal Maulana
6. Defva Sahuri
7. M. Abdul Mawardi
8. Fajar Septian Dani
Divisi Konsumsi : 1. Tiara Septiana Dewi
2. Cica Suryani
3. Ria Apriyani
4. Amanda Yunita
5. Cecep Sunandar
6. Siti Fatimah
7. Suci Hati Regusta
8. Annisa Agnianisa
9. Suci Rahayu
Divisi Humas : 1. Muhammad Abdillah Al Burhani
2. Dicky Darmawan
3. Muhammad Reiza Dwi Masturo
4. Alisah Latifah
5. Karan Abi Maulana
6. Maulana Lazuardi
7. Muhammad Nabil
LAMPIRAN II
JADWAL KEGIATAN

RUNDOWN ACARA
PETUGAS/ PENANGGUNG
NO WAKTU ACARA
PENGISI JAWAB
1 11.00-11.30 Briefing Panitia Semua Panitia Ketua Pelaksana
2 12.30-12.50  Pembukaan MC
 Pembacaan Ayat M. Hafiz MC
Suci Al-Qur’an
3 12.50-13.10 Sambutan
 Ketua Pelaksana M. Fadlu Rahman
 Presiden Ardian
Mahasiswa UIKA Fatkhurohman
Bogor MC
 Rektor UIKA Prof. Dr. H. E.

Bogor Mujahidin, M.Si

 Wakil Walikota Dr. Dedie A.

Bogor Rachim, MA
4 13.10-13.30 Penampilan Seni Tari UKM Seni &
MC
Sunda Budaya Pawon
5 13.30-14.30 Materi  Dr. (H.C). MC
Popong Otje
Djundjunan
 Prof. Dr. Ir.
Yusuf Hadi,
M.Agr
6 14.30-15.00 Penutup & Do’a M. Abdillah All Panitia
Al Burhani
LAMPIRAN III
ESTIMASI DANA

Jumlah
No Jenis Barang Harga Satuan Jumlah (Rp)
Volume Satuan
1 Kesektariatan
a. Kertas HVS 2 Rim Rp. 70.000,00 Rp. 140.000,00
b. Amplop 2 Pack Rp. 35.000,00 Rp. 70.000,00
c. ATK 1 Paket Rp. 100.000,00 Rp. 100.000,00
2 Konsumsi
a. Air Minum Gelas 10 Dus Rp. 18.000,00 Rp. 180.000,00
b. Air Minum Botol 1 Dus Rp. 45.000,00 Rp. 45.000,00
c. Snack Ons 5 Kg Rp. 50.000,00 Rp. 250.000,00
d. Konsumsi Panitia 39 Box Rp. 15.000,00 Rp. 585.000,00
e. Konsumsi Peserta 100 Box Rp. 15.000,00 Rp. 1.500.000,00
f. Kue Lapis 6 Box Rp. 35.000,00 Rp. 210.000,00
g. Snack Box 100 Box Rp. 10.000,00 Rp. 1.000.000,00
h. Parsel Buah 3 Buah Rp. 50.000,00 Rp. 150.000,00
i. Konsumsi Pemateri 10 Box Rp. 15.000,00 Rp. 225.000,00
& Crew
3 PDDL
a. Banner 5x3 1 Buah Rp. 270.000,00 Rp. 270.000,00
b. Plakat 1 Buah Rp. 250.000,00 Rp. 250.000,00
c. Sertifikat 100 Buah Rp. 5.000,00 Rp. 500.000,00
d. Sewa Kamera 1 Hari Rp. 750.000,00 Rp. 750.000,00
e. Sewa Seragam 39 Set Rp. 150.000,00 Rp. 5.850.000,00
Pangsi
4 Kebersihan Rp. 250.000,00 Rp. 250.000,00
5 Honor Pemateri Rp. 2.500.000,00 Rp. 2.500.000,00
6 Dana Tak Terduga Rp. 1.500.000,00 Rp. 1.500.000,00
Jumlah Total Rp. 17.675.000,00
BAB III
PENUTUP
Demikian project proposal Dialog Kebudayaan BEM UIKA Bogor ini kami buat sebagai
acuan konsep dan teknis kegiatan agar lebih terarah dan terencana. Kami berharap dukungan
moril maupun materil dari semua pihak untuk kelnacaran kegiatan Dialog Kebudayaan ini. Atas
perhatian kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai