Anda di halaman 1dari 5

CBT 2 – BLOK I.

2
PD REGULER 2022

1. Tekanan sistolik pada pengukuran tekanan c. Mengurangi penumpukan darah di tubuh


darah secara tidak langsung menunjukkan? bagian bawah
a. Tekanan tertinggi di aorta saat ventrikel d. Mengurangi penumpukan darah di tubuh
kiri kontraksi bagian atas
b. Tekanan tertinggi di aorta saat ventrikel
kiri relaksasi
c. Tekanan tertinggi di atrium saat ventrikel 7. Saat darah mengalir melalui atrium menuju
kiri kontraksi ventrikel (diastole), struktur yang bertanda
d. Tekanan tertinggi di ventrikel kiri saat bintang di bawah ini akan mengalami apa?
kontraksi
e. Tekanan tertinggi di ventrikel kiri saat
relaksasi

2. Fungsi arteri coronaria?


a. Mendrainase darah dari otot jantung
b. Mengalirkan darah ke seluruh tubuh
c. Mengalirkan darah ke otot jantung
a. Relaksasi
b. Kontraksi
3. Dimana muara dari vena cephalica? c. Meregang
a. V. axillaris d. Mengendur
b. V. ulnaris
c. V. radialis
d. V. branchialis 8. Senyawa yang menjadi substrat bagi proses
e. V. bassilica respirasi aerob yang berasal dari siklus asam
sitrat adalah?
a. Oksaloasetat
4. Tipe epithel dinding pembuluh darah dan b. Malat
jantung? c. Flavin adenosin dinukleotida
a. Simplex squamosum d. Acetyl-CoA
b. Simplex cuboideum
c. Simplex columnare
d. Pseudostratificatum 9. Manakah pembuluh darah yang memiliki
e. Sinusoideum pericytus?
a. Arteria elastotypica
b. Arteria musculotypica
5. Senyawa manakah yang menyebabkan proton c. Arteria resistance
tidak bisa mengalir dari ruang intermembrane d. Capillary exchange
ke matriks dengan bantuan sitokrom C e. Venula
oksidase?
a. 2,4 dinitrophenol (DNP)
b. Olygomicin 10. Tipe epithelium pada pembuluh darah dan
c. Cyanide jantung?
a. Simplex cuboideum
6. Bagaimana mekanisme reclining seating b. Stratificatum squamosum
meningkatkan ketahanan terhadap G-force? c. Pseudostratificatum
a. Memindahkan darah ke kepala d. Simplex squamosum
b. Mengurangi jarak leher ke kepala e. Transitionale
CBT 2 – BLOK I.2
PD REGULER 2022

11. Otot yang diinervasi oleh nervus trigeminus? c. IV continuous


a. M. Levator veli palatini d. Infus
b. M. Tensor veli palatini e. Infus long period
c. M. Palatopharyngeus
d. M. Salphingopharyngeus
e. M. Uvulae 18. Enzim apa yang menghambat pembentukkan
bradykinin?
a. Angiotensin converting enzyme
12. Apa fungsi protein non-struktural pada virus? b. Endothelin converting enzyme
a. Membentuk asam nukleat c. NO activase
b. Membentuk capsid
c. Membentuk envelope glycoprotein
19. Bagaimana efek dari bertemunya angiotensis
II dengan reseptor angiotensin I?
13. Sel apakah yang berfungsi seperti sel punca? a. Vasokonstriksi
a. Epitheliocytus basalis b. Inhibisi refleks haus
b. Neuroendocrinocytus
c. Ionocytus pulmonaris
d. Exocrinocytus bronchiolaris 20. Kation utama apa yang berperan dalam
meregulasi tekanan osmotik darah?
a. Natrium
14. Bagaimana cara menghitung alveolar b. Kalium
ventilation? c. Kalsium
a. (Tidal volume – dead space) x RR d. Magnesium
b. (Kapasitas vital – dead space) x RR e. Mangan
c. Tidal volume x RR
d. Kapasitas vital x RR
21. Apa penyakit kelainan irama jantung yang
tidak boleh dimiliki seorang penyelam?
15. Sifat dari cavitas pleura? a. Fibrilasi atrium
a. Lamina visceralis di dekat rongga dada b. Tachycardia
b. Lamina parietalis di dekat paru c. Bradicardia
c. Tekanan 760 mmHg
d. Tekanan positif
22. Bagian mitokondria apa yang mengandung
banyak protein untuk fosforilasi oksidatif?
16. Sampel dan anti-coagulant apa yang paling a. Matriks mitokondria
tepat digunakan untuk analisa gas darah? b. Krista mitokondria
a. Plasma - Heparin c. Cytosol
b. Darah - EDTA d. Membran dalam
c. Darah - Sitras e. Membran luar
d. Plasma - EDTA
e. Darah - Heparin 23. Manakah diantara pilihan proyeksi foto
rontgen berikut yang tepat untuk mendeteksi
Tuberkulosis (TB)?
17. Apa terminology pemberian 3 mL obat selama a. Lateral decubitus
kurang dari 5 menit? b. PA
a. Bolus c. AP
b. IV intermittent d. Top lordotic
CBT 2 – BLOK I.2
PD REGULER 2022

24. Manakah yang merupakan penghambat 31. Hormon berikut yang berfungsi sebagai
sintesis renin? vasodilator adalah?
a. CAMP a. Bradykinin
b. ANP b. Angiotensin
c. Bradykinin c. Renin
d. ACE
e. Vassopresin
32. Periode apa yang terjadi pada maturasi paru
janin di minggu ke-20?
25. Ekspirasi setelah inspirasi menurunkan denyut a. Fase terminal sac
jantung karena inervasi apa? b. Fase alveolar
c. Fase glandular
d. Fase pseudoglandular
26. Apa sumber energi yang digunakan jantung e. Fase canalicular
ketika melakukan olahraga berat?

27. Apa jenis sediaan obat yang merupakan 33. Kondisi apa yang menyebabkan tekanannya
campuran antara minyak dan air? bisa turun?
a. Suspensi
b. Larutan
c. Dry powder
d. Emulsi
e. Inhaler

28. Ukuran gauge manakah yang sesuai digunakan


untuk menginjeksi bayi baru lahir?
a. 18
b. 20
c. 21
d. 22
e. 25
a. Disfungsi diastolik
b. Disfungsi sistolik
29. Manakah yang merupakan obliterasi dari
ligamentum arteriosum?
a. Sinus venosus 34. Nervus manakah yang menghantarkan rasa
b. Bulbus cordis sakit di cavum nasalis ke encephalon?
c. Ductus arteriosus a. N. Vagus
d. Truncus arteriosus b. N. Mandibula
e. Primitive atrium c. N. Maxilla
d. N. Facialis
e. N. Olfactorius
30. Kondisi apa yang menyebabkan hyperpnea
a. Alkalosis
b. Anemia 35. Sumber energi apa yang digunakan otot
jantung saat berolahraga berat?
a. Glukosa
b. Asam lemak
CBT 2 – BLOK I.2
PD REGULER 2022

c. Asam amino 40. Apa yang terjadi pada alveolus apabila


d. Keton produksi surfaktan terganggu?
e. Asam laktat a. Alveolus rusak
b. Alveolus kolaps
c. Alveolus terdegradasi
36. Dibawah ini struktur yang berada di atrium
dextra adalah?
a. Chorda tendineae 41. Bagaimana perkembangan sistem respirasi
b. Valvula foraminis ovalis janin berusia 6 bulan?
c. Trabeculae carneae a. Terjadi pertukaran gas
d. Fossa ovalis b. Surfaktan sudah maksimal
e. M. Papillaris c. 70% alveolus terbentuk
d. Epithel kuboid

37. Apa yang menyebabkan terjadinya Heinz-


bodies? 42. Pada gambar X-Ray, apa nama bagian yang
a. Dehidrasi sel ditunjuk nomor 4?
b. Kekurangan ATP
c. Agregasi Hb yang dioksidasi
d. Kekurangan kalium
e. Kekurangan air

38. Tes fisik apa yang dilakukan seseorang


sebelum menyelam?
a. Echocardiogram
b. Elektrokardiogram
c. Treadmill test

39. Manakah yang merupakan kapasitas vital?


a. Atrium dextra
b. Aorta ascendens
c. V. cava superior
d. Ventriculus dextra
e. Spatium intercostalis

43. Apakah fungsi dari ApoB-100?


a. Mengaktifkan enzim lipase lipoprotein
b. Berikatan dengan reseptor LDL

44. Bagaimana kompensasi tubuh saat dekompresi


a. A ke permukaan?
b. B a. Terbentuk gelembung oksigen
c. C b. Terbentuk gelembung nitrogen
d. D c. Kelarutan gas nitrogen meningkat
e. E
CBT 2 – BLOK I.2
PD REGULER 2022

45. Mengapa gradien tekanan CO2 lebih kecil 52. Apa nama struktur yang ditunjuk?
daripada O2 untuk difusi?
a. Kelarutan CO2 lebih tinggi
b. CO2 lebih mudah berikatan dengan Hb
c. Kelarutan CO2 lebih rendah

46. Enzim apakah yang menjaga kadar MetHb


dibawah 1% di tubuh?
a. Sitokrom B5 reduktase
a. Bronchiolus terminalis
b. Bronchiolus respiratorius
c. Bronchiolus
47. Apa yang terjadi di awal acute mountain
d. Trachea
sickness?
e. Bronchus

48. Apakah efek dari ikatan angiotensin II dan


53. Fase plateau menyebabkan apa?
reseptor angiotensin I dalam tubuh?
a. Pemanjangan absolute refractory period
a. Sekresi growth hormone
b. Vasokonstriksi
c. Memicu rasa haus
d. Penurunan aldosterone
e. Penurunan absorpsi natrium dan air

49. Vena cava secara umum berasal dari struktur?


a. Bulbus cordis
b. Sinus venosus
c. Truncus arteriosus
d. Primitive atrium
e. Primitive ventricle

50. Bagian paru manakah yang paling sedikit


bergerak ketika kita bernapas?
a. Hilum pulmo
b. Apex pulmo
c. Basis pulmo
d. Margo posterior pulmo

51. Manakah senyawa yang terbentuk di sitosol


saat proses aerobik?
a. Koenzim-Q
b. NADH
c. FADH2
d. NAD+

Anda mungkin juga menyukai