Anda di halaman 1dari 1

GEDUNG SERBAGUNA

Bangunan ini terdiri dari dua lantai. Fungsi utama sebagai gedung untuk menampung beberapa
kegiatan seperti Pertemuan, Penerimaan tamu dan serta kegiatan sosial masyarakat yang
menunjang dan melengkapi fungsi utama Kawasan wisata waruga. Bangunan ini memiliki 2 pintu
utama. 1 pintu utama di lobby depan dan 1 pintu utama dibagian belakang menuju Amphiteater

Bentuk denah lantai dasar bangunan dianalogikan sebagai burung Manguni yang mengepakkan
sayap. Pada sisi kiri lantai ini terdapat lobby utama yang luas dengan kursi dan meja tamu, serta sisi
kanan terdapat area display dan informasi bendungan. Kemudian denah pada lantai 2 dianalogikan
sebagai kepala burung Manguni terdapat balkon yang menyuguhkan pemandangan hijau mengarah
langsung ke Bendungan Utama (Main Dam).

Anda mungkin juga menyukai