Anda di halaman 1dari 3

ALGORITMA DAN PEMOGRAMAN

M.alfiansyah, Fahrul Risky


Email : Alvinbima128@gmail.com fahrulrisky1205@gmail.com
Fakultas ilmu komputer, Universitas Muhammadiyah Bima

PENDAHULUAN
Algoritma adalah metode efektif yang diekspresikan sebagai rangkaian terbatas. Algoritma
juga merupakan kumpulan perintah untuk menyelesaikan suatu masalah. Perintah-perintah ini dapat
di terjemahkan secara bertahap dari awal hingga akhir. Masalah tersebut dapat berupa apa saja,
dengan syarat untuk setiap permasalahan memiliki kriteria kondisi awal yang harus dipenuhi sebelum
menjalankan sebuah algoritma. Algoritma juga memiliki pengulangan proses (iterasi), dan juga
memiliki keputusan hingga keputusan selesai.
Dalam cabang disiplin ini, algoritma dipelajari secara abstrak, terlepas dari system komputer atau
bahasa pemrograman yang dipergunakan. Algoritma yang berbeda dapat diterapkan untuk suatu
permasalahan dengan kriteria yang sama. Kompleksitas dari suatu algoritma merupakan ukuran
seberapa banyak komputasi yang diterapkan pada algoritma tersebut untuk menyelesaikan
permasalahannya. Secara informal, algoritma yang dapat menyelesaikan permasalahan dalam waktu
yang relative singkat memiliki tingkat kompleksitas yang rendah, sementara untuk algoritma yang
menyelesaikan permasalahan dalam waktu yang lebih lama memiliki tingkat kompleksitas yang lebih
tinggi pula.
Dalam mata kuliah logika dan algoritma, kita telah mempelajari tentang algoritma dan penerapannya
dalam pemrograman computer. Kesulitan yang dihadapi dalam permasalahan ini adalah susahnya
kita mengerti algoritma dan penyelesaian dari permasalahan yang dihadapi, serta sulitnya
membayangkan struktur data yang akan digunakan. Dalam memahami penyelesaian suatu
permasalahan, kita akan lebih mudah untuk
mengingat dan memahaminya apabila permasalahan itu dapat ditampilkan dalam bentuk visual dan
gambar, sehingga penyajian nya menjadi lebih menarik.
Dari permasalahan diatas, penulis ingin membantu mempermudah penyelesaian algoritma untuk
mempermudah penyelesaian matematika dengan membuat perangkat lunak alat bantu logika dan
algoritma. Maulana, (2017).
e. Sebagai tempat diskusi terbaru antara guru
dan mahasiswa
f. Mengatasi masalah yang di hadapi
mahasiswa dalam mengerjakan algoritma
g. Media mempermudah mahasiswa dalam
berinteraksi antar mahasiswa dan dosen.

PEMBAHASAN

Konsep dasar algoritma


Penjelasan algoritma
Algoritma adalah sistim kerja komputer memiliki brainware, hardware, dan software. Tanpa
salah satu dari ketiga sistim tersebut, komputer tidak akan berguna. Kita akan lebih fokus pada
software komputer. Software terbangun atas susunan program dan syntax (cara
penulisan/pembuatan program). Untuk menyusun program atau syntax, diperlukannya langkah-
langkah yang sistematis dan logis untuk dapat menyelesaikan masalah atau tujuan dalam proses
pembuatan suatu software. Maka, algoritma berperan penting dalam penyusunan program atau
syntax tersebut. Maulana, (2017).
Jika ditelusuri lebih dalam kata algoritma mempunyai asal usul yang rumit. Kata algoritma
tidak pernah ada dalam kamus Webster hingga tahun 1957. Kata algorism hanya diketahui
sebagai aktivitas berhitung pada kaum Arab. Dan orang yang memakai angka Arab tersebut
dalam berhitung akan dinamakan algorist.
Setelah ditelusuri kembali oleh sejarawan matematika akhirnya ditemukanlah asal dari kata
algorism. Kata algorism diambil dari nama seorang penulis terkenal dari bangsa Arab yakni
Abu Ja'far Muhammad Ibnu Musa alKhuwarizmi. Ia menciptakan sebuah buku yang diberi
judul kitab aljabar walmuqabala, dengan arti " Buku Pemugaran dan Pengurangan" ( The
book of restoration and reduction). Kemudian ditemukanlah akar kata "Aljabar"(algebra)
pada judul buku tersebut. Karena perhitungan dengan angka Arab semakin populer pada
masa itu maka lambat laun istilah tersebut diserap oleh bahasa Indonesia dan menjadikannya
algoritma. Aritonang, T. K. (2022).

Algoritma adalah sistem komputer yang memiliki perangkat otak (brainware), perangkat
keras (hardware) dan perangkat lunak (software). Tanpa ketiga hal tersebut sistem komputer
tidak akan berfungsi. Saat kita fokus memperhatikan
4
perangkat lunak (software) komputer. Perangkat lunak ini dibangun di atas Struktur program
dan tata bahasa (cara menulis/pemrograman). Menulis Prosedur atau tata bahasa, langkah -
langkah yang diperlukan. Mampu secara sistematis danlogis. Masalah atau tujuan dalam
proses pemecahan. Membuat perangkat lunak. Nah, algoritmanya. Memainkan peran penting
dalam pemrograman Atau tata bahasa. Algoritma yang paling penting memiliki dua struktur
dasar, yaitu:
1. Gunakan sistem belajar mandiri (bahan belajar mandiri) dan simpan di
komputer. Sehingga dosen dapat berkunjung kapan saja dan dimana saja.
2. Gunakan komputer untuk melihat kemajuan belajar, jadwal kurikulum, hasil
kemajuan belajar, dan hal-hal yang berhubungan dengan pendidikan setiap
saat.
Algoritma adalah serangkaian langkah logis untuk memecahkan masalah Compose secara
sistematis. Algoritma yang disebutkan dalam referensi lain adalah suatu proses, yang
merupakan serangkaian langkah-langkah terintegrasi, atau metode khusus untuk memecahkan
masalah praktis (Webster Kamus).
Kita juga telah melakukan algoritma dalam kehidupan kita sehari-hari, Seperti mengirim
email, menginstal aplikasi, menerima pembayaran di ATM, isi ulang poin, buat kue, naik
motor, dll.
Berikut beberapa contoh mengenai algoritma dikehidupan sehari-hari: Contoh 1 :
Mengendarai sepeda motor:
1. Mulai
2. Memasukkan Kunci
3. Menyalakan Mesin
4. Memasukkan Gigi Satu
5. Memutar Pegangan Gas
6. Menjalakan
7. Menaikkan Sepeda.
Contoh 2 : Mengirim Email:
1. Mulai
2. Login ke situs layanan email sesuai
3. Pilih tulis email (pesan baru)
4. Masukkan alamat mail tujuan, subjek dan tulis.
Contoh 3 : Mengkoneksikan perangkat ke jaringan wifi
1. Mulai
2. Pilih jaringan wifi yang tersedia
3. Masukan username dan password
4. Jika tidak sesuai, sistem menampilkan gagal koneksi
5. Jika sesuai , koneksi internet dapat digunakan.
Contoh 4 : menyeduh kopi.
1. masak air
2. siapkan gelas dan kopi
3. tuangkan air yang sudah mendidih ke gelas
4. aduk kopi
5. jika sudah, kopi siap untuk di nikmati

Karakteristik , Sifat, bentuk Dasar dan Cara Penulisan Algoritma

Menurut Donald E. Knuth, algoritma memiliki lima karakteristik yang sangat penting, yaitu:
1. .Finiteness (pembatasan), algoritma harus dihentikan setelah beberapa
langkah proses telah dijalankan.
2. Definiteness (kepastian), semua tindakan harus dimaknai dengan benar,
tidak berarti lebih dari satu.
3. Input (masukan), ada nol atau lebih data masukan (input) dalam algoritma.
4. Output (keluaran), terdapat algoritma memiliki nol atau lebih output
5. Effectiveness (efektivitas), langkah - langkah yang diambil saat meneliti
algoritma harus tepat waktu dan berhasil. Sedangkan sifat algoritma, yaitu:
1. .Bahasa yang ada dalam pemrograman tidak menggunakan simbol/tata
bahasa tertentu
2. Bahasa pemrograman tidak bergantung pada apapun
3. Seluruh bahasa dalam pemrograman dapat digunakan dalam notasinotasinya
4. Suatu algoritma dalam merepresentasikan dapat digunakan untuk kejadian
yang diurutkan secara logisdan dapat diterapkan di semua kejadian seharihari. Putri, F. M.
(2021).

DAFTAR PUSTAKA
Aritonang, T.K. (2022). PENGENALAN ALGORITMA PADA PEMBELAJARAN PEMROGRAMAN
KOMPUTER. Putri, F. M. (2021). konsep Dasar Dalam Mempelajari Mata Kuliah Algoritma
Pemrograman.

Anda mungkin juga menyukai