Anda di halaman 1dari 14

MATA KULIAH

REKAYASA PERANGKAT LUNAK 2


- PEMROGRAMAN MOBILE -
“FLUTTER”

Magus Sarasnomo, M.Kom


Membuat Projek Flutter
 Buka aplikasi Android Studio

 Pilih New Flutter Project


Membuat Projek Flutter
 Pastikan pada kolom baris sebelah kiri yang terpilih Flutter
Membuat Projek Flutter
 Klik tombol titik 3 pada Flutter SDK path
Flutter SDK path : C:\src\flutter (masukkan sesuai alamat folder flutter diletakkan)
Kemudian klik tombol OK

klik tombol Next


Membuat Projek Flutter
 Isikan sesuai dengan gambar
Kemudian klik tombol Finish

Klik tombol Create jika direktori tempat


penyimpanan belum terbuat
Membuat Projek Flutter
 Pada main.dart dilakukan run (klik tombol run), jika menggunakan flutter
device selectionnya Chrome (web)
Membuat Projek Flutter
 Klik AVD Manager maka akan muncul halaman Android Virtual Device
Manager

Pada Action klik tombol Launch this AVD in the


emulator
Membuat Projek Flutter
 Pilih perangkat simulator pada flutter device selection
 Bisa memilih refresh untuk memunculkan perangkat simulator yang sudah
terpasang
Membuat Projek Flutter
 Pada main.dart dilakukan run (klik tombol run)
Membuat Projek Flutter
 Tambahkan tulisan Belajar kemudian klik tombol Flutter Hot Reload
Membuat Projek Flutter
 Buka aplikasi Visual Studio Code

 Klik Open Folder, cari folder projek yang sudah dibuat di android studio, kemudian
klik Select Folder
Membuat Projek Flutter
 Pada file main.dart lakukan Run Without Debugging, maka akan muncul
hasil di device simulator
Membuat Projek Flutter
 Pada file main.dart di title tambahkan tulisan Ayoo, kemudian klik Hot Reload
atau klik Restart, maka akan muncul perubahan hasil di device simulator
Tugas
 Berikan nama mahasiswa seperti pada gambar

Anda mungkin juga menyukai