Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

“BERKAH (Berbagi Sedekah)”

HMPS DIII KEPERAWATAN


POLITEKNIK KESEHATAN TANJUNGKARANG
PERIODE 2022
BAB I
PENDAHULUAN

a. Latar Belakang

Berbagi sedekah merupakan ibadah yang tidak hanya berhubungan


dengan nilai kebutuhan saja, namun berkaitan juga dengan hubungan
kemanusiaan yang bernilai sosial. Berbagi sedekah untuk orang yang
membutuhkan yang akan dialokasikan apabila adanya bencana alam,
donasi kepada orang yang membutuhkan dan lainnya.
Tujuan dari kegiatan ini untuk meningkatkan minat mahasiswa jurusan
keperawatan poltekkes tanjungkarang dalam bersedekah dan
menyalurkan hasil donasi berupa uang dan bahan pokok (sembako)
untuk membantu korban bencana alam.
Mekanisme dari kegiatan ini dimulai dari pengumpulan dana melalui
bakti sosial dan dana tersebut dibelikan sembako atau alat-alat lainnya
dan diberikan kepada korban bencana alam di lampung barat.
Kegiatan ini bermanfaat untuk menumbuhkan rasa peduli terhadap
sesama dan sesuai dengan visi misi jurusan keperawatan.
Oleh karena itu,Himpunan Mahasiawa Program Studi (HMPS)
Keperawatan Tanjungkarang menciptakan satu makanisme untuk
menyalurkan amal jariyyah mahasiswa/i keperawatan yaitu “BERKAH
(Berbagi Sedekah)”. Dengan adanya berbagi sedekah ini pihak terkait
dapat memantau apa yang menjadi kebutuhan mahasiswa/I
Keperawatan.
b. Landasan Kegiatan

1. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor :


155/U/1998 Tentang Pedoman Umum Organisasi Kemahasiswaan.
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor :
HK.03.05/IV/14344.1/2012 Tanggal 31 Desember Tahun 2012
Tentang Standar Penilaian Pendidikan Tenaga Kesehatan.
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor :
355/E/O2012 Tanggal 10 Oktober 2012 Tentang Alih Bina
Kementerian Kesehatan dari Kementerian Kesehatan Kepada
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 38 Tahun
2018 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Politeknik Kesehatan di
Lingkungan Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber
Daya Manusia Kesehatan Kementerian Kesehatan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1125).
5. Surat Keputusan Direktur Politeknik Kesehatan
Tanjungkarang Nomor : HK.02.03/1.2/197/2022 Tentang
Susunan Kepengurusan Majelis Permusyawaratan Mahasiswa
Politeknik Kesehatan Tanjungkarang 2022.
6. Surat Keputusan Direktur Politeknik Kesehatan Tanjungkarang
Nomor : HK.02.03/I.3/126/2022 Tentang Susunan Kepengurusan
Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Keperawatan Politeknik
Kesehatan Tanjungkarang 2022.
7. AD/ART Politeknik Kesehatan Tanjungkarang BAB V Tentang
Struktur dan Susunan Pengurus HMJ/HMPS Jurusan Keperawatan
Politeknik Kesehatan Tanjungkarang tahun 2022.
8. Program Kerja Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) DIII
Keperawatan Poltekkes Tanjungkarang tahun 2022 “BERKAH
(Berbagi Sedekah)”.
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

a. Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah “BERKAH (Berbagi Sedekah)”.

b. Tema Kegiatan
Kegiatan ini bertema “Berbagi Rezeki dan Berbuat Baik
Kepada Sesama, Mengubah Duka Menjadi Bahagia”.

c. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :


Hari/Tanggal : Jum’at-Rabu, 25-30 November 2022
Waktu : 08.00 WIB s.d. Selesai
Tempat : Jurusan Keperawatan & Pesisir Barat

d. Tujuan Kegiatan
Kegiatan ini bertujuan untuk:
1. Untuk meningkatkan minat mahasiswa jurusan keperawatan
poltekkes tanjungkarang dalam bersedekah dan menyalurkan hasil
donasi berupa uang yang akan dibelikan keperluan bahan pokok
(sembako) untuk membantu korban bencana alam.

e. Bentuk Kegiatan
Melakukan pengumpulan dana melalui bakti sosial dan dana tersebut
dibelikan sembako atau alat-alat lainnya dan diberikan kepada korban
bencana alam di lampung barat.

f. Sasaran Kegiatan

Sasaran kegiatan ini adalah Seluruh Mahasiswa/i Jurusan Keperawatan


Politeknik Kesehatan Tanjungkarang.
g. Indikator Keberhasilan

Telah dilaksanakan kegiatan “BERKAH (Berbagi Sedekah)” Jurusan


Keperawatan Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang Tahun Akademik
2021/2022 dengan tema“Berbagi Rezeki dan Berbuat Baik Kepada
Sesama, Mengubah Duka Menjadi Bahagia” Telah terlaksana dengan
persentase keberhasilan 70%, karena sempat terjadi miskom.

h. Evaluasi

1. Sekretaris :

• Sekretaris sudah baik dan bekerja dengan tupoksinya.


• Sempat terdapat kendala dalam pembuatan proposal namun
segera revisi dan disetujui oleh Majelis Permusyawaratan
Mahasiswa (MPM).

2. Bendahara :

• Secara keseluruhan sudah baik

• Rincian keuangan jelas dan terstrukrur, dana masuk dan dana


keluar tercatat dengan baik.
3. Sie Acara :
• Secara keseluruhan sudah baik.
• Sie acara dapat bekerja dengan tupoksinya.
4. Sie Perlengkapan :
• Sie Perlengkapan dapat bekerja dengan tupoksinya.
5. Sie Humas :
• Secara keseluruhan sudah baik.
• Sie Humas dapat bekerja dengan tupoksinya.

6. Sie Dekdok :
• Secara keseluruhan sudah baik.
• Setiap kegiatan dapat didokumentasikan dengan baik.
• Sie Dekdok dapat berkerja dengan tupoksinya.
7. Sie Konsumsi :
• Secara keseluruhan sudah baik.
• Sie konsumsi dapat bekerja dengan tupoksinya.
i. Rekomendasi

1. Sekretaris :

• Sekretaris sudah baik dan bekerja dengan tupoksinya.

• Diharapkan lebih cepat dalam pembuatan proposal maupun


laporan.

2. Bendahara :

• Bendahara sudah baik bekerja dengan tupoksinya.


• Diharapkan untuk acara selanjutnya keuangan tetap terstruktur
dengan baik.

3. Sie Acara :
• Secara keseluruhan tugas sudah dikerjakan dengan sangat baik.
• Sie acara dapat bekerja dengan tupoksinya.
4. Sie Perlengkapan :
• Sie Perlengkapan dapat bekerja dengan tupoksinya.
• Secara keseluruhan tugas sudah dikerjakan dengan sangat baik.
5. Sie Humas :
• Sie Humas dapat bekerja dengan tupoksinya.
• Secara keseluruhan tugas sudah dikerjakan dengan sangat baik.

6. Sie Dekdok :
• Sie Dekdok dapat berkerja dengan tupoksinya.
• Secara keseluruhan tugas sudah dikerjakan dengan sangat baik.
7. Sie Konsumsi :
• Sie konsumsi dapat bekerja dengan tupoksinya
• Secara keseluruhan tugas sudah dikerjakan dengan sangat baik.
BAB III
PENUTUP

Demikianlah laporan pertanggungjawaban kegiatan “BERKAH (Berbagi


Sedekah)” ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan dapat digunakan
sebagaimana mestinya. Semoga dapat memberikan manfaat bagi semua pihak,
khususnya Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) DIII Keperawatan
Poltekkes Kemenkes Tanjungkarang dan semua yang terlibat dan berkontribusi
dalam kegiatan ini.
LEMBAR PENGESAHAAN
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
“BERKAH (Berbagi sedekah)”
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN TANJUNGKARANG

Bandar Lampung, 14 Desember 2022

Menyetujui, Hormat Kami,


Ketua HMPS DIII Keperawatan Tjk Ketua Pelaksana
Politeknik Kesehatan
Tanjungkarang

Herlis Antika
Deni Maksum Arya NIM. 2014401018
NIM. 2014401050

Mengetahui,
Ketua HMJ Keperawatan Tanjungkarang
Politeknik Kesehatan Tanjungkarang

Faqih Ali Akbar Furqoni

NIM. 2014401015

Mengetahui,
Koordinator Kemahasiswaan
Jurusan Keperawatan Poltekkes Tanjungkarang

Dwi Agustanti, M.Kep.,Sp.Kom.


NIP. 197108111994022001
Lampiran-Lampiran
Lampiran 1
ANGGARAN DANA KEGIATAN
“BERKAH (Berbagi Sedekah)”

Sumber dana
Dana Kemahasiswaan : Rp265.000,00
Dana Sumbangan : Rp577.000,00

ANGGARAN DANA
BERKAH (Berbagi Sedekah)

Perhitungan
No. Rincian Belanja Volume Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp) (Rp)
1. Snack Panitia 17 buah Rp3.000,00 Rp51.000,00
2. Nasi Kotak 17 buah Rp10.000,00 Rp170.000,00
Panitia
3. Aqua Gelas 2 Dus Rp20.000,00 Rp40.000,00
4. Jilid Proposal 1 buah Rp4.000,00 Rp4.000,00

TOTAL Rp265.000,00

Sisa = Pemasukan – Pengeluaran


= Rp265.000,00 – Rp265.000,00
= Rp0
DANA SUMBANGAN

Dana Sumbangan : Rp577.000,00


BUKTI PEMBAYARAN
BERKAH ( Berbagi sedekah)
Lampiran 2

SUSUNAN KEPANITIAAN KEGIATAN


“BERKAH (Berbagi sedekah)”

a. Susunan Kepanitiaan
Pelindung : Gustop Amatiria, S.Kp.,M.Kes
(Ketua Jurusan Keperawatan Tanjungkarang)

Pengarah : Ns. Ririn Sri Handayani,S.Kp.,M.Kep.,Sp.KMB.


(Sekretaris Jurusan Keperawatan Tanjungkarang )

Kemahasiswaan : Dwi Agustanti, S.Kp., M.Kep., Sp.Kom


(Koordinator Kemahasiswaan Jurusan Keperawatan)
: Ns. Yunani, S.S.iT.,M.Kes.
(Staf Anggota Kemahasiswaan Jurusan Keperawatan)
Penanggung : Faqih Ali Akbar Furqoni
Jawab (Ketua HMJ Keperawatan)
: Deni Maksum Arya
(Ketua HMPS DIII Keperawatan Tanjungkarang)
Ketua Pelaksana : Herlis Antika
Sekretaris : Irma Indri Lestari
Bendahara : Henisa Wahyuni
Sie Acara
Koordinator : Intan fitria
Anggota : Erlita Saktiyani
Olsa Maharani
Annisa Adelia
Sie Perlengkapan
Koordinator : David Sunandar
Anggota : Marseli Intan Maharani

Sie Dokumentasi
Koordinator : Rizki Hanafi Munazir
Anggota : Yuni Purnama Sari
Intan Anggraini
Sie Humas
Koordinator : Ilyas Indra Prayoga
Anggota : Dewi Ajeng Kartika

Sie Konsumsi
Koordinator : Cucum Nurasih
Anggota : Kalista Revi Septiana
Lampiran 3

RUNDOWN ACARA
“BERKAH( Berbagi sedekah)”

No Tanggal Pukul Kegiatan Lokasi


.
25-29 08.00-15.00 Pengumpulan Jurusan
Keperawatan
1. November WIB donasi bakti sosial
2022
30 November 09.00 WIB Sumbangan Pesisir Barat
2. 2022 s.d. Selesai
Lampiran 4

DOKUMENTASI ACARA
“BERKAH (Berbagi sedekah)”

Anda mungkin juga menyukai