Anda di halaman 1dari 8

IDENTIFIKASI PENCAPAIAN PROGRAM

KIA BULAN JANUARI 2019

PJ : Bidan Koordinator
TANGGAL :

TARGET
CAPAIAN GAP
NO INDIKATOR PERMASALAHAN
N (%) N (%) N (%)
Cakupan kunjungan ibu hamil K4 telah melebihi target yang ditetapkan
1 Cakupan Kunjungan ibu Hamil K4 77 8,33 83 8,97 6 0,64
sebanyak 0,64%
Cakupan Pertolongan Persalinan oleh Tenaga Cakupan Pertolongan Persalinan oleh Tenaga Kesehatan (LINAKES)
2 77 8,33 79 8,54 2 0,21
Kesehatan (LINAKES) telah melebihi target yang ditetapkan sebanyak 0,21%
Cakupan Komplikasi Kebidanan yang ditangani Cakupan Komplikasi Kebidanan yang ditangani (TOTAL CAKUPAN PK)
3 15 8,33 18 9,73 3 1,40
(TOTAL CAKUPAN PK) telah melebihi target yang ditetapkan sebanyak 1,40%
Cakupan Pelayanan Nifas Lengkap (KF3) telah melebihi target yang
4 Cakupan Pelayanan Nifas Lengkap (KF3) 74 8,33 79 8,96 6 0,62
ditetapkan sebanyak 0,62%
Cakupan Pertolongan Persalinan di Fasilitas Cakupan Pertolongan Persalinan di Fasilitas Kesehatan (FASKES) telah
5 77 8,33 79 8,54 2 0,21
Kesehatan (FASKES) melebihi target yang ditetapkan sebanyak 0,21%
Cakupan Kunjungan Neonatus (KN1) telah melebihi target yang
6 Cakupan Kunjungan Neonatus (KN1) 70 8,33 79 9,40 9 1,07
ditetapkan sebanyak 1,07%
Cakupan Kunjungan Neonatus Lengkap (KN L) telah melebihi target
7 Cakupan Kunjungan Neonatus Lengkap (KN L) 66 8,33 79 10,01 13 1,68
yang ditetapkan sebanyak 1,68%
Cakupan Neonatus dengan Komplikasi yang Sebanyak 5,79% Cakupan Neonatus dengan Komplikasi yang ditangani
8 10 8,33 3 2,54 -7 - 5,79
ditangani (NEONATAL) (NEONATAL) belum tertangani
Cakupan Kunjungan Bayi (B12) telah melebihi target yang ditetapkan
9 Cakupan Kunjungan Bayi (B12) 66 8,33 66 8,37 0 0,03
sebanyak 0,03%
Cakupan Pelayanan Anak Balita (KUNJUNGAN Sebanyak 2,30% Cakupan Pelayanan Anak Balita (KUNJUNGAN
10 347 8,33 251 6,03 -96 - 2,30
BALITA) BALITA) belum mendapatkan pelayanan
11 Cakupan Peserta KB Aktif 9658 100,00 6900 71,44 -2758 - 28,56 Sebanyak 28,56% PUS belum menjadi Peserta KB Aktif

1
PENENTUAN PRIORITAS MASALAH

PJ : Bidan Koordinator
TANGGAL :

NO PERMASALAHAN U S G TOTAL URUTAN


1 Sebanyak 5,79% Cakupan Neonatus dengan
Komplikasi yang ditangani (NEONATAL) belum 5 5 5 15 1
tertangani
2 Sebanyak 2,30% Cakupan Pelayanan Anak Balita
(KUNJUNGAN BALITA) belum mendapatkan 4 4 4 12 2
pelayanan
3
Sebanyak 28,56% PUS belum menjadi Peserta KB Aktif 3 3 3 9 3

( )

2
ANALISA PENYEBAB MASALAH

MASALAH :

TENAGA DANA SARANA

Penanganan Komplikasi
Petugas belum maksimal Pendapatan
Masayarakat rendah Alat kesehatan
tidak lengkap

Petugas belum mendapatkan


pelatihan PPGDON (Peatihan Biaya kesehatan tinggi Alat kesehatan
Penanganan Gawat Darurat (tdk mempunyai
kurang steril
Obstetri Neonatal) Jaminan Kesehatan)
Alat transportasi
susah
Alat kesehatan
kurang modern

Sebanyak 5,79% Cakupan


Neonatus dengan Komplikasi yang
ditangani (NEONATAL) belum
tertangani

Keadaan geografis yang


terpencil dan sulit
dijangkau
Masyarakat masih percaya kpd
kepercayaan tradisional

Program kurang menarik dan


kurang diminati oleh
masyarakat

Media penyampaian informasi


kurang menarik

METODE LINGKUNGAN
3
MONITORING DAN EVALUASI DARI TINDAK LANJUT

PENCAPAIAN PROGRAM KIA BULAN JANUARI 2019

NO PERMASALAHAN ANALISA RENCANA TINDAK LANJUT TINDAK LANJUT


 Tenaga : Penanganan Komplikasi oleh  Mengusulkan ke Dinas Kesehatan  Surat usulan pelatihan PPGDON
petugas belum dilaksanakan dengan untuk mengadakan pelatihan diusukkan oleh PJ UKM dan
maksimal disebabkan oleh petugas ada PPGDON diteruskan ke Ka.Subag TU untuk
yang belum mendapatkan pelatihan  Bekerja sama dengan Lintas Sektor dilanjutkan ke Dinas Kesehatan
PPGDON untuk mendata warganya yang  Data yang didapatkan oleh LS
 Dana : Masih terdapat masyarakat yang belum mempunyai jaminan selanjutnya untuk diusulkan ke Dinas
belum mempunyai jaminan kesehatan kesehatan Sosial
sehingga berasumsi biaya kesehatan  Mengusulkan pengadaan alat  Pengadaan alat kesehatan melalui e-
Sebanyak 5,79% Cakupan
tinggi kesehatan yang terbaru kepada katalog Dinas Kesehatan
Neonatus dengan Komplikasi
1.  Sarana : Alat kesehatan belum lengkap Kepala Puskesmas melalui Bagian  Mengusulkan program-program dan
yang ditangani (NEONATAL)
dan belum mengikuti standar yang Sarana dan Prasarana Puskesmas media yang menarik minat dan sesuai
belum tertangani
terbaru  Merencanakan program-program kebutuhan yang ada dimasyarakat
 Metode : Program Puskesmas dan media yang menarik minat dan kepada Dinas Kesehatan
kesehatan belum menarik minat sesuai kebutuhan yang ada  Melakukan kunjungan rumah kepada
masyarakat dimasyarakat kepada Dinas sasaran
 Lingkungan : Letak geofrafis masyarakat Kesehatan
yang beragam sedikit banyak  Merencanakan kegiatan
mempengaruhi minat masyarakat. pemeriksaan kesehatan di daerah
yang sulit dijangkau
2 Sebanyak 2,30% Cakupan  Tenaga : Ibu malas membawa balita ke  Pelatihan kader tentang sosialisasi  Mengajukan ke Kepala Puskesmas

4
Posyandu,Peran kader belum optimal cara mengisi buku KIA untuk mengadakan pelatihan kader
 Dana : masih ada ibu yang bergantung  Kerjasama lintas program dalam tentang pengisian buku KIA
pada transportasi umum dan kekurangan pembinaan keluarga  Penguatan kerjasama dengan lintas
ekonomi  Kesepakatan dengan kader untuk program untuk melaksanakan
 Sarana : PMT kurang menarik diminati melakukan sweeping penimbangan kunjungan rumah kepada anak balita
masyarakat setelah kegiatan posyandu  Melaksanakan sweeping
Pelayanan Anak Balita  Metode : penyampaian informasi masih  Bekerjasama dengan lintas program penimbangan setelah kegiatan
(KUNJUNGAN BALITA) kurang merata dan perubahan jadwal untuk membuat prosposal bantuan posyandu
belum mendapatkan tidak bisa ditentukan dana PMT /CSR  Mengusulkan proposal untuk PMT ke
pelayanan  Lingkungan : dukungan dari keluarga  Bekerjasama dengan lintas sektor peruasahaan swasta
terutama suami yang kurang untuk memfasilitasi transportasi  Mengusulkan ke desa untuk
kader dari dana ADD memasukan transportasi kegiatan
 Menjadwalkan kegiatan Posyandu untuk kader dari dana ADD
lebih dini agar informasi  Mensosialisasikan perubahan jadwal
tersampaikan secara menyeluruh posyandu 1 minggu sebelum
pelaksanaan
3 Sebanyak 28,56% PUS  Tenaga : kurang sosialisasi dari petugas  Petugas kesehatan membuat jadwal  Jadwal dibuat untuk dilaksanakan
belum menjadi Peserta KB kesehatan kepada sasaran sosialisasi kepada sasaran sosialisasi ditiap-tiap posyandu
Aktif  Dana : Masih terdapat masyarakat yang  Sosialisasi kepada masyarakat  Melaksanakan sosialisasi kepada
belum mempunyai jaminan kesehatan tentang pentingnya membuat dan sasaran disetiap kegiatan dalam
sehingga berasumsi biaya kesehatan memiliki jaminan kesehatan gedung dan luar gedung
tinggi  Perlu mengajukan pengadaan alkon  Pengajuan kepada kepala puskesmas
 Sarana : keterlambatan pendistribusian agar meminimalisir keterlambatan tentang pengadaan alkon untuk
alkon ke faskes pendistribusian alkon mengatasi keterlambatan datangnya
 Metode : masih banyak masyarakat yang  Penyuluhan dan konseling tentang alkon
belum paham tentang metoda  Melaksanakan penyuluhan dan
5
kontrasepsi yang harus digunakan metoda kontrasepsi kepada sasaran konseling metoda kontrasepsi di
 Lingkungan : dukungan keluarga dan  Pendekatan keluarga dan tokoh dalam gedung dan luar gedung
kepercayaan terhadap adat istiadat yang masyarakat mengenai kontrasepsi  Mengikuti acara yang ada didalam
masih kental masyarakat seperti pengajian rutin
mingguan

MONITORING DAN EVALUASI DARI TINDAK LANJUT

PENCAPAIAN PROGRAM KIA BULAN JANUARI 2019


6
NO TINDAK LANJUT MONITORING EVALUASI

 Surat usulan pelatihan PPGDON diusukkan oleh  Feedback dari Dinas Kesehatan  Dilakukan evaluasi bulan berikutnya
PJ UKM dan diteruskan ke Ka.Subag TU untuk  Masyarakat yang masuk kriteria kemiskinan  Dilakukan setelah LS selesai mendata (minggu
dilanjutkan ke Dinas Kesehatan sesuai Kepmensos No. 146/Huk/2013 terdata di keempat akhir bulan)
 Data yang didapatkan oleh LS selanjutnya untuk Kesejahteran Sosial  Pemberitahuan dari Dinas Kesehatan
diusulkan ke Dinas Sosial  Menunggu e-purchasing dari e-katalog  Dilakukan setiap sebulan sekali
1.  Pengadaan alat kesehatan melalui e-katalog Dinas  Menyetak Leaflet
Kesehatan  Laporan Hasil kunjungan rumah
 Mengusulkan program-program dan media yang
menarik minat dan sesuai kebutuhan yang ada
dimasyarakat kepada Dinas Kesehatan
 Melakukan kunjungan rumah kepada sasaran
2.  Mengajukan ke Kepala Puskesmas untuk  Feedback dari kepala puskesmas  Dilakukan evaluasi bulan berikutnya
mengadakan pelatihan kader tentang pengisian  Laporan hasil kegiatan kunjungan rumah pada  Laporan hasil kegiatan kunjungan rumah dan
buku KIA anak balita sweeping dilaporkan ke kepala puskesmas
 Penguatan kerjasama dengan lintas program  Laporan hasil sweeping di rekap untuk di  Menindaklanjuti proposal dari perusahan swasta
untuk melaksanakan kunjungan rumah kepada masukan ke laporan  Usulan tranportasi kader sudah disampaikan di
anak balita  Feedback proposal dari perusahaan swasta musrembangdes
 Melaksanakan sweeping penimbangan setelah  Pengusulan di musrenbangdes tentang  Perubahan jadwal posyandu disosialisasikan H-7
kegiatan posyandu transportasi kegiatan kader dari dana ADD sebelum kegiatan
 Mengusulkan proposal untuk PMT ke perusahaan  Perubahan jadwal posyandu tercatat dalam buku
swasta perubahan jadwal
 Mengusulkan ke desa untuk memasukan
transportasi kegiatan untuk kader dari dana ADD

7
 Mensosialisasikan perubahan jadwal posyandu 1
minggu sebelum pelaksanaan
 Jadwal dibuat untuk dilaksanakan sosialisasi  Laporan hasil kegiatan sosialisasi dan konseling  Dilakukan evaluasi dibulan berikutnya
ditiap-tiap posyandu  Feedback dari kepala puskesmas  Laporan hasil kegiatan sosialisasi dan konseling
 Melaksanakan sosialisasi kepada sasaran disetiap  Acara diikuti sesuai dengan jadwal yang ada dilaporkan ke kepala puskesmas
kegiatan dalam gedung dan luar gedung dimasyarakat  Acara didalam masyarakat diikuti dengan
 Pengajuan kepada kepala puskesmas tentang memasukan pendekatan kepada masyarakat
3. pengadaan alkon untuk mengatasi keterlambatan
datangnya alkon
 Melaksanakan penyuluhan dan konseling metoda
kontrasepsi di dalam gedung dan luar gedung
 Mengikuti acara yang ada didalam masyarakat
seperti pengajian rutin mingguan
Mengetahui Kalapanunggal, Januari 2019
Kepala UPTD Puskesmas Kalapanunggal Penanggung Jawab UKM Bidan Koordinator

IKHSAN ZUARSA, SKM.MM ADJIE SETYA RAMDHANI, AM.Kep MIMIN MINTARSIH, S.ST
NIP : 19730918 199503 1 001 NIP : 19820712 201001 1 015 NIP : 19680122 198803 2 003

Anda mungkin juga menyukai