Anda di halaman 1dari 2

RESEP MAKANAN

USIA 8-10 BULAN

BUBUR SARING IKAN BAYAM


Pemberian
Umur Jenis Bahan-bahan:
Dalam 20 g beras, cuci bersih
(bulan) Makanan
Sehari 25 g fillet ikan, potong dadu kecil
30 g tahu, potong dadu kecil
ASI 25 g tomat, potong dadu kecil
1 kali 25 g daun bayam, cuci bersih
Buah 1 sendok teh margarin
10-12 3 kali
Nasi Tim 625 ml air
3 kali
Saring Cara Membuat:
Campur beras, air, ikan dan
ASI tahu. Masak sambil sesekali
2-3 kali diaduk hingga nasi matang.
Buah
1 kali Masukan tomat dan bayam,
12-24 Makanan masak hingga matang,
3 kali kemudian angkat.
Keluarga
1 kali Tambahkan margarin, aduk
Cemilan hingga rata, dan biarkan uap PEMBERIAN MAKAN
panasnya menghilang
Susu
2-3 kali Haluskan dengan blander atau BAYI DAN ANAK
Buah saring,
2-5 tahun Makanan
1 kali Tuangkan dalam mangkuk saji
dan suapkan kepada bayi sedikit
(PMBA)
3 kali
Keluarga demi sedikit
1 kali
Cemilan "Kami ada karena kami peduli."

sumber: Pemberian Makanan Bayi dan Anak(Pmba) [Internet]. Buku


Bacaan Kader Posyandu; [cited 2023 Jan 18]. Available from:
https://drive.google.com/file/d/1PIYKX0Jy9OsOW6ies7kZ9l6Ksi1TXLLh/view
MAKANAN MAKANAN YANG
PENDAMPING ASI DIANJURKAN
PADA BAYI
MPASI ( Makanan Pendamping ASI) pada
dasarnya ialah makanan dewasa yang
dilumatkan tekstur yang lembut/lunak
tanpa penambahan garam, MSG ataupun Pemberian
gula. Umur Jenis
Dalam
INISIASI MENYUSU DINI Penambahan minyak tidak dilarang karena
bersumber lemak, namun lebih dianjurkan
(bulan) Makanan
Sehari
untuk mengkonsumsi, kemisi, santan atau
kacang-kacangan.
Berikan variasi makanan pada jenis 0-6  ASI Sekehendak
Kolostrum/ASI pertama memiliki nilai gizi yang makanan pokok, jenis lauk pauk hewani,
nabati, serta sayur dan juga buah-buahan.
sangat tinggi. Menyusu Dini (IMD) segera
ASI Sekehendak
setelah melahirkan agar bayi mendapat
asupan pertama yang berkualitas dari sang 6-8 Buah 1 kali
Ibu. Kebutuhan Gizi bayi baru lahir dapat Bubur Susu 2 kali
tercukupi dengan ASI saja hingga umur 6
ASI
bulan. Zat gizi yang membantu tumbuh Sekehendak
kembang bayi dengan optimal.  Buah
1 kali
8-10 Bubur Susu
1 kali
ASI EKSKLUSIF Nasi Tim
2 kali
Saring

Hanya diberikan ASI selama 6 bulan tanpa


tambahan air putih atau cairan dan makanan
lainnya

Anda mungkin juga menyukai