Anda di halaman 1dari 12

DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM

PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVASI CATIN

PROGRAM : CATIN

Bulan : Maret

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA TINDAK LANJUT EVALUASI

Mensosialisasikan kegiatan
Sudah terjalin kerjasama dan dukungan
1 Sosialisasi PEDULI CATIN 14-Mar-19 PJ Program pada Lintas Sektor se Kec.IV
Angkek dari linsek, sudah ada MOU

Mensosialisasikan pada
16-Mar-19 masayrakat/ pengunjung
Puskesmas Biaro

Pemeriksaan yang sudah diberikan


adalah pemeriksaan fisik , pemeiksaan
Sudah dilakukan pemeriksaan GIGI serta pemeriksaan Laboratorium.
2 Pelayanan Kesehatan Catin Maret TIM pada catin Reagen untuk pemeriksaan HIV sudah di
ACC oleh dinkes untuk digunakan pada
calon pengantin

PJ PROGRAM

AMELIA HIDRIANI, Str.Keb


DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241
PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVASI CATIN

PROGRAM : CATIN
BULAN : April 2019

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA TINDAK LANJUT EVALUASI

PEDULI CATIN

Peserta terlibat aktif dalam kegiatan


terlihat dari diskusi tanya jawab dari
pasangan calon pengantin tersebut dan
Melakukan edukasi kespro
1 Kelas Catin (Kencan ) 8-Apr-19 Ameli Hidrini, Henni Noviarti ada kesepakatan untuk melakukan
catin di KUA pemeriksaan kesehatan ketika diketahui
positif hamil untuk pemeriksaan
kesehatan lanjutan.

Jumlah Peserta yang hadir 10


orang .Peserta terlibat aktif dalam
kegiatan terlihat dari diskusi tanya jawab
Ameli Hidrini, Henni Noviarti Melakukan edukasi kespro dari pasangan calon pengantin tersebut
8-Apr-19
dr.Meity Juanna catin di KUA dan ada kesepakatan untuk melakukan
pemeriksaan kesehatan ketika diketahui
positif hamil untuk pemeriksaan
kesehatan lanjutan.

PJ PROGRAM

AMELIA HIDRIANI, Str.Keb


DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM

PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN UKM

PROGRAM : KIA IBU


BULAN : April 2019

NO KEGIATAN MASALAH RENCANA TINDAK LANJUT TINDAK LANJUT EVALUASI


DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM

PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVASI PROMKES

PROGRAM : FORKAPOS

BULAN : Januari

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

Melaksanakan kegiatan posyandu


POSYANDU JANUARI Kader dan Petugas serta inovasi di beberapa posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN

Dengan ikut berpartisipasi


Lomba PKK KB Kes 5-Jan-19 Anggota Forkapos Berpartisipasi dalam lomba PKK KB menumbuhkan semangat kader dalam
( Panduan Suara ) Kes tk kab.agam pengembangan wadah komunikasi kader

Melaksanakan rakor pertama


forkapos, program yang akan dan
sudah terlaksana selama tahun 2018, Adanya dukungan dari Kemendes untuk
Rakor Forkapos 16-Jan-19 Panitia rencana kerja tahun 2019, sumber peningkatan program Forkapos
dana kegiatan forkapos serta
dukungan lintas sektor
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : Februari

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

POSYANDU Februari Kader dan Petugas Melaksanakan kegiatan posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal
serta inovasi di beberapa posyandu

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN

Membahas mengenai rencana Pelatihan dilaksanakan di BALATMAS


Rapat Bulanan 11-16 Februari 2016 Pengurus Forkapos kegiatan pelatihan hidroponik, Pekan Baru diikuti oleh 20 orang
sosialisasi hidroponik perwakilan dari forkapos.

Hidroponik percontohon di pasang di


19-Feb-19 Pengurus Forkapos Penyerahan instalasi hidroponik Posyandu Aster 2 dan Posyandu Melati 3
serta dimulai proses bercocok tanam

Sudah tersosialisasi dikantor camat


Ampek angkek, kader nampak
22-Feb-19 Pengurus Forkapos Sosialisasi Hidroponik bersemangat dan merencanakan acara
panen pertama
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : Maret

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

Melaksanakan kegiatan posyandu


POSYANDU Maret Kader dan Petugas serta inovasi di beberapa posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal

KEGIATAN
2 PENGEMBANGAN

Panen perdana sudah dilaksanakan dan


15,16,17 Maret 2019 Forkapos Panen perdana hidroponik didistribusikan kepada masyarakat dan
bpenjualan dimasukkan dalam kas
posyandu.

Malam ramah tamah dengan Kemendes


dalam rangka peningkatan kerjasama dan
19-Mar-19 Pengurus Forkapos Galadiner Kemendes di The Hill dukungan Kmendes terhadap program
Forkapos
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : Maret

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

POSYANDU Maret Kader dan Petugas Melaksanakan kegiatan posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal
serta inovasi di beberapa posyandu

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN

Panen perdana sudah dilaksanakan dan


didistribusikan kepada masyarakat dan
15,16,17 Maret 2019 Forkapos Panen perdana hidroponik bpenjualan dimasukkan dalam kas
posyandu.

Malam ramah tamah dengan Kemendes


dalam rangka peningkatan kerjasama dan
19-Mar-19 Pengurus Forkapos Galadiner Kemendes di The Hill dukungan Kmendes terhadap program
Forkapos
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : April

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

POSYANDU April Kader dan Petugas Melaksanakan kegiatan posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal
serta inovasi di beberapa posyandu

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN Lomba dilksanakan dengan tiga tahapan
tes tulis, praktek dan tinjuan lapangan.
Kegiatan ini dimaksud sebagai bentuk
12-Apr-19 Pj Promkes Lomba Kader berprestasi
pembinaan terhadap kader posyandu
serta meningkatkan partisipasi kader
dalam pelaksaan posyandu.
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : Mei

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

Melaksanakan kegiatan posyandu


POSYANDU Mei Kader dan Petugas Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal
serta inovasi di beberapa posyandu

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN
Mengkatkan hubungan silaturrahmi
2-May-19 Pj Promkes Wirid Pengajian kader, dan persiapan menyambut bulan
suci Ramadahan
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM
PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVATIF

PROGRAM : FORKAPOS
BULAN : Juli

NO KEGIATAN WAKTU PELAKSANA URAIAN EVALUASI

1 KEGIATAN RUTIN

POSYANDU Juli Kader dan Petugas Melaksanakan kegiatan posyandu Posyandu sudah terlaksana sesuai jadwal
serta inovasi di beberapa posyandu

2 KEGIATAN
PENGEMBANGAN
Pelaksanaan diharapkan mampu
5-Jul-19 Pj Promkes Motiverende Training di Bukik meningkatkan kemapuan kader dalam
Cinangkek
pelaksaan posyandu.
DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM

PUSKESMAS BIARO
Jalan Raya Bukittinggi-Payakumbuh Km7 Telp.(0752) 426241

PELAKSANAAN DAN EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN INOVASI PROMKES TAHUN 2018

PROGRAM INOVASI : FORKAPOS


RENCANA TINDAK
NO INDIKATOR WAKTU URAIAN EVALUASI LANJUT TAHUN
2019

Sudah ada SK pemebentukan


1 INPUT Kader posyandu di seluruh Forkapos Kecamatan Ampek
Kec.Ampek Angkek Angkek
PROSES
KEGIATAN PEMBENTUKAN
1 FEB S/D MAR Pertemuan kader untuk Pertemuan sudah berlanjut dan
perencanaan disepakati untuk pengukuhan
pembentukan,Advokasi dengan oleh Ketua Penggerak PKK
Linsek dan pertemuan kader Kab.Agam
untuk pembentukan forum
kader posyandu.

Dilaksanakan di Pantai Tiku dan


Pengukuhan dan Pelantikan dilkukuhkan langsungoleh Ketua
2 7-Apr-18
Pengurud Forkapos Tim Penggerak PKK Kab. Agam ibu
Vita Indra Catri

KEGIATAN PENUNJANG

Sudah terlaksan pelatihan kader


1 12-May-18 Pelatihan Kader forkapos dan refresh mengenai
tugas kader di Posyandu.

Kader turut berpartisipasi aktif


2 14-Aug-18 Lomba Kader pada PHBN dalam lomba Cerdas cermat
Kecamatan Ampek Angkek kader

Anggota forkapos ikut aktif


3 16-Aug-18 Pawai acara HUT RI berpartisipasi dalam pawai
dengan kostum forkapos

Anggota forkapos ikut aktif


4 12-Sep-18 Pawai 1 Muharram berpartisipasi dalam pawai
dengan kostum forkapos

Kader sudah dibekali dengan ilmu


22-23 Public Speaking oleh training dan
5 September Public Speaking dan Outbond motivator bpak Camat Ampek
2018 Training di Harau Angkek. Dalam kegiatan ini
terkendala masalah dana

6 27 November Mengikuti Lomba Panduan


2018 Suara PKK KB Kes Kab.Agam

Seminar singkat mengenai Kader sudah dibekali dengan ilmu


7 27-Dec-18 Parenting Smart oleh Psikolog parenting yang bisa diterapkan
dalam pelaksanaan penyuluhan di
Kab Agam posyandu pada ibu balita.

KEGIATAN RUTIN

Kader sudah melakukan


pelaksanaan posyandu sesuai
dengan tahapan lima langkah
pada hari H dan H-1 serta
kegiatan inovasi lainnya yang
menunjang peningkatan
JAN- DES Pelaksanaan Posyandu partisipasi aktif masyarakat
seperti arisan ibu balita,
peelaksaan ulang tahun balita
dsb, membuat WA group ibu2
balita dsb. Akan tetapi belum
semua kader berperan aktif
dalam forkapos .

Membahas rencana kegiatan


berikutmya forkapos, dalm
10-Sep-18 Pertemuan Bulanan Forkapos rangka persiapan Lomba dan
kegiatan Public Speaking
OUTPUT
1 Cakupan D/S meningkat, tahun Partisipasi masyarakat mengalami Membentuk
2017 77,2 % Tahun 2018 81,5 peningkatan dari tahun inovasi baru untuk
% tapi belum mencapai target sebelumnya.Dengan ada forum posyandu berupa
85 % ini kader memilki wadah untuk Hidroponik di
saling bertukar fikiran menambah beberapa
wawasan serta semangat kader posyandu
dalam menjalan kan posyandu percontohan. Serta
serta berinovasi sehingga secara mengadakan
berangsur- angsur kegiatan lomba kader
posyandu memberikan warna berprestasi tingkat
baru yang bisa menggungkit Kecamatan dan
partisipasi masyarakt untuk dialokasikan dari
datang ke Posyandu. dana program
promkes tahun
2019

Dalam pengembangan peningkat Menggalang


kegiatan forkapos masih kerjasama Lintas
terkendala masalah dana dalam Sektor dlam rangka
melaksakan berbagai penggalangan
kegiatannya. Selain iu belum dukungan dana
semua kader diwilyah kecamatan dan peningkatan
aktif dalam wadah ini. kegiatan forkapos

Mengetahui
Kepala Puskesmas Biaro PJ Program Inovasi

dr.Annisa Sofyana Ernida, SST


NIP.19880224 201411 2001 NIP.197106261990122000

Anda mungkin juga menyukai