Anda di halaman 1dari 5

Nabi Musa

 Nabi Musa lahir pada saat maraknya pembunuhan bayi dan kaum laki laki oleh
pasukan raja firaun
 Nabi musa diberikan kitab taurat (Qs al an’am ayat 154)
 Mampu mengubah tongkat menjadi ular (Qs an naml ayat 10)
 Mampu membelah laut merah (Qs al baqarah ayat 50)
 Mampu memancarkan sinar ditangan (Qs thaha ayat 22-23)
 Mendatangkan angin topan, banjir dan wabah belalang kepada firaun (Qs al qashah
ayat 133)
 Menenggelamkan qarun dan hartanya ke bumi (Qs al qashah ayat 81)
 Hikmahnya: Bersabarlah dalam menuntut ilmu, selalu percaya kepada Allah dan
berani membela dan mempertahankan kebenaran

Nabi Harun

 Nabi harun merupakan kakak Nabi Musa AS


 Dikenal akan kefasihan berbicaranya dan kuat pikirannya
 Pandai berbicara (Qs thaha 29-33)
 Tongkatnya menjadi berbunga dan bertunas
 Ikut menyebrangi laut merah
 Hikmahnya: Senantiasa bersabar terhadap semua cobaan yang Allah berikan, taat
kepada Allah dan juga menjalankan amanah apapun yang telah diberikan kepada kita

Nabi Zulkifli

 Nabi Zulkifli merupakan putra Nabi Ayyub AS


 Nabi Zulkifli dikenal memiliki kesabaran yang luar biasa (Qs al anbiya 85)
 Diangkat menjadi raja di syam
 Hikmahnya: Harus memiliki sikap teguh pendirian serta sifat sabar karena dengan
sabar kita bisa melewati masalah dengan tenang

Nabi Daud

 Nabi Daud adalah putra dari Nabi Ibrahim AS


 Sejak remaja sudah mengikuti perang
 Hidup di pemerintahan raja Thalut
 Mampu mengalahkan thalut (Qs al baqarah ayat 251)
 Nabi Daud diberikan kitab Zabur (Qs al isra 55)
 Mempunyai suara yang merdu
 Melunakan besi (Qs saba ayat 10)
 Karya yang di hasilkan Nabi Daud salah satunya baju besi
 Hikmahnya: Bersyukur dengan apa apa yang Allah berikan kepada kita, yakin kepada
apa yang Allah berikan,senantiasa ikhlas dan rendah hati dan bijak dalam sesuatu
apapun

Nabi Sulaiman

 Nabi Sulaiman adalah putra dari Nabi Daud AS


 Saat usia belasan tahun sudah menunjukan kecerdasan dan kematangan berfikir
 Mampu memerintah bangsa jin untuk membagun istana(Qs saba 13)
 Mampu berbicara dengan hewan (Qs an naml 18-19)
 Mampu menahlukan angin (Qs shad 36)
 Mampu mengalirkan cairan tembaga diperut bumi (Qs saba 12)
 Karya Nabi Sulaiman salah satunya adalah candi borobudur
 Hikmahnya: Selalu bersyukur dan mengingat Allah baik sedang susah atau senang,
bijak dalam memutuskan suatu masalah

Nabi Ilyas

 Nabi Ilyas adalah keturunan ke4 dari Nabi Harun AS


 Mampu berlari kencang mendahuli kereta milik raja arab
 Mendatangkan kemarau panjang dan hujan kepada bani israil
 Mampu bertahan hidup dalam kemarau yang panjang
 Hikmahnya: Senatiasa bersabar dalam menghadapi semua masalah dan pantang
menyerah menghadapi cobaan yang diberikan

Nabi Ilyasa

 Nabi Ilyasa adalah keturunan ke4 dari Nabi Yusuf AS


 Mampu memurnikan sumber air
 Mampu mendoakan perempuan menjadi hamil
 Mampu menghidupkan orang yang sudah mati
 Mampu menyembuhkan penyakit kusta
 Mampu mengetahui pristiwa yang akan datang
 Mampu mendatangkan kemarau panjang dan hujan
 Hikmahnya: Mengajarkan kita agar taat kepada pemimpin spt layaknya bani israil
yang patuh dan taat kepada perintah yang diserukan sehingga Allah SWT
memberikan mereka hidup aman dan makmur
Nabi Yunus

 Nabi yunus kesal kepada kaumnya dan meninggalkan amanahnya


 Ditelan oleh ikan paus
 Tetap hidup meskipun dalam perut ikan paus
 Nabi Yunus keluar dari perut ikan paus (Qs as shaffat ayat 143-144)
 Hikmahnya: Kesabaran dalam berdakwah, senantiasa berserah diri kepada Allah,
pentingnya mengendalikan emosi saat mengambil keputusan, dan jangan berputus
asa dalam rahmat Allah

Nabi Zakaria

 Nabi zakaria adalah keturunan dari Nabi Sulaiman AS


 Nabi Zakaria adalah tukang kayu ( hr muslim 4384 dan ibnu majah 2141)
 Nabi Zakaria di beritakan mempunyai keturunan bernama Yahya (Qs maryam ayat 7)
 Dibunuh karena menyampaikan kebenaran kepada raja herodus
 Memiliki keturunan yang berbakti dan shaleh (Qs al anbiyya 89)
 Mampu masuk kedalam pohon untuk menghindari pengejaran orang yg ingin
membunuhnya
 Hikmahnya: Betapa peningnya doa dan ikhtiar, Nabi Zakaria yang usianya sudah
mencapai 100 tahun karena ingin mendapatkan keturunan yang shaleh dia berdoa
terus menerus hingga Allah mengabulkannya

Nabi Yahya

 Nabi Yahya adalah putra dari Nabi Zakaria


 Nabi Yahya berdialog dengan Iblis
 Nabi Yahya menentang raja Herodus
 Nabi Yahya mati dipenggal (Qs maryam ayat 15)
 Mukjizat yang di dapatkan adalah al hanan (ilmu tentang rasa cinta makhluk beserta
alam semesta)
 Hikmahnya: Selalu bertakwa kepada Allah dan berbakti kepada kedua orang tua

Nabi Isa
 Nabi Isa adalah putra dari siti maryam
 Nabi Isa saat lahir bisa berbicara (Qs maryam 27-33)
 Nabi Isa terlahir tanpa ayah
 Nabi isa diberikan kitab Injil (Qs ali imran ayat 3)
 Menerima wahyu Allah untuk mengungkapkan kitab suci al quran (Qs an nisa ayat
171)
 Nabi terakhir yang Allah utus berdakwah di bani israil
 Allah menyelamatkan nabi isa dan mengangkatnya ke langit (Qs annisa ayat 157-159)
 Mampu menghidupkan burung dari patung tanah liat, dapat mengembalikan
penglihatan orang buta (Qs almaidah 110)
 Mampu mengetahui rahasia orang lain (Qs ali imran ayat 49)
 Hikmahnya: Keteguhan hati dan kesabaran penting dimiliki saat kesulitan selain itu
penting juga untuk memperkuat keimanan dan juga percaya kepada Allah SWT

Nabi Muhammad

 Lahir pada tahun gajah


 Menjadi yatim piatu saat berumur 8 tahun
 Berdagang pada umur 25 tahun bersama siti khadijah
 Menikah dengan khadijah pada umur 28 tahun
 Mendapatkan wahyu pertama di gua hira yakni (Qs al alaq ayat 1-4)
 Dakwah pertama dilakukan sembuyi” hanya kepada keluarga dan sahabatnya
 Dakwah selanjutnya di lakukan terang”an meskipun banyak pertentangan
 Wafat rasul bersamaan dengan turunnya wahyu Allah (Qs az zumar ayat 30)
 Karyanya berupa: Menegakan kalimat tauhid, membuat kesatuan umat, kesatuan
pemerintahan
 Hikmahnya: Selain menambah pengetahuan jadi menambah keimanan kepada
beliau dan mengimaninya dengan mengamalkan apa yang beliau ajarkan dan
lakukan dalam kehidupan sehari” karena apa yang dilakukan dalam keseharian nabi
pasti bersumber dari Allah SWT

Nabi Adam
 Manusia pertama yang di ciptakan
 Mukjizat : Diajarkan oleh Allah segala hal tentang ciptaan makhluk hidup dan benda
mati yang ada di bumi dan memiliki umut yang Panjang 9diberikan 40 tahun kepada
nabi dauid
 Hikmah : mengakui kesalahan yang telah dilakukan bukanlah hal yang buruk .
 Tragedy pembunuhan petaman (habil dan qobil)
Nabi idris

Anda mungkin juga menyukai