Anda di halaman 1dari 3

AKAD

Peserta Beasiswa Cendekia BAZNAS


Al-Azhar Mesir
Angkatan 3 Tahun 2022

“Bahwasanya orang-orang yang berjanji setia kepada kamu,


sesungguhnya mereka berjanji setia kepada Allah.
Tangan Allah di atas tangan mereka …”
(QS. Al Fath: 10)

Bismillahirrahmanirrahim,
Pada hari ini, saya berakad untuk BCB Al-Azhar Angkatan 3 Tahun 2022
Nama Lengkap :
NIK :
Nomor Handphone :
Nama Orangtua/Wali :

Saya menyatakan siap berkhidmat dalam program BCB Al-Azhar Angkatan 3 Tahun 2022
dengan semua ketentuan hak dan kewajiban sebagai seorang penerima beasiswa sebagai berikut:

Hak
1. Mendapatkan bantuan biaya pendidikan berupa subsidi tiket pesawat sebesar
Rp. 4.200.000 untuk kategori mahasiswa baru (maba)
2. Mendapatkan bantuan uang saku per bulan sebesar Rp.700.000/bulan untuk maba dan
mahasiswa ongoing
3. Mendapatkan pembinaan dari BAZNAS dan Mitra BAZNAS

Kewajiban
1. Menjunjung tinggi akhlak islami dan kemuliaan Islam.
2. Menjaga nama baik institusi BAZNAS dan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
3. Aktif berorganisasi dan berprestasi selama masa perkuliahan
4. Mengikuti semua agenda pembinaan yang dilakukan oleh BAZNAS dan Mitra
5. Aktif update prestasi dan kegiatan selama perkuliahan dan atau setelah lulus perkuliahan
6. Siap menerima konsekuensi pemutusan akad jika:
1) Jika penerima beasiswa dikeluarkan karena alasan indisipliner, tindakan asusila,
pencemaran nama baik, dan sejenisnya,
2) Jika penerima beasiswa tidak melanjutkan studi di Al-Azhar Mesir dengan alasan yang
tidak dibenarkan
3) Sudah menerima beasiswa dari lembaga lain dengan bantuan yang serupa (berupa uang
saku dan pembinaan)
4) Jika penerima beasiswa melakukan 3 hal di atas, maka wajib mengembalikan bantuan
yang diberikan oleh BAZNAS selama menerima beasiswa
5) Nilai akademik dibawah dari standar yang ditetapkan dan tidak mengikuti serangkain
kegiatan pembinaan yang diadakan, baik oleh BAZNAS maupun Mitra BAZNAS
7. Peserta yang mengundurkan diri dengan alasan yang tidak dibenarkan atau tidak sesuai
dengan ketentuan (Meninggal, sakit keras dan alasan syar’i lainnya) wajib mengembalikan
bantuan yang telah diberikan oleh BAZNAS selama menerima beasiswa

Office: Jl. Matraman Raya No. 134 RT 001 RW 04, Kebon Manggis, Kec. Matraman, Jakarta Timur, DKI Jakarta 13150
FB: Lembaga Beasiswa BAZNAS | IG: @lembagabeasiswabaznas | Twitter: @beasiswabaznas
Telp/WA: 0813 8286 7500 | Website: beasiswabaznas.org | Email: beasiswa@baznas.go.id
Office: Jl. Matraman Raya No. 134 RT 001 RW 04, Kebon Manggis, Kec. Matraman, Jakarta Timur, DKI Jakarta 13150
FB: Lembaga Beasiswa BAZNAS | IG: @lembagabeasiswabaznas | Twitter: @beasiswabaznas
Telp/WA: 0813 8286 7500 | Website: beasiswabaznas.org | Email: beasiswa@baznas.go.id
Akad ini berlaku sejak ditandatangani.

Demikian akad ini saya tanda tangani dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan dari pihak
manapun. Apabila terdapat kekeliruan dan kesalahan akan dilakukan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditandatangani pada,
(hari, tanggal/bulan/tahun)
Saksi,
Saya yang berakad,
Foto 4x6

Catatan:
(………………………………)
1. Tanda tangan Penerima Beasiswa di atas materai Rp 10.000,00
(……………………………..)
2. Tanda tangan Saksi dapat diisi oleh orang tua/wali

Office: Jl. Matraman Raya No. 134 RT 001 RW 04, Kebon Manggis, Kec. Matraman, Jakarta Timur, DKI Jakarta 13150
FB: Lembaga Beasiswa BAZNAS | IG: @lembagabeasiswabaznas | Twitter: @beasiswabaznas
Telp/WA: 0813 8286 7500 | Website: beasiswabaznas.org | Email: beasiswa@baznas.go.id

Anda mungkin juga menyukai