Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEPERAWATAN PSIKOSOSIAL PADA TN M DENGAN MASALAH

KETIDAKBERDAYAAN DI RUANG ANGGREK DI RUMAH SAKIT KAMAR MEDIKA MOJOKERTO

A.PENGKAJIAN

Tanggal masuk :10/12/2021


Tanggal pengkajian : 10/12/2021
No Kamar : RUANG ANGGREK 6
No Register : 21120728
Diagnosa Medis : CVA TROMBOTIK

1.IDENTITAS

A.Nama Klien : TN MUHAIMIN

B.Tanggal lahir 12/04/1969

C.Umur : 52 tahun

D. Jenis kelamin : LAKI-LAKI

E.Pendidikan : SMA

F. Agama : ISLAM

G. suku bangsa : JAWA/INDONESIA

H. Alamat : PAGERLUYUNG JETIS

2. RIWAYAT KESEHATAN

Kondisi saat ini : pasien mengatakan anggota gerak kiri lemah, tangan dan kaki kiri susah untuk

Digerakkan. Pasien melakukan aktifitas dibantu oleh istri dan anaknya. Pasien juga merasa malu

Karena kondisi yang dialaminya, merasa cemas karena takut dan anka-anaknya neninggalkan dia

Karena kondisinya yang tidak bias mencari nafkah seperti biasanya. Pasien merasa tertekan karena

Merasa diasingkan oleh keluarganya.

Keluhan Utama : Pasien mengatakan susah menggerakkan anggota gerak bagian kiri lemah, tidak

Mampu digerakkan , pusing, badan lemes, pasien dibantu oleh anknya dan istrinya.
3. RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

Pasien punya riwayat sakit stroke dan darah tinggi.

4. FAKTOR PREDISPOSISI

BIOLOGIS :

1.Stroke Iskemik.

2.Pasien menderita stroke selama 4 tahun.

3. Pasien menderita hipertensi sejak 8 tahun yang lalu.

4.Pasien tidak rutin check up kesehatan dan control mengenai penyakit strok dan tekanan darah ke

Pelayanan kesehatan.

PSIKOLOGIS

1.Pasien memiliki kepribadian yang tertutup dan tidak ingin keluar, hanya berbaring ditempat

Tidur.

2. Pasien merasa malu karena tidak bisa melakukan aktivitas dengan baik.

3. Merasa kecewa akan penyakit yang dia derita.

4. Pasien merasa seperti diasingkan.

SOSIOCULTURAL

1.Pasien seseorang laki-laki umur 52 tahun.

2. Pasien menikah dan memiliki 2 orang anak.

3. Sebelumnya pasien aktif terlibat dalam kegiatan lingkungannya sperti pengajian.

4. Pasien merupakan suku jawa dan menurut pasien tidak ada kebiasaan yang bertentangan dengan

Kesehatan.

5. Pasien beragama islam dan taat menjalankan ibadah.

6. Pasien jarang check up penyakitnya.

6. FAKTOR PRESIPITASI

BIOLOGIS
1. Badan lemes, pusing, kecewa, merasa malu dan tidak berdaya akan sakit yang dia derita.
2. Terlihat murung, dan penampilan kusut.

PSIKOLOGIS

1. Malu, jarang berkomunikasi, lemes.


2. Merasa diasingkan oleh keluarga.
3. Sering kepikiran penyakitnya.
4. Merasakan tertekan.

STRESSOR

BIOLOGIS:

Stroke Iskemik

PSIKOLOGIS :

Kecewa, malu, ketidakberdayaan, merasa tertekan , cemas merasa dirinya tidak berharga.

GENOGRAM

PENILAIAN ( RESPON ) TERHADAP STRESSOR

stressor Kognitif Afektif Fisiologis Perilaku Sosial Diagnosa keperawatan

Biologis -Menurut -Pasien merasa sedih -Pusing. -Pasien -Pasien -Ketidakberdayaan


( Stroke pasien dan bingung dengan -Sulit tidur. jarang endatangi -Kecemasan.
Iskemik) penyakit kondisi penyakitnya. -Tidak nafsu kontrol ke dan -Harga diri rendah.
stroke yang -Pasien mengatakan makan. rumah menggun
dialami cemas dan merasa -Pasien sakit. akan
membuat dia diasingkan. tampak lemas. -Ekspresi fasilitas
malu dan -Pemeriksaan muka lesu. kesehata
kecewa. TTV: -Pasien n yang
- TD: 140/90 tampak ada untuk
Menganggap mmhg. lemas dan mencari
penyakit Nadi: 89 merengut. kesembu
yang diderita x/mnt. han
serius. Suhu : 36,7 C terhadap
-Tidak tahu RR : 20 x/mnt. masalh
apa yang SPO2 : 96% yang
harus dihadapi
dilakukan saat ini.
untuk
penyakitnya.
-Pasien
mengatakan
tidak
berdaya
akibat
penyakit
yang
dideritanya,
tidak dapat
beraktifitas
seperti
biasanya.
-Dalam
pemenuhan
berpakaian,
BAK dan BAB
harus
dibantu oleh
istri dan
anaknya
Psikolog
is
Sosial
budaya

Anda mungkin juga menyukai