Anda di halaman 1dari 47

Pengantar Ekonometrika S1

Pengantar Ekonometrika

Dr. Mahyus Ekananda

Hipotesis, Inference
Mahyus Ekananda 1
Pengantar Ekonometrika S1

Mahyus Ekananda 2
Pengantar Ekonometrika S1

Mahyus Ekananda 3
Pengantar Ekonometrika S1

Review Validitas Reliabilitas

Mahyus Ekananda 4
Pengantar Ekonometrika S1

Penelitian yang Baik


• VALIDITAS Artinya ada kesesuaian antara alat ukur dengan fungsi
pengukuran dan sasaran pengukuran
Artinya ada konsistensi dari serangkaian pengukuran atau
• RELIABILITAS serangkaian alat ukur. Hal tersebut bisa berupa pengukuran dari
alat ukur yang sama (tes dengan tes ulang) akan memberikan hasil
yang sama

Hasil ukuran dan penelitian yang TIDAK


BIAS

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Unbiased

• tanpa prasangka
• tanpa praanggapan
• yg tdk memihak
Penaksir Ordinary Least Sqare Best Linear Unbiased Estimator
Parameter
Generalized Least Sqare Linear Unbiased Estimator

Nonlinear Least Sqare Unbiased Estimator

GAK SALAH DUGA


Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

SALAH DUGA dalam PENELITIAN


Menolak
yang
BENAR

Tak SAMA tapi Serupa


SAMA SAMA SALAH

Membenarkan
Mahyus Ekananda yang SALAH
Pengantar Ekonometrika S1

Review Persamaan Regresi Berganda

Mahyus Ekananda 8
Pengantar Ekonometrika S1

• Seringkali dalam aplikasi keterlibatan


satu independen variabel saja tidak
cukup, misalkan teori menyatakan
konsumsi tidak hanya dipengaruhi oleh
pendapatan, misalkan status
kekayaan/wealth, status sosial dll.
• Untuk itu diperlukan pengembagan
model regresi menjadi regresi
berganda/lebih dari satu independen
variabel
• Secara formal PRF regresi berganda,
dapat dituliskan:

Mahyus
Mahyus Ekananda
Ekananda Analisis Dasar Ekonometrika 9
Pengantar Ekonometrika S1
DAMPAK PARSIAL
DAMPAK TERPISAH
Manakah yang REGRESI
BERGANDA

Mahyus
Mahyus Ekananda
Ekananda Analisis Dasar Ekonometrika 10
Pengantar Ekonometrika S1

Diluar model : diasumsikan tidak berubah (ada tetapi


tidak mempengaruhi)
Pengaruh diluar model ditangkap di eror
Pengaruh diluar model ditangkap Intercept (untuk
pembahasan LANJUT di analisis data panel)

Model yang digunakan adalah model dimana dikonstruksikan bahwa Variabel


Independen berdampak langsung terhadap Dependen, dengan asumsi bahwa
dari sekian banyak variable yang mempengaruhi Y hanya digunakan X2 dan X3,
Mahyus
Mahyus dimana variable lainnya yang
Ekananda
Ekananda berada
Analisis diluar
Dasar model Ceteris paribus
Ekonometrika 11
Pengantar Ekonometrika S1

Hipotesa
Suatu pernyataan atau dugaan sementara untuk
diuji kebenarannya.

BERDASARKAN TEORI

Pernyataan Hipotesa Statistik


Rumusan Hipotesa
Ekonomi / Marketing /
MSDM / Keu

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
Hipotesa
Suatu pernyataan atau dugaan sementara untuk
diuji kebenarannya.

BERDASARKAN TEORI
PENELITIAN TERDAHULU
FENOMENA UMUM
Pernyataan Hipotesa

Diduga bahwa . . . . Statistik


Secara umum menunjukkan bahwa
Diperkirakan dampak . . Rumusan Hipotesa
Rata-rata . . . . .

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Hi p Hip Ekonometrika S1
Pengantar
ote BERDASARKAN TEORI Statistik ote
(Pe sis Pe Pernyataan Hipotesa Rumusan
sis
STA
rny nel TIS
ata itia Hipotesa ????? TIK
a n) n

1a. Diduga bahwa kepuasan kerja mempengaruhi prestasi


1b. Diduga bahwa kepuasan kerja tidak mempengaruhi prestasi

2a. Diduga bahwa Gaya Kepemimpinan tidak mempengaruhi


Kinerja Perusahaan
2b. Diduga bahwa Gaya Kepemimpinan mempengaruhi Kinerja
Perusahaan

3b. Nilai tukar tidak akan mempengaruhi Laba perusahaan


3a. Nilai tukar akan mempengaruhi Laba perusahaan

4a. Rata-rata pelanggan sangat puas dengan pelayanan restoran


Duck King
4b. ?????????????

5a. Rata-rata Pengunjung Pasar 50.000 per minggu.


5b. ????????
Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1
BERDASARKAN TEORI Statistik
Pernyataan Hipotesa Rumusan
1a. Diduga bahwa kepuasan kerja mempengaruhi prestasi H1 Hipotesa ?????
1b. Diduga bahwa kepuasan kerja tidak mempengaruhi prestasi Ho

2a. Diduga bahwa Gaya Kepemimpinan tidak mempengaruhi Ho


Kinerja Perusahaan
2b. Diduga bahwa Gaya Kepemimpinan mempengaruhi Kinerja H1 Bukan karena kata “tidak”
Perusahaan

3b. Nilai tukar tidak akan mempengaruhi Laba perusahaan Ho


3a. Nilai tukar akan mempengaruhi Laba perusahaan H1

4a. Rata-rata pelanggan sangat puas dengan pelayanan restoran Ho


Duck King H1
4b. ?????????????

5a. Rata-rata Pengunjung Pasar 50.000 per minggu. Ho


5b. ???????? H1

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Hipotesis Pengujian statistik pada Ho:

Pernyataan / statement :
Diduga bahwa tingkat penjualan perusahaan Penting !!
meningkatkan laba perusahaan
•Teori/Jurnal
•Penel terdahulu
Diduga bahwa tingkat penjualan perusahaan •Umum
TIDAK meningkatkan laba perusahaan

Rumusan :

Ho :  = 0 berarti tingkat penjualan perusahaan TIDAK


meningkatkan laba perusahaan

RESTRIKSI

Mahyus Ekananda Dr Mahyus Ekananda, MSE


Pengantar Ekonometrika S1

Hipotesis Pengujian statistik pada Ho:

Pernyataan / statement :
Diduga bahwa TIDAK terdapat hubungan antara Penting !!
uang kompensasi terhadap semangat kerja •Teori/Jurnal
karyawan •Penel terdahulu
•Umum

Diduga bahwa terdapat hubungan antara uang


kompensasi terhadap semangat kerja karyawan

Rumusan :

Ho :  = 0 terdapat hubungan antara uang kompensasi terhadap


semangat kerja karyawan

RESTRIKSI

Mahyus Ekananda Dr Mahyus Ekananda, MSE


Hip Hip Pengantar Ekonometrika S1
ote ote
Apa hipotesis penelitian (Pe sis Pe sis
rny nel STA
ata itia TIS
Apa hipotesis statistiknya an) n TIK
patah

Tidak patah

Umurnya 50 Umurnya antara 25


th sd 60 tahun

Rata2 Rata2
Sama Beda

Mahyus Ekananda 18
Hip Hip Pengantar Ekonometrika S1
ote ote
(Pe sis Pe sis
rny nel STA
ata itia TIS
Apa hipotesis penelitian an) n TIK

Apa hipotesis statistiknya

A B

Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(31)*INFL1 Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(31)*INFL1+C(41)*ER

A B

Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(31)*INFL1 Y1=C(11)+C(31)*Pdb1+C(31)*INFL1

Mahyus Ekananda 19
Pengantar Ekonometrika S1
A B
NoWeighting/OLS Cross Sec. Weight/WLS

 2 0 0  12 0 0
Hip    
ote  2
0  2
0
(Pe sis Pe    2
rny nel 0 ...  0 ... 
ata itia
a n) n  2
 2
 0 0    0 0  T 

SUR
A Cross Sec. Weight/WLS
B
Hip
ote
sis   112  12  1N   12 0 0
STA    
TIS   2
 2N  2
TIK  21 22   2 0
  0 ... 
 2   2
 N 1  N 2  NN   0 0  T 

Mahyus Ekananda 20
Hip Hip Ekonometrika S1
ote Pengantar
o
(Pe sis Pe tes
is S
rny nel TAT
ata itia IST
an) n IK
Persamaan : Y = 0 + 1 X1 + 2X2+ 3X3+ 4X4+ 5X5+ …+ kXk

Persamaan Restriksi 1 : H0 : 2=3 atau H0 : 2-3 = 0 Jml persamaan restriksi J = 2

Persamaan : Y = 0 + 1 X1 + 2X2+ 2X3+ 4X4+ 5X5+ …+ kXk

Persamaan Restriksi 2 : H0 : 3 + 4+ 5 =3 atau H0 : 3 + 4+ 5 –3=0 Jml persamaan restriksi J = 2

Persamaan : ???

Mahyus Ekananda 21
Pengantar Ekonometrika S1

PEMILIHAN STRUKTUR MODEL (X)

Ho:c(11)=c(12)=c(13)=c(14)=c(15)
Y1=C(1)+C(2)*Pdb1+C(3)*INFL1
Y2=C(1)+C(2)*Pdb2+C(3)*INFL2
Y3=C(1)+C(2)*Pdb3+C(3)*INFL3
Y4=C(1)+C(2)*Pdb4+C(3)*INFL4
Y5=C(1)+C(2)*Pdb5+C(3)*INFL5

Y1=C(11)+C(2)*Pdb1+C(3)*INFL1
Y2=C(12)+C(2)*Pdb2+C(3)*INFL2
Y3=C(13)+C(2)*Pdb3+C(3)*INFL3
Y4=C(14)+C(2)*Pdb4+C(3)*INFL4
Y5=C(15)+C(2)*Pdb5+C(3)*INFL5

Ho:c(21)=c(22)=..= c(25)
Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(31)*INFL1 c(31)=c(32)=..= c(55)
Y2=C(12)+C(22)*Pdb2+C(32)*INFL2
Y3=C(13)+C(23)*Pdb3+C(33)*INFL3
Y4=C(14)+C(24)*Pdb4+C(34)*INFL4
Y5=C(15)+C(25)*Pdb5+C(35)*INFL5

Mahyus Ekananda
Contoh menguji kondisi CRS Pengantar Ekonometrika S1

Bukan Constan Return to Scale Constant Return to Scale


𝛾 𝛿 𝑌 𝑖𝑡 =𝜃 𝐾 1𝑖𝑡−𝛿 𝐿𝛿𝑖𝑡
𝑌 𝑖𝑡 =𝜃 𝐾 𝐿
𝑖𝑡 𝑖𝑡
𝑌 𝑖𝑡 =𝜃 𝐾 1𝑖𝑡 𝐿𝛿𝑖𝑡 / 𝐾 𝛿𝑖𝑡
𝐿𝑛 ( 𝑌 𝑖𝑡 )=𝜃 +𝛾 𝐿𝑛 ( 𝐾 𝑖𝑡 ) + 𝛿 𝐿𝑛 ( 𝐿𝑖𝑡 ) 𝑌 𝑖𝑡 / 𝐾 𝑖𝑡 =𝜃 𝐿𝑖𝑡𝛿 / 𝐾 𝑖𝑡𝛿

𝐿𝑛 ( 𝑌 𝑖𝑡 / 𝐾 𝑖𝑡 )=𝜃 + 𝛿 𝐿𝑛 ( 𝐿 𝑖𝑡 / 𝐾 𝑖𝑡 )
Metode Pengujian II
Persamaan Unrestriksi H1 Persamaan Restriksi H0

SSR UR R2UR SSR R R2UR


Jika H0 diterima, maka kondisi CRS
Menggunakan Uji WALD
Jika H0 ditolak, jika  +  > 1 : IRS

𝐹 =¿ ¿ Jika H0 ditolak, jika  +  < 1 : DRS

Mahyus Ekananda 23
Pengantar Ekonometrika S1

Non Nested
Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(31)*INFL1 Y1=C(11)+C(21)*Pdb1+C(41)*ER

Menghindari Non Nested


1Regresi model Unrestricted
3
2
Buat Hipotesa Penelitian Buat Hipotesa statistic
(Statement)
BAB I Pendahuluan Regresi model Restricted BAB III Metode Penelitan

4
Mahyus Ekananda 24
Pengantar Ekonometrika S1

Pengertian Tingkat Kepercayaan


Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

1000 buah mikroskop, berapa buah dapat di toleransi ditolak

Baik

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1

1000 buah Jeruk, berapa buah dapat di toleransi ditolak

Baik

Terdapat dua jenis error yaitu :


Menolak sample dengan kualitas baik, disebut sebagai Tipe Error I
Menerima sample dengan kualitas buruk, disebut sebagai Tipe Error II

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1

Kesalahan Keputusan dalam Pengujian


Slide 17 - 4

 Kesalahan tipe I
• Menolak hipotesis null yang benar
 Kesalahan tipe II
• menerima hipotesis null yang salah

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Kelas Uji Signifikansi


Slide 17 - 6

 Uji Parametrik
• Uji z atau t digunakan untuk menentukan signifikansi
statistik antar mean distribusi sampel dan parameter
populasi
• Asumsi:
• observasi independen
• distribusi normal
• populasi memiliki varian yang sama
• skala ukuran data interval terkecil

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Kelas Uji Signifikansi


Slide 17 - 7
 Uji nonparametrik
• Uji Chi-square digunakan ketika disyaratkan uji
perbedaan antar sampel
• Asumsi
• observasi independen hanya untuk beberapa
pengujian
• tidak diperlukan distribusi normal
• tidak diperlukan homogenitas varian
• sesuai untuk data nominal dan ordinal, kemungkinan
digunakan untuk data interval atau rasio

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Alpha adalah derajat kepercayaan / Coef of confidence


Dalam penelitian umumnya digunakan 5% atau 10%

Baik

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1

Pengertian Sample

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1
Pengambilan sample :
Pengambilan Populasi : 1. Merepresentasikan Populasi??
1. Mahal 2. Mencerminkan fenomena Pop
2. Memerlukan waktu Populasi
?

? Sample
?

Terdapat dua jenis error yaitu :


Menolak sample dengan kualitas baik, disebut sebagai Tipe Error I
Menerima sample dengan kualitas buruk, disebut sebagai Tipe Error II
Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Distribusi Frekuensi

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
Pengambilan sample :
Pengambilan Populasi : 1. Merepresentasikan Populasi??
1. Mahal 2. Mencerminkan fenomena Pop
2. Memerlukan waktu Populasi

1. Tidak semua data


2.Memiliki distribusi
sample memiliki
karakteristik yang sama Sample
3.Nilai manakah yang
mewakili

Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Hasil survey (belum diurut)


55 48 22 49 78 59 27 41 68 54
34 80 68 42 75 51 76 45 32 53
66 32 64 47 76 58 75 60 35 57
73 38 30 44 54 57 72 67 51 86
25 37 69 71 52 25 47 63 59 64

Hasil survey (sudah diurut)


22 25 25 27 30 32 32 34 35 37
38 41 42 44 45 47 47 48 49 51
51 52 53 54 54 55 57 57 58 59
59 60 63 64 64 66 67 68 68 69
71 72 73 75 75 76 76 78 80 86

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
K = 1 + 3,322 Log(N)
Data Dikelompokkan k = jumlah kelas
N = jumlah data yang diobservasi

Kelas ke Interval Kelas f m fm m-π (m-π)² f(m-π)2


1 20-29 4 24.5 98 -29.4 864.36 3457.44
2 30-39 7 34.5 241.5 -19.4 376.36 2634.52
3 40-49 8 44.5 356 -9.4 88.36 706.88
4 50-59 12 54.5 654 0.6 0.36 4.32
5 60-69 9 64.5 580.5 10.6 112.36 1011.24
6 70-79 8 74.5 596 20.6 424.36 3394.88
7 80-89 2 84.5 169 30.6 936.36 1872.72
Jumlah 50 2695 13082

/2 /2

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
Ukuran pemusatan Ukuran Penyebaran Penyebaran ??
Rata-rata Varians Rata-rata ???
Median Deviasi Simpangan ??
Modus Variasi ???
Kuartil Signifikansi ??
Persentil Tingkat Kepercayaan ??

Bukan S2 Bukan S2

/2 /2

Rata-rata Penyebaran/sample
Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1

Rata-rata Penyebaran/sample

Normality

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1

Distribusi Frekuensi
Penyebaran kejadian

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
Distribusi Frekuensi
1. Menaksir/ Penyebaran kejadian
Estimasi/ 2. Tidak semua sample memiliki nilai
menduga/…. yan sama.
Terjadi peluang Dengan kata lain terdapat Simpangan
paling besar Penyebaran/sample

Rata-rata
3. Adanya tingkat kepercayaan
Penyebaran/sample
Manakah yang termasuk dekat
Terjadi peluang dengan rata-rata
paling besar
Selang kepercayaan 1-  menunjukkan tingkat probabilitas (kemungkinan) suatu estimasi sesuai
dengan parameter populasi. Semakin lebar selang kepercayaan, berarti semakin besar probabilitas
bahwa hasil estimasi sesuai dengan parameter populasi [1]. Menurut kebiasaan penulisan dalam
statistik, 1-  didefinisikan sebagai tingkat kepercayaan yang diharapkan (desired level of confidence)
[2]
, confidence interval[3], atau koefisien kepercayaan untuk estimator interval (confidence coefficient of
interval estimator)[4].
[1]
Watson (2002) halaman 336.
[2]
Greene (2003) halaman 52.
Baye (2004), Managerial Economics and Business Strategy
Mahyus Ekananda
[3]

Judge (1985) halaman 90.


Dr. Mahyus Ekananda
[4]
Pengantar Ekonometrika S1

Distribusi Frekuensi
Penyebaran kejadian

Simpangan Penyebaran/sample

Rata-rata Penyebaran/sample

Simpangan Penyebaran/sample

Rata-rata Penyebaran/sample
Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1
Distribusi Frekuensi
Penyebaran kejadian

Rata-rata umum siswa SMU : 17 th, apa artinya ???

Simpangan Penyebaran/sample

Rata-rata Penyebaran/sample

Umum Anak SMU terbatas


Jika melampaui batas tertentu, pasti ada masalah !!
Manakah batas itu ???

Batas itu menunjukkan tingkat kepercayaan kita pada obyek penelitian

Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda


Pengantar Ekonometrika S1
Distribusi Frekuensi
Penyebaran kejadian

Rata-rata umum siswa SMU : 17 th, apa artinya ???

Bukan SMU Bukan SMU


/2 /2

Rata-rata Penyebaran/sample

Umum Anak SMU terbatas


Jika melampaui batas tertentu, pasti ada masalah !!
Manakah batas itu ???

Mahyus Ekananda Batas itu menunjukkan tingkat kepercayaan kita pada obyek penelitian
Distribusi Frekuensi Pengantar Ekonometrika S1
Penyebaran kejadian

Rata-rata umum Mahasiswa S2 UT 35 th , apa artinya ???

Umum mahasisiwa S2 UT terbatas, tetapi lebih lebar


Jika melampaui batas tertentu, pasti ada masalah !!
Manakah batas itu ???

Batas itu menunjukkan tingkat kepercayaan kita pada obyek penelitian

Simpangan Penyebaran/sample

Rata-rata Penyebaran/sample
Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda
Distribusi Frekuensi Pengantar Ekonometrika S1
Penyebaran kejadian

Rata-rata umum Mahasiswa S2 UT 35 th , apa artinya ???

Umum mahasisiwa S2 UT terbatas, tetapi lebih lebar


Jika melampaui batas tertentu, pasti ada masalah !!
Manakah batas itu ???
Rata-rata umum siswa SMU : 17 th, apa artinya ???
Batas itu menunjukkan tingkat kepercayaan kita pada obyek penelitian

Bukan S2 Bukan S2

/2 /2

Rata-rata Penyebaran/sample
Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda
Pengantar Ekonometrika S1
Apakah Makna Statistik ????

Penyebaran ??

Rata-rata ???
Simpangan Penyebaran/sample
Simpangan ??

Variasi ???
Rata-rata Penyebaran/sample
Signifikansi ??

Tingkat Kepercayaan ??

Simpangan Penyebaran/sample

Rata-rata Penyebaran/sample
Mahyus Ekananda Dr. Mahyus Ekananda

Anda mungkin juga menyukai