Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN KEGIATAN

“PELATIHAN MS OFFICE” SMK PUTRA PERTIWI


2021 / 2022

A. PENDAHULUAN
I. Latar Belakang
Pelatihan Ms Office ini kami berikan sebagai bekal skill tambahan kepada peserta didik SMK
Putra Pertiwi . Skill tambahan ini sangat bermanfaat untuk menambah daya saing dalam
dunia kerja nantinya. Sekolah Putra Pertiwi merasa memiliki tanggung jawab penuh dalam
upaya peningkatan kualitas Sumber daya Manusia. Peran aktif kami selaku Lembaga Sekolah
Menengah Kejuruan kami implementasikan dalam kegiatan pelatihan Ms office bagi siswa
kelas XII dengan program keahlian Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran dan Tata Boga
II. Nama Kegiatan
“Pelatihan Ms Office”
B. PELAKSANAAN
I. Waktu, Tanggal dan Tempat
5 Februari – 19 Maret di ruang lab komputer
II. Pemateri
1. Faris Rahman Zain
2. Tri Setya Damayanti
3. Ainun Nur Anita
4. Devina Putri

C. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini kami susun, agar dapat menjadi acuan bagi kegiatan Ms Office di
tahun ajaran berikutnya. Dengan mengetahui evaluasi yang ada maka perbaikan dan
penyempurnaan akan kami implementasikan pada pelaksanaan pelatihan Ms Office berikutnya.

Tangerang Selatan, Juni 2022


Mengetahui,
Ketua Pelaksana,

1
Suparto Hariyono Simanjuntak, S.Pd, M.Pd Faris
Rahman Zain, MM
Mengetahui,
Kepala SMK Putra Pertiwi

Dr Noviyanti A, SH, M.Pd

2
Jadwal Kgiatan Pelaksanaan

Tanggal Pemateri Jam Belajar Total jam Kelas


12-02-2022 Tri setya 2 x ( 2 jam ) 4 jam
damayanti
12-02-2022 Ainun nur anita 2 x ( 2 jam ) 4 jam
OTKP
19-02-2022 Devina putri 2 x ( 2 jam ) 4 jam
19-02-2022 Faris Rahman 2 x ( 2 jam ) 4 jam
Zain
05-03-2022 Tri setya 2 x ( 2 jam ) 4 jam
damayanti
05-03-2022 Ainun nur anita 2 x ( 2 jam ) 4 jam
TATA BOGA
12-03-2022 Devina putri 2 x ( 2 jam ) 4 jam
12-03-2022 Faris Rahman 2 x ( 2 jam ) 4 jam
Zain

JUMLAH SERTIFIKAT
KELAS JUMLAH
OTKP 28
TATA BOGA 29
JUMLAH 57

3
4

Anda mungkin juga menyukai