Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN BULANAN

KEGIATAN SDM PKH

BULAN: FEBRUARI 2023

Dibuat oleh:

NAMA : MAULIDANI,SE
ID PEGAWAI : KP000411
JABATAN : PENDAMPING SOSIAL
KECAMATAN : BEBESEN
KABUPATEN : ACEH TENGAH
PROVINSI : ACEH

PELAKSANA PROGRAM KELUARGA HARAPAN


DIREKTORAT JAMINAN SOSIAL KELUARGA
KEMENTERIAN SOSIAL REPUBLIK INDONESIA
TAHUN 2023
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan sebuah program

bantuan tunai bersyarat kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM), atau

dalam istilah internasional dikenal dengan Conditional Cash Transfers

(CCT). Bantuan tunai tersebut diberikan kepada Keluarga Penerima

Manfaat (KPM) yang ditetapkan sebagai peserta penerima bantuan sosial

Program Keluarga Harapan (PKH). Tujuan umum PKH adalah untuk

meningkatkan kualitas sumber daya manusia, mengubah perilaku peserta

PKH yang kurang mendukung upaya peningkatan kesejahteraan, dan

memutus mata rantai kemiskinan antar generasi. Adapun secara khusus

tujuan PKH adalah untuk meningkatkan kualitas kesehatan KPM,

meningkatkan taraf pendidikan anak-anak KPM serta meningkatkan akses

dan kualitas pelayanan pendidikan dan kesehatan, khususnya bagi anak-

anak KPM penerima bantuan sosial PKH sehingga diharapkan dapat

meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) bagi peserta PKH.

Bebesen merupakan salah satu kecamatan yang ada di kota

Takengon Kabupaten Aceh Tengah. Kecamatan Bebesen mulai terdaftar

dalam Program Keluarga Harapan (PKH) pada bulan oktober tahun 2013.

Pendampingan Program Keluarga Harapan (PKH) pada kecamatan

Bebesen telah mencakup seluruh desa yang ada di Kecamatan Bebesen

yakni sebanyak 28 Desa, dengan Sumber Daya Manusia (SDM)

Pendamping Sosial sebanyak 4 orang. Pendamping sosial yang dilakukan

1|PKHKec.Bebesen
oleh para pendamping di Kecamatan Bebesen merupakan ujung tombak

Kementerian Sosial dalam mendampingi para Keluarga Penerima Manfaat

(KPM) PKH untuk memperoleh pendampingan Bantuan Sosial PKH serta

penghubung dengan pihak-pihak yang terlibat di tingkat desa, kecamatan

maupun di tingkat kabupaten atau kota.

Sehingga peran Pendamping PKH di kecamatan Bebesen sangatlah

diperlukan dalam melaksanakan fungsi fasilitasi, mediasi, dan advokasi bagi

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH dalam mengakses layanan fasilitas

kesehatan, pendidikan dan kesejahteraan sosial. Serta melakukan kegiatan

sosialisasi, penyaluran, pengawasan, dan pendampingan bagi para KPM

dalam menjalankan komitmennya guna percepatan pencapaian tujuan

program dengan prinsip Santun, Integritas dan Profesional (SIP).

B. Tujuan

Laporan bulanan Pendamping Sosial Program Keluarga Harapan

(PKH) bertujuan sebagai bahan laporan kegiatan dan aktivitas yang

dilaksanakan oleh Pendamping Sosial selama satu bulan terkait:

1. Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2)

 Sosialisasi dan internalisasi program yang diberikan kepada peserta

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH.

 Memberikan wawasan, pengetahuan, ketrampilan untuk

meningkatkan kapasitas dan kemandirian peserta PKH dalam

Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) atau Family

Development Session (FDS).

 Curah pendapat dan berbagi informasi bagi anggota kelompok.

2|PKHKec.Bebesen
 Menerima dan menggali keluhan yang menjadi permasalahan yang

dihadapi oleh peserta KPM PKH.

 Memberikan motivasi kepada peserta PKH guna meningkatkan

kesadaran dalam memanfaatkan pelayanan kesehatan dan

pendidikan, dan kesejahteraan sosial.

 Menyampaikan evaluasi atas pelaksanaan kewajiban oleh KPM PKH.

2. Koordinasi dengan Pihak-Pihak Terkait

 Memfasilitasi dan menyelesaikan kasus Pengaduan, dengan cara

menerima, mencatat, menyelesaikan, maupun memfasilitasi ke

tingkat yang lebih tinggi untuk mendapatkan solusi.

 Melakukan kunjungan ke rumah Peserta PKH yang tidak hadir dalam

pertemuan kelompok dan atau yang tidak memenuhi komitmen.

3. Verifikasi Fasilitas Pendidikan (FASDIK) dan Fasilitas Kesehatan

(FASDIS):

 Mengkoordinasi kehadiran bulanan anak sekolah pada layanan

pendidikan/sekolah dan layanan kesehatan bagi KPM PKH yang

hamil/nifas/menyusui, memiliki komponen balita ataulansia.

4. Pemuktahiran Data KPM

Melaporkan Perubahan struktur keluarga/penerima bantuan PKH,

baik dari segi penambahan atau pengurangan tanggungan maupun

perubahan status pendidikan, perpindahan sekolah, naik kelas anak,

KPM pindah alamat, serta kesalahan data identitas yang tidak sesuai.

3|PKHKec.Bebesen
BAB II
REALISASI KEGIATAN BULAN FEBRUARI

A. Timesheet Kegiatan
TGL HARI KEGIATAN/LOKASI DESKRIPSI
1 Rabu
1. Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait
Kamis Koordinasi Ke Kantor kebijakan program PKH Tahun 2023
2
Desa Blang kolak 1 2. Koordinasi jumlah penerima KPM PKH yang
masih aktif menerima Bansos PKH 2023

Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait


Jum’at Koordinasi dengan Camat
3 kebijakan program PKH Tahun 2023 kepada
Bebesen
Camat Bebesen.
4 Sabtu
5 Minggu
1. Menyusun perencanaan program kerja &
1. Rapat Rencana Kerja mapping kegiatan FDS secara kolaboratif
Pendamping PKH 2. Pembuatan surat kode etik & surat pernyataan
Kec. Bebesen untuk kelengkapan berkas profil ESDM PKH.
6 Senin 2. Pembuatan Surat 3. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
Kode Etik Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
3. Kegiatan P2K2/FDS Development Session.
KPM PKH Desa 4. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
umang Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
1. Koordinasi dan sosialisasi terkait kebijakan
1. Rapat Koordinasi SDM
program PKH Tahun 2023
PKH Aceh Tengah
2. Pematuhan kode etik kepada seluruh SDM
dengan Korkab
PKH Aceh Tengah
7 Selasa 2. Pembentukan PJ
3. Penyusunan Program kerja SDM PKH 2023
Data, Rekon, Labul
4. Pembentukan PJ Data, Rekon, Laporan
Sesama Pendamping
Bulanan sesama Pendamping PKH Kec.
Bebesen.
Bebesen
1. Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait
1. Koordinasi dengan kebijakan program PKH Tahun 2023
Reje Kp. bebesen 2. Koordinasi jumlah penerima KPM PKH yang
8 Rabu
2. Upload Surat Kode masih aktif menerima Bansos PKH 2023
Etik & Pernyataan ke 3. Melakukan input data surat Kode Etik dan
Esdm Surat Pernyataan ke upload ESDM PKH
Kegiatan P2K2/FDS KPM 1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
9 Kamis PKH Desa Blang Kolak 1 Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
& Desa Tansasril Development Session.

4|PKHKec.Bebesen
2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
1. Melakukan Kegiatan Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
P2K2/FDS KPM PKH Development Session.
Desa Bebesen & 2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
10 Jumat Empus Talu Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
2. Kegiatan Pertemuan 3. Memberikan motivasi kepada peserta PKH
Kelompok PKH Desa guna meningkatkan kesadaran dalam
mahbengi memanfaatkan pelayanan kesehatan dan
pendidikan, dan kesejahteraan sosial.
11 Sabtu
12 Minggu
Menghadiri Pelantikan Menghadiri undangan pelantikan Reje Kampung
13 Senin
Reje Kp. Simpang IV Simpang Empat Kec. Bebesen
1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
Kegiatan P2K2/FDS KPM Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
14 Selasa PKH Desa Lelabu & Development Session.
Burbiah 2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat

1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan


Kegiatan P2K2/FDS KPM Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
15 Rabu PKH Desa Ulu Nuih & Development Session.
Mah Bengi 2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
1. Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait
1. Koordinasi bersama kebijakan program PKH Tahun 2023
Reje Kampung ulunuih 2. Koordinasi jumlah penerima KPM PKH yang
2. Kegiatan Pertemuan masih aktif menerima Bansos PKH 2023
16 Kamis Kelompok PKH Desa 3. Memberikan motivasi kepada peserta PKH
Bahgie guna meningkatkan kesadaran dalam
memanfaatkan pelayanan kesehatan dan
pendidikan, dan kesejahteraan sosial.
Melengkapi Berkas Profil 1. Melakukan Scan Buku Rekening SDM PKH
ESDM (Buku Rekening) & lalu Ulpoad ke ESDM melalui Korkab PKH
17 Jumat Mapping Wilayah 2. Melakukan Mapping wilayah SDM PKH
Dampingan PKH Bebesen Kecamatan Bebesen
18 Sabtu
19 Minggu
1. Kegiatan P2K2/FDS 1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
20 Senin
KPM PKH Desa Atu Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family

5|PKHKec.Bebesen
Tulu & Calo Blang Development Session.
Gele 2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
2. Koordinasi bersama Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
Reje & Aparatur 3. Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait
Kampung Atu Tulu kebijakan program PKH Tahun 2023
4. Koordinasi jumlah penerima KPM PKH yang
masih aktif menerima Bansos PKH 2023
1. Melakukan koordinasi dan sosialisasi terkait
1. Koordinasi bersama kebijakan program PKH Tahun 2023
Reje & Aparatur 2. Koordinasi jumlah penerima KPM PKH yang
Kampung Nunang masih aktif menerima Bansos PKH 2023
21 Selasa antara 3. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
2. Kegiatan P2K2/FDS Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
KPM PKH Kampung Development Session.
Nunang Antara 4. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
1. Bersilaturahmi dan mengecek kelayakan masih
atau tidaknya menerima bantuan sosial secara
1. Home Visit KPM PKH ekonomi, gambaran tempat tinggal, aset yang
Desa tansaril dimiliki serta mengingatkan komitmen KPM
22 Rabu 2. Kegiatan Kunjungan untuk hadir mengikuti kegiatan P2K2/FDS.
Faskes Posyandu 2. Melakukan kunjungan verifikasi kesehatan
Desa umang (Posyandu) bagi KPM PKH
3. Pemberian Vitamin A bagi anak balita oleh
bidan Desa serta penimbangan berat badan
1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
Kegiatan P2K2/FDS Desa
23 Kamis Development Session.
Keramat Mupakat
2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
1. Melakukan Kegiatan Pertemuan Peningkatan
Kemampuan Keluarga (P2K2)/ Family
Kegiatan P2K2/FDS KPM
24 Jumat Development Session.
PKH Desa Blang Kolak 2
2. Modul Kesejahteraan Sosial Sesi 13.
Pelayanan Penyandang Disabilitas Berat
25 Sabtu Laporan Bulanan Menyiapkan Laporan Bulanan
26 Minggu
1. Evaluasi kegiatan P2K2/FDS yang dilakukan
Evaluasi kegiatan pendamping Bebesen secara kolaboratif
28 Selasa P2K2/FDS KPM PKH 2. Perincian alat-alat & bahan kebutuhan FDS,
Kec. Bebesen serta pembagian tugas untuk sesi modul di
bulan Maret 2023.

6|PKHKec.Bebesen
B. Kegiatan dan Progres Capaian
1. Pengecekkan Data KPM Gagal Salur Tahun 2022
PENGECEKAN DATA BAYAR TAHAP III MELALUI BANK BSI & TAHAP IV MEMALUI POS
BANK BSI THP III POS THP IV
BELUM BELUM KET
NO DESA BANK SUDAH BELUM POS SUDAH BELUM
MAPPING MAPPING
ATU GAJAH REJE
1 SELESAI
GURU 8 8 0 0 8 8 0 0
2 ATU TULU 8 8 0 0 9 9 0 0 SELESAI
3 BLANG GELE 20 20 0 0 19 19 0 0 SELESAI
4 BAHGIE 10 10 0 0 10 10 0 0 SELESAI
5 CALO BLANG GELE 3 3 0 0 3 3 0 0 SELESAI
6 PENDERE SARIL 12 12 0 0 12 12 0 0 SELESAI
7 NUNANG ANTARA 17 17 0 0 16 16 0 0 SELESAI
8 BLANG KOLAK 1 18 18 0 0 19 19 0 0 SELESAI
9 TANSARIL 8 8 0 0 7 7 0 0 SELESAI
10 UMANG 8 8 0 0 8 8 0 0 SELESAI
11 MAH BENGI 11 11 0 0 11 11 0 0 SELESAI
12 ULU NUIH 10 10 0 0 10 10 0 0 SELESAI
13 BEBESEN 20 20 0 0 18 18 0 0 SELESAI
14 EMPUS TALU 12 12 0 0 12 12 0 0 SELESAI
15 BURBIAH 19 19 0 0 2 2 0 0 SELESAI
16 LELABU 12 12 0 0 12 12 0 0 SELESAI
17 TANSAREN 18 18 0 0 8 8 0 0 SELESAI
18 DALING 8 8 0 0 1 1 0 0 SELESAI
19 KEBET 18 18 0 0 8 8 0 0 SELESAI
20 LEMAH BURBANA 7 7 0 0 7 7 0 0 SELESAI
21 KEMILI 31 31 0 0 30 30 0 0 SELESAI
22 MONGAL 17 17 0 0 17 17 0 0 SELESAI
23 KERAMAT MUPAKAT 42 42 0 0 42 42 0 0 SELESAI
24 BLANG KOLAK 2 10 10 0 0 10 10 0 0 SELESAI
25 SADONG JURU MUDI 8 8 0 0 9 9 0 0 SELESAI
26 GELE LAH 0 0 0 0 1 1 0 0 SELESAI
27 KALA KEMILI 18 18 0 0 19 19 0 0 SELESAI
28 SIMPANG EMPAT 9 9 0 0 9 9 0 0 SELESAI
JUMLAH 383 383 - - 337 337 - -

7|PKHKec.Bebesen
2. Mapping Wilayah Dampingan Pendamping Kec. Bebesen
Berikut adalah mapping wilayah dampingan Pendamping PKH Kecamatan
Bebesen pada tahun 2023:
KODE ID JUMLAH
NO NAMA PENDAMPING DESA DAMPINGAN
PEGAWAI KPM
ATU GAJAH REJE GURU 8
ATU TULU 9
BLANG GELE 19
BAHGIE 10
1 KP000410 ARI SAPUTRA, S.SOS, M.PD
CALO BLANG GELE 3
PENDERE SARIL 12
NUNANG ANTARA 16
Jumlah 77
BLANG KOLAK 1 18
TANSARIL 8
UMANG 9
MAH BENGI 10
2 KP000411 MAULIDANI, S.E
ULU NUIH 12
BEBESEN 15
EMPUS TALU 9
Jumlah 81
BURBIAH 24
LELABU 13
TANSAREN 21
YANTINA YUSMIKA ZASRY, DALING 9
3 KP000412
S.ST, M.KM KEBET 20
LEMAH BURBANA 7
KEMILI 25
Jumlah 119
MONGAL 17
KERAMAT MUPAKAT 42
BLANG KOLAK 2 10
SADONG JURU MUDI 9
4 KP000413 ZULHIDAYAT, S.PSI GELE LAH 1
KALA KEMILI 19
SIMPANG EMPAT 9
Jumlah 107
TOTAL 384 KPM

8|PKHKec.Bebesen
3. Kegiatan Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2)
Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan wawasan, pengetahuan, ketrampilan
dalam meningkatkan kapasitas dan kemandirian peserta KPM PKH melalui
Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) atau penyampaian materi
modul Family Development Session (FDS) yang dilakukan. Adapun capaian dan
realisasi kegiatannya adalah sebagai berikut:

Hari/Tgl/ Jumlah KPM


No Desa Lokasi Modul/Sesi
Waktu KPM Hadir
Modul Kesejahteraan
Senin, 6 Februari Balai Desa
Blang kolak Sosial: Sesi 13.
1 2023 (09:30 s/d 18 15 Kampung blang
1 Pelayanan Penyandang
selesai) kolak1
Disabilitas Berat
Modul Kesejahteraan
Senin, 6 Februari
Balai desa Sosial: Sesi 13.
2 2023 (11:00 s/d tansaril 8 8
tansaril Pelayanan Penyandang
selesai)
Disabilitas Berat
Jumat, Modul Kesejahteraan
10 Februari 2023 Sosial: Sesi 13.
3 umang 09 8 Menasah desa
(14:30 s/d Pelayanan Penyandang
selesai) Disabilitas Berat

Adapun capaian dan realisasi kegiatan P2K2/FDS yang dilakukan kolaboratif


antar sesama SDM Pendamping PKH Kec. Bebesen adalah sebagai berikut:
Hari/Tgl/ Jumlah KPM
No Desa Lokasi Modul/Sesi
Waktu KPM Hadir
Jumat, 10 1. Bebesen Modul Kesejahteraan
Februari 2023 Menasah Kp. Sosial: Sesi 13.
1 2. Empus 24 23
(09:30 s/d Bebesen Pelayanan Penyandang
selesai) Talu Disabilitas Berat
Rabu, 14 Modul Kesejahteraan
Februari 2023 1. Lelabu Kantor Desa Sosial: Sesi 13.
2 37 25
(09:30 s/d 2. Burbiah Lelabu Pelayanan Penyandang
selesai) Disabilitas Berat
Rabu, Modul Kesejahteraan
15 Februari 1. Ulu Nuih Balai Desa Ulu Sosial: Sesi 13.
3 22 21
2023 (14:30 2. Mah Bengi Nuih Pelayanan Penyandang
s/d selesai) Disabilitas Berat
Senin, 1. Blang Gele Modul Kesejahteraan
20 Februari 2. Atu Tulu Balai Desa Atu Sosial: Sesi 13.
4 31 24 Pelayanan Penyandang
2023 (14:30 3. Calo Blang Tulu
s/d selesai) Disabilitas Berat
Gele

Disamping kegiatan di atas, Pendamping juga melakukan beberapa kegiatan


lainnya dengan capaian sebagai berikut:

9|PKHKec.Bebesen
1. Home Visit Ke Rumah KPM PKH. Kegiatan ini dilakukan untuk bersilaturahmi dan
mengecek kelayakan masih atau tidaknya menerima bantuan sosial secara
ekonomi, gambaran tempat tinggal, aset yang dimiliki serta mengingatkan komitmen
KPM PKH untuk hadir mengikuti kegiatan P2K2/FDS PKH.
2. Gerakan Ayo Kuliah (GAK). Kegiatan sosialisasi ini dilakukan kepada KPM PKH
yang memiliki komponen pendidikan jenjang SMA/MA yang akan tamat di Tahun
2023 untuk melanjutkan ke Perguruan Tinggi dengan berbagai jalur masuk PT serta
informasi program KIP Kuliah dan beasiswa lainnya.
3. Mapping KPM PKH Potensial. Kegiatan ini dilakukan untuk mengetahui potensi
KPM PKH yang telah atau akan menjalani usaha ekonominya, selain untuk
mengukur perubahan ekonominya kegiatan ini juga dilakukan untuk mendorong
KPM agar lebih mandiri secara pendapatan sehingga dalam jangka waktu tertentu
dapat graduasi atau diwisudakan dari program PKH.

10 | P K H K e c . B e b e s e n
BAB III
PERMASALAHAN DAN UPAYA PENYELESAIAN

Berikut adalah permasalahan dan upaya yang dilakukan pendamping dalam


penyelesaiannya:

NO PERMASALAHAN RENCANA AKSI CAPAIAN

1. Mencatat/menandai 1. Sudah ditandai KPM yang


KPM yang status status saldo nol dan telah di
Saldo Nol koordinasikan lebih lanjut.
2. Berkoordinasi 2. Dalam memaksimalkan entry
Masih Ada KPM Non pemuktahiran pendamping
dengan Korcam &
Eligible mampu dan KPM masih mengalami kendalan
Korkab
PKH tidak masuk pada kurangnya info terkait entry
1 3. Memaksimalkan
Data Bayar SP2D Tahap melalui aplikasi Siks Web.
entry pemuktahiran
IV yang disalurkan 3. Telah dilakukan koordinasi
pada Aplikasi Siks
melalui POS. dengan reje kampung terkait
4. Berkoordinasi
dengan aparatur nama-nama KPM yang
kampung untuk mengalami saldo nol baik
dapat masuk pada bansos PKH ataupun BPNT.
BLT DD

1. Berkoordinasi 1. Dilakukan koordinasi dengan


dengan Reje & Reje Kampung dan Dusun
aparatur kampung untuk dijelaskan status KPM
Masuknya data KPM terkait masuknya
PKH yang pindah & tersebut agar tidak tumpeng
masuk secara otomatis ( KPM pindahan tindih dengan Bansos dari
KPM Silumana) ke yang statusnya Desa.
2 penerima PKH
wilayahdampingan 2. Dilakukan koordinasi sesama
pendamping tanpa 2. Berupaya mencari, SDM PKH Aceh Tengah terkait
adanya pemberitahuan mendata kembali pindah dan masuknya KPM
sebelumnya. untuk mengetahui PKH ke wilayah dampingan
KPM, tempat pendamping.
tinggal &
perekonomiannya
Sudah dilakukan koordinasi dan
Berkoordinasi dengan masih menunggu informasi lebih
KKS PKH yang dimiliki petugas Bansos Bank
3 lanjut dari petugas bansos terkait
KPM Rusak (Terbakar)
BSI Cabang Takengon ketersediaan kartu KKS PKH.

11 | P K H K e c . B e b e s e n
BAB IV
RENCANA KEGIATAN BULAN MARET

A. Jadwal Kegiatan
JADWAL RENCANA
NO URAIAN KEGIATAN KEGIATAN
M1 M2 M3 M4
1 Menyusun rencana Kerja Pendamping Kecamatan Bebesen ✓
Rapat Evaluasi Bulanan Pendamping PKH dengan
2 ✓
Kordinator Kabupaten.
Assistensi, koordinasi, konsolidasi dan penanganan kasus
3 ✓ ✓ ✓ ✓
serta penyelesaian dalam pelaksanaan PKH Kec. Bebesen
Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2)/
4 ✓ ✓ ✓
FDS PKH
Mengunjungi & Mendampingi Kegiatan Fasilitas Kesehatan
5 ✓ ✓ ✓
(Posyandu).
Pendampingan KPM mengurus KKS rusak/blokir ke BSI
6 ✓ ✓
Cabang Takengon
7 Home Visit Ke Rumah KPM PKH ✓ ✓
8 Verifikasi Pendidikan, Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial ✓ ✓
Koordinasi dengan Aparat Desa/Kecamatan mengenai
9 ✓ ✓ ✓ ✓
Progres KPM PKH
10 Penanganan Pengaduan KPM ✓ ✓ ✓ ✓
11 Pemuktahiran Data KPM PKH ✓ ✓ ✓
12 Monitoring Penyaluran Bantuan Sosial PKH ✓ ✓ ✓
Evaluasi kegiatan P2K2/FDS dan pembagian Tugas
13 ✓
Modul/sesi selanjutnya
14 Menyusun Laporan Bulanan ✓

Adapun rencana jadwal kegiatan Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga


(P2K2)/FDS yang dilakukan Pendamping PKH Kec. Bebesen adalah sebagai berikut:

NO TANGGAL JAM DESA LOKASI MODUL/SESI


1. Kebet Modul Kesejahteraan
14:30 s/d Menasah Kp. Sosial: Sesi 14. Pentingnya
1 3 Maret 2023 2. Lemah
selesai Bebesen Kesejahteraan Lanjut Usia
Burbana
14:30 s/d 1. Lelabu Modul Kesejahteraan
Kantor Desa
2 4 Maret 2023 selesai Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2. Burbiah Lelabu
Kesejahteraan Lanjut Usia

12 | P K H K e c . B e b e s e n
1. Simpang IV
14:30 s/d 2. Nunang Balai Desa Modul Kesejahteraan
3 7 Maret 2023 Nunang Sosial: Sesi 14. Pentingnya
selesai Antara
Antara Kesejahteraan Lanjut Usia
3. Kemili
1. Daling
14:30 s/d 2. Tansaran Modul Kesejahteraan
Balai Desa
4 8 Maret 2023 Sosial: Sesi 14. Pentingnya
selesai 3. Mongal Bahgie
Kesejahteraan Lanjut Usia
4. Bahgie
1. Blang
14:30 s/d Kolak I Modul Kesejahteraan
Balai Desa
5 9 Maret 2023 Sosial: Sesi 14. Pentingnya
selesai 2. Blang Blang Kolak I
Kesejahteraan Lanjut Usia
Kolak II
1. Blang Gele Menasah Modul Kesejahteraan
10 Maret 09:30 s/d
6 2. Atu Gajah Rahmat Kp. Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai
Reje Guru Blang Gele Kesejahteraan Lanjut Usia
1. Bebesen Modul Kesejahteraan
13 Maret 09:30 s/d Menasah Kp.
7 2. Empus Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai Bebesen
Talu Kesejahteraan Lanjut Usia
1. Sadong
Juru Mudi
09:30 s/d 2. Atu Tulu Aula Desa Modul Kesejahteraan
14 Maret
8 Sadong Juru Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai 3. Calo Blang
Mudi Kesejahteraan Lanjut Usia
Gele
4. Gele Lah
1. Ulu Nuih Modul Kesejahteraan
15 Maret 09:30 s/d Aula Desa
9 2. Umang Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai Ulu Nuih
3. Mah Bengi Kesejahteraan Lanjut Usia
1. Tansaril Modul Kesejahteraan
16 Maret 14:00 s/d Aula Desa
10 2. Pendere Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai Tansaril
Saril Kesejahteraan Lanjut Usia
1. Keramat Aula Desa Modul Kesejahteraan
18 Maret 14:00 s/d
11 Mupakat Keramat Sosial: Sesi 14. Pentingnya
2023 selesai
2. Kala Kemili Mupakat Kesejahteraan Lanjut Usia

B. Target Capaian
OUTPUT YANG
NO URAIAN KEGIATAN
AKAN DICAPAI
Realisasi capaian
1 Menyusun rencana Kerja Pendamping Kecamatan Bebesen diharapkan dapat
99%
Rapat Evaluasi Bulanan Pendamping PKH dengan Kordinator
2 100% selesai
Kabupaten.

13 | P K H K e c . B e b e s e n
OUTPUT YANG
NO URAIAN KEGIATAN
AKAN DICAPAI
Realisasi capaian
Assistensi, koordinasi, konsolidasi dan penanganan kasus serta
3 diharapkan dapat
penyelesaian dalam pelaksanaan PKH Kec. Bebesen
99%
Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2)/ FDS
4 100 % materi selesai
PKH
Realisasi capaian
Mengunjungi & Mendampingi Kegiatan Fasilitas Kesehatan
5 diharapkan dapat
(Posyandu).
99%
Pendampingan KPM mengurus KKS rusak/blokir ke BSI Cabang
6 100 % selesai
Takengon
7 Home Visit Ke Rumah KPM PKH 100 % selesai
Realisasi capaian
8 Verifikasi Pendidikan, Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial diharapkan dapat
99%
Koordinasi dengan Aparat Desa/Kecamatan mengenai Progres
9 100 % selesai
KPM PKH
Realisasi capaian
10 Penanganan Pengaduan KPM diharapkan dapat
99%
11 Pemuktahiran Data KPM PKH 100 % selesai
Realisasi capaian
12 Monitoring Penyaluran Bantuan Sosial PKH diharapkan dapat
100%
Realisasi capaian
Evaluasi kegiatan P2K2/FDS dan pembagian Tugas Modul/sesi
13 diharapkan dapat
selanjutnya
100%
14 Menyusun Laporan Bulanan 100 % selesai

C. Penutup
Demikian Laporan Kegiatan ini disampaikan, sebagai dasar gambaran kegiatan
yang telah dilakukan oleh Pendamping PKH guna pertanggungjawaban dalam
menjalankan tugas pendampingan KPM PKH di Kecamatan Bebesen.

Bebesen, 25 Februari
Hormat Saya,

Maulidani,SE
KP000411
14 | P K H K e c . B e b e s e n
15 | P K H K e c . B e b e s e n
DOKUMENTASI BULAN FEBRUARI 2023

1. Koordinasi dengan Reje Kampung Umang

2. Rapat Koordinasi SDM PKH Aceh Tengah dengan Korkab

3. Kegiatan P2K2/FDS KPM PKH Desa Bebesen & Empus Talu

15 | P K H K e c . B e b e s e n
4. Kegiatan Pertemuan Kelompok PKH Blang kolak 1

5. Kegiatan P2K2/FDS KPM PKH Desa Lelabu & Burbiah

6. Kegiatan P2K2/FDS KPM PKH Desa Ulu Nuih & Mah Bengi

16 | P K H K e c . B e b e s e n
7. Kegiatan P2K2/FDS KPM PKH Desa Atu Tulu & Calo Blang Gele

8. Kegiatan Pertemuan Kelompok Desa Umang

17 | P K H K e c . B e b e s e n

Anda mungkin juga menyukai