Anda di halaman 1dari 25

Kampung KB

Keluarga Berkualitas
Eva Sri Sugiarti R,S.KM.,M.Si
Kepala UPTD Perlindungan Perempuan dan Anak
Dinsos PPKB P3A Kabupaten Tasikmalaya
Kampung KB
Kampung KB
Kriteria Pembentukan
Konsep Awal
Pola Pembentukan
Falsafah Kampung KB

KAMPUNG KB
Nu Urang, Ti Urang,
Ku Urang, Keur
Urang
Strategi Pengelolaan

1. Pendekatan Keluarga terhadap


Pelayanan Program Bangga
Kencana
2. Penguatan 8 Fungsi Keluarga
3. Partisipatif Keluarga dan
Masyarakat
4. Pembangunan terintegrasi
Lintas Sektor
Dasar Regulasi

Surat Edaran Gubernur


No. 843.4/20/
YANBANGSOS thn 2017
tentang


Penguatan Keberadaan
Kampung KB di
Kabupaten/ Kota se Jawa
Barat
Dasar Regulasi

Edaran
Mendagri
Dasar Regulasi
Penyesuaian Mendasar

Sebelum Inpres No.3/2022

Kampung Keluarga Kampung Keluarga


Nomenklatur Berkualitas
Berencana

Capaian Intervensi Program Pelibatan 13


Kement/Lemb
Program Bangga Kencana
Punya Indikator masing-
masing
Satuan RW/Dusun
Wilayah Desa/Kelurahan

Pembentukan Wilayah Prioritas Seluruh Desa/Kelurahan


Pelibatan Lintas Sektor
1. Kemenko PMK
2. Kemendagri
3. Kemenag
4. Kemendikbudristek
5. Kemenkes
6. Kemensos
7. Kemen. PUPR
8. Kemen. Kelautan dan Perikanan
9. Kemendes, PDT dan Transmigrasi
10. KemenPPN/Bappenas
11. Menkop dan UKM
12. Kemen. PPPA
13. BKKBN
14. Para Gubernur
15. Para Bupati/Walikota
Program Intervensi
Lintas Sektor  Rencana Kerja
Rencana Kerja :
1. Penyediaan data dan dokumen kependudukan
1. Seksi Perlindungan
2. Penguatan advokasi dalam GERMAS dan 2. Seksi Agama + Seksi
Komunikasi perubahan perilaku masyarakat Sosialisasi dan
3. Peningkatan Akses Pelayanan KB dan Pendidikan
Kespro bersumber daya masyarakat 3. Seksi Reproduksi
4. Pendampingan dan Pelayanan pada Keluarga 4. Seksi Cinta Kasih +
Beresiko Stunting Seksi Sosial Budaya
5. Peningkatan cakupan dan akses Pendidikan 5. Seksi Sosialisasi dan
6. Peningkatan cakupan layanan Jaminan dan Pendidikan
perlindungan sosial 6. Seksi Cinta Kasih +
Sosial Budaya
7. Pemberdayaan ekonomi keluarga
7. Seksi Ekonomi
8. Penataan lingkungan keluarga dan
masyarakat 8. Seksi Pelest.
Lingkungan
Penyusunan
Rencana Kerja

8 Program dan Intervensi



Menjadi acuan Rencana Kerja 1.
Dinas/Lintas sektor terkait
2. Pokja/Pengurus Kampung KB

Sejalan dengan capaian masing-masing sektor

Dilaksanakan intervensinya di Kampung KB

Memberikan manfaat langsung kepada Keluarga dan Masyarakat
8 Fungsi Keluarga  Seksi
Kunci Pelaksanaan

a. Dukungan Kepala Wilayah (Kades/Lurah)


b. Memiliki Program/Produk/Inovasi Unggulan yang
dikembangkan dan diberdayakan oleh masyarakat
c. Pembinaan dan fasilitasi berkelanjutan
d. Memiliki Data (Kependudukan dan lainnya) 
sebagai pintu masuk intervensi dari
Dinas/OPD/Stakeholder Pemberi Intervensi
Masih terkait pelaksaanaan Rumah DataKU dengan
Kampung KB, walaupun Rumah DataKU berdiri
sendiri sebagai Poktan
Intervensi Stunting

Kampung Keluarga Berkualitas



1. Sinergi pendampingan keluarga sasaran  TPK
2. Implementasi Rumah DataKU
3. Implementasi DASHAT (Dapur Sehat Atasi Stunting)
intervensi Gizi berupa Pemberian Olahan Makanan Sehat,
bergizi dan Seimbang dari Bahan Pangan Lokal  Kader
DASHAT
4. Implementasi BAAS (Bapak Asuh Anak Stunting) 
penyediaan sumber bahan baku olahan DASHAT
Kampung KB

Harus jadi contoh Integrasi Intervensi Pembangunan
di level Desa/Kelurahan

Pelibatan lintas sektor dan mitra terkait

Banyak Aktifitas dan Kegiatan
Langkah Kongkrit

1. Belum dibentuk  segera Bentuk


2. Sudah dibentuk (belum aktif)  mulai menyusun Rencana
Kerja oleh Pokja/Pengurus Kampung KB, konsolidasi dan
buat forum kesepakatan
3. Sudah dibentuk (minim intervensi)  sediakan data
sebagai pintu masuk mendapat/ memperoleh intervensi
4. Sudah dibentuk (banyak intervensi)  penguatan
pelaksanaan, banyak aktifitas dan kegiatan, manfaat
dirasakan masyarakat
5. Pelibatan masyarakat penuh  kemandirian
Kampung
KB masih
Wilayah
RW
Transisi RW/Dusun
 Desa/Kel.

1. 1 Desa/Kel memiliki lebih dr 1 Kampung KB  pilih salah


satu sebagai Kampung KB Induk (aplikasi
kampungkbonline hanya bisa akomodir 1
Desa/Kel. = 1 Kampung KB)
2. Koordinasikan dgn Kades/Lurah  SK Kepengurusan Baru
di level Desa/Kelurahan (Pengurus yang lama)!
3. Kampung KB di salah satu RW (RW 05)  menjadi milik
seluruh RW
4. Manfaatkan seluruh potensi (SDM dan
Produk/Program/Inovasi Unggulan) yang ada di semua RW
5. Manfaatkan dukungan dari tokoh agama, masyarakat, tokoh
formal, karang taruna, dsb  pelibatan penuh
Kategori Kampung KB
Peningkatan Strata

1. Lengkapi dokumen administrasi  SK Kampung KB, SK


Pokja/Pengurus, Profil kependudukan, dsb
2. Laporkan secara Online :
http://kampungkb.bkkbn.go.id
a. Identitas/Informasi Kampung KB
b. Laporan Perkembangan (Kegiatan dan Aktifitas)
c. Intervensi Lintas Sektor
3. Update berkala
4. Optimalkan potensi dan dukungan dari semua stakeholder
dan mitra strategis

Anda mungkin juga menyukai