Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR VALIDASI MEDIA COMPUTERIZED BASED TEST (CBT)

Nama : Naufal Harits Pratama, S.Kom.


NIP :-
Instansi : Kantor Kecamatan Pontianak Kota
Tanggal : 28 Juni 2021
A. Tujuan
Tujuan penggunaan lembar validasi ini adalah untuk menilai kualitas media Computerized Based Test (CBT) yang digunakan untuk
menentukan ketrampilan problem solving fisika peserta didik SMA. Penilaian dari Bapak/Ibu validator sangat kami perlukan. Atas
penilaiannya, kami ucapkan terimakasih.

B. Petunjuk
1. Mohon untuk melingkari skor pada kolom rubrik yang sesuai dengan pilihan pada tempat yang tersedia, yaitu:
(0) Tidak ada kriteria yang terpenuhi
(1) 1 kriteri terpenuhi
(2) 2 kriteria terpenuhi
(3) 3 kriteria terpenuhi
2. Mohon untuk memberikan komentar umum dan saran pada tempat yang telah disediakan.
3. Mohon untuk melingkari kesimpulan umum dari hasil penilaian terhadap media ini.

C. Table Penialain
Aspek Indikator Kriteria Rubrik Saran/Komentar
Tampilan Kualitas a. Tampilan program serasi dena (0) Tidak ada kriteria yang Tampilan dan
(Desain) tampilan seimbang terpenuhi Pemilihan
b. Pemilihan jenis dan ukuran huruf tepat (1) 1 kriteri terpenuhi Warna sudah
c. Pengaplikasian warna pada program (2) 2 kriteria terpenuhi serasi
sesuai (3) 3 kriteria terpenuhi  ✅

Kualitas a. Posisi gambar atau ilustrasi soal tepat (0) Tidak ada kriteria yang Hal pertama
ilustrasi b. Desain tata letak soal pada setiap slide terpenuhi yang terjadi
Aspek Indikator Kriteria Rubrik Saran/Komentar
konsisten (1) 1 kriteri terpenuhi setelah
c. Fasilitas Tools pada setiap soal mudah (2) 2 kriteria terpenuhi  membuka
dipahami (3) 3 kriteria terpenuhi✅ website belum
ada arahan /
instruksi yang
jelas untuk ke
tahap mulai tes.
Diharapkan
agar
memperjelas
alur program
Keberfungsian Pengoprasian a. Proses instalasi program mudah (0) Tidak ada kriteria yang Pengoperasian
Penggunaan program b. Penggunaan program lancer terpenuhi program jelas
c. Petunjuk penggunaan program jelas (1) 1 kriteri terpenuhi dan lancar,
(2) 2 kriteria terpenuhi disarankan
(3) 3 kriteria terpenuhi✅ untuk
menambahkan
petunjuk
penggunaan
program agar
bisa di
download di
dalam website.
Penggunaan a. Keterbacaan navigasi program jelas (0) Tidak ada kriteria yang Navigasi cukup
navigasi b. penggunaan tombol navigasi program terpenuhi jelas, tetapi
konsisten (1) 1 kriteri terpenuhi terdapat
c. Semua tombol navigasi program (2) 2 kriteria terpenuh masalah tombol
berfungsi (3) 3 kriteria terpenuhi✅ yang tidak
dapat di klik
(Tombol Mulai
Test dan Cetak
Aspek Indikator Kriteria Rubrik Saran/Komentar
Hasil Test),
harus dengan
inspect elemen,
kemungkinan
masalah di
kompatibilitas
masing-masing
Browser.
(Validator
Menggunakan
Chrome
Version
91.0.4472.114)
Rekayasa a. Media yang dikembangkan kreatif dan (0) Tidak ada kriteria yang Program yang
perangkat inovatif terpenuhi dikembangkan
b. Program yang dikembangkan menarik (1) 1 kriteri terpenuhi memiliki
c. Pengembangan media berpeluang (2) 2 kriteria terpenuhi potensi yang
terhadap perkembangan IPTEK (3) 3 kriteria terpenuhi✅ besar dan
inovatif dalam
pembelajaran.

D. Komentar dan Saran Perbaikan


Diharapkan dapat lebih memperjelas jalannya alur aplikasi/program serta memperbaiki tombol-tombol yang tidak dapat di klik yang
terdapat pada beberapa versi.

E. Kesimpulan
Media CBT dinyatakan *)
1. Layak digunakan tanpa revisi✅
2. Layak digunakan dengan revisi sesuai saran
3. Tidak layak digunakan
*) Lingkari salah satu pada nomor
Pontianak, 28 Juni 2021
Validator,

Naufal Harits Pratama, S.Kom.

Anda mungkin juga menyukai