Anda di halaman 1dari 7

1.

Perhatikan langkah membuat teks eksplanasi berkut


1. Menentukan topik
2. Menyusun tulisan
3. Membuat kerangka karangan
4. Menyunting tulisan
Langkah-langkah yang tepat untuk membuat teks eksplanasi adalah.
a. 1.2-3.4
b. 4-3-1-2
c. 1-3-2.4
d. 2-3-4-1
e. 4-2-1-3
2. Ciri kebahasaan dalam teks eksplanasi antara lain, kecuali…
a. argumentatif
b. menggunakan istilah ilmiah
c. menggunakan konjungsi klausal
d. menggunakan bahasa yang jelas
e. menjelaskan sangat singkat
3. Judul yang tepat untuk menulis teks eksplanasi tentang gempa adalah…
a. Bahaya Gempa
b. Penyebab Gempa
c. Beginilah Terjadinya Gempa Bumi
d. Gempa Bumi yang Menakutkan
e. Pengertian Gempa
4.Kalimat peryataan umum yang tepat untuk teks eksplanasi tentang kekeringan yaitu....
a. Bencana kekeringan sudah terjadi di mana-mana
b. Kekeringan menyebabkan kebakaran.
c. Kekeringan diakibatkan ketiadaannya air dalam waktu yang lama
d. Cuaca yang kering sangat buruk untuk kesehatan.
e. Kekeringan merupakan salah satu fenomena alam ketika musim kering terjadi dalam waktu yang
cukup lama.
5.Anda tentu pernah melihat pelangi (1). Pelangi terjadi akibat terjadinya pembiasan cahaya yang terjadi
ketika sinar matahari dibelokkan ole rintik-rintik hujan (2). Pembiasan cahaya ini menghasilkan warna-
wara indah (3). Spektrum warna-warna indah ini antara lain merah. jingga, kuning. hijau, biru, nila, dan
ungu (4). Wama-warna inilah yang selalu ada dalam setiap gambar pelangi (5).
Dalam paragraf di atas, kalimat yang tidak koheren (padu) adalah kalimat ....
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
e. kelima
6. Gerhana bulan merupakan salah satu fenomena alam yang kini cukup sering terjadi, Gerhana bulan ini
bisa terjadi sebagian atau keseluruhan. Gerhana ini terjadi karena penampakan bulan tertutup bayangan
bumi.
Kutipan teks di atas merupakan bagian struktur isi teks eksplanasi....
a. deret penjelas
b. kesimpulan
c. interpretasi
d. pernyataan umum
e. proses terjadinya gerhana bulan
7. Konjungsi klausal yang sering digunakan dalam teks eksplanasi antara lain, kecuali…
a. sehingga
b. kemudian
c. setelah itu
d. lalu
e. maka dari itu
8. Kesadaran warga terhadap kebersihan lingkungan belum juga meningkat. Mereka mash menumpuk
sampah di sembarang tempat. Penumpukan sampah dapat menyebabkan terjadinya banjir. Selokan-selokan
akan tertutup oleh tumpukan sampah sehingga akan menyumbat jalannya air ketika hujan turn. Kemudian
terjadilah banjir. Oleh karena itu, sampah seharusnya dibakar saja. Kalimat yang tidak padu adalah
kalimat…
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
e. kelima
9. Gehana bulan merupakan fenomena alam yang luar biasa. Fenomena in membuktikan adanya
Tuhan Yang Maha Esa yang mengatur jagat raya.
Kutipan teks di atas merupakan bagian..
a. deret penjelas
b. interpretasi
c. kesimpulan
d. peryataan umum
e. pendapat
10. Penyusunan kerangka karangan diperlukan dalam membuat teks eksplanasi karena..
a. untuk memudahkan penulisan teks eksplanasi secara runut
b. agar tidak ada pembahasan yang tertinggal
c. agar penjelasan lebih rinci
d. untuk memperbaiki tulisan
e. agar tulisan cepat selesai
11, Ada banyak dampak positif dari sampah sebagaimana yang sudah dibahas di atas. Oleh karena itu,
marilah kita jaga lingkungan dengan membuang sampah pada tempat yang telah disediakan. Pisahkan
antara sampah organik dan anorganik agar lebih memudahkan dalam mendaur ulangnya.
Teks tersebut merupakan struktur isi teks eksplanasi bagian....
a. interpretasi
b. pernyataan umum
c. deret penjelas
d. kesimpulan
e. ajakan
12. Dalam membandingkan dua teks eksplanasi, seseorang harus mengetahul dengan benar dua hal yang
berkaitan dengan teks eksplanasi ini, antara lain
a. Penggunaan istilah ilmiah dan konjungsi klausal
b. Struktur isi dan ciri Bahasa
c. Ciri bahasa dan pendapat penulis
d. Struktur kebahasaan dan kalimat yang efektif
e. Peryataan umum dan penjelasan
13. Fenomena kenakalan remaja bisa terjadi karena berbagai faktor. Salah satunya adaiah karena faktor
lingkungan, misalnya salah bergaul atau salah memilih teman. Ada banyak kasus kenakalan remaja yang
disebabkan oleh kesalahan mereka dalam memilih teman. Hanya karena ingin diakui keberadaannya
(eksistensi) atau ingin disebut 'gaul', para remaja ini akhirya 'ikut-ikutan® walaupun apa yang dilakukan
jelas salah. Oleh sebab itu, mereka periu berbagai wawasan dan bimbingan dalam bergaul dan memilih
teman bergaul.
Interpretasi dari kutipan teks di atas adalah...
a. Remaja harus dibekali berbagai wawasan dan bimbingan agar tidak salah dalam memilth teman.
b. Kenakalan remaja adalah sesuatu yang wajar.
c. Kenakalan remaja disebabkan kesalahan memilth teman.
d. Orang tua harus memilihkan teman untuk anaknya.
e. Bimbingan agama menjadi salah satu cara untuk mengatasi kenakalan remaja
14. Bandingkan dua judul teks ekplanasi.
1. Gerhana Matahari
2. Mengapa Bisa Terjadi Gerhana Matahari?
Dari kedua judul di atas, judul manakah yang lebih tepat?
a. Judul nomor satu karena lebih singkat
b. Judul nomor dua karena lebih jelas
c. Judul nomor satu karena jelas dan singkat
d. Judul nomor dua karena jelas dan membuat penasaran
e. Judul nomor satu karena bisa merepresentasikan isi teks
15. Perbedaan antara teks prosedur kompleks dan teks ekplanasi kompieks terietak pada…
a. proses
b. topik yang dibahas
c. karakteristik teks
d. adanya bahan-bahan pada teks prosedur
e. bahasa yang digunakan
16. Membandingkan dua teks eksplanasi bertujuan untuk…
a. mengetahui kekurangan dan kelebihan dua teks
b. mencari kesalahan penulis dalam kedua teks
c. agar lebih memahami isi teks
d. mengetahui kesamaan dan perbedaan dua teks
e. Mengetahui tujuan penulis membuat teks eksplanasi
17. Struktur isi dari teks eksplanasi antara lain, kecuali…...
a. pernyataan umum
b. pernyataan khusus
c. deret penjelas
d. interpretasi
e. penutup
18. Ciri kebahasaan dalam teks eksplanasi antara lain…
a. bahasa yang efektif
b. bahasa resmi
c. konjungsi klausal
d. kata-kata khusus
e. bahasa baku
19. Interpretasi biasanya diletakkan pada paragraf...
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
e. terakhir
20. Deret penjelas biasanya diletakkan pada paragraf…
a. pertama
b. kedua dan seterusnya
c. terakhir
d. kedua dari terakhir
e. ketiga dari terakhir
21. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini!
Definisi asimilasi menurut Richard Thomson adalah suatu proses di mana individu dari kebudayaan asing
atau minoritas memasuki suatu keadaan yang di dalamnya terdapat kebudayaan dominan. Dalam proses
asimilasi terjadi perubahan perilaku individu untuk menyesuaikan din dengan kebudayaan dominan.
Struktur teks eksplanasi kompleks penggalan di atas adalah…
a. judul
b. pernyataan umum
c. penjelas
d. penutup
e. Simpulan
22. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini!
Menurut Koentjaraningrat asimilasi adalah proses sosial yang timbul jika ada golongan-golongan manusia
dengan latar kebudayaan yang berbeda-beda yang bergaul secara intensif dalam waktu yang cukup lama
sehingga kebudayaan-kebudayaan tersebut berubah sifat dan wujudnya yang khas menjadi unsur-unsur
budaya campuran.
Judul yang tepat untuk penggalan teks eksplanasi kompleks tersebut adalah.
a. Asimilasi
b. Hubungan Antarbudaya
c. Proses Sosial
d. Budaya Campuran
e. Asimilasi Kebudayaan
23. Cermati kutipan teks eksplanasi kompleks berikut ini
Masyarakat Indonesia adalah merupakan masyarakat yang plural dan multietnik karena beragamnya
kebudayaan dan adat istiadat suku bangsa. Akan tetapi, kehidupan manusia selalu berubah dan
mempengaruhi kebudayaan masyarakat karena adanya suatu kontak antarkebudayaan yang saling
mempengaruhi satu sama lain. Kontak antarbudaya tersebut berpengaruh terhadap beragamnya kebudayaan
masyarakat.
Kalimat tidak efektif terdapat pada…...
a. Masyarakat Indonesia adalah merupakan masyarakat yang plural dan multienik.
b. Karena beragamnya kebudayaan dan adat istiadat suku bangsa Indonesia.
c. Akan tetapi, kehidupan manusia selalu berubah dan mempengaruhi kebudayaan masyarakat
d. Karena adanya kontak antarbudaya yang akan saling mempengaruhi satu sama lain.
e. Kontak antarbudaya tersebut berpengaruh terhadap beragamnya kebudayaan masyarkat.
24. Cermati kutipan teks eksplanasi komples berikut ini!
Proses asimilasi terjadi apabila ada masyarakat pendatang yang menyesuaikan diri dengan kebudayaan
setempat sehingga terjadi peleburan kebudayaan dan unsur budaya lama sudah tidak tampak lagi. Ada dua
faktor penyebab terjadinya asimilasi, pertama banyanya unsur kebudayaan daerah dan suku bangsa di
Indonesia, kedua adanya unsur budaya asing yang dibawa oleh masyarakat pendatang seperti keturunan
Tionghoa dan Arab yang turn temurun tinggal di Indonesia. Interaksi antara masyarakat pendatang dan
penduduk setempat menyebabkan pembauran budaya asing budaya lokal.
Cir yang menunjukkan bahwa struktur teks eksplanasi kompleks tersebut penjelasan adalah.
a. adanya definisi
b. adanya konteks
c. menunjukkan karakteristik
d. menggambarkan fenomena yang hendak dijelaskan
e. menggambarkan proses
25. **Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini!**
Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang plural dan multietnik karena beragamnya kebudayaan dan
adat istiadat suku bangsa.Namun, kehidupan manusia selalu mengalami perubahan yang mempengaruhi
kebudayaan masyarakat karena adanya suatu kontak antarkebudayaan yang akan saling memengaruhi satu
sama lain. Kontak antarbudaya berpengaruh terhadap beragamnya kebudayaan masyarakat.
Kalimat bercetak miring pada penggalan teks eksplanasi tersebut menunjukkan ciri bahasa.
a. Memuat istilah
b. Menjelaskan kondisi suatu fenomena
c. Tidak menceritakan masa lalu
d. Menggunakan konjungsi huburgan sebab akibat
e. Menggunakan konjungsi urutan
26. Cermati penggalan teks eksplanasi berikut inil
Proses asimilasi terjadi apabila ada masyarakat pendatang yang menyesuaikan diri dengan kebudayaan
setempat sehingga terjadi peleburan kebudayaan dan unsur budaya lama sudah tidak tampak lagi. Ada dua
faktor penyebab terjadinya asimilasi.
Pertama, banyaknya unsur
kebudayaan daerah dan suku bangsa di Indonesia. Kedua, adanya unsur budaya asing yang dibawa oleh
masyarakat pendatang seperti keturnan Tionghoa dan Arab yang turn temurun tinggal di Indonesia.
Interaksi antara masyarakat pendatang dan penduduk setempat menyebabkan pembauran budaya asing
budaya lokal.
Aspek yang menunjukkan bahwa struktur teks tersebut penjelasan adalah.
a. karakteristik suatu fenomena
b. pernyataan umum
c. definisi
d. simpulan
e. proses terjadinya suatu peristiwa
27. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini!
Menurut Koentjaraningrat, asimilasi adalah proses sosial yang timbul jika ada golongan-golongan manusia
dengan latar kebudayaan yang berbeda-beda bergaul secara intensif dalam waktu yang cukup lama sehingga
kebudayaan-kebudayaan tersebut berubah sifat dan wujudnya yang khas menjadi unsur-unsur budaya
campuran.
Cir bahasa yang ditunjukkan pada penggalan teks eksplanasi kompleks tersebut adalah...
a. Memuat istilah
b. Menggunakan konjungsi yang menunjukkan sebab akibat
c. Menjelaskan kondisi suatu fenomena
d. Bukan menceritakan masa lalu
e. Menggunakan konjungsi yang menuniukkan urutan atau sekuen
28. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut init
Contoh asimilasi budaya dapat dilihat pada masyarakat Batak dan Tionghoa di Sumatra Utara Menurut
Bruner, para pedagang Tionghoa di Tapanuli menyadari bahwa mereka adalah pendatang sehingga mereka
mempelajari bahasa Batak dan menyesuaikan diri dengan adat istiadat setempat. Hal itu mereka lakukan
karena dianggap dapat menguntungkan bagi usaha perdagangan mereka. Sebaliknya, masyarakat Batak
Toba yang ada di Medan menyesualkan diri dengan kebudayaan setempat yang didominasi etnik Tionghoa.
Mereka belajar bahasa Cina karena menganggap pengetahuan itu akan berguna untuk usaha mereka.
Ciri teks eksplanasi kompleks yaitu menggunakan konjungsi sebab akibat pada paragraf tersebut
ditunjukkan pada kalimat…...
a. Contoh asimilasi budava tersebut terjadi pada masarakat Batak dan Tionghoa di Sumatra Utara.
b. Menurut Bruner, para pedagang Tionghoa yang tinggal di daerah Tapanuli sadar bahwa mereka
merupakan pendatang sehingga mereka berusaha belajar bahasa Batak,
c. Sebaliknya, anggota masyarakat Batak Toba yang tinggal di Medan berusaha menyesuaikan dir
dengan kebudayaan masyarakat setempat yang didominasi etnik Tionghoa.
d. Mereka menyesuaikan diri dengan adat istiadat setempat.
e. Pengetahuan tersebut dianggap berguna dalam melakukan transaksi perdagangan dengan warga
keturnan Tionghoa.
29. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini!
Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang plural dan multietnik karena beragamnya kebudayaan dan
adat istiadat suku bangsa. Namun, kehidupan manusia selalu mengalami perubahan yang mempengaruhi
kebudayaan masyarakat karena adanya suatu kontak antarkebudayaan yang akan saling memengaruhi satu
sama lain. Kontak antarbudaya berpengaruh terhadap beragamnya kebudayaan masyarakat.
Struktur teks eksplanasi komplek tersebut adalah..
a. judul
b. pernyataan umum
c. penjelasan
d. penutup
e. saran
30. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut init
Masyarakat Indonesia adalah masvarakat yang plural dan multietnik karena beragamnya kebudayaan dan
adat istiadat suku bangsa. Namun, kehidupan manusia selalu mengalami perubahan dan mempengaruhi
kebudayaan masyarakat karena adanya suatu kontak antarkebudayaan yang akan saling memengaruhi satu
sama lain. Kontak antarbudaya berpengaruh terhadap beragamnya kebudayaan masyarakat.
Penggalan penutup teks eksplanasi komplek tersebut berisi....
a. simpulan
b. argumen
c. opini
d. saran
e. penegasan
31. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut in
PENGERTIAN INTERNET
Internet merupakan sister global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan jaringan
yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit(TCP). Untuk melayani miliaran pengguna
di seluruh dunia, tidak selalu menggunakan aplikasi TCP. Jaringan itu terdiri dari jutaan jaringan pribadi,
umum, akademik, bisnis, dan pemerintah. Jaringan itu mulai dari skala lokal sampai global yang
dihubungkan oleh array yang luas dari teknologi jaringan elektonik, nirkabel, dan optik. Internet member
berbagai macam pilihan sumber informasi dan layanan seperti antar-linked, hypertext dokumen dari World
Wide Web (WWW). dan infrastruktur untuk mendukung email.
Penulisan judul yang tepat pada teks eksplansi kompleks tersebut adalah....
a. Pengertian internet
b. pengertian internet
c. PENGERTIAN INTERNET
d. pengertian Internet
e. Pengertian Internet
32. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut ini
PENGERTIAN INTERNET
Internet merupakan sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan jaringan
yang lain dengan menggunakan standard interet protocol suit (TCP). Untuk melayani miliaran pengguna di
seluruh dunia tidak selalu menggunakan aplikasiTCP. Jaringan itu terdiri dari jutaan jaringan pribadi,
umum, akademik, bisnis, dan pemerintah. Jaringan itu mulai dari skala lokal sampai global yang
dihubungkan oleh array yang luas dari teknologi jaringan elektonik, nirkabel dan optik. Internet member
berbagai macam pilihan sumber informasi dan layanan seperti antar-linked hypertext dokumen dari World
Wide Web (WWW) dan infrastruktur untuk mendukung email.
Penggunaan kata tidak baku terdapat pada kalimat...
a. Internet merupakan Sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan
jaringan yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit (TCP).
b. Untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia tidak selalu menggunakan aplikasiTCP.
c. Jaringan itu terdiri dari jutaan jaringa pribadi, umum, akademik, bisnis, dan pemerintah.
d. Jaringan itu mulai dari skala lokal sampai global yang dihubungkan oleh array yang luas dari
teknologi jaringan elektonik, nirkabel, dan optik.
e. Internet member berbagai macam pilihan sumber informasi dan layanan seperti antar-linked
hypertext dokumen dari World Wide Web (WWW dan infrastruktur untuk mendukung email.
33. Cermati penggalan teks eksplanasi kompleks berikut init
PENGERTIAN INTERNET
Internet merupakan sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan jaringan
yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit (TCP). Untuk melayani miliaran pengguna
di seluruh dunia tidak selalu menggunakan aplikasiTCP. Jaringan itu terdiri dari jutaan jaringan pribadi,
umum, akademik, bisnis, dan pemerintah. Jaringan itu mulai dari skala lokal sampai global yang
dihubungkan ole array yang luas dari teknologi jaringan elektonik, nirkabel dan optik. Internet member
berbagai macam pilihan sumber informasi dan layanan seperti antar-linked hypertext dokumen dari World
Wide Web (WWW dan infrastruktur untuk mendukung email.
Penulisan kalimat yang dimiringkan yang benar adalah..
a. Internet: sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan jaringan
yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit (TCP).
b. Internet adalah merupakan Sistem global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan
dengan jaringan yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit (TCP).
c. Internet yaitu merupakan Sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan
dengan jaringan yang lain dengan menggunakan standar internet protocol suit (TCP).
d. Internet adalah sistem global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan
jaringan yang lain dengan menggunakan standar internet protocol suit (TCP).
e. Internet merupakan sistim global jaringan komputer yang menghubungkan satu jaringan dengan
jaringan yang lain dengan menggunakan standard internet protocol suit (TCP).
34. Cermati penggalan teks eksplanasi kombles berikut init
Internet tidak memiliki sentralisasi pemerintahan baik dalam implementasi teknologi atau kebijakan untuk
akses dan penggunaan; setiap jaringan konstituen memiliki dan menetapkan standar sendiri. Ada dua hal
yang dikenal di internet, yaitu alamat Internet Protoco dan Domain Name System, yang diarahkan ole
organisasi pengelola. Internet Corporation for Assigned Names and Numbers (ICANN). Fondasi teknis dan
standarisasi protokol inti (IPv4 dan IPv6) adalah kegiatan Internet Engineering Task Force (IETF).
Kalimat-kalimat pada penggalan teks eksplanasi kompleks tersebut menunjukkan aspek struktur teks
penjelasan. Hal tersebut ditunjukkan dengan...
a. Definisi internet yang jelas
b. Konteks sesuai dengan fenomena yang dijelaskan
c. Penjelasan proses
d. Menggunakan kalimat yang singkat, padat, dan jelas
e. Menyatakan hal-hal yang bersifat umum.
35. Cermati penggalan teks eksplanasi komples berikut ini!
Internet tidak memiliki sentralisasi pemerintahan bai dalam implementasi tehnologi atau kebijakan untuk
akses dan penggunaan; setiap jaringan konstituen memiliki dan menetapkan standar sendiri. Ada dua hal
yang dikenal di internet, yaitu alamat Internet Protoco dan Domain Name System, yang diarahkan ole
organisasi pengelola. Internet Corporation for Assigned Names and Numbers (ICANN). Fondasi teknis dan
standarisasi protokol inti (IPv4 dan IPv6) adalah kegiatan Internet Engineering Task Force (IETF).
Penulisan kata tidak baku pada penggalan teks eksplanasi kompleks tersebut adalah
a. internet Engineering
b. fondasi
c. tehnologi
d. akses
e. standar

Anda mungkin juga menyukai