Anda di halaman 1dari 4

Wisatawan Mancanegara Provinsi DKI Jakarta

No. 16/04/31/Th. XXIII


1 April 2021

BERITA
RESMI
STATISTIK
Optimis Membangun Negeri
PROVINSI DKI JAKARTA

Kunjungan Wisatawan Mancanegara Bulan


Februari 2021 Meningkat

Kunjungan wisatawan mancanegara


(wisman) ke DKI Jakarta bulan Februari
2021 melalui 2 pintu masuk yaitu Bandara
Soekarno Hatta dan Halim Perdana Kusuma
mengalami peningkatan yang signifikan
dibandingkan kunjungan wisman pada
Januari 2021. Namun apabila dibandingkan
dengan kunjungan wisman bulan yang sama
tahun sebelumnya, kunjungan wisman ke
DKI Jakarta bulan Februari 2021 mengalami
penurunan.
Tiongkok menjadi negara dengan
kunjungan wisatawan mancanegara
tertinggi ke DKI Jakarta bulan Februari
2021 dengan total kunjungan sebesar 933
kunjungan. Selain Tiongkok, negara dengan
kunjungan tertinggi pada bulan Februari
yaitu Korea Selatan, Rusia, Jepang dan
Amerika Serikat.

Wisarawan Mancanegara Provinsi DKI Jakarta 1


A. Perkembangan Wisatawan Korea Selatan menjadi negara kedua
Mancanegara dengan kunjungan wisman tertinggi ke
DKI Jakarta pada Februari 2021. Jumlah
Pembatasan WNA masuk kunjungan wisman asal Korea Selatan
diperpanjang oleh Pemerintah berdasarkan sebesar 589 kunjungan dengan share
Surat Edaran No 8 Tahun 2021 yang sebesar 9,87 kunjungan pada bulan
dikeluarkan oleh Satgas Pengangan Februari 2021. Jika dibandingkan bulan
Covid-19. Sebelumnya pembatasan WNA sebelumnya, kunjungan wisman asal
masuk sudah dilakukan oleh pemerintah Korea Selatan mengalami peningkatan
sejak 1 Januari 2021 sebagai pencegahan yang signifikan. Pada bulan Januari 2021,
penyebaran varian virus corona baru. wisatawan mancanegara asal Korea Selatan
Pembatasan ini tentunya berdampak yang berkunjung ke DKI Jakarta sebanyak
terhadap jumlah kunjungan wisatawan 90 kunjungan.
mancanegara ke DKI Jakarta.
Negara ketiga dengan kunjungan
Jumlah kunjungan wisatawan wisman tertinggi pada bulan Februari 2021
mancanegara ke DKI Jakarta sebanyak yaitu Rusia. Jumlah kunjungan wisman asal
5.966 kunjungan pada bulan Februari Rusia sebesar 407 kunjungan atau 6,82
2021. Berdasarkan pintu masuk, wisatawan persen.
mancanegara yang masuk melalui Bandara
Soekarno Hatta sebanyak 5.958 kunjungan Wisawatawan mancanegara asal
dan melalui Bandara Halim Perdana Kusuma Jepang menjadi urutan keempat dengan
sebanyak 8 kunjungan. Jumlah kunjungan kunjungan tertinggi ke DKI Jakarta
pada bulan Februari 2021 meningkat Sedangkan wisatawan mancanegara asal
signifikan dibandingkan bulan sebelumnya. Amerika Serikat berada diposisi kelima
pada bulan Februari 2021. Seperti halnya
Peningkatan kunjungan wisatawan negara-negara sebelumnya, kunjungan
mancanegara sebesar 379,58 persen wisman asal Jepang dan Amerika Serikat
dibandingkan bulan Januari 2021. juga mengalami peningkatan yang signifikan
Sebaliknya terjadi penurunan kunjungan dibandingkan bulan Januari 2021.
wisman sebesar 95,50 persen jika
dibandingkan dengan bulan Februari tahun Kunjungan wisatawan mancanegara
sebelumnya yang mencapai 132.697 asal Jepang pada bulan Januari 2021
kunjungan (Tabel 1). sebanyak 44 kunjungan meningkat menjadi
398 kunjungan pada bulan Februari 2021.
Sedangkan wisatawan mancanegara dari
B. 5 Besar Wisatawan Mancanegara Amerika Serikat yang berkunjung ke DKI
berdasarkan Kebangsaan Jakarta menjadi sebanyak 337 kunjungan
pada Februari 2021, dibandingkan bulan
Negara dengan kunjungan wisatawan Januari yang sebelumnya sebesar 52
mancanegara tertinggi pada bulan Februari kunjungan.
2021 yaitu Tiongkok dengan total kunjungan
933 kunjungan atau sebesar 15,64 persen.
Kunjungan wisman dari Negara Tiongkok
meningkat signifikan dibandingkan bulan
Januari 2021. Pada bulan sebelumnya
negara Tiongkok berada posisi ke-3 dengan
61 kunjungan.

2 Wisarawan Mancanegara Provinsi DKI Jakarta


Tabel 1. Jumlah Wisatawan Mancanegara ke DKI Jakarta menurut pintu masuk, Februari 2021

Pintu Masuk
Bulan-Tahun Soekarno Jumlah
Halim PK
-Hatta
(1) (2) (3) (4)
Kunjungan
Februari 2021 5.958 8 5.966
Januari 2021 1.234 10 1.244
Februari 2020 132.490 207 132.697
Pertumbuhan (%)
Februari 2021 terhadap Januari 2021 (m-o-m) 382,82 -20,00 379,58
Februari 2021 terhadap Februari 2020 (y-o-y) -95,5 -96,14 -95,50

Grafik 1. Perkembangan Wisatawan Mancanegara Februari 2020 - Februari 2021 (Orang)

140.000

120.000
KUNJUNGAN (ORANG)

100.000

80.000

60.000

40.000

20.000

BULAN- TAHUN

Wisarawan Mancanegara Provinsi DKI Jakarta 3


Tabel 2. 5 Besar Wisatawan Mancanegara Menurut Kebangsaan, Februari 2021

No Kebangsaan Jumlah kunjungan Persen


(1) (2) (3) (4)
1 Tiongkok 933 15,64
2 Korea Selatan 589 9,87
3 Rusia 407 6,82
4 Jepang 398 6,67
5 Amerika Serikat 337 5,65

Grafik 2. Jumlah kunjungan Wisman ke DKI Jakarta Januari dan Februari, 2018-2021 (orang)

210.983 203.418 196.295


186.954
175.159

132.697

5.966
1.244

2018 2019 2020 2021

Januari Februari

Tim Penyusun Penulis (Zahra Zettira Permata)


Penanggungjawab Umum (Buyung Airlangga) Infografis (Sushinta )
Penanggung Jawab Teknis (Dewi Kundalini Saraswati, SE) Tata Letak (Zahra Zettira Permata)
Penyunting (Els Arianti)

Konten Berita Resmi Statistik dilindungi oleh Undang-


Badan Pusat Statistik
Provinsi DKI Jakarta Undang, hak cipta melekat pada Badan Pusat
Jl. Salemba Tengah No. 36-38 Jakarta Pusat Statistik. Dilarang mengumumkan, mendistribusikan,
mengomunikasikan, dan/atau menggandakan sebagian
Dewi Kundalini Saraswati, SE atau seluruh isi tulisan ini untuk tujuan komersial tanpa izin
Koordinator Bidang Statistik Distribusi tertulis dari Badan Pusat Statistik.
Telepon 021-37928493, Pesawat 500
E-mail: jakarta@bps.go.id
Website : jakarta.bps.go.id

4 Wisarawan Mancanegara Provinsi DKI Jakarta

Anda mungkin juga menyukai