Anda di halaman 1dari 21

 

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sebelum memperoleh kemedekaan, bangsa Indonesia terlebih dahulu memproklamasikan
kemerdekaannya yang dikenal dengan “Proklamasi Kemerdekaan”. Proses ini berawal dari
terdengarnya berita kekalahan Jepang dari pihak sekutu, seketika juga kelompok pemuda
mendesak Soekarno-atta untuk segera memproklamasikan kemerdekaan !angsa Indonesia.
"kan tetapi dengan alasan menunggu janji Jepang untuk memberikan kemerdekaan Indonesia,
Soekarno-atta tidak dengan segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. al inilah yang
mendorong para pemuda melakukan aksi pen#ulikan terhadap Soekarno-atta ke
$engasdengklok yang akhirnya dikenal dengan “ Peristiwa Rengasdengklok ”. "tas nama bangsa
Indonesia Proklamasi Kemerdekaan telah dikumandangkan oleh !ung Karno didampingi oleh
!ung atta pada tanggal %& "gustus %'(). Satu langkah maju sudah ada pada genggaman
 bangsa Indonesia melalui Proklamasi kemerdekaan tersebut. Sebagai negara yang baru
memproklamasikan kemerdekaan, Indonesia mendapat simpati dari bangsa-bangsa di dunia. al
ini tampak dari adanya pengakuan negara lain terhadap Proklamasi %& "gustus %'(). Sebagai
sebuah negara merdeka, maka pada tanggal %* "gustus %'() ditetapkan +ndang-+ndang asar 
++ %'() dan pemilihan Presiden yaitu !ung Karno dan !ung atta sebagai /akil Presiden.
Kemerdekaan Indonesia sudah diproklamasikan tanggal %& "gustus %'(). 0eskipun demikian,
!elanda tidak mengakui kemerdekaan itu dan terus berusaha untuk menjajah Indonesia kembali.
Setelah kedatangan sekutu ke Indonesia dalam rangka mengambil alih kekuasaan dari tangan
Jepang, ternyata diikuti oleh !elanda yang ingin menjajah kembali Indonesia, maka rakyat
Indonesia di berbagai daerah mengangkat senjata untuk mempertahankan kemerdekaan. !angsa
Indonesia berjuang dengan gigih untuk mempertahankan kemerdekaan."da dua bentuk 
 perjuangan mempertahakan kemerdekaan, yaitu perjuangan 1isik dan perjuangan
diplomasi. Perjuangan 1isik dilakukan dengan #ara bertempur melawan musuh. Perjuangan
diplomasi dilakukan dengan #ara menggalang dukungan dari negara-negara lain dan lewat
 perundingan-perundingan. Kemerdekaan Indonesia tentu merupakan sebuah ben#ana bagi
negara yang telah menjajah Indonesia.. 0aka, Proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada tanggal
%& "gustus %'() bukanlah akhir perjuangan bangsa Indonesia. "kan tetapi, ia adalah awal
 

 perjuangan baru bangsa ini dalam membangun sebuah tatanan berbangsa dan bernegara. Sebuah
negara berdiri bukan hanya berdasarkan wilayah, namun juga membutuhkan perangkat
 pemerintahan, dan yang terpenting adalah pengakuan kedaulatan dari negara lain. Karena pada
hakikatnya seperti halnya manusia sebagai makhluk sosial, dalam kehidupan bernegara juga
membutuhkan negara lain agar bangsa dan negara ini dapat bergaul dan tidak terku#ilkan dalam
hubungan internasional.
1.2 Tujuan
2ujuan dari pembuatan makalah ini antara lain 3
  0engidenti1ikasi kon1lik yang terjadi antara Indonesia dan !elanda pas#a kemerdekaan
indonesia.
  +ntuk mendeskripsikan perjuangan rakyat dan pemerintah di berbagai daerah4
  +ntuk mengetahui perjuangan-perjuangan diplomasi yang dilakukan oleh !angsa Indonesia demi
mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
  0engidenti1ikasi 1aktor-1aktor yang memaksa !elanda keluar dari Indonesia.
1.3 Manfaat

%. Pemba#a dapat memahami penyebab terjadinya kon1lik antara belanda dan indonesia
setelah kemerdekaan di proklamasikan
5. +ntuk mengetahui pertempuran- pertempuran yang terjadi di daerah 6 daerah demi
mempertahankan kemerdekaan

7. Pemba#a dapat mengetahui perjuangan-perjuangan diplomasi !angsa Indonesia demi


mempertahankan kemerdekaannya.

(. Pemba#a mengetahui 1aktor yang menyebabkan !elanda keluar dari Indonesia

1.4 Rumuan Maala!

%. "pa yang menyebabkan terjadinya Kon1lik Indonesia dan !elanda pas#a kemerdekaan8
5. !agaimana Perjuangan perlawanan bangsa Indonesia di daerah-daerah dalam
mempertahankan Kemerdekaan 8

7. !agaimana Perjuangan iplomasi Indonesia dalam mempertahankan Kemerdekaan8

(. "pakah 1aktor memaksa !elanda keluar dari Indonesia8

BAB II
PEMBAHA"AN
 

2.1. Pen#e$a$ %&nfl'k In(&ne'a (an Belan(a )a*a kemer(ekaan  


Sebagaimana kita ketahui kemerdekaan bangsa Indonesia di kumandangkan pada tanggal
%& "gustus %*(), sehari kemudian setelah itu tepatnya tanggal %* agustus %'() di tetapkan ++
 ++ %'()  sebagai konstitusi negara $I dan di pilihnya Soekarno sebagai Presiden dan 0oh.
atta sebagai /akil Presiden.Perjuangan bangsa indonesia selanjutnya semakin berat karena
harus mempertahankan kemerdekaannya.
"dapun 1aktor penyebab kon1lik In(&ne'a (an Belan(a  antara lain 3
%.  %e(atangan Tentara "ekutu +ang D' B&n*eng' ,le!  NI-A.
Semenjak Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu pada tanggal %( "gustus %'() maka
se#ara hukum jepang tidak lagi berkuasa di Indonesia. al ini mengakibatkan Indonesia berada
dalam keadaan 9a#um :1 Power tidak ada seorang pemerintah yang berkuasa maka pada waktu
itu diman1aatkan sebaik-baiknya oleh bangsa Indonesia untuk memproklamasikan
kemerdekaannya. Pada tanggal %; September %'() Panglima !ala 2entara Kerajaan Jepang di
Jawa mengumumkan bahwa pemerintahan akan diserahkan pada Sekutu bukan pada pihak 
Indonesia. an pada tanggal %( September perwirwa Sekutu datang ke Jakarta untuk 
mempelajari dan melaporkan keadaan di Indonesia menjelang pendaratan rombongan Sekutu.
Pada tanggal 5' September %'() akhirnya Sekutu mendarat di Indonesia yang bertugas melu#uti
tentara Jepang. Semula rakyat Indonesia menyambut dengan senang hati kedatangan Sekutu,
karena mereka mengumandangkan perdamaian. "kan tetapi, setelah diketahui bahwa
 <etherlands Indies =i>il "dministration <I=" di bawah pimpinan 9an der Plass dan 9an
0ook ikut di dalamnya, sikap rakyat Indonesia menjadi #uriga dan bermusuhan. <I=" adalah
organisasi yang didirkan orang-orang !elanda yang melarikan diri ke "ustralia setelah !elanda
menyerah pada Jepang. :rganisasi ini semula didirikan dan berpusat di "ustralia. Keadaan
 bertambah buruk karena <I=" mempersenjatai kembali K<I? setelah dilepas oleh Sekutu dari
tawanan Jepang. "danya keinginan !elanda berkuasa di Indonesia menimbulkan pertentangan,
 bahkan diman-mana terjadi pertempuran melawan <I=" dan Sekutu.
2ugas yang diemban oleh Sekutu yang dalam hal ini dilakukan oleh "llied @or#es <etherlands
Aast Indies "@<AI di bawah ?etnan Sir Philip =hristinson. 0ereka memiliki keinginan untuk 
menghidupkan kembali india !elanda. "dapun tugas "@<AI di Indonesia adalah sebagai
 berikut 3
 

%.  0enerima penyerahan dari tangan Jepang.


5.  0embebaskan para tawanan perang dan interniran Sekutu.
7.  0elu#uti dan mengumpulkan orang Jepang untuk kemudian dipulangkan.
(.  0enegakkan dan mempertahankan keadaan damai untuk kemudian diserahkan kepada
 pemerintahan sipil.
).  0enghimpun keterangan tentang penjahat perang dan menuntut mereka di depan pengadilan.
Kedatangan pasukan Sekutu pada mulanya disambut dengan sikap netral oleh pihak Indonesia.
 <amun, setelah diketahui bahwa Sekutu membawa <I="<etherland Indies =i>il
"dministration sikap masyarakat berubah menjadi #uriga karena <I=" adalah pegawai sipil
 pemerintah india !elanda yang dipersiapkan untuk mengambil alih pemerintahan sipil di
Indonesia. Para pemuda memberikan sambutan tembakan selamat datang. Situasi keamanan
menjadi semakin buruk sejak <I=" mempersenjatai kembali tentara K<I? yang baru dilepaskan
dari tawanan Jepang.
0elihat kondisi yang kurang menguntungkan, Panglima "@<AI menyatakan pengakuan sedara
de 1a#to atas $epublik Indonesia pada tanggal % :ktober %'(). Sejak saat itu, pasukan "@<AI
diterima dengan tangan terbuka oleh pejabat-pejabat $I di daerah-daerah untuk membantu
memperlan#ar tugas-tugas "@<AI.
 <amun dalam kenyataannya di daerah-daerah yang didatangi Sekutu selalu terjadi insiden dan
 pertempuran dengan pihak $I. al itu disebabkan pasukan Sekutu tidak bersungguh-sungguh
menghormati kedaulatan $I. Sebaliknya pihak Sekutu yang merasa kewalahan, menuduh
 pemerintah $I tidak mampu menegakkan keamanan dan ketertiban sehingga terorisme
merajalela. Pihak !elanda yang bertujuan menegakkan kembali kekuasaannya di Indonesia
 berupaya meman1aatkan situasi ini dengan memberi dukungan kepada pihak Sekutu. Panglima
"ngkatan Perang !elanda, ?aksamana el1ri#h, memerintahkan pasukannya untuk membantu
 pasukan Sekutu.
Kedatangan tentara Sekutu yang dibon#engi <I=" menyebabkan terjadinya kon1lik dan
 pertempuran di berbagai daerah. Keinginan !elanda untuk kembali menjajah Indonesia
 berhadapan dengan rakyat Indonesia yang mempertahankan kemerdekaannya. :leh karena itu,
terjadi pertempuran di berbagai daerah di Indonesia. Kon1lik antara Indonesia-!elanda ini
akhirnya melibatkan peran dunia internasional untuk menyelesaikannya.
 

5.  %e(atangan NI-A  Belan(a / Beru)a#a Untuk Menegakkan %em$al' %ekuaaann#a D'
In(&ne'a .
 <I=" berusaha mempersenjatai kembali K<I? Koninklijk <erderlands Indis#h ?eger, yaitu
2entara Kerajaan !elanda yang ditempatkan di Indonesia. :rang-orang <I=" dan K<I? di
Jakarta, Surabaya dan !andung mengadakan pro>okasi sehingga meman#ing kerusuhan. Sebagai
 pimpinan "@<AI, =hristison menyadari bahwa untuk kelan#aran tugasnya diperlukan bantuan
dari Pemerintah $epublik Indonesia. :leh karena itu diadakanlah perundingan dengan
 pemerintah $I. =hristison mengakui pemerintahan de 1a#to $epublik Indonesia pada tanggal %
:ktober %'(). la tidak akan men#ampuri persoalan yang menyangkut status kenegaraaan
Indonesia. alam kenyataannya pasukan Sekutu sering membuat hura-hara dan tidak 
menghormati kedaulatan bangsa Indonesia. Berombolan <I=" sering melakukan teror terhadap
 pemimpin-pemimpin kita. engan demikian bangsa Indonesia mengetahui bahwa kedatangan
!elanda yang membon#eng "@<AI adalah untuk menegakkan kembali kekuasaannya di
Indonesia. :leh karena itu bangsa kita berjuang dengan #ara-#ara diplomasi maupun kekuatan
senjata untuk melawan !elanda yang akan menjajah kembali. Kon1lik antara Indonesia dengan
!elanda ini akhirnya melibatkan peran dunia intemasional untuk menyelesaikannya.

2.2. Perjuangan )erla0anan $anga In(&ne'a (' (aera!(aera!.


Kehadiran pasukan Sekutu yang membawa orang-orang <I=" pada tanggal 5'
September %'() sangat men#emaskan rakyat dan pemerintah $I. Keadaan ini semakin memanas
ketika <I=" mempersenjatai kembali bekas K<I? yang baru dilepaskan dari tahanan Jepang.
Para pejabat $epublik Indonesia yang menerima kedatangan pasukan ini karena menghormati
tugas. 0ereka menjadi sasaran teror dan per#obaan pembunuhan. :leh karena itu sikap pasukan
Sekutu yang tidak menghormati kedaulatan negara dan bangsa Indonesia ini dihadapi dengan
kekuatan senjata, oleh rakyat dan pemerintah. i beberapa daerah mun#ul perjuangan untuk 
mempertahankan kemerdekaan sebagai berikut.
 

1. Pertem)uran 1 N&em$er (' "ura$a#a


Pertempuran di Surabaya diawali dengan pendaratan pasukan Sekutu dibawah pimpinan !rigjen
"./.S. 0allaby pada tanggal 5) :ktober %'(). Pada tanggal 5& :ktober, mereka menyerbu
 penjara dan membebaskan perwira-perwira Sekutu yang sebelumnya ditawan oleh pejuang-
 pejuang republik. Pembebasan tanpa iCin pemerintah $I telah menimbulkan kemarahan rakyat
setempat, sehingga mereka se#ara serentak mengadakan serangan terhadap Sekutu.
  alam suatu pertempuran, 0allaby terbunuh. al ini menimbulkan kemarahan Sekutu,
sehingga komandan pasukan Sekutu di Jawa 2imur, 0ayjend $. 0ansergh mengeluarkan
ultimatum. +ltimatum tersebut berisi 3
a.  semua pemimpin Indonesia termasuk pemimpin pergerakan, pemuda, polisi, dan petugas radio
harus melapor kepada Inggris dalam batas waktu sampai pukul %*.;; pada tanggal ' <o>ember 
%'()4
 b.  mereka harus berbaris satu-persatu dengan membawa senjata yang dimilikinya4
#.  setelah meletakkan senjata, mereka harus berjalan dengan tangan di atas kepala menuju pos
yang telah ditentukan4
d.   jika ultimatum ini tidak ditaati, Inggris akan menghan#urkan seluruh kota Surabaya.
  +ltimatum tersebut tidak digubris oleh rakyat Surabaya yang didukung juga oleh
gubernurnya $. Soerjo. Semangat untuk membela dan mempertahankan kemerdekaan telah
mendorong rakyat rela berkorban. !ung 2omo salah seorang pimpinan para pejuang selalu
membangkitkan semangat perjuangan melalui radio agar rakyat Surabaya tidak 
menghiraukan ultimatum Inggris. "khirnya, pasukan Inggris dan !elanda menggempur 
Surabaya dari segala jurusan dengan persenjatan berat dan lengkap pada tanggal %;
 <o>ember %'(). Penduduk Surabaya bertempur mati-matian sehingga banyak korban yang
tewas. Pertempuran di Surabaya bagi pasukan Inggris sendiri merupakan perang terbesar 
yang dialaminya setelah Perang unia II, sehingga mereka menyebutnya “neraka”.
Peristiwa tanggal %; <o>ember tersebut kemudian diperingati sebagai ari Pahlawan.

2. Ban(ung Lautan A)' 23 Maret 145/


Pada bulan :ktober %'(), 2entara $epublik Indonesia 2$I dan pemuda serta rakyat
sedang berjuang melawan tentara Jepang untuk merebut senjata dari tangan Jepang. Pada
saat itu, pasukan "@<AI sudah memasuki kota !andung. Pasukan "@<AI menuntut
 pasukan Indonesia untuk menyerahkan senjata. isamping itu, 2$I harus mengosongkan
kotra !andung bagian utara paling lambat tanggal 5' :ktober %'().
 

2untutan dari "@<AI tersebut tidak diindahkan oleh 2$I maupun rakyat !andung.
ipimpin oleh "rudji Kartawinata, 2$I dan pemuda !andung melakukan serangan
terhadap kedudukan "@<AI. Pertempuran itu berlanjut hingga memasuki tahun %'(D. Pada
tanggal 57 maret %'(D, "@<AI kembali mengeluarkan ultimatum supaya 2$I
meninggalkan kota !andung. +ltimatum itu diperkuat dengan adanya perintah dari
 pemerintah pusat Jakarta supaya 2$I meninggalkan !andung.
Pemerintah dari pusat tersebut memang bertentangan dengan instruksi dari markas 2$I di
Eogyakarta. Sebelum meninggalkan !andung, 2$I mengadakan perlawanan dengan #ara
membumihanguskan kota !andung bagian selatan. 2indakan itu membawa akibat 1atal bagi
 pasukan "@<AI, karena mengalami kesulitan akomodasi dan logistik di kota !andung.
2indakan membumihanguskan kota dikenal dengan !andung ?autan "pi.
3. Per't'0a Palagan Am$ara0a 21 N&em$er 6 17 Deem$er 147/
Pertempuran di "mbarawa terjadi pada tanggal 5% <o>ember %'() dan berakhir tanggal %)
esember %'(), antara pasukan 2K$ dan laskar pemuda melawan pasukan Inggris.
Peristiwa tersebut dilatar-belakangi sebuah insiden di 0agelang sesudah mendaratnya
!rigade "rtileri dari i>isi India ke-57 di Semarang. Pihak $I memperkenankan mereka
untuk mengurus tawanan perang yang berada di penjara "mbarawa dan 0agelang. 2etapi
kedatangan pasukan Inggris ternyata diikuti oleh pasukan <I=" yang kemudian
mempersenjati para bekas tawanan perang Jepang tersebut. 0aka pe#ahlah pertempuran di
"mbarawa-0agelang
Pada waktu itu, 2K$ dibawah pimpinan Panglima i>isi 9 !anyumas, Kolonel Soedirman dan
 berhasil memukul mundur Sekutu sampai ke Semarang pada tanggal %) esember %'().
Kemenangan di "mbarawa itu mempunyai arti yang sangat penting karena letaknya yang
strategis. "pabila musuh menguasai "mbarawa, mereka bisa mengan#am tiga kota utama di
Jawa 2engah, yaitu Surakarta Solo, 0agelang, dan terutama Eogyakarta yang merupakan
tempat kedudukan markas tertinggi 2K$. Pertempuran di "mbarawa tersebut terkenal dengan
sebutan “Palagan "mbarawa”, dan sampai sekarang selalu diperingati sebagai “ari In1anteri”
oleh 2<I-".
4. Pertem)uran Me(an Area 1 Deem$er 147/
!erita Proklamasi Kemerdekaan baru sampai di 0edan pada tanggal 5& "gustus %'(). al ini
disebabkan sulitnya komunikasi dan adanya sensor dari tentara Jepang. !erita tersebut dibawa
oleh 0r. 2euku 0. assan yang diangkat menjadi Bubernur Sumatra. Ia ditugaskan oleh
 

 pemerintah untuk menegakkan kedaulatan $epublik Indonesia di Sumatera dengan membentuk 


Komite <asional Indonesia di wilayah itu. Pada tanggal ' :ktober %'() pasukan Sekutu
mendarat di Sumatera +tara di bawah pimpinan !rigadir Jenderal 2.A.. Kelly. Serdadu !elanda
dan <I=" ikut membon#eng pasukan ini yang dipersiapkan mengambil alih pemerintahan.
Pasukan Sekutu membebaskan para tawanan atas persetujuan Bubernur 2euku 0. assan. Para
 bekas tawanan ini bersikap #ongkak sehingga menyebabkan terjadinya insiden di beberapa
tempat. "#hmad 2ahir, seorang bekas perwira tentara Sukarela memelopori terbentuknya 2K$ 
Sumatra 2irnur. Pada tanggal l; :ktober %'(). i samping 2K$, di Sumatera 2imur terbentuk 
!adan-badan perjuangan dan laskar-laskar partai. Pada tanggal %* :ktober %'() !rigadir 
Jenderal 2.A.. Kelly memberikan ultimatum kepada pemuda 0edan agar menyerahkan
senjatanya. "ksi-aksi teror mulai dilakukan oleh Sekutu dan <I=". Pada tanggal % esember 
%'() Sekutu memasang papan-papan yang bertuliskan @iFed !oundaries 0edan "rea di
 berbagai sudut pinggiran kota 0edan. !agaimana sikap para pemuda kita8 0ereka dengan gigih
membalas setiap aksi yang dilakukan pihak Inggris dan <I=". Pada tanggal %; esember %'()
 pasukan Sekutu melan#arkan serangan militer se#ara besar-besaran dengan menggunakan
 pesawat-pesawat tempur. Pada bulan "pril %'(D pasukan Inggris berhasil mendesak pemerintah
$I ke luar 0edan. Bubernur, 0arkas i>isi 2K$, /alikota $I pindah ke Pematang Siantar.
/alaupun belum berhasil menghalau pasukan Sekutu, rakyat 0edan terus berjuang dengan
membentuk ?askar $akyat 0edan "rea.
Selain di daerah 0edan, di daerah-daerah sekitarnya juga terjadi perlawanan rakyat terhadap
Jepang, Sekutu, dan !elanda. i Padang dan !ukittinggi pertempuran berlangsung sejak bulan
 <o>ember %'(). Sementara itu dalam waktu yang sama di "#eh terjadi pertempuran melawan
Sekutu. alam pertempuran ini Sekutu meman1aatkan pasukan-pasukan Jepang untuk 
menghadapi perlawanan rakyat sehingga pe#ah pertempuran yang dikenal dengan peristiwa
Krueng Panjol !ireuen. Pertempuran di sekitar ?angsaGKuala Simpang "#eh semakin sengit
ketika pihak rakyat dipimpin langsung oleh $esiden 2euku <yak "ri1. alam pertempuran ini
 pejuang kita berhasil mengusir Jepang. engan demikian di seluruh Sumatera rakyat bersama
 pemerintah membela dan mempertahankan kemerdekaan.
7. Per't'0a Mera! Put'! (' Mana(& 14 8e$ruar' 145/
Peristiwa 0erah Putih di 0anado terjadi tanggal %( Pebruari %'(D. Para pemuda tergabung
dalam pasukan K<I? Koninklijk <ederlands Indis#he ?eger. Kompeni 9II bersama laskar 
 

rakyat dari barisan pejuang melakukan perebutan kekuasaan pemerintahan di 0anado, 2omohon
dan 0inahasa. Sekitar D;; orang pasukan dan pejabat !elanda berhasil ditahan. Pada tanggal %D
Pebruari %'(D mereka mengeluarkan surat selebaran yang menyatakan bahwa kekuasaan di
seluruh 0anado telah berada di tangan bangsa Indonesia. +ntuk memperkuat kedudukan
$epublik Indonesia, para pemimpin dan pemuda menyusun pasukan keamanan dengan nama
Pasukan Pemuda Indonesia yang dipimpin oleh 0ayor /uisan.
!endera 0erah Putih dikibarkan di seluruh pelosok 0inahasa hampir selama satu bulan, yaitu
sejak tanggal %( Pebruari %'(D. r. Sam $atulangi diangkat sebagai Bubernur Sulawesi bertugas
untuk memperjuangkan keamanan dan kedaulatan rakyat Sulawesi. Ia memerintahkan
 pembentukan !adan Perjuangan Pusat Keselamatan $akyat. r. Sam $atulangi membuat petisi
yang ditandatangani oleh )(; pemuka masyarakat Sulawesi. alam petisi itu dinyatakan bahwa
seluruh rakyat Sulawesi tidak dapat dipisahkan dari $epublik Indonesia. :leh karena petisi itu,
 pada tahun %'(D, r. Sam $atulangi ditangkap dan dibuang ke Serui Irian !arat dan sekarang
Papua 
5. Perang Pu)utan Margarana (' Bal' 19 N&em$er 145/
Salah satu isi perundingan ?inggajati pada tanggal l; <o>ember %'(D adalah bahwa !elanda
mengakui se#ara de 1a#to $epublik Indonesia dengan wilayah kekuasaan yang meliputi
Sumatera, Jawa, dan 0adura. Selanjutnya !elanda harus sudah meninggalkan daerah de 1a#to
 paling lambat tanggal % Januari %'('. Pada tanggal 5 dan 7 0aret %'(' !elanda mendaratkan
 pasukannya kurang lebih 5;;; tentara di !ali, ikut pula tokoh-tokoh yang memihak !elanda.
Pada waktu itu ?etnan Kolonel I Busti <gurah $ai Komandan $esiman <usa 2enggara sedang
 pergi ke Eogyakarta untuk mengadakan konsultasi dengan 0arkas tertinggi 2$I. Sementara itu
 perkembangan politik di pusat Pemerintahan $epublik Indonesia kurang menguntungkan akibat
 perundingan ?inggajati di mana !ali tidak diakui sebagai bagian wilayah $epublik Indonesia.
$akyat !ali merasa ke#ewa terhadap isi perundingan ini. ?ebih-lebih ketika !elanda membujuk 
?etnan Kolonel I Busti <gurah $ai diajak membentuk <egara Indonesia 2imur. "jakan tersebut
ditolak dengan tegas oleh I Busti <gurah $ai, bahkan dijawab dengan perlawanan bersenjata
Pada tanggal %* <o>ember %'(D I Busti <gurah $ai memperoleh kemenangan dalam
 penyerbuan ke tangsi <I=" di 2abanan. Kemudian !elanda mengerahkan seluruh kekuatan di
!ali dan ?ombok untuk menghadapi perlawanan rakyat !ali ini. Pertempuran hebat terjadi pada
tanggal 5' <o>ember %'(D di 0argarana, sebelah utara 2abanan. Karena kalah dalam
 

 persenjataan maka pasukan <gurah $ai dapat dikalahkan. I Busti <gurai $ai mengobarkan
 perang “Puputan” atau habis-habisan demi membela <usa dan !angsa. "khirnya I Busti <gurai
$ai bersama anak buahnya gugur sebagai kusuma bangsa.
:. Per't'0a ;eterl'ng (' Makaar
Sebagai Bubernur Sulawesi Selatan yang diangkat tahun %'(), r. B.S.S.J. $atulangie
melakukan akti>itasnya dengan membentuk Pusat Pemuda <asional Indonesia PP<I.
:rganisasi yang bertujuan untuk menampung aspirasi pemuda ini pernah dipimpin oleh 0anai
Sophian. Sementara itu pada bulan esember %'(D !elanda mengirimkan pasukan ke Sulawesi
Selatan di bawah pimpinan $aymond /esterling. Kedatangan pasukan ini untuk 
“membersihkan” daerah Sulawesi Selatan dari pejuang-pejuang $epublik dan menumpas
 perlawanan rakyat yang menentang terhadap pembentukan <egara Indonesia 2imur. i daerah
ini pula, pasukan "ustralia yang dibon#engi <I=" mendarat kemudian membentuk 
 pemerintahan sipil. di 0akassar karena !elanda melakukan usaha meme#ah belah rakyat maka
tampillah pemuda-pemuda pelajar seperti ". $i>ai, Paersi, dan $obert /olter 0onginsidi
melakukan perlawanan dengan merebut tempat-tempat strategis yang dikuasai <I=".
Selanjutnya untuk menggerakkan perjuangan dibentuklah ?askar Pemberontak Indonesia
Sulawesi ?"P$IS dengan tokohtokohnya $anggong aeng $omo, 0akkaraeng aeng
jarung, dan $obert /olter 0onginsidi sebagai Sekretaris Jenderalnya. Sejak tanggal & 6 5)
esember %'(D pasukan /esterling se#ara keji membunuh beribu-ribu rakyat yang tidak 
 berdosa. Pada tanggal %% esember %'(D !elanda menyatakan Sulawesi dalam keadaan perang
dan hukum militer. Pada waktu itu $aymond /esterling mengadakan aksi pembunuhan massal
di desa-desa yang mengakibatkan sekitar (;.;;; orang tidak berdosa menjadi korban
kebiadaban.
*. Pertem)uran L'ma Har' (' "emarang
Pada tanggal %) H 5; :ktober %'() di Semarang terjadi pertempuran hebat antara pejuang
Indonesia dengan tentara Jepang. Peristiwa ini diawali dengan adanya desas-desus bahwa
#adangan air minum di =andi, Semarang dira#un oleh Jepang. +ntuk membuktikan
kebenarannya, r. Karyadi, kepala laboratorium Pusat $umah Sakit $akyat melakukan
 pemeriksaan. Pada saat melakukan pemeriksaan, ia ditembak oleh Jepang sehingga gugur.
engan gugurnya r. Karyadi kemarahan rakyat khususnya pemuda tidak dapat dihindarkan dan
terjadilah pertempuran yang menimbulkan banyak korban jiwa. +ntuk mengenang peristiwa itu,
 

di Semarang didirikan 2ugu 0uda. +ntuk mengenang jasa r. Karyadi diabadikan menjadi nama
sebuah $umah Sakit +mum di Semarang.
Selain perjuangan perjuangan di atas masih banyak lagi perjuangan yang dilakukan para
 pahlawan kita demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia Seperti pertempuran empat hari di
surakarta, Perisiwa 0erah Putih di !iak, pertempuran di teluk #irebon, dll

2.3. Perjuangan D')l&ma' In(&ne'a


Selaian berjuang mempertahankan Indonesia melalui perjuangan 1isik, Indonesia juga
 berusaha tetap mempertahankan kemerdekaanya melalui perjuangan iplomasi. iplomasi
artinya perundinganGperjanjian yang dibuat untuk disepakati. Para pejuang diplomasi Indonesia
 berunding dengan !elanda untuk membuat perjanjian yang akan dilaksanakan.
 !erikut adalah berbagai perjuangan diplomasi kemerdekaan Indonesia3
1.  Perun('ngan H&&ge <elu0e
Sebelum Perjanjian ?inggajati didahului oleh perundingan di oge9oluwe di <egeri !elanda
yang dilaksanakan pada tanggal %(-5) "pril %'(D, berdasarkan suatu ran#angan yang disusun
oleh Sjahrir, Perdana 0entri dalam Kabinet Sjahrir II.
Sebelumnya tanggal %; @ebruari %'(D, sewaktu Sjahrir menjabat Perdana 0entri dalam Kabinet
Sjahrir I, 9an 0ook telah menyampaikan kepada Sjahrir ren#ana !elanda yang berisi
 pembentukan negara persemakmuran Indonesia, yang terdiri atas kesatuan kesatuan yang
mempunyai otonomi dari berbagai tingkat negara persemakmuran menjadi bagian dari Kerajaan
!elanda. !entuk politik ini hanya berlaku untuk waktu terbatas, setelah itu peserta dalam
kerajaan dapat menentukan apakah hubungannya akan dilanjutkan berdasarkan kerjasama yang
 bersi1at sukarela.
Sementara itu pemerintah Inggris mengangkat seseorang iplomat tinggi Sir "r#hibald =lark 
Kerr yang kemudian diberi gelar ?ord In>er#hapel, untuk bertindak sebagai ketua dalam
 perundingan Indonesia 6 !elanda.
Segera setelah terbentuknya Kabinet Sjahrir II, Sjahrir membuat usulan-usulan tandingan. Eang
 penting dalam usul itu ialah bahwa 3 " $I diakui sebagai negara berdaulat yang meliputi daerah
 bekas india !elanda, dan ! antara negeri !elanda dan $I dibentuk @ederasi. Jelaslah behwa
 

usul ini bertentangan dengan usul 9an 0ook. Setelah diadakan perundingan antara 9an 0ook 
dan Sjahrir di#apai kesepakatan 3
•  $an#angan perstujuan diberikan bentuk sebagai Perjanjian Indonesia Internasional dengan
“Preambule”.
•  Pemerintah !elanda mengakui kekuasaan de @a#to $epublik atas Pulau Jawa dan Sumatra.
Pada rapat Pleno tanggal 7; 0aret %'(D 9an 0ook menerangkan bahwa ran#angannya
merupakan usahanya pribadi tanpa diberi kekuasaan oleh pemerintahnya . 0aka diputuskan
 bahwa 9an 0ook akan pergi ke <egeri !elanda, dan #abinet mengirim satu delegasi ke <egeri
!elanda yang terdiri atas Soewandi, Soedarsono dan Pringgodigdo. Perundingan diadakan
tanggal %(-5) "pril %'(D. Pada hari pertama perundingan sudah men#apai eadlo#k, karena
 bentuk perjanjian Internasional treaty tidak dapat diterima oleh kabinet !elanda. Perjanjian
Internasional akan berarti bahwa $I mempunyai kedudukan yang sama dengan !elanda didunia
Internasional. Padahal !elanda tetap menganggap dirinya sebagai negara pemegang kedaulatan
atas Indonesia. Perundingan di oge 9oluwe merupakan kegagalan, akan tetapi pengalaman
yang diperoleh dari perundingan oge 9oluwe ternyata berguna dalam perjanjian ?inggajati.
Perundingan yang berlangsung di ooge 9oluwe ini tidak membawa hasil sebab !elanda
menolak konsep hasil pertemuan Sjahrir-9an 0ook-=lark Kerr di Jakarta Pihak !elanda tidak 
tersedia memberikan pengakuan de1a#to kedaulatan $I atas Jawa dan Sumatera tetapi hanya
 jawa dan 0adura serta dikurangi daerah-daerah yang diduduki oleh Pasukan Sekutu. engan
demikian untuk sementara waktu hubungan Indonesia-!elanda terputus, akan tetapi 9an 0ook 
masih berupaya mengajukan usul bagi pemerintahannya kepada pihak $I.
2.  Perun('ngan L'nggajat'
alam rangka kelanjutan dari perundingan-perundingan sebelumnya, pada tanggal %;
 <o>ember %'(D diselenggarakan perundingan yang bertempat di ?inggarjati perbatasan
=irebon-Kuningan. elegasi Indonesia dipimpin oleh P0 Sutan Syahrir, sedangkan
delegasi !elanda dipimpin oleh .J. 9an 0ook. 0eskipun perundingan berjalan sangat
alot, pada tanggal %) <o>ember %'(D di#apailah suatu persetujuan yang terdiri %& pasal,
isinya antara lain 3
a  !elanda mengakui se#ara de facto wilayah $I yang meliputi Jawa, 0adura, dan Sumatera
!elanda harus sudah meninggalkan wilayah $I paling lambat tanggal % Januari %'(&.
 

 b  Indonesia dan !elanda akan membentuk <egara Indonesia Serikat $IS yang salah satu negara
 bagiannya adalah $epublik Indonesia.
#  Pembentukan +ni Indonesia 6 !elanda (Commonwealth).
  !ila dianalisa, hasil Persetujuan ?inggarjati jelas sangat merugikan bagi bangsa Indonesia,
sebab 3 Poin pertama, jelas merupakan kemunduran bagi $I karena kemerdekaan yang telah
diproklamasikan tanggal %& "gustus %'() adalah untuk seluruh wilayah dan rakyat Indonesia,
akhirnya hanya meliputi sebagian saja Jawa, 0adura, dan Sumatera. Poin kedua 3 apa yang
dulu diidam-idamkan sebagai negara kesatuan, ternyata hanya merupakan negara 1ederasi. Poin
ketiga 3 status Indonesia tidak merdeka penuh sebab masih terikat dari Kerajaan !elanda.
  asil perundingan tersebut akhirnya mempunyai dampak yang sangat kuat dengan
mun#ulnya pro dan kontra. 0eskipun pemerintah menganggap bahwa perundingan itu
merupakan alat diplomasi untuk melepaskan diri se#ara berangsur-angsur dari kekuasaan
!elanda. 0ereka yang pro kemudian tergabung dalam golongan Sayap Kiri, sedangkan yang
kontra tergabung dalam golongan !anteng $epublik. Bolongan !anteng $epublik tidak per#aya
lagi terhadap kepemimpinan Kabinet Syahrir dan menganggap bertanggung jawab terhadap hasil
 perundingan ?inggarjati. "khirnya Kabinet Syahrir jatuh dan menyerahkan mandatnya kepada
Presiden Soekarno tanggal 5& Juni %'(&. Presiden Soekarno kemudian membentuk kabinet baru
yang dipimpin oleh "mir Syari1udin pada tanggal 7 Juli %'(&.
  Keka#auan politik di Indonesia tersebut diman1aatkan oleh !elanda ketika jatuhnya
Kabinet Syahrir. !elanda membentuk <egara Pasundan dengan Soerja Kartalegawa sebagai wali
negara pada tanggal ( 0ei %'(&. Kemudian <egara Kalimantan !arat dengan Kepala <egaranya
Sultan amid II, disusul kemudian dengan negara-negara lainnya di wilayah Indonesia. engan
demikian, pe#ahlah negara kesatuan $I.
3.  Agre' M'l'ter Belan(a I= Ter$entukn#a %TN= (an Perun('ngan Ren'lle
Pada tanggal 5% Juli %'(&, !elanda melan#arkan serangan yang besar-besaran terhadap daerah-
daerah $I. "gresi !elanda tersebut menyebebkan jatuhnya beberapa kota penting $I. !agi
!elanda, tindakan agresinya itu dianggap sebagai aksi polisional, yang menganggap perjuangan
 bangsa Indonesia menghadapi !elanda sebagai tindakan kaum ekstrimis yang memberontak 
terhadap pemerintah !elanda yang sah.
"gresi 0iliter !elanda I, mendapat reaksi dan ke#aman yang keras dari negara-negara di
kawasan "sia dan negara-negara anggota P!!, termasuk "merika Serikat. !agi "merika Serikat,
 

!elanda dianggap telah menyelewengkan dana bantuan program 0arshall Plan untuk menyerang
Indonesia. Pada tanggal % "gustus %'(&, K-P!! menyerukan kepada !elanda dan Indonesia
agar mengadakan gen#atan senjata dan segera mengadakan perundingan. Pada tanggal ( "gustus
%'(&, K-P!! mengumumkan penghentian tembak-menembak, yang mengakhiri "gresi 0iliter 
!elanda I.
+paya selanjutnya dari K-P!! adalah membentuk Komisi Jasa !aik (Goodwill 
Commission)yang dikenal dengan Komisi 2iga <egara K2< yang beranggotakan
"ustralia diwakili $i#hard Kirby, !elgia diwakili Paul >an eeland dan "merika
Serikat diwakili oleh r. @rank !. Braham. Setelah tiba di Jakarta, wakil-wakil K2<
mengadakan penelitian tentang keadaan di Indonesia dengan pendekatan kepada kedua
 belah pihak yang bertikai. Kemudian K2< mengusulkan agar perundingan
diselenggarakan di atas kapal milik "S, yaitu kapal "? +SS $en>ille yang sedang
 berlabuh di 2eluk Jakarta. Perundingan dilaksanakan pada tanggal * esember %'(&.
elegasi Indonesia dipimpin oleh P0 "mir Syari1udin, sedangkan delegasi !elanda dipimpin
oleh $. "bdoel Kadir /idjojoatmodjo seorang Indonesia yang pro !elanda.
0eskipun perundingan berjalan alot, K2< berhasil mengusulkan usul politik untuk dipilih kedua
 belah pihak yaitu 3
a kemerdekaan bagi bangsa Indonesia
 b kerja sama Indonesia-!elanda
# dibentuknya suatu negara 1ederasi
d dibentuknya suatu +ni Indonesia-Serikat dan bagian lain
  "khirnya perundingan di kapal $en>ille berhasil ditandatangani oleh semua pihak pada
tanggal %& Januari %'(*. Persetujuan tersebut antara lain berisi 3
a  Persetujuan gen#atan senjata
 b  ) pokok prinsip tambahan untuk perundingan guna memperlan#ar penyelesaian politik, antara
lain 3
%  !elanda tetap memegang kedaulatan atas seluruh wilayah Indonesia, sampai kedaulatan
diserahkan kepada $IS yang segera akan dibentuk.
5  Sebelum $IS dibentuk, !elanda dapat mengerahkan sebagian dari kekuasaannya pada suatu
 pemerintahan 1ederal sementara.
7  $IS sebagai negara merdeka dan berdaulat, sederajat dengan Kerajaan !elanda dalam +ni
Indonesia-!elanda. <amun $aja !elanda bertindak sebagai Kepala +ni.
(  $I merupakan bagian dari $IS.
 

)  "kan diadakan plebisit di wilayah Jawa, 0adura, dan Sumatera untuk menentukan masuk $I
atau $IS di daerah-daerah $I yang diduduki !elanda hasil "gresi I.
 asil perundingan $en>ille jelas telah merugikan Indonesia. al tersebut menimbulkan pro
dan kontra di kalangan politisi nasional maupun pejuang pergerakan. engan
ditandatanganinya perjanjian tersebut, wilayah Indonesia menjadi semakin sempit, dan
kedudukannya semakin terdesak karena $I harus mengakui daerah $I yang yang diduduki
!elanda hasil dari agresinya. 0elaksanakan Perjanjian $en>ille, berarti harus
melaksanakan “garis demarkasi 9an 0ook”. Ini berarti, daerah-daerah di Jawa
!arat, Jawa 2engah, dan Jawa 2imur harus ada daerah-daerah yang “dikosongkan”.ari Jawa
!arat, pasukan i>isi Siliwangi harus hijrah ke Jawa 2engah, demikian pula tentara dari i>isi
amarwulan dari Jawa 2imur harus ditarik ke wilayah $I. Perintah ini jelas menimbulkan reaksi
yang sangat keras dari kalangan 2<I dan para pejuang. !ahkan ?etjen :erip Soemohardjo
mengundurkan diri dari jabatannya karena tidak dapat menerima keputusan pemerintah untuk 
meninggalkan kantong-kantong gerilya.
"khirnya Kabinet "mir Syari1udin jatuh karena tidak mendapat dukungan dari rakyat, apalagi
setelah keluarnya 0asyumi dan P<I dari kabinet. Pada tanggal 5' Januari %'(*, Presiden
Soekarno membentuk kabinet baru dengan perdana menterinya, rs. 0oh. atta. Kondisi politik 
di Indonesia semakin rumit. Pemerintah harus menghadapi berbagai tantangan yang berat. i
satu pihak harus menghadapi keli#ikan !elanda, di pihak lain harus menghadapi perpe#ahan di
kalangan politisi dan pejuang sendiri. an pada waktu bersamaan harus menghadapi
 pemberontakan yang dilakukan PKI di 0adiun.
4.  Agre' M'l'ter Belan(a II
"gresi militer II !elanda terjadi pada %' esember %'(*. "gresi militer itu diawali dengan
serangan terhadap Eogyakarta, ibu kota Indonesia saat itu, serta penangkapan Soekarno,
0ohammad atta, Sjahrir, dan beberapa tokoh lainnya. Jatuhnya ibu kota negara itu juga
menyebabkan dibentuknya Pemerintah arurat $epublik Indonesia di Sumatera, yang dipimpin
oleh Sja1ruddin Prawiranega.Seiring dengan penyerangan terhadap bandar udara 0aguwo
Eogyakarta hari itu, !elanda menyatakan tidak lagi terikat dengan Perjanjian $en>ille.
Penyerangan terhadap Eogyakarta diawali dengan pemboman atas lapangan terbang 0aguwo.
Pada pukul ;).() pagi itu, lapangan terbang 0aguwo dihujani bom dan tembakan mitraliur oleh
) pesawat 0ustang dan ' pesawat Kittyhawk. Pertahanan 2<I di 0aguwo hanya terdiri dari %);
 

orang pasukan, dengan persenjataan sangat minim. "kibatnya, dalam waktu singkat bandara
0aguwo jatuh ke tangan pasukan !elanda. Sebanyak %5* tentara Indonesia tewas, sedangkan di
 pihak !elanda tidak ada satu pun korban.
!eriringan dengan agresi ke Eogyakarta, pasukan !elanda juga menyerang daerah-daerah lain di
Jawa. Segera setelah mendengar berita agresi militer yang dilakukan !elanda tersebut, Panglima
!esar Soedirman pun mengeluarkan perintah kilat yang diba#akan di radio tanggal %' esember 
%'(* pukul ;*.;;, dan perang gerilya melawan !elanda pun dimulai.
"kibat agresi militer !elanda tersebut, pihak internasional melakukan tekanan terhadap !elanda,
terutama dari pihak "merika Serikat yang mengan#am akan menghentikan bantuannya kepada
!elanda. "khirnya, dengan terpaksa, !elanda bersedia untuk kembali berunding dengan $I. Pada
tanggal & 0ei %'(', $epublik Indonesia dan !elanda menyepakati Perjanjian $oem-$oyen
5.  PDRI (an "erangan Umum 1 Maret 14
Sebenarnya, sebelum para pemimpin $I ditangkap !elanda, para pemimpin 2<I dan Presiden $I
sempat mengadakan sidang kilat yang menghasilkan keputusan, di antaranya yaitu 3
a  0emberi kuasa penuh kepada 0r. Sya1ruddin Prawiranegara untuk membentuk Pemerintahan
arurat $epublik Indonesia P$I di Sumatera4
 b  Kepada 0r. 0aramis, ?.<. Palar, dan r. Soedarsono yang sedang berada di India diberi tugas
untuk membentuk Pemerintah Pelarian $I di India bila P$I di !ukittinggi gagal.
Selanjutnya Presiden Soekarno melalui radiogram segera memberikan mandat kepada 0enteri
Kemakmuran $akyat, 0r. Sya1ruddin Prawiranegara yang pada waktu itu sedang berada di
Sumatera !ukittinggi agar membentuk P$I. engan demikian, walaupun para pemimpin $I
serta ibukota berada di tangan !elanda, pemerintahan $I terus tetap berjalan.
2erlepas dari polemik tentang siapa sebenarnya yang memiliki ide awal untuk melakukan
serangan umum tanggal % 0aret %'(' ke Eogyakarta apakah Sri Sultan amengkubuwono I
atau ?etkol Soeharto, toh dalam kenyataannya 2<I berhasil menduduki kota Eogyakarta selama
D jam. Keberhasilan serangan ini kemudian disiarkan melalui radio di /onogiri ke seluruh
 penjuru dunia. Serangan +mum % 0aret %'(' mempunyai arti yang sangat penting bagi
 perjuangan bangsa Indonesia dalam menghadapi !elanda, yaitu 3
a.  Ke dalam4 se#ara psikologis dapat mendorong semangat perjuangan 2<I dan rakyat Indonesia
yang sedang berjuang melakukan perang gerilya.
 

 b.  Ke luar4 se#ara politik untuk membuktikan kepada dunia internasional bahwa 2<I dan negara $I
masih ada dan sekaligus membantah kebohongan !elanda yang menyatakan negara $I dan 2<I
sudah tidak ada lagi.
6.  Perun('ngan R&emR&#en
!erbagai bangsa di "sia, "1rika, dan "ustralia menge#am tindakan !elanda yang melakukan
agresinya yang kedua ke Indonesia. "tas prakarsa !irma dan India, pada tanggal 5;-57 Januari
%'(' diselenggarakan Kon1erensi "sia di <ew elhi, India. alam kon1erensi itu khusus
membahas a#ara tunggal, yaitu "gresi 0iliter !elanda II. Kon1erensi tersebut menghasilkan
suatu resolusi tentang masalah $I-!elanda, yaitu 3
a  !elanda harus mengembalikan Pemerintahan $I ke Eogyakarta4
 b  Pembentukan Pemerintahan ad-interim yang mempunyai kemerdekaan politik luar negeri,
sebelum tanggal %) 0aret %'('4
#  2entara !elanda harus ditarik dari seluruh wilayah $I4
d  Penyerahan kedaulatan kepada Pemerintah Indonesia Serikat paling lambat tanggal % Januari
%');.
+saha perundingan kemudian ditempuh kembali dengan diadakannya perundingan awal di
Jakarta tanggal %( "pril %'('. elegasi Indonesia dipimpin oleh 0r. 0oh. $oem, sedangkan
delegasi !elanda dipimpin oleh r. J.. >an $oijen. Perundingan tersebut di bawah pengawasan
+<=I yang dipimpin oleh 0erle =o#hran. 0elalui perdebatan yang sengit, akhirnya di#apai
 persetujuan pada tanggal & 0ei %'(' yang dikenal dengan Persetujuan $oem-$oijen(Roem-
 Roijen Statement). Persetujuan tersebut antara lain berisi 3
a  Pemerintah $I bersedia menghentikan perang gerilyanya4
 b  Pemerintah $I bersedia menjalin kerjasama untuk mengembalikan keamanan dan
ketertiban4
#  Pemerintah !elanda menyetujui kembalinya Pemerintah $I ke Eogyakarta4
d  Pemerintah !elanda bersedia menghentikan operasi militernya, membebaskan semua
tahanan politik serta berusaha dengan sungguh-sungguh agar K0! segera dilaksanakan
setelah pemerintah $I kembali ke Eogyakarta
7.  %&nfren' InterIn(&ne'a
Kon1erensi Inter Indonesia merupakan kon1erensi yang berlangsung antara negara $epublik 
Indonesia dengan negara-negara boneka atau negara bagian bentukkan !elanda yang
tergabung dalam !@: !ijenkomst 9oor @ederal :>erslag Kon1erensi Inter Indonesia
 berlangsung di Eogyakarta pada tanggal %'-55 Juli %'(' yang dipimpin oleh /akil
 

Presiden rs. 0ohammad atta. Karena simpati dari negara-negara !@: ini maka
 pemimpin-pemimpin $epublik Indonesia dapat dibebaskan dan !@: jugalah yang turut
 berjasa dalam terselenggaranya Kon1erensi Inter-Indonesia. al itulah yang
melatarbelakangi dilaksanaklannya Kon1erensi Inter-Indonesia. Soekarno menyebut
kon1erensi ini sebagai “tra#e baru” bagi arah perjuangan Indonesia.
Kon1erensi ini banyak didominasi perbin#angan mengenai konsep dan teknis pembentukan
$IS, terutama mengenai susunan kenegaraaan berikut hak dan kewajiban antara pemerintah
 pusat dengan pemerintah daerah. asil kesepakatan dari Kon1erensi Inter-Indonesia adalah3
%   <egara Indonesia Serikat disetujui dengan nama $epublik Indonesia Serikat $IS
 berdasarkan demokrasi dan 1ederalisme serikat.
5  $IS akan dikepalai oleh seorang Presiden dibantu oleh menteri-menteri yang bertanggung
 jawab kepada Presiden.
7  $IS akan menerima penyerahan kedaulatan, baik dari $epublik Indonesia maupun dari
kerajaan !elanda.
(  "ngkatan perang $IS adalah angkatan perang nasional, dan Presiden $IS adalah Panglima
2ertinggi "ngkatan Perang $IS.
)  Pembentukkan angkatan Perang $IS adalah semata-mata soal bangsa Indonesia sendiri.
"ngkatan Perang $IS akan dibentuk oleh Pemerintah $IS dengan inti dari 2<I dan K<I?
serta kesatuan-kesatuan !elanda lainnya.
Sidang kedua Kon1erensi Inter Indonesia di selenggrakan di Jakarta pada tanggal 7; Juli
dengan keputusan3
%  !endera $IS adalah Sang 0erah Putih
5  ?agu kebangsaan Indonesia $aya
7  !ahasa resmi $IS adalah !ahsa Indonesia
(  Presiden $IS dipilih wakil $I dan !@:. Pengisian anggota 0P$S diserahkan kepada
kebijakan negara-negara bagian yang jumlahnya enam belas negara.
Kedua delegasi juga setuju untuk membentuk panitia persiapan nasional yang bertugas
mempersiapkan segala sesuatu yang berkaitan dengan pelaksanaan Kon1erensi 0eja
!undar.
8.  %&nferen' Meja Bun(ar %MB/
Kon1erensi 0eja !undar diikuti oleh perwakilan dari Indonesia, !elanda, danperwakilan badan
yang mengurusi sengketa antara Indonesia-!elanda. !erikut ini paradelegasi yang hadir dalam
K0!3
a.  Indonesia terdiri dari rs. 0oh. atta, 0r. 0oh. $oem, Pro1.r. 0r. Soepomo.
 

 b.  !@: dipimpin Sultan amid II dari Pontianak.


#.  !elanda diwakili 0r. >an 0aarse>een.
d.  +<=I diwakili oleh =hrit#hley.
Setelah melakukan perundingan #ukup lama, maka diperoleh hasil dari kon1erensi
tersebut. !erikut merupakan hasil K0!3
a  !elanda mengakui $IS sebagai negara yang merdeka dan berdaulat.
 b  Pengakuan kedaulatan dilakukan selambat-lambatnya tanggal 7; esember %'('.
#  0asalah Irian !arat akan diadakan perundingan lagi dalam waktu % tahun setelah pengakuan
kedaulatan $IS.
d  "ntara $IS dan Kerajaan !elanda akan diadakan hubungan +ni Indonesia !elanda yang
dikepalai $aja !elanda.
e  Kapal-kapal perang !elanda akan ditarik dari Indonesia dengan #atatan beberapa kor>et akan
diserahkan kepada $IS.
1  2entara Kerajaan !elanda selekas mungkin ditarik mundur, sedang 2entaraKerajaan india
!elanda K<I? akan dibubarkan dengan #atatan bahwa paraanggotanya yang diperlukan akan
dimasukkan dalam kesatuan 2<I.
Kon1erensi 0eja !undar memberikan dampak yang #ukup menggembirakan bagi bangsa
Indonesia. Karena sebagian besar hasil dari K0! berpihak pada bangsa Indonesia,sehingga
dampak positi1 pun diperoleh Indonesia. !erikut merupakan dampak dari Kon1erensi 0eja
!undar bagi Indonesia3
a.  !elanda mengakui kemerdekaan Indonesia.
 b.  Kon1lik dengan !elanda dapat diakhiri dan pembangunan segera dapat dimulai.
#.  Irian !arat belum bisa diserahkan kepada $epublik Indonesia Serikat.
d.  !entuk negara serikat tidak sesuai dengan #ita-#ita Proklamasi
Kemerdekaan %& "gustus %'().
Selain dampak positi1, Indonesia juga memperoleh dampak negati1, yaitu belum diakuinya Irian
!arat sebagai bagian dari Indonesia. Sehingga Indonesia masih berusaha untuk memperoleh
 pengakuan bahwa Irian !arat merupakan bagian dari <K$I

2.4  8akt&r #ang memaka Belan(a %eluar (ar' In(&ne'a


Ketika !elanda melakukan agresi militemya yang kedua, tanggal %' esember %'(*, ewan
Keamanan P!! merasa tersinggung karena tindakan !elanda tersebut telah melanggar 
 persetujuan gen#atan senjata yang telah diprakasai oleh Komisi 2iga <egara K2<. i dalam
negeri Indonesia pun !elanda tidak memperoleh dukungan politik bahkan para pejuang
 

melakukan gerilya maupun serangan umum. 0enghadapi kondisi yang demikian ini maka
!elanda mengubah sikapnya yakni sepakat dilakukan gen#atan senjata. Penghentian tembak 
menembak akan mulai berlaku di Jawa tanggal %% "gustus %'(', dan di Sumatera pada tanggal
%) "gustus %'('. Pada masa gen#atan senjata itulah berlangsung Kon1erensi 0eja !undar di
en aag pada tanggal 57 "gustus %'('. alam kon1erensi ini hasil utamanya antara lain bahwa
!elanda akan mengakui kedaulatan $epublik Indonesia Serikat pada akhir bulan esember 
%'('. dengan demikian hal ini memaksa !elanda harus keluar dari bumi Indonesia. Sebenarnya
1aktor-1aktor apa saja yang memaksa !elanda harus keluar dari Indonesia8
8akt&r (ar' Dalam >
%.  ari dalam negeri Indonesia, !elanda menyadari bahwa kekuatan militernya tidak #ukup kuat
untuk memaksa $I tunduk kepadanya.
5.  Perang yang berkepanjangan mengakibatkan han#urnya perkebunan dan pabrik-pabrik !elanda.
+ntuk menghindarkan hal itu !elanda harus mengubah strateginya.
7.  !elanda tidak mendapat dukungan politik dari dalam negeri Indonesia. Ketika membujuk Sultan
amengkubuwono I untuk menjadi pemimpin sebuah negara di Jawa maka ditolaknya.
(.  Para pejuang $epublik Indonesia terus melakukan perang gerilya dan serangan umum.
8akt&r (ar' Luar >
P!! dan "merika Serikat mengambil sikap yang lebih tegas terhadap !elanda. "merika Serikat
mengan#am akan menghentikan bantuan pembangunan yang menjadi tumpuan perekonomian
!elanda. engan adanya 1aktor-1aktor di atas maka diselenggarakanlah K0! yang bermuara
diakuinya kedaulatan $epublik Indonesia Serikat pada tanggal 5& esember %'(' sehingga
memaksa !elanda keluar dari bumi Indonesia.
 

BAB III
PENUTUP

3.1 %e'm)ulan
  Kedatangan pasukan Sekutu ke Indonesia yang dibon#engi oleh <I=" membawa an#aman bagi
keberlangsungan kemerdekaan bangsa Indonesia. !elanda ternyata ingin menjajah kembali
negara kita yang telah diproklamasikan pada tanggal %& "gustus %'().
  !ukti nyata keinginan !elanda untuk menguasai Indonesia kembali adalah dilan#arkannya "gresi
0iliter !elanda I tanggal 5% Juli %'(& dan "gresi 0iliter !elanda II tanggal %' esember %'(*.
  +ntuk mempertahankan kemerdekaan, para pemimpin nasional menggunakan #ara diplomasi dan

 perjuangan 1isik. ?angkah diplomasi dilakukan baik melalui 1orum internasional, seperti
Kegiatan diplomasi perundingan dengan !elanda, misalnya Perundingan ?inggarjati,
Perundingan $en>ille, Perundingan $oem-$oyen, hingga K0!
  Perjuangan 1isik dalam mempertahankan kemerdekaan ditempuh leh rakyat di berbagai pelosok 
 <usantara bersama dengan tentara. !eberapa #ontoh perjuangan 1isik tersebut antara lain Palagan
"mbarawa, !andung ?autan "pi, Pertempuran 0argarana, Pertempuran 0edan "rea, Serangan
+mum % 0aret %'(',dll.
  Setelah perjuangan yang #ukup panjang, akhirnya tanggal 5& esember %'(' !elanda mengakui
kedaulatan Indonesia sebagai bangsa yang merdeka sejajar dengan bangsa-bangsa lain di dunia.

3.2 "aran"aran
"dapun dari penulisan makalah ini saya selaku penulis menyarankan kepada generasi muda agar 
tetap mempertahankan kemerdekaan Indonesia dengan #ara ikut berpartisipasi dalam mengisi
kemerdekaan Indonesia, dan men#ontoh semangat para pahlawan terdahulu, betapa sulitnya
mereka meraih kemerdekaan dan mempertahankannya hingga sekarang.

Anda mungkin juga menyukai