Anda di halaman 1dari 2

1.

Perhatikan tabel hasil percobaan menyelidiki tekanan pada zat padat berikut
ini !

Kedalaman Tepung (cm)


Percobaa
n Uang logam Uang logam Dorongan Dorongan
mendatar vertikal besar kecil

1 0,1 0,2 0,4 0,2

2 0,1 0,3 0,5 0,2

3 0,2 0,4 0,5 0,3

Posisi uang logam menunjukkan besarnya luas alas benda dan dorongan
menunjukkan besarnya gaya yang diberikan, sedangkan kedalaman plastisin
menunjukkan besarnya tekanan. Berdasarkan tabel tersebut, jawablah
pertanyaan-pertanyaan berikut :
a. Posisi uang logam manakah yang memiliki luas alas lebih besar ?
b. Pada kolom 3 dan 4 jika besar dorongan yang diberikan sama, posisi uang
logam yang mana yang memberikan tekanan lebih besar ? Jelaskan
alasanmu !
c. Pada kolom 5 dan 6 jika uang logam pada posisi yang sama, manakah
yang menghasilkan tekanan lebih besar ? Jelaskan alasanmu !
d. Apa saja yang menyebabkan nilai tekanan menjadi semakin besar ?
e. Tuliskan kesimpulanmu berdasarkan hasil percobaan tersebut!

f. Perhatikan gambar balok berikut !


Jika gaya yang bekerja pada balok sama besar, balok manakah yang
memiliki tekanan paling besar ? Jelaskan alasanmu !

Anda mungkin juga menyukai