Anda di halaman 1dari 6

BAHAN AJAR

KAIDAH PENCACAHAN,
KOMBINASI DAN
PERMUTASI

KURIKULU
M 2013

Matematika Kelas XII


Tahun pelajaran 2022/2023

1
A. Kaidah Pencacahan

Defenisi

Kaidah pencacahan adalah kaidah dasar membilang

Contoh :
 Berapa banyak cara menyusun bilangan ganjil yang terdiri dari 4
angka ?
Jawab :
Angka yang tersedia adalah 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9
Karena disusun 4 angka maka dibuat 4 kotak :

Ribuan Ratusan Puluhan Satuan


Untuk kotak satuan ada 5 cara yakni dengan memilih angka 1, 3, 5, 7, 9
Untuk kotak puluhan ada 10 cara yakni dengan memilih angka 0, 1, 2,
3, 4, 5, 6, 7, 8, 9
Untuk kotak ratusan ada 10 cara yakni dengan memilih angka 0, 1, 2,
3, 4, 5, 6, 7, 8, 9
Untuk kotak ribuan ada ada 9 cara yakni dengan memilih angka 1, 2, 3,
4, 5, 6, 7, 8, 9
Sehingga diperoleh pilihan seluruhnya adalah 5 × 10 ×10 × 9 = 4.500
cara.
 Berapa banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri dari 4 angka
yang kurang dari 5000 ?
Jawab :
Angka yang tersedia adalah 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9
karena disusun 4 angka maka dibuat 4 kotak :

Ribuan Ratusan Puluhan Satuan


Untuk kotak satuan ada 5 cara yakni dengan memilih angka 0, 2, 4, 6, 8
Untuk kotak puluhan ada 10 cara yakni dengan memilih angka 0, 1, 2,
3, 4, 5, 6, 7, 8, 9
Untuk kotak ratusan ada 10 cara yakni dengan memilih angka 0, 1, 2,
3, 4, 5, 6, 7, 8, 9
Untuk kotak ribuan ada ada 4 cara yakni dengan memilih angka 1, 2, 3,
4
Sehingga diperoleh pilihan seluruhnya adalah 5 × 10 ×10 × 4 = 2.000
cara

2
3
B. Permutasi

Defenisi

Permutasi adalah menyusun suatu unsur dalam suatu himpunan dengan


susunan yang berlainan ( tidak ada yang berulang )
1. Permutasi n unsur yang disusun r per r
Misalnya diketahui n unsur berbeda. Banyaknya permutasi n unsur
yang disusun r per r dirumuskan :

Contoh :

4
2. Permutasi dengan unsur yang sama

C. Kombinasi

Defenisi

Kombinasi adalah suatu permutasi yang tidak memperhatikan urutan

5
6

Anda mungkin juga menyukai