Anda di halaman 1dari 6

PENDATAAN DATA DASAR

KESEHTAN LINGKUNGAN

No. Dokumen :KAK/KL-05/


2022
KAK No.Revisi : 00
Tgl Terbit : 05 /1/ 2022
Halaman : 1/4

drg.MUHAMAD ARIF SETIJADI


Puskesmas
Pembina Utama Muda
Plandaan
NIP. 196210151989011002

A. Pendahuluan
Kesehatan lingkungan merupakan upaya preventif untuk mencegah penyakit yang
disebabkan oleh faktor lingkungan dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan setiap
individu, keluarga serta lingkungannya Pendataan Sarana anitasi Dasar merupakan salah
satu kegiatan yang sangat mendukung di dalam program kesehatan lingkungan. Adapun
Program Pendataan Sarana Kesehatan Lingkungan Produksi untuk mengetahui sejauh
mana data yang dimiliki oleh desa. Setiap aktivitas yang dilakukan oleh manusia sangat
terinteraksinya data dengan data sarana dasar kesehatan lingkungan .Dimana Sarana
Kesehtan lingkungan sanagt penting untuk menunjang kegiatan kesehatan lingkungan
karena tanpa data kegiatan tersebut akan timpang.
Puskesmas Plandaan yang mempunyai peranan strategis dalam upaya mendukung peningkatan
pencapaian target lintas program dan diharapkan berdampak pada peningkatan kinerja puskesmas
sesuai visi
Puskesmas
B. Latar Belakang
Setiap masalah kesehatan pada umumnya disebabkan tiga faktor yang timbul secara
bersamaan yaitu :
 Adanya bibit penyakit
 Adanya lingkungan yang memungkinkan berkembangnya bibit penyakit
 Adanya perilaku hidup manusia yang tidak peduli terhadap bibit penyakit dan
lingkungannya.
Sanitasi dasar sangatlah penting dan harus dijaga sanitasinya agar tidak menimbulkan
berbagai masalah kesehatan, misalnya menimbulkan penyakit berbasis lingkungan.
Untuk itu diperlukan pengawasan terhadap faktor – faktor lingkungan sehingga efek
negatif yang akan muncul dapat diantisipasi dan dieliminir sekecil mungkin.
C. Tujuan
1. TujuanUmum

1/4
PENDATAAN DATA DASAR KESLING
No. Dokumen :KAK/KL-05/ 2022
No.Revisi : 00
KAK
Tgl Terbit : 05 /01/ 2022
Halaman : 2/4

Untuk meningkatkan pengetahuan agar masyarakat mengerti dan memelihara akan


keberadaan sanitasi di masyarakat:
2. Tujuan Khusus
- Untuk mengetahui sanitasi pembuangan kotoran
- Untuk mengetahui sanitasi sarana air bersih
D. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pendataan Data a. Mendata sasaran
dasar kesehatan b. Menentukan jadwal kegiatan
Lingkungan c. Koordinasi dengan lintas program
d. Melatih kader kesehatan yang terlibat
kegiatan
e. Menyiapkan alat dan bahan kegiatan
f. Pelaksanaan kegiatan
g. Mendokumentasikan kegiatan
h. Pencatatan dan pelaporan.
E. Cara Melaksanakan Kegiatan
Dalam melaksanakan kegiatan Pendataan Data Dasar kesehatan lingkungan
diperlukan komunikasi dan koordinasi yang melibatkan lintas program dan lintas sektor
dalam penentuan jadwal, tempat, sasaran dan petugas pelaksana kegiatan dengan
peran dan tugas sebagai berikut:

a. Camat : sebagai penggerak masyarakat melalui kebijakan-kebijakan yang dapat


mendukung programkesehatan lingkungan
b. Kepala desa sebagai penggerak masyarakat agar ikut serta dan peduli terhadap
program kesehatan lingkungan.
c. Ketua TP-PKK menggerakkan masyarakat agar
d. Bidan Desa pelaksana dan membantu memperlancar kegiatan pemeriksaan
rumah sehat
e. Promkes memberikan informasi tentang pentingnya program kesehatan
lingkungan. bagi masyarakat.
f. Kader membantu pelaksanaan kegiatan sebagai pelaksana kegiatan
g. Tokoh masyarakat dan tokoh agama : untuk mendukung program kesehatan
lingkungan. dari segi kemasyarakatan dan keagamaan

2/4
PEMRIKSAAN RUMAH SEHAT
No. Dokumen :KAK/KL-05/ 2022
No.Revisi : 00
KAK
Tgl Terbit : 05 /01/ 2022
Halaman : 3/4

h. Koordinator program kesehatan lingkungan sebagai penanggungjawab


kegiataan pemeriksaan rumah sehat melakukan
1. perencanaan kegiatan melalui beberapa kegiatan antara lain:
a. menentukan tim pelaksana
b. membahas jadwal pelaksanaan
c. menyiapkan logistik yang diperlukan
2. pelaksanaan kegiatan monitoring dan evaluasi kegiatan
3. pencatatan dan pelaporan
Metode yang dipakai untuk pelaksanaan kegiatan :
1. Pengarahan
2. Pembinaan
3. Diskusi dan tanya jawab
4. Penyampaian evaluasi hasil pertemuan
5. Penyusunan Rencana Tindak Lanjut
F. Sasaran
1. Sasaran pelaksanaan kegiatan Pendataan Data Dasar Kesehatan lingkungan
- Rumah, dan penghuninya beserta lingkungan sekitar

2. Sasaran pencapaian kegiatan Pendataan Data Dasar Kesehatan lingkungan


- meningkatnya akses sarana air bersih 100 %
- meningkatnya akses jamban sehat 93 %
G. Jadwal kegiatan

BULAN
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Pemeriksaan rumah
1 √
sehat

H. MONITORING, EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

Pencatatan kegiatan Pendataan data dasar kesehatan lingkungan dilakukan oleh


pelaksana kegiatan menggunakan format pencatatan yang telah ditentukan dan
disediakan oleh puskesmas melalui Koordinator Program kesehatan lingkungan pada saat
kegiatan berjalan.
Pelaporan kegiatan kesehatan lingkungan dilakukan oleh masing-masing pelaksana
kegiatan kepada Koordinator Program/pelayanan kesehatan lingkungansetiap selesai
3/4[Type text]
PENDATAAN DATA DASAR KESLING
No. Dokumen :KAK/KL-05/ 2022
No.Revisi : 00
KAK
Tgl Terbit : 05 /01/ 2022
Halaman : 2/4

kegiatan untuk kemudian direkapitulasi dan disampaikan kepada penanggungjawab UKM


yang selanjutnya diketahui oleh Kepala Puskesmas.

Penyusunan laporan hasil kegiatan kesehatan lingkungan yang telah dilakukan


disertai dokumentasi (bukti foto) kegiatan serta bukti pendukung lainnya yang diperlukan
Evaluasi kegiatan kesehatan lingkungan dilakukan oleh pelaksana kegiatan dan
koordinator program/pelayanan kesehatan lingkungan Evaluasi dilakukan dengan
membandingkan kesesuaian jadwal, sasaran dan tempat kegiatan dengan rencana yang
telah ditetapkan, yang akan dilakukan setiap sebulan sekali
Hasil evaluasi akan disampaikan pada saat lokakarya mini bulanan Puskesmas dan akan
dilakukan tindak lanjut evaluasi apabila ada masalah atau hambatan yang membuat target
tidak terpenuhi, sesuai rencana tindak lanjut yang telah dibuat.

I. PENCATATAN, PELAPORAN, DAN EVALUASI KEGIATAN

Pencatatan kegiatan Pendataan data dasar kesehatan lingkungan dilakukan oleh


pelaksana kegiatan menggunakan format pencatatan yang telah ditentukan dan
disediakan oleh puskesmas melalui Koordinator Program kesehatan lingkungan pada
saat kegiatan berjalan.

Pelaporan kegiatan pendataan data dasar kesehatan lingkungan dilakukan oleh masing-
masing pelaksana kegiatan kepada Koordinator Program setiap selesai kegiatan untuk
kemudian direkapitulasi dan disampaikan kepada penanggungjawab UKM yang
selanjutnya diketahui oleh Kepala Puskesmas.
Penyusunan laporan hasil kegiatan pendataan data dasar kesehatan lingkungan yang
telah dilakukan disertai dokumentasi (bukti foto) kegiatan serta bukti pendukng lainnya
yang diperlukan
pendataan data dasar kesehatan lingkungan Hasil evaluasi akan disampaikan pada saat
lokakarya mini bulanan Puskesmas dan akan dilakukan tindak lanjut evaluasi apabila ada
masalah atau hambatan yang membuat target tidak terpenuhi, sesuai rencana tindak
lanjut yang telah dibuat.

Mengetahui Jombang, 3 Januari 2022


Kepala Puskesmas Plandaan Koordinator kesehatan lingkungan
2/4
PEMRIKSAAN RUMAH SEHAT
No. Dokumen :KAK/KL-05/ 2022
No.Revisi : 00
KAK
Tgl Terbit : 05 /01/ 2022
Halaman : 3/4

drg. Muhamad Arif Setiadi FITRI AYU MAGHFIROH


NIP. 196210151989011002

3/4[Type text]
PENDATAAN DATA DASAR
KESEHTAN LINGKUNGAN

No. Dokumen :KAK/KL-05/


2022
KAK No.Revisi : 00
Tgl Terbit : 05 /1/ 2022
Halaman : 1/4

drg.MUHAMAD ARIF SETIJADI


Puskesmas
Pembina Utama Muda
Plandaan
NIP. 196210151989011002

1/4

Anda mungkin juga menyukai