Anda di halaman 1dari 3

No.

Dokumen : -KAK-UKM-GJH-2022
Revisi : 00.

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


INSPEKSI SARANA AIR MINUM DAN SANITASI DASAR

A. PENDAHULUAN

Kesehatan lingkungan merupakan upaya preventif untuk mencegah penyakit


yang disebabkan oleh faktor lingkungan dalam upaya meningkatkan derajat
kesehatan setiap individu, keluarga serta lingkungannya. Inspeksi Sarana air
minum dan sanitasi dasar merupakan salah satu kegiatan yang sangat
mendukung di dalam program kesehatan lingkungan. Adapun Program Inspeksi
Sarana Kesehatan Lingkungan Produksi untuk mengetahui sejauh mana
data yang dimiliki oleh desa. Setiap aktivitas yang dilakukan olehmanusia sangat
terinteraksinya data dengan data sarana dasar kesehatan lingkungan .Dimana
Sarana Kesehtan lingkungan sangat penting untuk menunjang kegiatan
kesehatan lingkungan karena tanpa data kegiatan tersebut akan timpang.
B. LATAR BELAKANG

Kesehatan lingkungan sebagai upaya kesehatan yang ada di puskesmas


ditujukan untuk mewujudkan kualitas lingkungan yang sehat secara fisik, kimia,
biologi maupun sosial yang memungkinkan setiap orang mencapai derajat
kesehatan yang setinggi-tingginya.
Salah satu kebutuhan masyarakat yang perlu dijaga dan dilindungi dari
sumber pencemaran lingkungan adalah sarana air minum dan sanitasi dasar
karena kondisi alam maupun kondisi teknis yang masih memungkinkan
terjadinya pencemaran sumber air minum. Oleh karena itu perlu dilakukan
inspeksi sanitasi air minum dan sanitasi dasar guna menjaga sarana tetap
aman dan tercipata lingkan yang sehat secara berkelanjutan setiap tahunnya.
C. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan masyarakat dalam
mengamankan kualitas air minum dan sanitasi dasar untuk berbagai
kebutuhan kehidupan manusia.

2. Tujuan Khusus
a) Terpantaunya sarana air minum dan sanitasi dasar.
b) Menjaga kualitas air yang memenuhi syarat kesehatan.
c) Meningkatnya kualitas air melalui upaya perbaikan.
d) Meningkatkan pengertian, kesadaran, kemauan melakukan pengawasan
kualitas air.

Dilarang mengubah dan/atau menggandakan dokumen ini tanpa iji n Kepala UPTD Puskesmas Gajahan
No. Dokumen : -KAK-UKM-GJH-2022
Revisi : 00.

D. TATA NILAI PROGRAM

PASTI : Profesional, akuntabel, santun, tersandarisasi, inovatif.

E. TATA HUBUNGAN KERJA / PEMBAGIAN PERAN LINTAS PROGRAM /


LINTAS SEKTORAL
Lintas Program Peran
Program KIA Pendukung pelaksana
Program P2 Pendukung pelaksana
Program Promkes Pendukung pelaksana
Program Gizi Pendukung pelaksana

Lintas Sektor Peran


Penggerak sasaran
Kader Kesehatan
Mitra dalam pelaksanaan program
Pemangku wilayah
Kelurahan Jalur Koordinasi
Penggerak sasaran
Kecamatan Pemangku wilayah
Pengerakan sambungan Rumah ke
PDAM
sanitasi kota
Sanimas Mitra dalam pelaksanaan program
Kotaku Mitra dalam pelaksanaan program
Jalur Koordinasi
RT/RW Penggerak sasaran
Mitra dalam pelaksanaan program

F. KEGIATAN DAN RINCIAN KEGIATAN

Kegiatan ini dihadiri oleh beberapa undangan yaitu :


1. Kader kesehatan, warga, tokoh masyarakat.
2. Lintas sektoral wilayah Puskesmas Gajahan.

G. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


a. Persiapan
1. Menentukan lokasi inspeksi
2. Menyiapkan form inspeksi
3. Koordinasi lintas sektor
b. Pelaksanaan
1. Melakukan inspeksi sesuai lokasi yang ditentukan
2. Mengolah data dan analisa hasil inspeksi
2
Dilarang mengubah dan/atau menggandakan dokumen ini tanpa iji n Kepala UPTD Puskesmas Gajahan
No. Dokumen : -KAK-UKM-GJH-2022
Revisi : 00.

3. Membuat tindak lanjut kegiatan


c. Evaluasi
Menyusun laporan hasil dan evaluasi pelaksanaan.

H. SASARAN
Warga, kader kesehatan di wilayah binaan UPT Puskesmas Gajahan

I. JADWAL

Juli
Kegiatan
I II III IV V
1 Persiapan        
2 Koordinasi Linsek
3 Pelaksanaan Inspeksi        
4 Evaluasi&pelaporan        

J. PENCATATAN DAN PELAPORAN

Dokumen laporan yang berisi : notulen, rencana tindak lanjut, rekomendasi, hasil
olah dan analisis data, laporan evaluasi, laporan hasil kegiatan. Petugas
menyusun laporan hasil yang ditujukan ke Dinas Kesehatan Kota Surakarta

K. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN


1. Waktu : selesai pelaksanaan kegiatan
2. Penanggungjawab :
a. Kepala Puskesmas
b. Penanggung jawab UKM
c. Koordinator pelayanan
d. Pelaksana : Pelaksana program
3. Dokumen laporan yang berisi : hasil kegiatan dilaporkan pada Kepala
Puskesmas

Mengesahkan, Surakarta, 1 Juli 2022


Kepala UPT Puskesmas Gajahan Pengelola Program
Kota Surakarta

dr. Putri Tri Wijayanti Astanti Hidayah, SKM.


NIP. 19841212 201101 2 014 NIP.19831024 201101 2 009

3
Dilarang mengubah dan/atau menggandakan dokumen ini tanpa iji n Kepala UPTD Puskesmas Gajahan

Anda mungkin juga menyukai