Anda di halaman 1dari 5

DRAFT ESAI BIDANG

INFORMATIKA
NAMA: LIVIA GABRIELLE (L308)

PENDAHULUAN

TEMA PENGANTAR
- Informatika merupakan cabang ilmu pengetahuan yang membahas
INFORMATIKA tentang studi, perancangan, dan pembuatan sistem komputasi dasar.
informatika membahas tentang prinsip-prinsip dasar perencanaan
sistem komputer. ilmu informatika ini mencakup berbagai aspek
teoritis dan praktis yang mendorong seseorang untuk
mengembangkan daya pikir kritisnya.
JUDUL
LANDASAN TEORI
Pentingnya Menguasai Ilmu - Informatika
Informatika untuk Well prepared - Era digital
Masa Depan di Era Digital
TESIS

Pada esai ini, penulis – saat ini duduk di kelas 3 SMA UPH College dan
merupakan calon mahasiswa Universitas Kristen Petra dengan Fakultas
Informatika ingin membahas mengenai pentingnya menguasai ilmu
informatika untuk well prepared masa depan di Era digital.

ISI/ PEMBAHASAN

Dengan mempelajari Informatika, ada berbagai manfaat yang dapat menjadi


pengaruh yang baik di masa depan dan di Era digital ini. Beberapa manfaat
dalam menguasai ilmu ini dapat ditunjukkan dalam berbagai bidang, yaitu
bidang kesehatan. telekomunikasi, bisnis, perbankan, pendidikan, dan lain-
lainnya. Kita juga dapat mendapatkan banyak lapangan kerja baru dengan
mempelajari ilmu ini, karena kaitannya yang erat dengan Era digital.
Informatika mempunyai peran besar dalam mengolah data, sehingga semua
aspek bisnis ataupun berbagai bidang pasti memerlukan Informatika.

EMAIL TWITTER HANDLE TELEPHONE LINKEDIN URL


DAFTAR ISTILAH KHUSUS

PENUTUP

Kesimpulan
Informatika dapat membantu dalam berbagai aspek yang beraneka ragam dan
tentunya akan mempermudah semua orang dalam mengerjakan pekerjaan mereka
dengan cara yang lebih efisien dan efektif. Informatika juga berperan besar dalam
menciptakan, merancang, dan mengembangkan produk serta melancarkan agar
promosi ataupun hal lainnya dapat dilakukan dengan lebih baik lagi.

Saran

Penulis telah mencari istilah-istilah yang terkait dengan tema yang ingin
digalih lebih dalam, namun akan lebih baik jika penulis mencari informasi yang lebih
akurat dan memberikan solusi-solusi yang meyakinkan.

2
DAFTAR ISTILAH KHUSUS

NO ISTILAH KETERANGAN
1 Artificial Intelligence (AI) Merupakan simulasi proses kecerdasan manusia oleh mesin, terutama
sistem computer.
2 Big data Merupakan data yang sangat besar, cepat, atau kompleks sehingga sulit
atau tidak mungkin diproses menggunakan metode tradisional. Tindakan
mengakses dan menyimpan informasi dalam jumlah besar untuk analitik
telah ada sejak lama.
3 Boolean Istilah Boolean berarti hasil yang hanya memiliki satu dari dua
kemungkinan nilai: benar atau salah.
4 Hardware Hardware mengacu pada perangkat dan peralatan eksternal dan internal
yang memungkinan Anda melakukan fungsi utama seperti input, output,
penyimpanan, komunikasi, pemrosesan, dan lainnya.
5 Software Software adalah sekumpulan instruksi, data, atau program yang digunakan
untuk mengoperasikan computer dan menjalankan tugas tertentu.
6 Binary Merupakan skema penomoran dimana hanya ada dua nilai yang mungkin
untuk setiap digit –0 atau 1—dan merupakan dasar untuk semua kode
biner yang digunakan dalam sistem komputasi.
7 CPU CPU (Central Processing Unit) adalah perangkat keras computer yang
berfungsi untuk menerima dan melaksanakan perintah dan data dari
perangkat lunak.
8 Arrays Array adalah variable yang mempunyai indeks sehingga dapat menyimpan
sebuah data yang bertipe sama.
9 Algorithms Algoritma merupakan cara atau langkah-langkah berurutan yang tersusun
untuk menyelesaikan suatu permasalahan.
10 Fibonacci Fibonacci adalah deret angka yang diperoleh dengan menjumlahkan dua
angka sebelumnya.
11 Iterations Iterasi adalah sifat tertentu dari algoritma atau program computer di mana
suatu urutan lebih dari Langkah algoritmik dilakukan di loop program.
12 Python Python adalah sebuah bahasa pemograman yang digunakan untuk
membuat aplikasi.
13 Javascript Javascript adalah skrip pemograman ringan yang umumnya digunakan
oleh web developer untuk menciptakan interaksi yang lebih dinamis saat
membuat halaman web, aplikasi, server, atau game.
14 HTML Hypertext Markup Language atau HTML adalah Bahasa markup standar
yang digunakan untuk membuat halaman website dan aplikasi web.
15 Script Dalam pemrograman, serangkaian skrip, atau serangkaian langkah, ditulis

3
DAFTAR ISTILAH KHUSUS

untuk diikuti oleh komputer. Komputer memproses langkah-langkah baris


demi baris dari atas ke bawah. Setiap langkah dibuat dengan menulis
pernyataan.

4
DAFTAR ISTILAH KHUSUS

Anda mungkin juga menyukai