Anda di halaman 1dari 17

PANITIA PELAKSANA

NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
A. DASAR PEMIKIRAN
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) merupakan salah satu elemen mahasiswa yang terus
bercita-cita mewujudkan Indonesia ke depan menjadi lebih baik. PMII berdiri tanggal 17 April 1960
dengan latar belakang situasi politik tahun 1960-an yang mengharuskan mahasiswa turut andil dalam
mewarnai kehidupan sosial politik di Indonesia. Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) lahir
karena menjadi suatu kebutuhan dalam menjawab tantangan zaman. Berdirinya organisasi Pergerakan
Mahasiswa Islam Indonesia bermula dengan adanya hasrat kuat para mahasiswa NU untuk mendirikan
organisasi mahasiswa yang berideologi Ahlusssunnah wal Jama ah.
PMII merupakan organisasi yang memiliki agenda cukup berat, terutama untuk tujuan mempertegas diri
sebagai organisasi kader dan sebagai organisasi gerakan. Walaupun PMII secara organisasi memiliki
kader yang besar secara kuantitas dan mempunyai kemampuan yang setara dalam kualitas, namun
muncul kontradiksi dalam sebuah ideology. Ia memiliki kekuatan menghadapi kritik dan serangan dari
lawan ideology, Semakin besar kontradiksi dan polemik diwilayah internal organisasi dalam
memandang sebuah ideologi, maka akan semakin lemah menghadapi serangan lawan ideologinya.
Ideologi dalam konteks sebuah gerakan sosial atau organisasi, memiliki beberapa aspek kunci yakni
landasan filosofis dan analisis sosial, tahap-tahapan perjuangan/gerakan dan masyarakat ideal (yang
dituju) dimasa depan. Artinya, ideologi selalu memiliki unsur pondasi (berpijak pada tujuan-tujuan).
Berangkat dari pembacaan dan analisa berbagai sumber serta membaca kecenderungan sebuah
gerakan sosial, maka dapat dilihat dan diidentifikasi elemen kunci dari ideology sebuah gerakan,
diantaranya : - Landasan filosofis (ontologis, epistemologis maupun metode berfikir) baik tentang
bagaimana realitas, manusia, masyarakat maupun sejarah di definisikan. - Tahapan perjuangan
(Proses Gerakan). Tahapan dan proses pergerakan yang harus dilalui oleh organisasi untuk menuju
terwujudnya visi dan tujuan organisasi. - Masyarakat ideal. Masyarakat masa depan yang di cita-citakan
oleh organisasi tersebut, seperti Masyarakat sejahtera (Welfare state), Daulah Islami yah, civil society,
masyarakat kapitalis dan sebagainya.
Bila kita amati proses ini melampaui hukum-hukum metode ilmiah yang sangat ketat, yang akhirnya
sampai kesimpulan. Naturalisasi, ideologi selalu berusaha menunjukkan gagasannya selalu alamiah
(natural), yang merupakan potret kejadian yang sangat alamiah. Perputaran kenyataan kehidupan, baik
kemasyarakatan atau yang lainnya di definisikan oleh sebuah ideologi sebagai kenyataan yang apa
adanya dan tidak di buat-buat. Jadi memang kaderisasi PMII tidak di arahkan untuk menjadi pabrik
kader yang kemudian PMII di anggap sebagai perusahaan yang secara langsung bertanggung jawab
mendistribusikan kader,. Tapi, yang pasti tugas PMII adalah mempersiapkan penajaman analisa dan
wacana kader yang akan mampu di semai dalam potensi civil society dan sebuah harapan dengan
adanya suatu kegiatan semisal, PKD (Pelatihan Kader Dasar), bisa menentukan sikap dan

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
komitmennya terhadap organiasi dan membentuk kader yang beritegritas serta produktif, dan juga
diharapkan bisa berjuang lewat area yang tepat. Kalimat organik, liberatif, populis, transformatif
kesemuanya mengarah pada tugas membumikan keadilan bagi mereka yang tertindas.
Saat ini, Indonesia sedang dihadapkan dengan situasi transisi dimana beberapa tahun pasca pandemi
covid 19, semua negara berupaya untuk memulihkan kembali situasi sulit pasca pandemi tersebut.
Selain itu tantangan yang harus dihadapi Indonesia ialah bagaimana mewujudkan Indonesia Emas di
tahun 2045 atau yang sering kita kenal dengan istilah Bonus Demografi, dimana Jumlah penduduk
produktif dalam suatu Negara lebih banyak dibandingkan dengan usia Non Produktif.
Dalam hal ini peran pemuda yang tentunya akan sangat menentukan kedepannya apakah Indonesia
akan mampu memanfaatkan Era Bonus Demografi ini atau tidak, dimana jika mengaca kepada negara-
negara maju hari ini seperti Jepang, mereka berhasil memanfaatkan momentum Bonus Demografi ini
dan mampu membuktikan kepada dunia keberhasilan yang dicapai. Maka PMII sebagai organisasi
kaderisasi yang didalmnya ialah sekumpulan mahasiswa yang berbasiskan pemuda tentunya harus
mampu ikut andil dalam upaya memanfaatkan peluang besar ini, peran PMII tentunya sangat krusial
dimana dengan kaderisasi yang dilakukan harapan kedepannya mampu menjadi sebuah bekal bagi
mahasiswa sebagai Iron stock untuk mampu berkontribusi besar terhadap perkembangan Bangsa,
Agama dan Negara.

B. LANDASAN KEGIATAN
1) Pancasila
2) Undang-Undang Dasar 1945
3) AD/ART PMII
4) Peraturan Organisasi PMII
5) Nilai Dasar Pergerakan
6) Program Kerja PMII Komisariat STAI Al-Azhary Cianjur
7) Rapat Kerja Komisariat Pada tanggal 21 Agustus 2022

C. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


Kegiatan ini bernama Ngabuburead Jilid II yang dilaksanakan oleh PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur
dengan tema “Dzikir, Fikir, Amal Shaleh”.

D. TEMPAT DAN WAKTU KEGIATAN


Kegiatan ini akan diselenggarakan dengan ketentuan waktu dan tempat sebagai berikut:
Hari/Tanggal : Sabtu - Minggu, 25 Maret sd 16 April 2022

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Waktu : 13.00 WIB- Selesai
Tempat : Aula Kampus STAI Al-Azhary Cianjur

E. TUJUAN
Tujuan dari kegiatan Ngabuburead Jlid II yang diseleggarakan oleh PK. PMII STAI AL-Azhary Cianjur
adalah sebagai berikut :
1) Menumbuhkan fondasi nilai, semangat, gagasan dan cita-cita gerakan PMII
2) Memberikan wawasan inelektualitas anggota sebagai ikhtiar mewujudkan kader yang berkualitas
dan beritegritas
3) Membekali kader dengan kemampuan-kemampuan praksis dengan pijakan teori dan
pengetahuan
4) Kader PMII mempunyai sikap kritis sebagai bentuk kepedulian dirinya dalam menciptakan
perubahan ke arah yang lebih baik.
5) Sebagai wahana merefleksikan serta mengaktualisasikan nilai-nilai keislaman di bulan
Ramadhan.

F. OUTPUT
Output yang diharapkan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1) Terdapat setidaknya lebih dari 50% dari peserta mampu memahami tanggung jawab mereka
sebagai organisatoris, sebagai mahasiswa aktivis, mampu memahami bagaimana peran PMII di
Kampus serta dapat mengembangkan sofskill yang dimiliki oleh anggota dan kader dan
menerapkan sesuai konteks perkembangan zaman.
2) Adanya rumusan Rencana Tindak Lanjut (RTL) dari peserta Ngabuburead Jilid II sebagai bagian
dari aksi nyata dalam realisasi peran generasi muda.

G. OUTCOME
Out come yang diharapkan dari kegiatan ini adalah:
1) Meningkatnya jumlah kader PMII yang kritis terhadap segala persoalan sosial politik, keagamaan,
dan budaya.
2) Meningkatnya jumlah kader PMII yang intens melakukan diskusi-diskusi baik ilmiah maupun
umum (sosial) dan kajian-kajian akademis.
3) Meningkatnya jumlah kader PMII yang loyal dan berkomitmen mengembangkan organisasi.
4) Meningkatnya jumlah kader PMII yang idealis, progresif revolusioner, dan mempunyai semangat
perubahan.

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

H. METODE KEGIATAN
Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah :
1) Metode ceramah, adalah penyampaian materi atau informasi yang bersifat sejarag ; pemateri
mendengarkan dan peserta mendengarkan materi.
2) Materi Brainstoming, adalah metode curah pendapat, artinya pemateri menyampaikan persoalan
kemudian peserta dipancing memberikan umpan balik dengan menyampaikan ide-ide berupa
tanggapan atau penilaian yang berhubungan dengan materi permasalahannya.
3) Metode Diskusi, adalah metode yang menuntut peserta untuk berfikir dan memecahkan
persoalan secara kolektif.
4) Focus Group Discussion (FOKUS GRUP DISKUSI)
5) Problem Solving.

I. PENYELENGGARA DAN PANITIA PELAKSANA


1) kegiatan ini diselenggarakan oleh Pengurus PMII Komisariat STAI Al-Azhary Cianjur, dengan
susunan kepanitiaan sebagaimana terlampir I.

J. PESERTA
Peserta Ngabuburead Jilid II ini adalah seluruh Anggota dan Kader PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur.

K. RANGKAIAN KEGIATAN NGABUBUREAD JILID II

NO NAMA KEGIATAN TANGGAL PELAKSANAAN


1 Opening ceremony 31 Maret 2022
Masa Penerimaan Anggota Baru
2 Sabtu sd Minggu, 1 & 2 April 2023
(MAPABA) Akselerasi
3 Kelas Antropologi Kampus Sabtu, 8 dan 15 April
4 Kelas Aswaja Rabu, 5 dan 12 April
5 Kelas Bahasa Inggris Senin sd Jum’at, 20 Maret sd 19 April 2023
CLOSSING CEREMONY
6 Minggu, 16 April 2023
Dialog Moderasi Beragama
7 Buka Bersama Setiap Hari, 25 Maret sd 16 April 2023
Setiap Agenda memiliki Petujuk Pelaksanaan dan teknis Masing-Masing terlampir
L. LAMPIRAN-LAMPIRAN

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran 1 : Susunan Kepanitiaan
Lampiran 2 : Susunan Acara Keseluruhan
Lampiran 3 : Petunjuk Pelaksanaan & Teknis MAPABA Akselerasi
Lampiran 4 : Petunjuk Pelaksanaan & Teknis Kelas Aswaja
Lampiran 5 : Petunjuk Pelaksaan & Teknis Kelas Politik Kampus
Lampiran 6 : Rancangan Anggaran Biaya (RAB)

M. PENUTUP
Demikian Proposal ini kami susun sebagai dasar pelaksanaan Kegiatan Ngabuburead Jilid II yang akan
di laksanakan oleh PK PMII STAI Al-Azhary Cianjur dan terimakasih atas bantuan seluruh pihak yang
telah ikut berkontribusi secara materil atau non materil. semoga acara ini berjalan dengan lancar dan
sukses. amiin.

Cianjur, 15 Maret 2023


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023

Hermansyah Dede Lukman


Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Mengetahui,
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023

Fairiza Muhamad
Ketua Komisariat

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN
NGABUBUREAD JILID II
PK. PMII STAI AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023

Penanggung Jawab : Pengurus Cabang PMII Kabupaten Cianjur


: Tim Instruktur PK. PMII STAI AL-AZHARY CIANJUR

Stering Comite : Fairiza Muhammad (Ketua Komisariat PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur)
: Idris Al-Hafidz (Sekretaris PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur)
: Lala Rachmi Q (Ketua Kopri PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur)

Organizing Comitee :
Ketua : Hermansyah
Sekretaris : Dede Lukman
Bendahara : Yayu Mulyati

Koordinator Kegiatan

Koordinator Kelas Bahasa Inggris dan Mapaba


Ketua : Siraj Abdillah
Anggota : Nadya Salsabila
: Priyatna Wiguna
: Khilfa Akmalia
: Irawati Azzahra

Koordinator Kelas Antropologi Kampus


Ketua : Dadang Nurjaman
Anggota : Irfan Sopiandi
: Ridwansyah
: Ratih Ayu Novianti
: Putri Zulfa Islami

Koordinator Kelas Aswaja dan Dialog Moderasi Beragama


Ketua : Ilham Hidayatullah
Anggota : Ineu Saebah
: Yunus Sanjaya
: Hilmi Haidar
: Sinta Novianti

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran 2
SUSUNAN ACARA
NGABUBUREAD JILID II
PK. PMII STAI AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023

No Waktu Kegiatan/Materi Penjab/Narasumber


Jum’at 31 Maret 2023
1 13:00 - 13:30 Cek in peserta Panitia
Opening Ceremony Sie. Acara
1. Pembukaan MC
2. Pembacaan ayat suci Al-Qur’an Hermansyah
3. Menyanyikan lagu Indonesia Raya, Mars &
Nadya salsabila yuanda .
Hymne PMII
4. Laporan ketua panitia Hermansyah
Sambutan-Sambutan :
13.30 - 15:00 a. Ketua PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur
Fairiza Muhamad
2 b. Ketua Instruktur
PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur Instruktur
d. Ketua PC. PMII Cianjur Eko Heryanto Idham
7. Penutup/Doa Ilham hidayatullah
3 15:00 –15:30 Istirahat Sholat All
4 15:30 - Selesai Sarasehan Demokrasi KPU dan Bawaslu Kab. Cianjur
Sabtu dan Minggu, 1 dan 2 April 2023
Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA)
5 15:30 - Selesai Akselerasi Bidang I Internal
Senin sd Jum’at, 27 sd 31 Maret
2023
6 15:30 - Selesai Kelas Bahasa Inggris Bidang I Internal
Rabu, 5 April 2023

7 15 : 30 - Selesai Kelas Aswaja Bidang III Keagamaan

Senin sd Jum’at, 3 sd 7 April 2023

8 15:30 - Selesai Kelas Bahasa Inggris Bidang I Internal

Sabtu, 8 April 2023

9 13:00 - Selesai Kelas Politik Kampus Bidang II Eksternal

Senin sd Jum’at, 10 sd 14 April 2023

10 15:30 - Selesai Kelas Bahasa Inggris Bidang I Internal

Rabu, 12 April 2023

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

11 13:00 - Selesai Kelas Aswaja Bidang III Internal

Sabtu, 15 April 2023

12 15:30 - Selesai Kelas Politik Kampus Bidang II Eksternal

Senin, 17 April 2023


CLOSING CEREMONY
13 15:30 – 18:00 Refleksi Harlah PMII & Dialog Moderasi Bidang III Keagamaan
Beragama
14 18:00 – 19 : 00 Buka Puasa Bersama dan Sholat Maghrib All
15 19 : 00 – 19 : 30 Penutupan Sie. Acara

16 Sayonara Sie. Acara


KET : Jadwal diatas merupakan jadwal kegiatan secara keseluruhan.
Jadwal setiap kegiatan secara khusus berbeda dan Bisa Berubah.

PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PMII STAI AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023

Hermansyah Dede Lukman


Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran III
PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS
MASA PENERIMAAN ANGGOTA BARU (MAPABA) AKSELERASI

1. TUJUAN KEGIATAN
Kaderisasi sebagai Ruh nya organisasi tentunya harus selalu dijadikan sebagai pedoman
dalam aktifitas keseharian organisasi tersebut, terlebih di PMII sebagai organisasi kaderisasi
menempatkan hal tersebut sebagai hal yang prioritas. Dalam PMII tersendiri ada lima argumentasi yang
melatarbelakangi mengapa kaderisasi harus dijalankan, dalam hal ini disebutkan dalam buku Multy
Level Strategi bahwa salah satu dari argumentasi kaderisasi harus dilaksanakan yaitu Argumentasi
Praktis ( Memperbanyak Anggota) yang menjelaskan bahwa dalam kehidupan sehari-hari manusia
selalu membutuhkan orang lain untuk dapat dijadikan teman, semakin banyak teman maka semakin
manusia merasa percaya diri dan aman. Hukum demikian pun berlaku dalam organisasi, kualitas SDM
organisasi memang menjadi tolak ukur keberhasilan sebuah organisasi kaderisasi, namun dalam hal
lain kuantitas SDM dari sebuah organisasi pun penting dalam mencapai tujuan organisasi tersebut.
Meskipun tidak bersifat mutlak setidaknya semakin banyak anggota, maka human resources organisasi
semakin besar.
Maka berangkat dari hal tersebut digelar nya kegiatan MAPABA Akselerasi ini sebagai upaya
untuk memperbanyak SDM yang ada, selain itu adanya Mapaba Akselerasi ini merupakan sebuah
rumusan baru yang dihasilkan pada MUSPIMNAS Tulungagung tahun 2022, sebagai upaya menjawab
tantangan zaman.

2. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari dan tanggal : Sabtu dan Minggu, 1 dan 2 April 2023
Waktu : Pukul 13:00 sd 18.00
Tempat : Kampus STAI Al-Azhary Cianjur

3. RANGKAIAN ACARA
a. Pendaftaran dibuka dari tanggal 23 April sd 30 April 2023
b. Screening Peserta dan Pra Mapaba dilaksanakan pada Tanggal 30 April 2023
c. Pelaksanaan dilaksanakan pada tanggal 1 dan 2 Maret 2023
4. PESERTA
Adapun yang menjadi peserta dalam kegiatan ini ialah Mahasiswa STAI AL-Azhary Cianjur

5. PERSYARATAN
Adapun beberapa persyaratan dalam kegaiatan ini ialah :
 Peserta ialah mahasiswa aktif STAI Al-Azhary CIanjur
 Peserta Mengisi Form Pendaftaran secara Online yang akan disediakan oleh panitia.
 Peserta Harus Mengikuti Rangkaian Kegiatan yaitu Screening dan Pra Mapaba
 Mengikuti Pembukaan Kegiatan yang dilaksanakan pada Tanggal 31 Maret 2023
 Membawa alat tulis pada saat pelaksanaan.

6. SUSUNAN ACARA

NO WAKTU KEGIATAN PJ/NARASUMBER


Jum’at 31 Maret 2023
1 13.00 – 14.00 Pembukaan Kegiatan Panitia
Sabtu, 1 April 2023

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

Materi I
1 13.00 – 16.00 Muhammad Ridwan, S.Pd.
NILAI DASAR PERGERAKAN PMII
2 16.00 – 16.30 Istirahat Sholat All
Materi II
3 16.00 – 18.00 Ilham Hidayatullah
SEJARAH DAN DOKTRIN ASWAJA
4 18.00 - Selesai Buka Bersama All
Minggu, 2 April 2023
Materi III
5 13.00 – 14.30 SEJARAH DAN KEORGANISASIAN Eko Heryanto Idham, S.T.
PMII
Materi IV
6 14.30 – 16.00 SEJARAH NEGARA & BANGSA Fairiza Muhamad
INDONESIA
7 16.00 – 16.30 Istirahat Shalat All
Materi IV
8 16.30 – 18.00 KELEMBAGAAN KOPRI & STUDY Lala Rachmi Q
GENDER
9 18.00 Buka Bersama All

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran IV
PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS
KELAS ASWAJA

7. TUJUAN KEGIATAN
Ahlussunnah Wal Jama’ah (Aswaja) merupakan bagian integral dari sistem keagamaan
mayoritas umat Islam. Dimana Aswaja merupakan metode pemahaman dan pengalaman keyakinan
tauhid. Lebih dari itu disadari ataupun tidak Aswaja merupakan bagian Kehidupan sehari hari-hari setiap
kaum muslimin.
Di PMII sendiri posisi Aswaja merupakan salah satu unsur keilmuan yang harus dipahami oleh
anggota dan kader PMII, Aswaja yang dijadikan sebagai metode berfikir kaum pergerakan tentunya
harus dapat termanifestasikan dalam kehidupan sehari-hari kaum pergerakan, maka dalam hal ini
Aswaja dijadikan sebagai metode bergerak kaum pergerakan, yang tujuan nya diharapkan kaum
pergerakan mampu mempunyai ciri khas tersendiri dalam menjalani aktifitas keseharian, namun pada
keberjalanan nya seringkali yang menjadi persoaalan dilapangan ialah belum mampunya sahabat-
sahabat kaum pergeraka menafsirkan Aswaja Sebagai Metode Berfikir menjadi Metode Bergerak,
sehingga mengakibatkan ketidakjelasan gerakan yang dilakukan oleh sahabat-sahabat dilapangan.
Maka dengan diadakannya kelas Aswaja ini merupakan salah satu upaya untuk dapat membekali
sahabat-sahabat agar mampu menjadikan Aswaja sebagai pedoman dalam Bergerak dalam kehidupan
sehari-hari sebagai ciri khas kaum Pergerakan.

8. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari dan tanggal : Rabu, 5 dan 12 April 2023
Waktu : Pukul 14:00 sd 18.00
Tempat : Kampus STAI Al-Azhary Cianjur

9. PESERTA
Adapun yang menjadi peserta dalam kegiatan ini ialah seluruh anggota dan kader PK.PMII STAI Al-
Azhary Cianjur, dan diwajibkan bagi Anggota yang duduk di semester 2 dan 4

10. PERSYARATAN
Adapun beberapa persyaratan dalam kegaiatan ini ialah :
 Peserta seluruh anggota dan kader PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur
 Peserta Mengisi Form Pendaftaran secara Online yang akan disediakan oleh panitia.
 Membawa alat tulis pada saat pelaksanaan.

11. SUSUNAN ACARA

NO WAKTU KEGIATAN PJ/NARASUMBER


Rabu, 5 April 2023
Materi I
1 14.00 – 16.00 SEJARAH PERKEMBANGAN ALIRAN Hermansyah
KALAM
Materi II
2 16.00 – 18.00 Yunus Sanjaya, S.Pd
ASWAJA PERSPEKTIF HISTORIS

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

18.00 sd
3 Buka Bersama All
Selesai
Rabu, 12 April 2023
Materi III M Ridwan Maulana,
5 14.00 – 16.00
ASWAJA MANHAJUL FIKR & HAROKAH S.Pd.
Materi IV
6 16.00 – 18.00 Gus Fawaz
DOKTRIN DAN PRINSIP ASWAJA
7 18.00 Buka Bersama All

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran V
PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS
KELAS POLITIK KAMPUS

12. TUJUAN KEGIATAN


Bagi seorang mahasiswa tentunya pembelajaran tidak hanya dilakukan dikelas pada saat mata
kuliah berjalan saja, namun banyak media yang dapat dimanfaatkan sebagai sarana pembelajaran yang
dapat dilakukan oleh seorang mahasiswa, salah satunya ialah dengan aktif mengikuti organisasi
kemahasiswaan merupakan salah satu sarana pembelajaran yang dapat diikuti oleh seorang
mahasiswa. Dalam keberjalanan nya mahasiswa yang aktif berorganisasi mampu mendapatkan
pembelajaran yang tidak didapatkan didalam kelas namun akan sangat bermanfaat bagi dirinya, namun
dalam keberjalanan nya tak jarang mahasiswa yang sudah aktif di organisasi merasa kebingungan akan
hal yang harus mereka lakukan dalam memanfaatkan organisasi kemahasiswaan sebagai sarana
belajar bagi mereka.
Maka adanya kegiatan ini yang merupakan salah satu rangkaian dari kegiatan
NGABUBUREAD JILID II, berupaya untuk membekali sahabat-sahabat anggota dan kader yang aktif
di organisasi intra kampus agar mampu menjalankan organanisasi kampus yang sesuai dengan norma,
aturan yang berlaku, mampu menjadi teladan bagi mahasiswa lainnya, serta mampu menanamkan nilai-
nilai kemahasiswaan, kebangsaan dan keIslaman dalam menjalankan organisasi.

13. WAKTU PELAKSANAAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari dan tanggal : Sabtu, 8 dan 15 April 2023
Waktu : Pukul 14:00 sd 18.00
Tempat : Kampus STAI Al-Azhary Cianjur

14. PESERTA
Adapun yang menjadi peserta dalam kegiatan ini ialah seluruh sahabat-sahabat anggota dan kader
yang duduk di semester 2 sd semester 6, dan sifatnya wajib bagi sahabat-sahabat yang akan menjadi
pengurus di organisasi Intra Kampus.

15. PERSYARATAN
Adapun beberapa persyaratan dalam kegaiatan ini ialah :
 Peserta merupakan anggota dan kader PK. PMII STAI Al-Azhary Cianjur yang duduk di
Semester 2 sd Semester 6
 Peserta Mengisi Form Pendaftaran secara Online yang akan disediakan oleh panitia.
 Membawa alat tulis pada saat pelaksanaan.

16. SUSUNAN ACARA

NO WAKTU KEGIATAN PJ/NARASUMBER


Sabtu, 8 April 2023
Materi I
1 14.00 – 16.00 Hendri Kurniawan, S.H
PETA KELOMPOK KEPENTINGAN
Materi II
2 16.00 – 18.00 Tedi Sopyan, S.Pd
STRATEGI PENGUASAAN INTRA KAMPUS

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

18.00 sd
3 Buka Bersama All
Selesai
Minggu, 9 April 2023
4 15.00 – 18.00 FGD Panitia & Instruktur
Sabtu, 15 April 2023
Materi III Moch Diky Faisal,
5 14.00 – 16.00
PENGUASAAN OPINI PUBLIK S.Pd.
Materi IV
6 16.00 – 18.00 Burhan Latip, S.Pd.I
URGENSI ASAS KEBERPIHAKAN
7 18.00 Buka Bersama All
Minggu, 16 April 2023
6 15.00 – 18.00 FGD Panitia & Instruktur

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh


PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com
Lampiran VI

RANCANGAN ANGGARAN BIAYA (RAB)


PELATIHAN KADER DASAR (PKD)
PK. PMII STAI AL-AZHARY CIANJUR

A. Kesekretariatan
Harga Satuan
No Rincian Kebutuhan Volume Jumlah (Rp)
(Rp)
1 Tinta Printer 1 paket 200.000 200.000
2 ATK 1 paket 100.000 100.000
3 Penggandaan Proposal 20 pcs 7.000 140.000
4 Stempel Panitia 1 80.000 80.000
5 Id card Panitia 20 Buah 5.000 100.000
6 Id card Peserta 25 Buah 5.000 125.000
7 Kertas F4 2 rim 50.000 100.000
8 Amplop 1 pak 50.000 50.000
9 Penggandaan materi 30 eks 10.000 300.000
10 blocknote 30 Eks 3000 90.000
11 Map Warna 25 Pcs 5000 125.000
Total Rp.1.410.000

B. Pubdekdok
Harga Satuan
No RincianKebutuhan Volume Jumlah (Rp)
(Rp)
1 Spanduk Utama 4mx2m 20.000 160.000
2 Spanduk Photoboth 3mx2m 20.000 120.000
3 Frame Foto A4 10 buah 30.000 300.000
4 Kertas Sertifikat 1 Pack 50.000 50.000
5 Stiker 1mx1m 50.000 50.000
6 Tali plastik 2 pack 20.000 40.000
7 Baju peserta 25 Pcs 80.000 2.000.000
8 Baju Instruktur 15 Pcs 80.000 1.200.000
9 Sewa Tempat 4 malam 1.000.000 4.000.000
Total Rp.7.920.000
C. Humas
Dzikir, Fikir, Amal Shaleh
PANITIA PELAKSANA
NGABUBUREAD JILID II
PENGURUS KOMISARIAT
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
(Indonesian Moslem Student Movement)
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHARY CIANJUR
MASA KHIDMAT 2022-2023
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kp. Legok Desa Mekarsari Cianjur Tlp. 0857-2323-4142 e-mail: pmiialazhary@gmail.com

Harga Satuan
No RincianKebutuhan Volume Jumlah (Rp)
(Rp)
1 Komunikasi 1 paket 200.000 200.000
2 Transportasi 5 paket 100.000 500.000
Total Rp. 700.000
D. Konsumsi
N Harga Satuan
Rincian Kebutuhan Volume Jumlah (Rp)
o (Rp)
Makan peserta dan 50 orang x 4 mlm =
1 10.000 2.000.000
panitia 200
2 Makan tamu undangan 50 orang 10.000 500.000
3 Snack peserta dan tamu 150 orang 5.000 750.000
4 Aqua Botol 50 botol 4.000 200.000
5 Aqua Gelas 20 dus 20.000 400.000
6 Buah-buahan 4 kg 30.000 120.000
7 Kopi,Susu,Teh 30 renceng 10.000 300.000
8 Bolu 4 loyang 30.000 120.000
Total Rp. 4.390.000
E. Rekapitulasi
No Keterangan Jumlah (Rp)
1 Kesekretariatan Rp. 1.410.000
2 Pubdekdoklog Rp. 7.920.000
3 Humas Rp. 700.000
4 Konsumsi Rp. 4.390.000
Total Rp. 14.420.000

Dzikir, Fikir, Amal Shaleh

Anda mungkin juga menyukai