Anda di halaman 1dari 2

SURAT KUASA

Yang bertandatangan dibawah ini:


JAMES WILLIAM LOGAN, lahir di Padington pada tanggal dua puluh tujuh juni
seribu Sembilan ratus delapan puluh enam (27 – 06 – 1986), Warga Negara Selandia
Baru, Pekerjaan swasta, bertempat tinggal di New Zealand, 16 Kelvin Road,Remuera
1050 Auckland,pemegang paspor Negara selandia baru nomor LM738194,yang berlaku
sampai dengan tanggal 06-06-2028 (enam juni dua ribu dua puluh delapan), dan yang
selanjutnya disebut sebagai “Pemberi Kuasa”, dengan ini memberikan kuasa penuh
kepada :

MARLA AFRILLYANIE, lahir di Tanjung Pandan, pada tanggal delapan april seribu
sembilan ratus delapan puluh lima (08 –04 –1985), Warga Negara Indonesia, Pekerjaan
WiraSwasta, bertempat tinggal di Jalan Camplung tanduk GG.100X pondok mekar sari
villa No.4, Kelurahan/Desa seminyak, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Provinsi
Bali. Berdasarkan identitas Kartu Tanda Penduduk Nomor : 3471044804850002
“Penerima Kuasa”, untuk melakukan segala hal dan tindakan sebagai berikut ini :

--------------------------------------------------KHUSUS-----------------------------------------------------
Bertindak untuk dan atas nama serta mewakili Pemberi Kuasa guna mewakili
kepentingannya menyelesaikan transaksi sewa menyewa/jual beli terhadap
aset/properti yang dimiliki oleh Pihak Pertama yang ada di Negara Republik
Indonesia.

Sehubungan dengan maksud dan tujuan tersebut, Penerima Kuasa diberikan kuasa
penuh dan berwenang untuk melakukan semua tindakan sebagai berikut :
 Menghadap kepada siapapun dan pihak manapun, termasuk Notaris, PPAT maupun
pejabat-pejabat yang terkait lainnya baik dari instansi pemerintah maupun swasta;
 Memberikan dan/atau meminta pernyataan atau pemberitahuan,dokumen-
dokumen yang diperlukan sesuai dengan kuasa ini;
 Membuat dan diminta untuk membuat, menandatangani atau mengajukan atau
sebaliknya menerima segala bentuk surat, atau dokumen lainnya yang dianggap
layak oleh Penerima Kuasa;
 Melakukan dan/atau diminta untuk melakukan negosiasi sehubungan dengan
pemberian kuasa ini dengan syarat dan ketentuan yang layak untuk kepentingan
Pemberi Kuasa;

1
 Melakukan segala bentuk pembayaran/penerimaan pembayaran sehubungan
dengan pemberian kuasa ini dan untuk itu meminta serta menerima tanda terima
dari padanya;

Pada prinsipnya, Penerima Kuasa berhak melakukan segala perbuatan yang dianggap
perlu, penting dan berguna bagi Pemberi Kuasa sesuai dengan hukum yang berlaku
dan peraturan perundang-undangan di Indonesia.

Badung, 30 September 2022


Pemberi Kuasa Penerima Kuasa

JAMES WILLIAM LOGAN MARLA AFRILLYANIE

Anda mungkin juga menyukai