Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN
 
A. LATAR BELAKANG
Praktek kerja industri yang disingakat dengan “prakerin” merupakan bagian
dari program pembelajaran yang harus dilaksanakan oleh setiap peserta didik di
dunia kerja, sebagai wujud nyata dari pelaksanaansistim pendidikan di SMK
yaitu Pendidikan Sistim Ganda (PSG). Program prakerin di susun bersama
antara sekolah dan dunia kerja dalam rangka memenuhi kebutuhanpeserta didik
sebagaikontribusi dunia kerja terhadap pengembangan program pindidikan
smk. Dengan prakeri peserta didik dapat menguasahi sepenuhnya aspek-aspek
kompetensi yang dituntut kurikulum, dan disamping itu mengenal lebih dini
dunia kerja yang menjadi dunianya kelak setelah menamatkan pendidikannya.
Dalam rangka pengembangan program Sekolah Menengah Kejuruan dan untuk
meningkatkan mutu pendidikan dan pelatihan serta menyediakan tenaga kerja
yang professional tingkat menengah yang berkualitas perlu berorientasi pada
dunia usaha/industri, maka di perlukan programpembinaan dan
pengembanganpendidikan sekolah menengah kejuruan yang di upayakan untuk
menyiapkan tenaga yang terampil dengan profesionalisme dan etos kerja yang
tinggi. Salh satu permasalahan yang dihadapi saat ini adanya pernyataan bahwa
kemampuan tamatan sekolah menengah kejuruan belum cukup di akui oleh
masyarakat dan dunia usaha/industri sehinga ada bahwa tamatan sekolah
menengah kejuruan belum siap pakai.
Hal ini terjadi antara lain karna antara sekolah dengan dunia usaha industri
belum terjadi “link and mack” dalam arti belum adanya keterkaitan antara
sekolah dengan dunia usaha/industri, dan belum adanya kepadanan antara
kurikulum sekolah dengan dunia usaha/indutri, seharusnya antara sekolah
menengah kejuruan dan dunia uasaha/industri saling mengisi dan saling
mendorong secara integrative untuk memacu produktifitas nasional dalam
mengatasi globalisasi yang menuntut keunggulan komperatif dan kompetitis.
Melalui pendekatan “link and mack” dengan pendidikan system ganda (PSG)
maka siswa sekolah menengah kejuruan yang dapat mengoptimalkan aktivitas
yang dapat mengembangkan sikap professional. Salah satu komponen PSG
dealam rangka pengoptimalan dimaksud adalah Praktek Kerja Industri
(Parkerin).
 
 
 
 
 
 
 
B. TUJUAN PRAKERIN
1. Umum
a. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian professional,yaitu tenaga
kerja yang memiliki tingkat pengatahuan, keterampilan dan etos kerja yang
sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
b. Memperkokoh link and match antara sekolah dengan dunia kerja.
c. Meningkatkan efesiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas professional.
d. Memberikan pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
dari proses pendidikan.
2. Khusus.
a. Peserta pelatihan mengetahui langsung materi pelatihan yang akan di terapkan
pada pelaksanaan pendidikan system ganda.
b. Efektifitas kegiatan pelatihan di dunia usaha/industry secara berkala dan
bertahap.
c. Siswa termotivasi untuk sukses dalam belajar karena tujuan menjadi jelas.
d. Melalui pelatihan didunia usaha/industry siswa terlibat dan bekerja yang
sesungguhnya.
e. Siswa semakin siap untuk bekerja.
 
C. SASARAN POKOK PRAKTIK KERJA INDUSTRI  (PRAKERIN)
Melihat kenyataan di atas, Dikmenjur menetapkan strategi operasional yang
berdasarkan pada kebijakan “Link and Match”(kesesuaian dan kesepadanan)
Departemen Pendidikan dan kebudayaan dalam model penyelenggaraan
Pendidikan Sistem Ganda. Pelaksanaannya sesuai dengan ketentuan-ketentuan
yang tertuang dalam Undang-undang Nomor 2 tahun 1989 tentang sistem
Pendidikan Nasional, PP Nomor 20 tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah,
PP Nomor 39 1992 tentang Peran serta Masyarakat dalam Pendidikan
Nasional, Kepmendikbud Nomor080/U/1992 tentang Sekolah Menengah
Kejuruan dan Kepmendikbud Nomor 080/U/1993 tentang kurikulum SMK
 
D. TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN PRAKERIN
     Selain ditujukan untuk memenuhi syarat kelulusan PRAKERIN  Laporan ini
juga Kami tujukan sebagai referensi serta dapat dijadikan tinjauan sebagai
tolak ukur untuk pelaksanaan PRAKERIN yang lebih baik bagi adik kelas
maupun yang akan melaksanakan PRAKERIN ditahun mendatang.
 

 
E. METODE PENGUMPULAN DATA
Sebagaimana kita ketahui untuk bias menyusun laporan yang baik, maka
dibutuhkandata serta informasi-infornasi yang akurat sesuai dengan
permasalahan yang di bahas untuk memudahkan pembahasan, sderta
menyempurnakan data-data yang dibutuhkan dalam menyusun laporan ini,
maka saya melakukan metede penmgumpulan data melalui 2 (dua) cara yaitu:
a. Secara langsung atau metode abservasi
Yang di maksud dengan pengumpulan data secara langsung adalah saya
mengumpulkan data dengan cara observasi secara langsung di instansi
dengan menggunakan teknik wawancara kepada staf karyawan yang
berwenangatau mengenai yang saya butuhkan.
 
b. Secara tidak langsung atau metode kepustakaan
yang dimaksud dengan metode pengumpulan data tidak langsung adalah
saya selaku penulisberpedoman pada buku-buku referensi yang berkaitan
dan berhubungan dengan materi yang di angkat atau isi laporan saya.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
BAB II
PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
 
A. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Tempat Prakerin                : ABI CENTER
Alamat                              : Jl. Imam Ghozali No. 64 Sampang
Telp.                                  : 087750075888
Waktu pelaksanaan           : 3 bulan (dari 22 desember 2014 s/d 21 Maret 2015)
Hari Kerja                         : Senin s/d Sabtu
Jam Kerja                          : Pkl. 07.00-14.00
 
B. IMPLEMENTASI KEGIATAN PRAKTEK INDUSTRI
IMPLEMENTASI PRAKTEK KERJA INDUSTRI
DALAM RANGKA PENDIDIKAN SISTEM GANDA(PSG)
SMK NEGERI 1 ROBATAL
Bidang Keahlian              :Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
Program Keahlian            :Teknik Komputer dan Informatika (TKI)
Paket Keahlian                 :Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)
Tahun Pelajaran                :2014/2015
 
NO PROFIL KOMPETENSI TAMATAN WAKTU TEMPAT PRAKTEK

1. MERAKIT PC

2. MENGETIK (WORD DAN EXCEL)


 
3. PRINT    
  Warnet, toko komputer
4. SCAN   perusahaan yang
  bergerak di bidang
5. MEMBUAT EMAIL 3 Bulan pemprograman
komputer.
6. MENGIRIM EMAIL

7. BURN CD/DVD
 
 
C. KOMPETENSI DAN PENGALAMAN YANG DI DAPATKAN SELAMA
PRAKERIN
Cara Membuat Email Baru di Gmail, Yahoo, dan Hotmail
1. Pengertian Email
Email atau e-mail adalah singkatan dari Electronic Mail atau surat
elektronik yang hanya bisa dibaca jika kita punya perangkat komputer,
laptop, Tab, smartphone, dan tentunya koneksi internet. Beberapa penyedia
layanan email gratis yang paling terkenal dan paling banyak digunakan
adalah Yahoo.com, Google.com, dan Microsoft.com. Berikut ini adalah
cara membuat email gratis di masing-masing layanan yang saya sebutkan:
2. Cara Membuat Email Gratis di Gmail (Google Mail)
Ini adalah layanan email gratis favorit saya. Selain bisa membuat email
dengan gratis, kita juga bisa membuat akun Google plus dengan mudah bila
sudah memiliki akun Gmail.
a. Langkah pertama, kunjungi situs Google mail
b. Klik tombol “Create an account” atau “Buat akun” yang ada di sebelah kanan
atas halaman Google mail.
c. Isi kolom-kolom yang ada pada halaman pengisian dengan data Anda:
 Nama: isi dengan nama lengkap Anda, nama depan dan nama belakang
 Pilih nama pengguna Anda: isi dengan alamat email yang Anda inginkan
 Buat sandi: isi dengan sandi yang tidak mudah ditebak, tapi mudah Anda ingat
 Konfirmasi sandi Anda: ulangi memasukkan sandi Anda sebelumnya
 Tanggal lahir: isi dengan tanggal, bulan, dan tahun kelahiran Anda
 Gender: pilih yang sesuai dengan jenis kelamin Anda
 Ponsel: isi dengan nomor HP Anda untuk keamanan
 Buktikan bahwa Anda bukan robot: isi dengan kode (2 kata dengan spasi) yang ada
di halaman tersebut
 Lokasi: isi sesuai dengan negara tempat Anda tinggal
 Centang kolom menyetujui persyaratan dan kebijakan dari Google
 Klik tombol “Langkah berikutnya”
d. Langkah selanjutnya adalah menyiapkan profil Anda dengan menambahkan foto
profile Anda. Untuk menambahkan foto, silahkan klik tombol “Tambahkan Foto
Profil”. Anda bisa memasukkan foto dari komputer. Setelah selesai mengatur
foto profil, klik tombol “Langkah berikutnya”.
e. Voila, akun email di Google sudah selesai dibuat. Silahkan klik tombol
“Lanjutkan ke Gmail” untuk masuk ke halaman email Anda.
3. Cara Membuat Email di Yahoo Mail
Layanan email gratis dari Yahoo sangat banyak digunakan orang. Selain
email gratis, kita juga otomatis akan bisa mendaftar ke layanan Yahoo
Messenger untuk chating.
a. Langkah pertama, kunjungi situs Yahoo mail
b. Klik tombol “Buat Account Baru” di bagian atas kanan halaman Yahoo mail.
c. Isi kolom-kolom yang disediakan dengan memasukkan data Anda:
 Nama:  isi dengan nama lengkap Anda, nama depan dan nama belakang
 Pilih ID Yahoo!: pilih alamat email yang Anda inginkan di Yahoo
 Pilih kata sandi: isi dengan sandi yang Anda inginkan dan mudah diingat
 Ketik ulang kata sandi: masukkan lagi sandi Anda
 Saya lahir pada:  isi dengan tanggal, bulan, dan tahun kelahiran Anda
 Saya tinggal di: pilih negara dimana Anda tinggal
 Ponsel: isi dengan nomor HP Anda, untuk keamanan
 Email Alternatif: isi bila Anda punya email lain, kosongkan bila memang tidak ada
 Klik tombol “Buat akun saya”
d. Langkah selanjutnya adalah mengisi pertanyaan rahasia, ini dibutuhkan untuk
menjaga keamanan akun email Yahoo Anda. Di sini Anda harus memilih
pertanyaan dari pertanyaan 1 dan 2, serta tentukan jawaban Anda. Pilihlah
pertanyaan yang jawabannya mudah Anda ingat. Dan jangan lupa mengisi
nomor ponsel Anda pada kolom yang sudah disediakan. Pada halaman ini Anda
juga perlu untuk memasukkan kode anti spam. Setelah selesai mengisi kolom-
kolom yang disediakan, klik tombol “Selesai”.
e. Voila, email Anda di Yahoo sudah selesai dibuat. Langkah selanjutnya Anda
bisa klik tombol “Persiapan Awal” untuk masuk ke halaman email Anda.
4. Cara Membuat Email di Hotmail
Layanan email gratis Hotmail ini disediakan oleh Microsoft.com.
Memang tidak sepopuler Gmail dan Yahoo mail, tapi layanan ini sangat
banyak digunakan orang.
a. Langkah pertama, buka situs Hotmail
b. Klik tombol “Sign up now” pada bagian kanan bawah halaman Hotmail.
c. Isi kolom-kolom yang disediakan dengan memasukkan data Anda:
 Name: isi dengan nama depan dan nama belakang Anda
 Birth date: isi dengan tanggal, bulan, dan tahun kelahiran Anda
 Gender: pilih jenis kelamin
 Microsoft account name: isi dengan alamat email yang Anda inginkan di akun
Microsoft Anda
 Create password: isi dengan sandi yang Anda inginkan
 Reenter password: masukkan kembali sandi Anda
 Phone number: isi dengan nomor HP Anda, untuk keamanan akun email
 Alternate email address: isi dengan alamat email Anda yang lain, kosongkan bila
tidak ada. Bila Anda tidak mengisi email alternatif maka Anda harus mengisi
pertanyaan dan jawaban rahasia untuk menjaga keamanan akun email Anda.
 Country region: pilih negara tempat tinggal Anda
 Postal code: isi dengan kode pos Anda
 Enter the characters you see: isi dengan karakter yang Anda lihat, ini untuk
mencegah spam
 Lalu klik tombol “I Accept”
5. Cara Membuat Blog Gratis di Blogger (Blogspot)
a. Pengertian Blogger
Blogger.com adalah situs Web 2.0 milik Google. Anda bisa membuat
blog dengan gratis di blogger, baik itu menggunakan subdomain dan
hosting gratis ataupun menggunakan domain sendiri dengan hosting
gratis di blogger.Sebelum membuat blog di blogger, saya
menyarankan Anda untuk memiliki akun email di Google mail
(gratis). Ini akan memudahkan proses pembuatan blog Anda.
b. cara membuat email
Kalau Anda sudah punya akun email di Gmail, langsung saja
mengikuti proses membuat blog di blogspot, berikut ini adalah
langkah-langkahnya:
1. Langkah pertama adalah membuka situs Blogger.com, klik link
berikut untuk membuka Blooger berbahasa Indonesia di browser
Anda Blogger.com
2. Anda akan melihat halaman untuk masuk ke akun Google.
Masukkan akun emai Gmail dan password ke kolom yang sudah
disediakan, lalu klik tombol “Masuk”.
3. Setelah itu, Anda akan masuk ke halaman selanjutnya, di mana
Anda akan melihat akun Google Anda termasuk foto profile di eMail
atau Google plus (bila sudah mendaftar), lalu klik tombol “Lanjutkan
ke Blogger”. Nanti akan diarahkan ke halaman pembuatan blog.
4. Lalu klik tombol “Blog Baru” yang ada pada halaman tersebut,
akan muncul pop up pembuatan blog Anda. Isi kolom yang sudah di
sediakan dan pilih themes default yang ingin digunakan untuk blog.
Isi kolom tersebut dengan data blog yang Anda inginkan:
 Judul: Isi dengan judul blog Anda, misalnya “Catatan Online Ku”
 Alamat: Alamat blog Anda di blogspot, misalnya
“CaraMembuatBlogby.blogspot.com”
 Pilih Template: Templete default dari blogger ada 7 buah, pilih salah satunya.
 Lalu klik tombol “Buat blog!”
c. Pengaturan, Desain, dan Posting di Blogger.com
Sampai langkah 4, sebenarnya Anda sudah selesai membuat blog di
Blogger, tapi Anda masih belum melakukan pengaturan lebih lanjut,
dan belum ada konten sama sekali. Anda bisa langsung membuat
postingan baru atau melakukan settingan lebih lanjut untuk blogspot
Anda.
1. Pengaturan dan Desain Blog di Blogger
Pengaturan di blog di blogger tidak seperti di WordPress. Pada
halaman dashboard Blogger Anda bisa melakukan pengaturan lebih
lanjut dengan meng-klik “Opsi Lainnya” yang berbentuk tanda panah
ke bawah. Nanti akan muncul drop down, link menuju halaman-
halaman lain yang ada di Blogger.
Sedikit penjelasan tentang menu atau navigasi dashboard Blogger:
 Ikhtisar: Data statistik tentang blog Anda, diantaranya jumlah pengunjung, jumlah
postingan, dan jumlah artikel.
 Pos: Daftar artikel yang sudah ditulis, sudah diterbitkan, dan artikel yang masih
dalam bentuk draft.
 Laman: Halaman statis seperti page pada WordPress. Biasanya digunakan untuk
halaman About, TOS, dan lain-lain.
 Komentar: Pada halaman ini, Anda bisa melihat komentar yang masuk. Anda juga
bisa mengedit atau bahkan menghapus komentar yang tidak diinginkan.
 Google+: Ini adalah akun sosial media dari Google yang bisa digunakan untuk
blog Anda.
 Statistik: Data lebih detail tentang trafik pengunjung blog Anda.
 Tata Letak: Pada halaman ini Anda bisa mengatur layout blog Anda,
menambahkan atau mengatur posisi widget.
 Template:  Pada halaman ini Anda bisa mengganti template yang sesuai dengan
keinginan.
 Setelan: Halaman ini digunakan untuk mengatur setelan blog, pengaturan berapa
artikel yang akan ditampilkan di halaman utama (homepage), pengaturan bahasa,
komentar dimoderasi apa tidak, dan lain-lain.
2. Posting Konten di Blogger
Untuk membuat postingan konten pada Blogger sebenarnya caranya
sangat mudah, berikut ini langkah-langkahnya:
 Buat judul konten: buat judul singkat saja karena blogger membatasi jumlah
karakter untuk judul postingan.
 Masukkan artikel atau konten lain pada halaman konten yang sudah disediakan
oleh blogger. Anda bisa memasukkan konten berbentuk text, gambar, dan juga
video.
 Anda bisa memasukkan link, mengganti format text, dan lain-lain, dengan bantuan
menu formating yang ada di bawah judul konten.
 Isi label/ kategori yang sesuai dengan konten yang Anda buat, lalu klik tombol
“Selesai” dibagian bawah kolom label.
 Anda juga bisa menjadwalkan waktu posting konten tersebut sesuai dengan
keinginan, membuat tautan permanen, menambahkan lokasi, bahkan
menambahkan pilihan lainnya sesuai dengan kebutuhan.
 Jika Anda sudah yakin akan membuat konten Anda online, silahkan klik tombol
“Publikasikan”. Konten Anda sudah online dan bisa dibaca orang lain.
Catatan Penting:
 Untuk login ke dashboarb Blogger, Anda cukup menggunakan alamat email Gmail
yang digunakan untuk mendaftar di Blogger.com
 Simpan alamat email Gmail dan password Anda dengan baik, agar mudah
digunakan ketika ingin login ke Blogger.
 
 
D. MASALAH YANG DIHADAPI DAN PENANGAN MASALAH
1. Masalah yang dihadapi
Ada beberapa masalah yang penulis temukan pada saat penulis
melakukan Praktik Kerja Industri adapun masalah yang dihadapi adalah
sebagai berikut:
a. Ketidaksamaan antara teori yang diajarkan di sekolahan dengan ditempat
Praktik Kerja   Industri atau Dunia Usaha.
b. Adanya Praktik atau Teori yang belum diberikan pada saat pelajaran di sekolah.
c. Penggunaan sarana-sarana yang belum dikenal.
2. Penanganan Masalah
Dalam penanganan masalah yang penulis hadapi tidak lain yaitu
meminta petunjuk kepada istruktur yang menanganinya, bagaimana
supaya masalah yang ada dapat diselesaikan dengan benar. Selain itu
penulis juga harus mempunyai kepercayaan diri atas solusi yang telah
penulis dapatkan dari instruktur kerja. Semua tindakan tidak akan
tercapai tanpa adanya keinginan, niat dan do’a.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
BAB III
PENUTUP
 
A. Kesimpulan
Dari pengalaman Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) yang dilaksanakan di
ABI CENTER selama 3 bulan dapat diambil kesimpulan :
1. Dengan adanya Praktek Kerja Industri ini, para peserta PRAKERIN cukup
banyak mendapat informasi dengan pengalaman khususnya mengenai Ms. Excel
sehinggga menambah motivasi bagi peserta dalam memperdalam ilmu tentang
Ms. Excel.
2. Setelah pelaksanaan PRAKERIN ini dapat disimpulkan antara teori yang dapat
di sekolah dengan praktek kerja di dunia usaha memiliki banyak perbedaan.
Teori lebih sulit jika dibandingkan dengan praktek secara langsung.
3. Keberhasilan pelaksanaan Praktek Kerja Industri ini sangat dibutuhkan oleh para
siswa/siswi agar dapat bisa mengikuti salah satu syarat untuk menempuh
UAS/UAN. Dengan dibuatnya laporan PRAKERIN ini diharapkan dapat
dijadikan acuan bagi lancarnya pelaksanaan Praktek Kerja Industri, terutama
pada tahap awal kerja berkaitan dengan paket keahlian yang ada di Dunia
usaha/Dunia industri.
 
B. Saran
Dalam proses PRAKERIN ini dibutuhkan kedisiplinan dan keseriusan dalam
mengerjakannya. Dan sebelum bekerja alat dan bahan harus disiapkan
selengkap-lengkapnya agar tidak menimbulkan kendala-kendala yang
menghambat proses praktek yang dikerjakan.
 
 
 
 
 
 
 

 
 
 
Lampiran

1. Kartu bimbingan laporan prakerin


 
2. Nilai prakerin
 
3. Jurnal harian
4. Daftar hadir
 
5. Dokumentasi/foto kegiatan Prakerin 2015 (4 lembar foto)

Anda mungkin juga menyukai