Anda di halaman 1dari 40

PROPOSAL

RISET DAN INOVASI UNTUK INDONESIA MAJU

BIDANG FOKUS: TEKNOLOGI KESEHATAN

Sistem Pengukuran dan Pemantauan Laju Pernafasan bersifat Contactless


berbasis Internet of Things (IoT) dan Artificial Intelligence (AI)

Firdaus, S.T., M.T., Ph.D


Erry Dwi Kurniawan, Ph.D.
Dayat Kurniawan, M.T.
dr. Ana Fauziyati, M.Sc., Sp.PD
dr. Muhammad Yusuf Hisam, Sp.An
Adrian Radomski, M.Sc
Rifa Atul Izza Asyari, M.Sc
Suatmi Murnani, S.T., M.Eng

Fakultas Teknologi Industri – Universitas Islam Indonesia

BADAN RISET INOVASI NASIONAL

TAHUN 2022
HALAMAN PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN PENDANAAN
RISET DAN INOVASI UNTUK INDONESIA MAJU

1. Judul Proposal : Sistem Pengukuran dan Pemantauan Laju


Pernafasan yang Contactless berbasis Internet of
Things (IoT) dan Artificial Intelligence (AI)

2. Ketua Periset
a. Nama Lengkap : Firdaus, S.T., M.T., Ph.D
b. Jenis Kelamin : Laki-laki
c. NIP/NIK/KTP : 3301111601840002
d. Jabatan Struktural : Ketua Prodi Teknik Elektro
e. Jabatan Fungsional : Lektor
f. Institusi Periset : Universitas Islam Indonesia
g. Alamat : Jalan Kaliurang Km 14,5
h. HP/Telepon/Faks : 081220675454
i. Alamat Rumah : Pojok 5 Sendangagung Minggir Sleman
j. Telpon/Faks/Email : -

3. Mitra Riset
PT. Putra Medikaltek Indonesia
Jl. Buwek Jaya No.121, Tridaya Sakti, Tambun Selatan, Bekasi

4. Anggota Riset
No Nama NIP/NIK Asal Institusi
Pusat Riset
1 Dayat Kurniawan, M.T. 198405202008011007 Telekomunikasi
BRIN
dr. Ana Fauziyati, Fakultas
2 047110434
M.Sc., Sp.PD Kedokteran
dr. Muhammad Yusuf Universitas
3 107110102
Hisam, Sp.An Islam Indonesia
4 Adrian Radomski,M.Sc University of
Rifa Atul Izza Asyari, Southern
5
M.Sc Denmark
Suatmi Murnani, S.T., Universitas
6 205241301
M.Eng Islam Indonesia
5. Pendanaan :
No Uraian BRIN Sharing Total
1 Tahun 2023 81.828.000 9.092.000 90.920.000
2 Tahun 2024 124.015.500 13.779.500 137.795.000
1. Abstrak
Ada kebutuhan alat pengukuran dan sistem pemantauan laju pernafasan yang akurat,
real time, contactless dan nyaman digunakan pasien. Hal ini untuk mengurangi resiko
kematian pasien dan meningkatkan peluang kesembuhan pasien, terutama pada
pasien pneumonia. Berdasarkan data profil kesehatan Indonesia tahun 2020,
pneumonia masih menjadi masalah utama yang menyebabkan kematian. Solusi yang
diajukan adalah pengukuran laju pernafasan berbasis pengukuran fluktuasi distribusi
bioimpedansi di thorax dan sistem internet of things (IoT), yang dikerjakan pada tahun
pertama. Kemudian dilanjutkan pada tahun kedua dengan merumuskan tingkat resiko
kematian pasien pneumonia berdasarkan rekam data yang diperoleh di tahap
sebelumnya menggunakan altificial intelligence (AI). Sistem akan diuji coba pada
pasien di rumah sakit dan juga yang dirawat di rumah. Output yang ditargetkan adalah
prototype alat dan sistem, paper pada jurnal internasional bereputasi, dan HKI.
Keyword: laju pernafasan, contactless sensor, bioimpedansi, telemonitoring IoT, tingkat
resiko, artificial intelligence.

2. Pendahuluan
2.1. Latar Belakang
Unicef melaporkan pada tahun 2019 bahwa pneumonia merenggut nyawa lebih dari
800.000 anak balita di seluruh dunia, atau 39 anak per detik. Berdasarkan data profil
kesehatan Indonesia tahun 2020, pneumonia masih menjadi masalah utama yang
menyebabkan kematian (14,5%) (“Kendalikan berbagai Penyakit di Indonesia, Begini
Cara Kemenkes dan PT Pfizer,” 2021).

Henrietta Fore, Executive Director UNICEF, menyatakan “Setiap hari, terdapat nyaris
2.200 anak balita yang meninggal akibat pneumonia—penyakit yang dapat
disembuhkan dan umumnya bisa dicegah. Komitmen global yang lebih kuat dan
investasi lebih besar sangat penting bagi penanggulangan penyakit ini. Jutaan nyawa
dapat diselamatkan hanya jika intervensi-intervensi yang cost-effective berupa
perlindungan, pencegahan dan pengobatan dapat menjangkau anak-anak tersebut
secara tepat.” (Lembaga kesehatan dan anak memeringatkan satu anak meninggal
akibat pneumonia setiap 39 detik, n.d.)

Pengukuran laju pernapasan merupakan instrumen penting untuk menilai tingkat


keparahan penyakit akut. Di beberapa negara termasuk Jerman, dokumentasi laju
pernapasan wajib dilakukan ketika pasien dengan pneumonia dirawat di rumah sakit.
Laju pernapasan adalah penanda risiko independen untuk kematian di rumah sakit
pada pneumonia. Sehingga dengan memantau data laju pernafasan pasien akan
membantu dalam mengurangi resiko kematian akibat pneumonia. Namun laju
pernapasan sering tidak diukur dalam praktek rutin karena kegunaan klinisnya tidak
cukup dihargai dan cara pengukurannya masih banyak dilakukan secara manual: saat
ini perawat mengukur jumlah gerakan dada dalam interval waktu tertentu secara
manual (Strauß et al., 2014). Ada kebutuhan alat pengukuran dan sistem pemantauan
laju pernafasan yang akurat, real time, contactless dan nyaman digunakan pasien.

2.2. Rumusan Masalah


1. Bagaimana merancang alat ukur (sensor) dan sistem monitoring laju pernafasan
pasien yang akurat, contactless, real time dan nyaman dipakai oleh pasien berbasis
pengukuran fluktuasi distribusi bioimpedansi di thorax dan sistem internet of things
(IoT).
2. Bagaimana merumuskan tingkat resiko kematian pasien pneumonia berdasarkan
rekam data yang diperoleh di tahap sebelumnya menggunakan altificial intelligence
(AI).

2.3. Hipotesis Solusi


Sistem yang diusulkan adalah sensor contactless untuk pengukuran fluktuasi distribusi
bioimpedansi di thorax. Sensor menggunakan metode pengukuran tidak langsung
berdasarkan modulasi frekuensi. Dengan pendekatan ini akan diperoleh alat ukur laju
pernafasan yang akurat dan nyaman digunakan oleh pasien. Untuk pengawasan
secara real time akan diajukan sistem IoT sehingga data akan senantiasa terpantau
dan tersimpan secara baik di database. Sedangkan untuk perumusan tingkat resiko
kematian maka data-data yang diperoleh akan diproses menggunakan artificial
intelligence (AI).

2.4. State of The Arts dan Kebaruan


Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan kekurangan tenaga kesehatan
global mencapai 18 juta tenaga kesehatan pada tahun 2030 (Organization, 2016).
Kekurangan ini terutama terjadi di negara-negara berkembang. Pertumbuhan
penduduk dan penuaan masyarakat akan semakin meningkatkan permintaan akan
layanan medis. Otomatisasi dan desentralisasi alur kerja rumah sakit dapat membantu
mengurangi tekanan pada sistem perawatan kesehatan (Gupta & Arora, 2022; Shen,
2012). Integrasi solusi otomatis dan desentralisasi dapat mengurangi kesalahan
manusia (Bhattacharya, 2016), memberikan konsistensi dan akurasi data medis dan
berpotensi mengurangi jumlah komplikasi dan kematian pasien, memotong biaya
keseluruhan dan meningkatkan efisiensi. Deteksi dini suatu kondisi meningkatkan
peluang kelangsungan hidup, memfasilitasi pengobatan dan menghemat biaya yang
timbul (Etzioni et al., 2003). Upaya deteksi dini bisa dimulai dari pemantauan terhadap
tanda-tanda vital pasien.

Tanda-tanda vital adalah seperangkat pengukuran parameter medis paling penting


yang menyampaikan informasi penting tentang tubuh pasien (Sapra et al., 2021). Ada
empat penanda dasar: detak jantung, tekanan darah, laju pernapasan dan suhu tubuh
(Cross et al., 2019). Kadang diperluas dengan oksimetri nadi, pemantauan glukosa,
tinggi dan berat badan (Khan et al., 2016). Tanda-tanda vital membantu mendiagnosis
penyakit sejak dini (Fairchild et al., 2017), mengikuti perkembangan pemulihan
(Breteler et al., 2020) dan mendeteksi penurunan kesehatan pasien (Dall’Ora et al.,
2021). Pengukuran tanda-tanda vital telah menjadi bagian penting dari pemantauan
kesejahteraan pasien di setiap manajemen rumah sakit (Cardona-Morrell et al., 2016).

Dalam perawatan kesehatan, pemantauan aktivitas pernapasan dalam waktu lama


sangat menarik. Plethysmography induktif, dikenal luas sebagai sensor respibelt,
ditetapkan sebagai standar emas untuk pemantauan respirasi jangka panjang. Sistem
ini menggunakan pita induktif yang ditempatkan di sekitar dada. Perubahan induktansi
pita yang disebabkan oleh perluasan bagian penampang dada diukur. Prinsip ini
memiliki beberapa kelemahan, antara lain banyak pasien mengklaim itu sangat tidak
nyaman dan beberapa menderita klaustrofobia.

Pengukuran laju pernafasan bisa menggunakan beberapa alternatif sensor, seperti


magnetic induction sensor, textile capacitive respiratory sensor (TCRS), wearable
pressure sensor, dan ekstraksi respiration rate (RR) menggunakan physiological
signals lainnya (Dohani et al., 2021). Salah satu usulan menggunakan planar spiral
resonator (SR). Tingkat respirasi diambil dengan menggunakan SR dan probe
pembaca nirkabel ditempatkan di dekatnya. Prinsip kerjanya didasarkan pada
pelacakan pergerakan dinding dada atau perut selama inhalasi dan ekshalasi yang
memodulasi jarak antara pembaca dan SR (Elgeziry et al., 2022).

Respirasi juga dapat dipantau melalui fluktuasi impedansi di dalam toraks. Seperti yang
ditunjukkan dalam (Tarjan & McFee, 1968) ini dapat dicapai tanpa kontak dengan
induksi arus eddy magnetik yang mencegah kerugian menggunakan elektroda, yaitu
iritasi kulit dan ketergantungan besar pada penempatan elektroda. Di sini medan
magnet bolak-balik menginduksi arus eddy ke dalam tubuh. Arus eddy ini menginduksi
ulang medan magnet bolak-balik sekunder yang berkorelasi dengan respirasi dan
harus diukur. Teknik umum adalah pendekatan dua kumparan menggunakan satu
kumparan untuk eksitasi dan satu lagi untuk pengukuran (Griffiths et al., 1999). Kedua
kumparan ini harus disejajarkan secara geometris sedemikian rupa sehingga
kumparan pengukuran tidak sensitif terhadap medan eksitasi. Karena perlunya
penyelarasan membuat pendekatan ini menjadi tidak fleksibel. Pada penelitian ini kami
mengembangkan sistem berdasarkan pendekatan koil tunggal.

Beberapa sistem koil tunggal untuk pemantauan respirasi diketahui dari literatur,
seperti (Seeton & Adler, 2008). Frekuensi pengiriman berubah selama pengukuran
karena jaringan biologis menunjukkan konduktivitas yang bergantung pada frekuensi
dan kedalaman penetrasi. Hal ini dapat menghasilkan linearitas yang buruk. Sistem
yang akan diusulkan akan menggunakan pendekatan modulasi frekuensi, sehingga
bisa mengatasi masalah perubahan karena ketergantungan frekuensi jaringan biologis.
Akhirnya akan dihasilkan sistem yang lebih stabil dan sederhana.

2.5. Track Record Tim Periset


Judul Penelitian Tahun Sumber dana Posisi
Smart Digital Pharmacist berbasis 2021 – Kemdikbudristek Firdaus (ketua)
Artificial Intelligence (AI) dan Internet 2023 (Skema PTUPT)
of Things (IoT)
Algist-IoT, Inovasi Alarm Gas Medik 2020 – BRIN (Skema Firdaus (ketua)
dan Vakum Medik dengan Fitur 2021 Konsorsium
Internet of Things untuk Mendeteksi Riset dan
Tekanan Gas Medik dan Vakum Inovasi Covid-
Medik Rumah Sakit Produk 19)
Pendukung Fasilitas Kesehatan
Pasien Rawat Inap Covid-19

Catatan perkembangan:
• Produk Algist-IoT telah
mendapatkan SNI, dan izin edar
dari Kemenkes.
• Telah diproduksi oleh PT. Putra
Medikaltel Indonesia.
• Saat ini telah terjual di 11 rumah
sakit dan masuk di e-Katalog.
Contactless sensor for breath rate 2021 University of Adrian
monitoring Southern Radomski,
Denmark Rifa Atul Izza
Asyari

3. Peta Jalan dan Nilai Strategis


Peta jalan penelitian bisa dilihat pada Gambar 1, dalam jangka waktu 5 tahun untuk
menghasilkan output berupa sistem pengukuran dan pemantauan laju pernafasan yang
sesuai dengan standar medis. Tahun pertama (2023) dimulai dengan validasi
komponen teknologi di laboratorium (TKT 4) dan di lingkungan relevan (TKT 5), dimana
lingkungan relevan adalah klinik Kesehatan. Tahun kedua (2024) dilanjutkan dengan
pengujian purwarupa alat dan sistem di lingkungan relevan, yaitu klinik (TKT 6). Tahun
ketiga (2025) dilakukan pengujian purwarupa alat dan sistem di lingkungan
sebenarnya, yaitu rumah sakit (TKT 7). Kemudian 2 tahun selanjutnya untuk mengejar
TKT 8 dan TKT 9 (2026 – 2027) dimana telah lengkap dan benar-benar teruji.

Nilai strategis dari riset ini adalah dapat membantu dalam menurunkan tingkat
kematian yang utamanya diakibatkan oleh penyakit pneumonia, disamping itu bisa
diterapkan pada pengawasan dan penjagaan pasien penyakit lainnya dimana
parameter laju pernafasan menjadi penting untuk selalu dipantau. Dengan hadirnya
produk ini juga akan mendukung upaya penguatan kemandirian industri alat Kesehatan
dalam negeri, yang saat ini sedang sangat diprioritaskan oleh pemerintah. Kami sendiri
telah mencoba membuktikan kontribusi melalui produk penelitian kami sebelumnya
yang didanai oleh BRIN melalui skema hibah penelitian konsorsium inovasi covid-19.
Saat ini produk ini telah memiliki SNI dan izin edar dari Kemenkes dan diproduksi oleh
PT. Putra Medikaltek Indonesia.

RIIM BRIN

Gambar 1. Peta jalan penelitian sistem pengukuran dan pemantauan laju pernafasan.
4. Metodologi
Gambaran umum sistem yang akan dibuat dalam penelitian ini adalah sebagai berikut.

Gambar 2. Skema sistem yang diusulkan

Untuk mewujudkan usulan, maka dirancang dalam dua tahap (tahun pertama dan
tahun kedua). Detail urutan proses dalam penelitian ini sebagai berikut.

Tahun Pertama (2023)


Pada tahun pertama tahapan yang akan dilakukan adalah:
• Pembuatan dan pengujian alat ukur laju pernafasan yang contactless, akurat,
dan nyaman dipakai oleh pasien. Termasuk desain sensor yang akan
digunakan.
• Pembuatan sistem IoT yang meliputi pengiriman data secara wireless dan
penyimpanan data di server (database), dengan memperhatikan ketentuan dan
aturan IoT di bidang kesehatan.

Tahun Kedua (2024)


Infrastruktur yang dibuat pada tahun pertama menghasilkan sejumlah besar data. Data
ini menawarkan peluang luar biasa dalam hal prediksi otomatis dan deteksi otomatis.
Dengan pendekatan kecerdasan buatan (AI), sejumlah besar aplikasi medis dapat
dikembangkan. Sebagai contoh, penelitian menunjukkan kemajuan yang signifikan
dalam deteksi penyakit otomatis menggunakan gambar x-ray (Moses, 2021). Kami
berkonsentrasi pada penilaian risiko kematian pasien pneumonia. Ini karena penelitian
menunjukkan bahwa 13,1% pasien pneumonia yang dirawat di rumah sakit meninggal
(Strauß et al., 2014). Kami percaya bahwa teknologi yang kami kembangkan akan
dapat membantu mengurangi jumlah ini.

5. Jangka Waktu Pelaksanaan Riset


Jangka waktu pelaksanaan riset ini adalah 2 tahun (2023 – 2024). Rincian kegiatan
dan target tiap tahun telah dijelakan di bagian 3 dan 4 (Peta jalan dan metodologi).

6. Luaran
Target luaran dari penelitian ini adalah sebagai berikut:
• Satu karya tulis ilmiah (KTI) yang terbit di Jurnal Internasional Bereputasi (2023)
• Kepemilikan hak kekayaan intelektual (HKI) (2024)
• Prototype/model (2024)
Detailnya bisa dilihat di tabel Luaran dan Indikator Kinerja Riset dibawah ini.

Tabel 1. Luaran Tahun Pertama (2023)


Status Luaran
Luaran
Draf Submitted/Review Accepted/Published
Jurnal Nasional - - -
Jurnal Internasional - 1 -
Hak Cipta - - -
Level TKT
Prototipe
5

Tabel 2. Indikator Kinerja Tahun Pertama (2023)


No Indikator Kinerja Kegiatan Target Keterangan
1. Jumlah dan mutu karya tulis ilmiah 100 % 1 paper telah submitted di Jurnal
Internasional terindeks Scopus
2. Jumlah dan mutu hak kekayaan 100 % -
intelektual
3. Jumlah prototipe 100 % 1 prototipe alat pengukur laju
pernafasan dengan TKT 5
4. Dokumen data dan/atau spesimen 100 % -
Tabel 3. Luaran Tahun Kedua (2024)
Status Luaran
Luaran
Draf Submitted/Review Accepted/Published
Jurnal Nasional - - -
Jurnal Internasional - - 1
Hak Cipta - 1 -
Level TKT
Prototipe
6

Tabel 4. Indikator Kinerja Tahun Kedua (2024)


No Indikator Kinerja Kegiatan Target Keterangan
1. Jumlah dan mutu karya tulis 100 % 1 paper telah accepted di Jurnal
ilmiah Internasional terindeks Scopus
2. Jumlah dan mutu hak kekayaan 100 % 1 HKI telah terdaftar
intelektual
3. Jumlah prototipe 100 % 1 prototipe sistem pemantauan laju
pernafasan dengan TKT 6
4. Dokumen data dan/atau 100 % -
spesimen

7. Jadwal Kegiatan
Jadwal kegiatan selama tahun pertama (2023) bisa dilihat di Tabel 5. Jadwal tahun
kedua (2024) bisa dicermati di Tabel 6.

Tabel 5. Jadwal Kegiatan Tahun Pertama (2023)


Waktu
No. Aktivitas Deskripsi Kegiatan Keterangan
Pelaksanaan
1 Pengurusan Ethical Mengurus izin penelitian Januari 2023
Clearance (EC) di bidang kesehatan
2 Desain dan pembuatan Merancang alat ukur laju Januari – Mei Prototaip
sensor contactless untuk pernafasan dengan 2023 tahap 1
pengukuran laju sensor non-contact
pernafasan berdasarkan
pengukuran fluktuasi
distribusi
bioimpedansi di thorax
3 Pengujian sensor Pengujian sensor pada Juni – Juli 2023
orang sehat dan pasien
pneumonia
4 Desain dan pembuatan Membuat sistem Agustus – Prototaip
sistem pengiriman dan pengiriman data September 2023 tahap 2
penyimpanan data menggunakan wireless
technology dan
pembuatan server untuk
menyimpan dan
menampilkan data

5 Pengujian sistem IoT Pengujian pengiriman Oktober 2023


dan penyimpanan/
penyajian data
6 Penulisan dan submit Membuat paper untuk November 2023
paper jurnal
7 Laporan Penulisan laporan Desember 2023

Tabel 6. Jadwal Kegiatan Tahun Kedua (2024)


Waktu
No. Aktivitas Deskripsi Kegiatan Keterangan
Pelaksanaan
1 Pengurusan Ethical Mengurus izin penelitian Januari 2024
Clearance (EC) di bidang kesehatan
2 Pengumpulan data Data laju pernafasan Februari – Mei
dengan sensor non- 2024
contact yang telah
dibuat ditahun pertama
3 Pengembangan algoritma Pengembangan Juni – Agustus
(AI) algoritma untuk 2023
asesmen tingkat resiko
kematian akibat
pneumonia berdasar laju
pernafasan.
4 Pengujian sistem AI Pengujian sistem AI September –
yang telah dibangun Oktober 2023
5 Penulisan dan submit Membuat HKI November 2023
HKI
6 Laporan Penulisan laporan Desember 2023

8. Anggaran
Terlampir
9. Daftar Pustaka
Bhattacharya, S. (2016). A review of the application of automation technologies in
healthcare domain. Intern Jour Contemp Microbiol, 9, 2343.
Breteler, M. J., Numan, L., Ruurda, J. P., van Hillegersberg, R., van der Horst, S.,
Dohmen, D. A., van Rossum, M. C., & Kalkman, C. J. (2020). Wireless remote
home monitoring of vital signs in patients discharged early after esophagectomy:
Observational feasibility study. JMIR Perioperative Medicine, 3(2), e21705.
Cardona-Morrell, M., Prgomet, M., Lake, R., Nicholson, M., Harrison, R., Long, J.,
Westbrook, J., Braithwaite, J., & Hillman, K. (2016). Vital signs monitoring and
nurse–patient interaction: A qualitative observational study of hospital practice.
International Journal of Nursing Studies, 56, 9–16.
Cross, R., Considine, J., & Currey, J. (2019). Nursing handover of vital signs at the
transition of care from the emergency department to the inpatient ward: An
integrative review. Journal of Clinical Nursing, 28(5–6), 1010–1021.
Dall’Ora, C., Griffiths, P., Hope, J., Briggs, J., Jeremy, J., Gerry, S., & Redfern, O. C.
(2021). How long do nursing staff take to measure and record patients’ vital signs
observations in hospital? A time-and-motion study. International Journal of
Nursing Studies, 118, 103921.
Etzioni, R., Urban, N., Ramsey, S., McIntosh, M., Schwartz, S., Reid, B., Radich, J.,
Anderson, G., & Hartwell, L. (2003). The case for early detection. Nature
Reviews Cancer, 3(4), 243–252.
Fairchild, K. D., Lake, D. E., Kattwinkel, J., Moorman, J. R., Bateman, D. A., Grieve, P.
G., Isler, J. R., & Sahni, R. (2017). Vital signs and their cross-correlation in
sepsis and NEC: A study of 1,065 very-low-birth-weight infants in two NICUs.
Pediatric Research, 81(2), 315–321.
Griffiths, H., Stewart, W. R., & Gough, W. (1999). Magnetic induction tomography: A
measuring system for biological tissues. Annals of the New York Academy of
Sciences, 873(1), 335–345.
Gupta, V. P., & Arora, A. K. (2022). Automation in healthcare services. In Research
Anthology on Cross-Disciplinary Designs and Applications of Automation (pp.
285–303). IGI Global.
Kendalikan berbagai Penyakit di Indonesia, Begini Cara Kemenkes dan PT Pfizer.
(2021, October 1). Sehat Negeriku. https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilis-
media/20211001/2738652/kendalikan-berbagai-penyakit-di-indonesia-begini-
cara-kemenkes-dan-pt-pfizer/
Khan, Y., Ostfeld, A. E., Lochner, C. M., Pierre, A., & Arias, A. C. (2016). Monitoring of
vital signs with flexible and wearable medical devices. Advanced Materials,
28(22), 4373–4395.
Lembaga kesehatan dan anak memeringatkan satu anak meninggal akibat pneumonia
setiap 39 detik. (n.d.). Retrieved November 13, 2022, from
https://www.unicef.org/indonesia/id/press-releases/lembaga-kesehatan-dan-
anak-memeringatkan-satu-anak-meninggal-akibat-pneumonia-setiap
Moses, D. A. (2021). Deep learning applied to automatic disease detection using chest
x-rays. Journal of Medical Imaging and Radiation Oncology, 65(5), 498–517.
Organization, W. H. (2016). Health workforce requirements for universal health
coverage and the sustainable development goals.(human resources for health
observer, 17).
Sapra, A., Malik, A., & Bhandari, P. (2021). Vital sign assessment. In StatPearls
[Internet]. StatPearls Publishing.
Seeton, R., & Adler, A. (2008). Sensitivity of a single coil electromagnetic sensor for
non-contact monitoring of breathing. 2008 30th Annual International Conference
of the IEEE Engineering in Medicine and Biology Society, 518–521.
Shen, X. (2012). Emerging technologies for e-healthcare [Editor’s Note]. IEEE Network,
26(5), 2–3.
Strauß, R., Ewig, S., Richter, K., König, T., Heller, G., & Bauer, T. T. (2014). The
prognostic significance of respiratory rate in patients with pneumonia: A
retrospective analysis of data from 705 928 hospitalized patients in Germany
from 2010–2012. Deutsches Ärzteblatt International, 111(29–30), 503.
Tarjan, P. P., & McFee, R. (1968). Electrodeless measurements of the effective
resistivity of the human torso and head by magnetic induction. IEEE Transactions
on Biomedical Engineering, 4, 266–278.
Lampiran

1. Daftar Riwayat Hidup Peneliti


2. Anggaran
BIODATA KETUA
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Firdaus, S.T., M.T., Ph.D
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 NIP/NIK/NIM 105240101
4 NIDN 0416018401
5 Tempat dan Tanggal Lahir Cilacap, 16 Januari 1984
6 E-mail firdaus@uii.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081220675454
8 Nama Institusi Tempat Kerja Universitas Islam Indonesia
9 Alamat Kantor Jl. Kaliurang Km. 14,5 Sleman DIY
10 Nomor Telepon/Faks 0274 895287 ext. 4148/ 0274 895007

B. Riwayat Pendidikan
S1 S2 S3
Nama Institusi Universitas Gadjah Universitas Telkom Universiti Teknologi
Mada (IT Telkom) Malaysia (UTM)
Jurusan Teknik Elektro Teknik Elektro Teknik Elektro
Tahun Masuk -
2001 – 2007 2007 – 2010 2016 – 2020
Lulus

C. Publikasi dalam 5 tahun terakhir.


No Judul Tahun
Vehicle Tracking to Determine Position in The Parking Lot Utilizing
2021
CCTV Camara
Vehicles Position Tracking in Parking lots Using K-Nearest
2021
Neighbor and Fingerprinting Based on RSSI Bluetooth
1 Block diagonalization precoding and power allocation for clustering
small-cell networks. Bulletin of Electrical Engineering and
2020
Informatics 9(6)
2 A Review of Hybrid Indoor Positioning System Using WLAN
Fingerprint and Image Processing. International Journal of 2019
Electrical and Computer Engineering Systems 10(2)
3 Fingerprint indoor positioning based on user orientations and
2019
minimum computation time. Telkomnika 17 (4)
4 Accurate Indoor-Positioning Model Based on People Effect and
2019
Ray-Tracing Propagation. Sensors 19 (24), 5546
5 The Design of E-Commerce System in the Shrimp Paste Industry
using the Method of Structured Analysis and Design Technique
2018
(SADT) to Increase Marketing. MATEC Web of Conferences 164,
01049
6 Implementation of Winnowing Algorithm Based K-Gram to Identify
Plagiarism on File Text-Based Document. MATEC Web of 2018
Conferences 164, 01048
7 Adaptive indoor positioning model based on WLAN-fingerprinting
2017
for dynamic and multi-floor environments. Sensors 17 (8), 1789
8 Effect of People around User to WLAN Indoor Positioning System
Accuracy. Palestinian Information and Communication Technology 2017
(PICICT), 2017
9 Adapted WLAN Fingerprint Indoor Positioning System (IPS) Based
on User Orientations. International Conference of Reliable 2017
Information and Communication
10 Indoor positioning system-based Wi-Fi fingerprinting for dynamic
environment: Experimental preliminary result. Journal of 2017
Engineering and Applied Sciences 12 (17), 4442-4447
11 the Next Generation ff ICT Network: NGN, FTTH, M2M, WSN, IoT.
2016
Teknosain
12 Wireless sensor network application for carbon monoxide
monitoring. Telecommunication Systems Services and 2015
Applications (TSSA), 2015
13 Design of wireless battery charger using near-field induction
method. Telecommunication Systems Services and Applications 2015
(TSSA), 2015
14 Design and simulation wimax networks 802.16 d and 802.16 e in
Sleman. International Seminar on Intelligent Technology and Its 2015
Applications (ISITIA), 2015
15 Dasar dan Perancangan Wireless ICT Networks. UII Press 2015

D. Hibah Penelitian
No Judul Hasil Tahun
Smart Digital Pharmacist berbasis Artificial Intelligence 400 juta 2021-
1
(AI) dan Internet of Things (IoT) rupiah 2023
Algist-IoT, Inovasi Alarm Gas Medik dan Vakum Medik
dengan Fitur Internet of Things untuk Mendeteksi
100 juta 2020 -
2 Tekanan Gas Medik dan Vakum Medik Rumah Sakit
rupiah 2021
Produk Pendukung Fasilitas Kesehatan Pasien Rawat
Inap Covid-19
3 Enhancing Accuracy of WLAN Indoor Positioning based 500 juta 2017-
on Ray Tracing Propagation Model and People Presence rupiah 2018
Effect. Fundamental Research Grant Scheme, Malaysia
4 People and Assets Movement Tracking and Monitoring 1 Milyar 2018-
for Public Safety and Security. TRANSDICIPLINARY rupiah 2019
RESEARCH (TDR) GRANT, Malaysia

E. Penghargaan 5 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi, atau institusi lainnya)


No Jenis Penghargaan Hasil Tahun
1 High Accuracy Adaptive Indoor Positioning Model For Silver 2017
IOT-Based Emergency Systems Using WLAN (HIPIES). Medal
In The 1st International Malaysia-Indonesia-Thailand
Symposium on Innovation and Creativity (iMIT SIC
2017)
2 Adaptive Indoor Positioning System (DIPS) based on Bronze 2017
Automatic WLAN-Fingerprinting. In Industrial Art & Medal
Technology Exhibition (INATEX)
3 3 Minutes Research Presentation Competition. Juara
2018
ke-2
4 IoT Hackaton by Ericson Malaysia Finalis 2019

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Yogyakarta, 10 November 2022


Ketua Pengusul,

Firdaus, S.T., M.T., Ph.D


Daftar Riwayat Hidup Periset

A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Dayat Kurniawan, M.T.


2. Jenis Kelamin Laki-laki
3. NIP/NIK/Identitas 19840520 200801 1 007
lainnya
4. NIDN (jika ada) -
5. Tempat dan Jombang, 20 Mei 1984
Tanggal Lahir
6. E-mail daysdk63@gmail.com
7. Nomor 0812-2044-0463
Telepon/HP
8. Nama Institusi Pusat Riset Telekomunikasi - BRIN
Tempat Kerja
9. Alamat Kantor Kampus BRIN Gedung 10 Lantai 3 Jl. Sangkuriang , Cisitu,
Bandung - 40135
10. Nomor 022-2504660 / 022-2504661
Telepon/Faks
11. Website https://scholar.google.co.id/citations?user=aUWHgMcAAAAJ&hl=en
https://www.scopus.com/authid/detail.uri?authorId=56694489100

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3


Nama Perguruan Universitas Brawijaya Institute Teknologi -
Tinggi Bandung (ITB)
Bidang Ilmu Teknik Elektro Teknik Elektro
Tahun Masuk-Lulus 2002-2006 2017-2019
Judul Sistem Pendaftaran dan Low Complexity MIMO-
Skripsi/Tesis/Disertasi
Panggilan Nomor Antrian SCMA Detector berbasis
Menggunakan Sphere Decoding dengan
Short Message Service Algoritma Clustered Tree
(SMS) secara Otomatis
Nama Suprapto, S.T., M.T. Dr. Mohamad Sigit
Pembimbing/Promotor Raden Arif Setyawan, Arifianto
S.T., M.T. Prof. Adit Kurniawan

C. Pengalaman Pendidikan/Riset Lainya

No. Nama Kegiatan Tahun Sumber Dana Keterangan


1 International Training Workshop on 2018 CSNO-AEC
Beidou Navigation Satellite System
Technology and It's Application in
The Belt and Road Countries and
Regions
D. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Penelitian Pendanaan


Sumber* Jml (Juta Rp)
1 2021 Pengembangan Sistem Pendeteksian DIPA LIPI ~ 60
Objek Dan Telekomunikasi Untuk
Kendaraan Listrik Otonom [Member]
2 2020 Perangkat Desinfeksi Ruangan DIPA LIPI ~ 60
Ultraviolet Cerdas Murah untuk
Sterilisasi Virus Covid-19 [Member]
3 2020 Mobile Ventilaor Low Cost sebagai LPDP ~500
Alat Bantu Pernapasan dan sebagai
Masker Pelindung Diri [Member]
4 2020 Pengembangan Sistem Pengawasan LPDP ~250
Terhadap Individu Di Masa Pandemik
Covid-19 Berbasis Wearable Device
[Member]
5 2019 Komunikasi Data Terintegrasi Untuk DIPA LIPI ~ 200
Mendukung Keselamatan Pelayaran
dan
Pemantauan Lingkungan Maritim
[Principle Investigator]
6 2019 Digitalisasi dan Otomatisasi Proses Insinas, ~ 200
Pengolahan Biji Kakao Menjadi DIPA
Produk Olahan Coklat Siap Konsumsi Ristekdikti
[Member]
7 2018 Pengembangan Sistem Radar DIPA LIPI ~ 430
Navigasi menggunakan Single Board
Computer ARM [Member]
8 2017 Penelitian Pembuatan Perangkat DIPA LIPI ~ 150
Lunak Pengolah Sinyal dan
Komponen untuk Sistem Radar
Pengawas dan Radar Navigasi
[Principle Investigator]

9 2016 Pembangkit dan Pengolah Sinyal DIPA LIPI ~ 150


Digital untuk Radar Pulse
Compression [Member]
10 2015 Pengembangan Neural Network DIPA LIPI ~ 100
CFAR dalam Menentukan Target
Radar [Principle Investigator]

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/


Tahun
1 Performance analysis of OFDM-IM International Journal of 11 / 4 / 2021
scheme under STO and CFO Electrical and Computer
Engineering (IJECE)
2 Design and Implementation of EMITTER International 8 / 2 / 2020
Wireless Sensors and Android Journal of Engineering
Based Application for Highly Technology
Efficient Aquaculture Management
System
Neural network-based adaptive International Journal of 18 / 4 / 2019
selection CFAR for radar target Intelligent Systems
detection in various environments Technologies and
Applications

2 Online monitoring of shrimp International Journal on 8 / 2/ 2018


aquaculture in bangka island using Advanced Science,
wireless sensor network Engineering and
Information Technology

3 Classification of radar environment Jurnal Elektronika dan 17 / 1 / 2017


using ensemble neural network with Telekomunikasi
variation of hidden neuron number
4 Online Monitoring Kualitas Air pada INKOM Journal 10 / 2 / 2017
Budidaya Udang Berbasis WSN
dan IoT
5 Object Detector on Coastal TELKOMNIKA 13 / 2 / 2015
Surveillance Radar Using Two-
Dimensional Order-Statistic
Constant-False Alarm Rate
Algoritm

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir

No. Nama Temu Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan


Tempat
1 The 5th International Low Complexity MIMO- Yogyakarta, July
Conference on Wireless and SCMA Detector 2019.
Telematics (ICWT)
2 The 3rd International Development of Low Cost Yogyakarta,
Conference on Information Navigation Radar using Nopember 2018.
Technology, Information Raspberry Pi Board
System, and Electrical
Engineering (ICITISEE)
3 The 2018 International Development of Precision ICE BSD,
Conference on Radar, Antenna, Farming Using Modular Multi Tangerang,
Microwave, Electronics and Node Sensor Indonesia, 1-2
Telecommunications Nopember 2018
4 The 2017 International Data acquisition and signal Jakarta,
Conference on Radar, Antenna, processing on FMCW Indonesia, 23-24
Microwave, Electronics and navigation radar system October 2017
Telecommunications
5 2016 10th International Fractional-N PLL synthesizer Bali, October
Conference on for linear FMCW radar signal 2016
Telecommunication Systems generator
Services and Applications
(TSSA)

G. Beasiswa/Award

No. Jenis Beasiswa Institusi Pemberi Tahun


1

H. Penghargaan Dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
1 Satyalencana 10 tahun Presiden Republik 2018
Indonesia

Bandung, 07 November 2022

(Dayat Kurniawan, M. T.)


NIP. 19840520 200801 1 007
DAFTAR RIWAYAT HIDUP
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) dr. Muhammad Yusuf Hisam, Sp. An
2 Jenis kelamin Laki-laki
3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli/III B
4 NIP/NIK/Identitas lainnya 107110102
5 NIDN 0509038303
6 Tempat, Tanggal Lahir Jepara, 9 Maret 1983
7 Email yusuf.hisam@uii.ac.id
8 No. Telpon/HP 081392500588
9 Alamat Kantor Jalan kaliurang KM 14,5 Sleman
10 Alamat Telpon/Fax -
11 Mata Kuliah yang diampu Anestesiologi dan Kegawatdaruratan
12 Pekerjaan Dosen Anesthesiology- Kadept
Anesthesiology FK UII
13 Registrasi Pendidik 21105100100854
14 Sertifikasi Dosen 21-001001-0022

B. Riwayat pendidikan
S1 S2 Fellowship
Nama Perguruan Tinggi UII UGM KATI-FK
UNAIR-RSUD
Dr Soetomo
Bidang Ilmu Fakultas Anestesiologi Pain
Kedokteran Intervention
Tahun Masuk-Lulus 2001-2008 2011-2015 2019-2020
Judul Pelaksanaan Perbandingan Tingkat Pain
Skripsi/Thesis/Disertasi- seven jumps Relaksasi Otak Interventional
Penugasan Ilmiah pada Diskusi dengan Pemberian pada Nyeri
Tutorial Manitol 20% Dosis 0,5 Kronik
dengan gram/kgBB dengan Iluioinguinal-
Sistem PBL di Natrium laktat illuhypogastric
FK UII Hipertonik Dosis 1,5 pasca operasi
ml/kgBB pada Pasien Hernia
Cedera Otak
Traumatik yang
Dilakukan Kraniotomi
Nama dr. Tridjoko H, Dr. dr. Sudadi, Sp. Dr dr Taqdir
Pembimbing/Promotor DTM&H, M. An., KNA, KAR M Sp An KMN
Kes Dr. dr. Sri Raharjo, Sp. Dr Yosi
dr. Zainuri An, KNA, KAO, NCC Asmara Sp
Sabta N AN FIPP
FIPM
C. Pengalaman Penelitian
Pendanaan
No Tahun Judul Penelitian
Sumber Jumlah
1 2021 Efektifitas HFNC sebafai Pribadi 20 juta
terapi Oksigen pada pasien
Covid 19 (scoping review)
2 2022 Inovasi Alarm Gas Medik dan Hibah 200 juta
Vakum Medik dengan Fitur Pendanaan
Internet of things untuk LPDP RISPRO
mendeteksi Tekanan Gas bertema
Medik dan Vakum Rumah konsorsium
Sakit sebagai solusi riset dan
pendukung Fasiltas Inovasi untuk
Kesehatan Pasien Rawat Percepatan
Inap Covid 19 Penanganan
Covid 19

3 2020 Efektifitas Kamera Hibah Dosen 20 juta


endoscope digunakan
sebagai kombinasi
Laringoscope laryngoscope
standar untuk memasang ET
Pribadi 5 Juta
4 2019 Management Anesthesia
Komprehensif pada
preeklamsia pada pasien
komorbid jantung di RS
Siaga Medika Pemalang

5 2018 Effektifitas media audiovisual


dibanding dengan informed
consent standart dalam
mengurang1 kecemasan
Hibah Dosen 20 juta
pada pasien yang akan
menjalani SC elektif

Perbandingan Tingkat
Relaksasi Otak dengan
6 2014 Pemberian Manitol 20%
Dosis 0,5 gram/kgBB dengan Pribadi 10 juta
Natrium Laktat Hipertonik
Dosis 1,5 ml/kgBB pada
Pasien Cedera Otak
Traumatik yang Dilakukan
Kraniotomi
7 2013 Penatalaksanaan TIK pada
Operasi Kraniotomi Evakuasi
Hematoma et causa ICH
8 2013 Penatalaksanaan GBS
dengan Plasmaparesis

D. Publikasi Artikel Ilmiah


No Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun
1 Penatalaksanaan TIK pada Jurnal Komplikasi Vol. 1/No. 1/2013
Operasi Kraniotomi Evakuasi Anestesi
Hematoma et causa ICH
2 Perbandingan Pemberian Jurnal Komplikasi Vol. 3/No.1/2015
Manitol 20% Dosis 0,5 Anestesi
gram/kgBB dengan Natrium
Laktat Hipertonik Dosis 1,5
ml/kgBB terhadap Efek
Relaksasi Otak pada Pasien
Cedera Otak Traumatik yang
Dilakukan Kraniotomi

3 Comprehensive Management Abstract Book: P-015


of Anesthesia In Preeclampsia The 2d
Followed by Premorbid Cardiac International
Disease Conference on
Cardiovascular
Diseases
4 The Effectiveness of Advances in Vol 3. ISBN : 978-94-
Endoscope Camera in Health Sciences 6239-315-8
Combination With Modified Research,
Standard Laryngoscope in Atlantis press
Endotracheal Tube Installation

5 Efficacy of High Flow Nasal Abstract Book:


Cannula (HFNC) in COVID-19 The 3rd
Patients With ARDS: Scoping International
Review Conference on
Cardiovascular
Diseases

Pendidikan Non Formal :


Kursus Etik kedokteran UGM 2010
Kursus GCP (Good Clinical Practice) UGM 2016

Simposium dan Workshop :

• Course Neuroanesthesia in ACA 2015,NCC, Asean Confrence Anesthesiologist


• Course Basic Assesment and support in intensive care 2015 of ISICM
• Course S3 metode pembelajaran berbasis simulasi 2017, Singapore
• Contionous Profesional Defelompent Airway Management 2017
• Course basic airway management in simulation maneuqin, FK UI, 2017
• Continous Professional Development Regional Anesthesia 2018
• Continous Professional Development Mechanical Ventilation 2018
• Pendidikan pasca sarjana S3 Kedokteran Klinis FKKMK UGM 2022
Riwayat Pekerjaan
• 2009 dokter PTT MERC Aceh
• Kepala UPTD PMI Kudus 2009
• Kepala Klinik PMI DIY 2010
• 2010- sekarang : Tutor dan Dosen departemen Anesthesiologi FK UII
• Dokter Anesthesi dan Terapi Intensif RSU Siaga Medika Pemalang sd 2017
• Ka SMF Anesthesiologi RSU Siaga Medika
• Ka PPI RSU SIaga Medika Pemalang
• Ka menejemen Nyeri RS Ludiro Husada
• Sekretaris Komite Medik RS UII 2018
• DPJP ICU Covid RS UII 2020-2021
• Ketua Departemen Anesthesiologi dan Reanimasi FK UII 2018 sd sekarang

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam daftar riwayat hidup ini adalah
benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.

Yogyakarta, 04 November 2022

dr. Muhammad Yusuf Hisam, Sp. An


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) dr. Ana Fauziyati, M.Sc., Sp.PD
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Program Studi Kedokteran Program
Sarjana FK UII
Program Studi Profesi Dokter FK UII
4 NIP/NIDN 047110434/0515037901
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bantul, 15 Maret 1979
6 Alamat E-mail 047110434@uii.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081392092822

B. Riwayat Pendidikan
No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Tahun Lulus
1 Sarjana (S1) Kedokteran FK UGM 2003
2 Magister (S2) Ilmu Kedokteran FK UGM 2014
Klinik/MS PPDS FK UGM 2015
PPDS Ilmu
Penyakit Dalam
3 Doktor (S3)

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT Pendidikan/Pengajaran


No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan sks
1 Kegawatdaruratan Wajib 5
2 Masalah Pada Dewasa 2 Wajib 7
3 Stase Ilmu Penyakit Dalam

Penelitian
No Judul Penyandang Dana Tahun
Penelitian/Publikasi
1 The Effect of Blended Learning in FK UII 2021
Covid-19 Pandemic with the
Achievement of Internal Medicine
Stage Competencies at the
Clerkship Program of the Faculty of
Medicine UII
2 Post Covid With Pleural Effusion: A FK UII 2021
Case Report
3 Hubungan antara NLR dan ALC FK UII 2022
terhadap Luaran Pasien Covid-19
4 Ancaman Reinfeksi Covid-19: FK UII 2022
Tinjauan dari Bukti Pustaka
Pengabdian Kepada Masyarakat
No Judul Pengabdian kepada Penyandang Dana Tahun
Masyarakat
1 Pengabdian pada Masyarakat FK UII 2021
sebagai Narasumber Edukasi
UIITV (BBU-Belajar Bareng UII)
2 Pelatihan Satgas Covid UII FK UII 2021
3 Menulis di UII News Hikmah Puasa FK UII 2022
bagi Kesehatan
4 Menjaga Kesehatan Ginjal (Siaran FK UII 2022
di RRI Pro 2 Yogyakarta)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya.

Yogyakarta, 1 Nov 2022


Dosen

dr. Ana Fauziyati, M.Sc.,


Sp.PD
ADRIAN RADOMSKI
UNTERFÖHRING, 85774, GERMANY +48 692 871 504

DETAILS EMPLOYMENT HISTORY


Münchner Strasse 26 Intern at Siemens, Princeton, NJ, USA
Unterföhring, 85774 December 2019 — June 2020
Germany • Did research on control and optimization of smart-grids
+48 692 871 504 • Implemented droop control for equal power sharing for distributed power systems
radomski.adr@gmail.com • Created a smart microgrid resilient to suspicious changes in frequency or voltage
Date of birth amplitude of signal coming from an energy plant
02/25/1995 • Developed an IoT platform consisting of Raspberry Pi, Beaglebone Black and
inverters that showed results of our work to visitors.
SKILLS
Working Student at Siemens, Munich, Germany
C/C++
August 2018 — November 2019
Python • Worked on solutions for the next generation of resonant converters applied in
trains, charging stations and X-ray generators
Matlab/Simulink • Built a universal web interface for communication and control of a DC-DC LLC
resonant converter enabling wireless connection of multiple computers to the
Embedded Linux converter at the same time
• Implemented functions for recording and triggering measurements, changing
Embedded Systems
control parameters and switching frequency for quicker and safer research
RTOS
Working Student at Stemmer Imaging, Puchheim, Germany
Eagle December 2016 — December 2017
• Created an IoT demonstration that became company's flagship in all of the greatest
LT Spice European trade fairs
• Built an infrastructure for OS-agnostic automated tests that accelerated testing of
Control Theory a C++ library for machine vision applications
Circuit Theory
EDUCATION
iOS
PhD student of Biomedical Engineering
Android
Southern Denmark University 2021-Now
Javascript

LANGUAGES Master of Science in Elektrotechnik, Technische Universität München, Munich,


Germany
Polish October 2017 — October 2019
• Final grade: 1.9
German
• Master thesis: Modeling and Control of a DC-DC LLC Resonant Converter
English • Described in detail theory of operation of DC-DC LLC resonant converters
• Using State Trajectory Control reduced current overshoot during start-up by
Russian 40%

French Bachelor of Science in Elektrotechnik, Technische Universität München, Munich,


Germany
October 2014 — August 2017
• Final grade: 2.0
• Bachelor thesis: DC Motor Velocity Control with Raspberry Pi using Rotary Encoder
& Back-EMF Measurements
• Investigated possibilities to reduce robot arm price by replacing rotary
encoders by Back-EMF voltage measurements
• The work was part of RoVi project that later became a successful start-up
called ViseVi Robotics GmbH

Exchange Semester, Nanyang Technological University, Singapore


January 2018 — May 2018
RIFA ATUL IZZA ASYARI
RF & Antenna Engineer
@ rifaasyari@gmail.com J +45 50361587 II Campusvej 1,203-5230 f Odense,Denmark
(ffl Rifa Atul Izza Asyari 41 0000-0002-2631-9365

EXPERIENCE LIFE PHILOSOPHY


Parttime Lecturer of Telecommunication Engineering “If you don’t have any shadows, you’re
Telkom Institute of Technology Surabaya not standing in the light.”
ii Feb 2022 – Now f Surabaya, ID
• Developing curricula and course material that can be used across a num-
STRENGTHS
ber of platforms as well as laboratory work.
Hard-working (18/24) Communicative
• Collaborating with other academics and lecturers to improve teaching
methods and expand knowledge base and providing support to students Persuasive Motivator & Leader
and other colleagues.

Senior Hardware R&D Engineer EDUCATION


Pegatron
ii May 2020 – January 2022 f Batam, ID PhD. in Biomedical Engineering
Southern Denmark University
• Analysis Hardware PCBA Design (3-D printing, RF front-end, Cable mo-
dem) and Conduct Prototype Testing, and Validation (gain, nonlinearity, ii Jan 2022 – Now
phase noise, frequency drift over temperature, emissions compliance,
EVM, BER, etc), RF power amps, antennas, and wireless controller layout
verification. M.S. in Telecommunication Engineer-
• Drive for improvements in the accuracy and verification of WiFi Modem, ing
DOCSIS, LTE, IoT and advanced knowledge in design also development National Sun Yat-sen University
of intelligent I/O Cards circuits (digital input & outputs, analog inputs &
output, power supply cards). ii Sept 2017 – June 2019

• Analyzing RF broadcasting equipment and Work closely with the man- • Thesis Title: High Gain Array Antenna With
ufacturing plant and high-speed test and measurement lab to validate Frequency Selective Surface for Vital Sign
design and correlate measurement with simulations using VNA, TDR and Monitoring
Oscilloscope.
• Develop test solutions for automated testing of RF and mixed signal
hardware: frequency converters, RF amplifiers, oscillators, software de-
B.S. in Electrical Engineering
fined radios, data converters, etc. Islamic University of Indonesia
• Monitor On-going Reliability Test(ORT) and Life Time Test(LTT), drive ii Sept 2016 – March 2016
failure analysis and corrective actions. • Thesis Title: Optical Network Design for 4G
• Perform Mass Production (MP) and New Product Introduction (NPI) Long Term Evolution Sleman
Supports (Test Plan, DFM and D/PFMEA Review) to ensure quality
products are released timely.

SKILLS
Optical Project Engineer
Biznet Networks • Programming : Matlab & Python
ii May 2016 – July 2017 f Yogyakarta, ID • RF Hardware tools : Vector Network Ana-
lyzer,Spectrum Analyzer,Anechoic Chamber
• To Design, development, and maintenance Biznet Fibre Optic (FTTH)
• EM simulator : HFSS & CST, ADS
and Hybrid Fibre Coaxial (HFC) Network with maintaining optimal work-
flow. • Optical Network : Optisystem & OTDR
• Develop network designs using information provided by field collectors, • Others : Kicad, Cadence, Labview
customers, and Engineers to support field staking, permitting, contract-
ing, and construction LANGUAGES
• Fiber optics Network analysis and testing using OTDR, Power Meter,
VFL, Fusion Splicer, TDR, and Continuity Tester especially for Multi- Indonesian ○ ○ ○ ○ ○
Mode vs. Single Mode Testing Spliced Fiber with OTDR. English ○ ○ ○ ○ ○
• Run analysis on fiber routes and described network assets (e.g., homes Arabic ○ ○ ○ ○ ○
within a given proximity to fiber plant) Mandarin ○ ○ ○ ○
Heavy Dump Truck Operator (Komatsu 465-785/7 ORGANIZATIONS
Pamapersada Nusantara
ii Jan 2010 – Sept 2012 f Tabalong, ID • President of PPI Kaohsiung (Indonesian Stu-
dent Association of Kaohsiung) (2018-2019)
• Operating Komatsu HD 785 /465 on daily basics with on hauling and • Indonesian Student Association in Taiwan (PPI
tipping on open cast mining. TAIWAN) -Staff of Diplomacy & Cooperation
• Complete required paperwork, reporting, and other documentation and Asia Pacific. (2018-2019)
Performing regular maintenance to ensure that the truck is in fit working • Indonesian Muslim Student Forum in Taiwan
order. (FORMMIT- Staff of ILC (2017-2019)
• Complying with all safety rules and regulations and Maintaining accu- • Student Soft-Skills Development (Industrial
rate driver logs and Observe distribution of paving material to adjust Engineering Faculty UII) as a Co-Trainer (2015-
machine settings or material flow, and indicate low spots for workers to 2016)
add material.
• Electrical Engineering Student Coordinator as
a Vice President in Electrical Engineering UII
AWARDS (2012-2016)
• Paper of Better Future (PFBF) Yogyakarta Re-
• International Master Program of Telecommunication Engineering Schol- gion, Head of Division. (2015-2016)
arship Award - National Sun Yat-Sen University.
• Best Student Paper Award 2020, Taiwan Telecommunication Annual
Symposium-Kaohsiung.High Gain Array Antenna with FSS for Through- REFERENCES
Wall Vital Sign Monitoring.
• Social Entrepreneurship Training Scholarship from Indonesian Coordinat- Prof. Tzyy-Sheng Jason Horng
ing Ministry for Human Development and Cultural Affairs @ Electrical Engineering Faculty
• Top 100 Techstars Online Global Startup Weekend Unite to Fight Covid- II jason@ee.nsysu.edu.tw
19 Indonesia, Nationwide
Master Thesis Advisor at National Sun Yat-
Sen University
PUBLICATIONS
Prof. Wan-Jen Huang
@ Telecommunication Engineering
Conference Proceedings II wjhuang@faculty.nsysu.edu.tw
• Asyari, R. A. I., Arif, R. E., Su, W.-C., & Horng, T.-S. (2020). High Chair of International Master program of
gain array antenna with fss for vital sign monitoring through the Telecommunication Engineering, National
wall. Sun Yat-Sen University
• Mahdin Rohmatillah, R. A. I. A., Sholeh Hadi Pramono. (2020).
Implementation of deep learning based method for optimizing
Assoc Prof. Firdaus
spatial diversity mimo communication. In Indonesian journal of
@ Electrical Engineering Department
electrical engineering and informatics (ijeei) (Vol. 7, p. 5). Indone-
sian Journal of Electrical Engineering and Informatics (IJEEI). II firdaus@uii.ac.id

• Asyari, R. A. I., Hasbian, I. R. H., & Yuwono, T. (2018). Design of Head of Telecommunication Lab ,Islamic Uni-
backbone fiber optical networks with using edfa (erbium doped versity of Indonesia
fiber amplifier) in sleman district. In 2018 electrical power, elec-
tronics, communications, controls and informatics seminar (eeccis)
(pp. 244–249). IEEE.
• Asyari, R. A. I., Indarto, E. et al. (2016). Optical network design
for 4g long term evolution distribution network in sleman. In
2016 international seminar on application for technology of infor-
mation and communication (isemantic) (pp. 332–335). IEEE.
Suatmi Murnani
Nationality: Indonesian

 (+62) 81328051114
Date of birth: 29 Jun 1989

Gender: Female

 Email address: suatmi.murnani@uii.ac.id


 Email address: suatmi.murnani@gmail.com
 Address: Department of Electrical Engineering, Faculty of Industrial Technology,
Universitas Islam Indonesia Jl. Kaliurang km 14.5 Sleman, 55584 Yogyakarta (Indone

sia)

EDUCATION AND TRAINING

M.Eng.
Dept. of Electrical and Information Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 5 Feb 2018 – 30 Jan 2020 ]
Address: Jl. Grafika No.2 Kampus UGM, 55281 Yogyakarta (Indonesia)
jteti.ugm.ac.id
Field(s) of study: Electrical engineering majoring signal processing
Final grade : 3.99/4.00
Thesis: Object Selection Technique in Gaze Gesture Application using Exponential Moving Average and HMM

S.T. (equivalent to B.Eng.)


Dept. of Electrical and Information Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 13 Aug 2007 – 31 Oct 2011 ]
Address: Jl. Grafika No.2 Kampus UGM, 55281 Yogyakarta (Indonesia)
jteti.ugm.ac.id
Field(s) of study: Electrical engineering majoring telecommunication
Final grade : 3.66/4.00
Thesis: Designing and Implementing OFDM Channel Estimator on FPGA Xilinx Spartan 3E

Machine Learning by Stanford University


Coursera [ 1 Apr 2019 – 14 Jun 2019 ]
https://www.coursera.org/account/accomplishments/verify/J8WDD9S7R6BY
Final grade : 96.08%

The course, instructed by Prof. Andrew Ng, consists of a broad introduction to machine learning, data mining, and
statistical pattern recognition. Some supervised and unsupervised learning techniques were discussed both
conceptually as well as their practical implementations using Matlab.

PUBLICATIONS

Gaze-Controlled Digital Signage for Public Health Education during Covid-19 Pandemic
[2021]
https://doi.org/10.1109/ICoICT52021.2021.9527531
2021 9th International Conference on Information and Communication Technology (ICoICT)
Spontaneous gaze gesture interaction in the presence of noises and various types of eye
movements
[2020]
https://doi.org/10.1145/3379156.3391363
2020 ACM Symposium on Eye Tracking Research and Applications
Stuttgart, Germany

A Survey of Event Detection Methods for Eye Movements Classification in Smooth-Pursuit-Based


Interactive Applications
[2020]
https://doi.org/10.1109/CcS49175.2020.9231384
2020 International Symposium on Community-centric Systems (CcS)
Tokyo, Japan

Comparative Analysis of Signal Denoising Methods for Object Selection in Gaze-Based


Interactive Applications
[2019]
https://doi.org/10.1145/3379156.3391363
2019 5th International Conference on Science and Technology (ICST)
Yogyakarta, Indonesia

PROJECTS

Gaze interaction for assistive technology


[ 1 Jul 2021 – Current ]
The project focuses on interaction using gaze intended for people with disability. The interaction may be in the
form of controlling simple home appliances. The project will also expand on studying the effect of feedback
(visual/audio/haptic) to the gaze interaction.

coviDisplay
[ 4 May 2020 – 14 Jul 2021 ]
coviDisplay is a Gaze-Controlled Digital Signage for Public Health Education during Covid-19 Pandemic. The
project is funded by Indonesia Ministry of Research and Technology and Indonesia Endowment Fund for
Education (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) of Indonesia Ministry of Finance. The project team is currently
developing a public display application based on gaze interaction. I am in charge of the algorithm to detect users'
objects of interest and trigger an action to the application. Our prototype demonstration can be accessed on
https://youtu.be/ApU1MEdvkPI.

Master's thesis
[ 5 Feb 2018 – 30 Jan 2020 ]
My thesis research focused on algorithm development to select a moving object using gaze or eye movement.
The developed algorithm was expected to correctly detect users' objects of interest without any prior spatial
calibration as the implementation will be for spontaneous interaction. The study used an eye tracker to record
the human gaze. The preliminary results can be read at https://doi.org/10.1145/3379156.3391363 and https://
doi.org/10.1109/ICST47872.2019.9166223, while the final result is currently under review at IEEE Transactions on
Human-Machine Systems.
WORK EXPERIENCE

Junior Lecturer
Dept. of Electrical Engineering, Universitas Islam Indonesia [ 1 Nov 2020 – Current ]
City: Yogyakarta
Country: Indonesia

I am currently a member of the Biomedical Research Group with research topic in assistive technology. I teach
some subjects, including Fundamentals of Electrical Engineering, Linear Algebra, Probability and Statistics,
Numerical Computation, Signal and Systems, and Digital Signal Processing.

Research Assistant
Dept. of Electrical and Information Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 1 Jun 2019 – 31 Dec 2020 ]
City: Yogyakarta
Country: Indonesia

The research project focused on the gaze interaction technique. Besides performing research and writing the
research outcomes, I was responsible for managing the research devices and the research group members'
presentation schedules. Sometimes, some members went 'missing' or out of contact due to lack of progress. It
took an effort to find them and convince them to share the problems to define a solution.

Administrative Assistant
Indonesian Electrical Engineering Higher Education Forum [ 1 Jul 2019 – 25 Sep 2020 ]
City: Yogyakarta
Country: Indonesia

The main role was managing the member database. Other roles were taking part in managing its international
conference and website. During this period, I managed to get some colleagues from the board of the forum.

Teaching Assistant
Dept. of Electrical and Information Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 13 Aug 2018 – 30 Jun 2020 ]
City: Yogyakarta
Country: Indonesia

2018: Teaching Assistant of Signals and Systems Course: I helped to manage students' assignments.
2019 - 2020: Teaching Assistant of Artificial Intelligence Course: My main role was managing and assisting student
projects of classification using machine learning techniques.

Teaching Assistant
Dept. of Electrical and Information Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 1 Feb 2010 – 30 Jun 2011 ]
City: Yogyakarta
Country: Indonesia

2010: Teaching Assistant of Fundamentals of Electrical Engineering Course: The role was managing students
assignments.
2010: Teaching Assistant of Digital Control Engineering Course: In this course, I supported the lecturer in
providing class material presentations.
2011: Teaching Assistant of Signals and Systems Course: I helped to manage students' assignments.
Water & Energy Saving Analyst
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 22 Aug 2016 – 5 Jan 2018 ]
City: Pasuruan
Country: Indonesia

I was a coordinator of water-saving projects in six Aqua factories. I led and monitored the project in each factory.
I took charge of analyzing water consumption data to determine water leakages as well as proposing some action
plans to minimize the water losses. In general, I managed to reduce water losses from 20% to 16% during the
period. Besides water-saving, I also took charge of an energy-saving project in an Aqua factory in Pasuruan,
Indonesia. I analyzed energy consumption data to propose energy-saving initiatives. From the initiative's
implementation, the factory managed to reduce energy consumption by roughly 4%.

Project Engineer
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 1 Mar 2016 – 21 Aug 2016 ]
City: Klaten
Country: Indonesia

During this period, I was responsible to ensure the projects funded by the company's capital expenditure were
completed on time. The projects mainly consisted of machine overhaul. The obstacles were related to planning
because most of the spare parts were ordered overseas as the original equipment manufacturers (OEMs) were in
Italy and France. We have to deal with import clearance as well as the OEM technician's schedule. I also needed to
compromise the overhaul's schedule with supply and demand division as machine overhaul impacts the number
of products to sell, moreover, when the product is high on demand. Besides machine overhaul, the company also
funded some civil projects using capital expenditure. I had to cooperate with several construction vendors. My
responsibility ranged from explaining the project scope, collecting their quotations, following up on the tender
progress, and monitoring implementation completion.

Maintenance Planner
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 6 Oct 2014 – 29 Feb 2016 ]
City: Klaten
Country: Indonesia

As a maintenance planner, I was responsible for planning and scheduling the maintenance of machines. I had to
ensure the maintenance strategy from the asset engineer has no problem; thus, I can plan the purchase of spare
parts and schedule the machine maintenance as well as the manpower. Besides the machines and manpower, I
also needed to coordinate with the supply and demand division as maintenance schedules also affect their
schedules. Besides a maintenance planner, I was also a maintenance coordinator. My role was ensuring the
implementation of basic maintenance in the factory, i.e., each maintenance person performed their roles. I
hosted monthly evaluations to accommodate the problems and escalated the problems accordingly.

Production Supervisor
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 16 Sep 2013 – 5 Oct 2014 ]
City: Klaten
Country: Indonesia

To ensure the production was running smoothly, I had to manage the production resources, e.g., the production
materials and the manpower. At the beginning of the shift, it was mandatory to ensure the team was complete
and production materials were sufficient. The main obstacle was machine breakdown. I needed to collaborate
with the technicians to prevent production loss. I also regularly visited each station to ensure the machine was
running normally. When there were some issues, I had to solve them by myself or by contacting related
personnel (e.g., machine experts) or escalate the problem to the production manager.
Continuous Improvement Officer
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 5 Mar 2013 – 15 Sep 2013 ]
City: Jakarta
Country: Indonesia

I was responsible for continuous improvement projects in all 240ml line productions in Aqua factories. During the
period, I created a "community" based on its type of machine. The objective was to create a community to learn
and share best practices as they used similar machines to reduce machine breakdown. Events were created
within the same community, e.g., developing a standard of machine settings, spare part criticality assessment,
etc. Unfortunately, during this short period, I had not given a significant contribution to the overall production
efficiency as there were also other factors affecting the efficiency, i.e., quality issues. 

Management Trainee
Danone - Aqua (PT. Tirta Investama) [ 5 Mar 2012 – 4 Mar 2013 ]
City: Jakarta
Country: Indonesia

I was given a project to reduce water losses in all Aqua factories. During the project, I learned how to acquire
water usage data, analyze and point out the problems, and how to initiate action plans. I also learned how to lead
projects in different factories, as people in each factory have a different culture. During the period, I focused on
two factories as pilot projects. In the first factory in Pasuruan, Indonesia, I managed to reduce water losses from
19% to 15%, while in the second factory, I managed to reduce water losses from 22% to 18%.

Product Engineer
Samsung Electronics Indonesia [ 28 Nov 2011 – 4 Mar 2012 ]
City: Cikarang
Country: Indonesia

The role was to manage the trial preparation of new products and justify what is needed to be improved before
mass production as well as making sure the mass production will be on schedule. The main obstacle was the
planning and scheduling. The mass production had to be on time, yet the trial preparation needed parts from
South Korea that were often delayed. However, as long as I diligently followed up on the progress of each task, I
can swiftly determine what was needed to be done or escalate to the related department. Thus, mass production
was on schedule.

HONOURS AND AWARDS

Best Graduate Award


Faculty of Engineering, Universitas Gadjah Mada [ 22 Apr 2020 ]
During the graduation ceremony in April 2020, I was given the Best Graduate Award.

2011 Women in Technology Award


Nokia Siemens Network Indonesia [ 1 Nov 2011 ]
I was given the award for outstanding achievement during my bachelor's degree. NSN Indonesia granted me to
visit their Global Research and Development Center in Bangalore, India, for one week in November 2011.

Silver Medal Awardee


Indonesia Ministry of Education and Culture [ 9 Sep 2006 ]
It was an annual math competition between high school students all over Indonesia. A more rigorous selection
was held afterward to select the top 5 students to represent Indonesia in International Math Olympiad (IMO)
2007. I managed to enter the top 15 in early 2007. 
LANGUAGE SKILLS

Mother tongue(s): Bahasa Indonesia | Javanese


Other language(s):
English
LISTENING B2 READING C1 WRITING B2
SPOKEN PRODUCTION C1 SPOKEN INTERACTION C1

DIGITAL SKILLS

Programming Langunge(s)
C# / C++ / C / Basics Of Python / Matlab

Data Preparation
Latex Software / Microsoft Excel / Microsoft Powerpoint / Microsoft Word

Statistics
SPSS Statistical Tool
TAHUN 2023
Judul Riset : Sistem Pengukuran dan Pemantauan Laju Pernafasan yang Contactless berbasis Mohon
Internet of Things
Usulan (IoT) dan
RAB dilengkapi Artificial
dengan urutanIntelligence
mengisi Sheet(AI)
sebagai berikut:
Bidang Fokus RIIM : Teknologi Kesehatan 1. Rincian (th1)
Ketua Periset : Firdaus, S.T., M.T., Ph.D. 2. Rincian (th2)
3. Rincian (th3) - disesuaikan dengan skema RISPRO yang dipilih
Asal Institusi : Universitas Islam Indonesia
Jika Mitra lebih dari satu maka kolom mitra dapat ditambahkan
Mitra Riset : PT. Putra Medikaltek Indonesia dan
Total Usulan Waktu
Pendanaan : 2 tahun

Komponen Biaya Riset/ Aktivitas Riset/ Indikator Kinerja Harga Satuan Proporsi Pendanaan
Volume Frekuensi Satuan Jumlah LPDP Mitra
Justifikasi Kebutuhan Riset/ LUARAN (Rp) Tahun I Tahun I
A. Pengadaan Bahan
A.1 Kegiatan A : Pembuatan alat ukur laju pernafasan
1 Wearable breathing rate sensors Pembuatan prototype 20 1 1500000 Pcs 30,000,000 27,000,000 3,000,000
2 Conductive Thread Pembuatan prototype 20 1 95000 Pcs 1,900,000 1,710,000 190,000
3 Vest Pembuatan prototype 20 1 200000 Pcs 4,000,000 3,600,000 400,000
4 CMOS Inverter, Kapasitor Pembuatan prototype 20 1 25000 Pcs 500,000 450,000 50,000
Sub Total A.1 36,400,000 32,760,000 3,640,000
A.2 Kegiatan B : Pembuatan sistem IoT
1 Frequency Counting Module (STM32) Prototype sistem IoT 20 1 150000 Pcs 3,000,000 2,700,000 300,000
2 IoT Communication Chip (ESP32) Prototype sistem IoT 20 1 110000 Pcs 2,200,000 1,980,000 220,000
3 Battery Management System & Battery Prototype sistem IoT 20 1 105000 Pcs 2,100,000 1,890,000 210,000
4 Server (Cloud) Prototype sistem IoT 1 10 2000000 Pcs 20,000,000 18,000,000 2,000,000
Sub Total A.2 27,300,000 24,570,000 2,730,000
A.3 Kegiatan C Pengujian alat ukur dan sistem IoT
1 Sewa osiloscope Pengujian alat 1 6 1000000 Pcs 6000000 5400000 600000
2 Sewa power supply Pengujian alat 2 6 450000 Pcs 5400000 4860000 540000
3 Sewa komputer Pengujian alat 1 6 600000 Pcs 3600000 3240000 360000
4 Pendaftaran SNI alat kesehatan Pengujian alat 1 1 10000000 Unit 10000000 9000000 1000000
Sub Total A.3 25000000 22500000 2500000
Sub Total A 63,700,000 57,330,000 6,370,000

B. Honor Tenaga Lapangan


B.1 Kegiatan A : Pembuatan alat ukur laju pernafasan
1 Honor tenaga asisten Pembuatan alat ukur 2 50 80,000 OH 8,000,000 7,200,000 800,000
Sub Total B.1 8,000,000 7,200,000 800,000
B.2 Kegiatan B : Pengujian dan pengambilan data
Pengujian dan
1 Honor tenaga asisten 2 60 80,000 OH 9,600,000 8,640,000 960,000
pengambilan data
Sub Total B.2 9,600,000 8,640,000 960,000
Sub Total B 17,600,000 15,840,000 1,760,000

C. Perjalanan Dinas Terkait Riset


C.1Aktivitas A : Perjalanan Dinas Yogyakarta - Jakarta mengurus SNI dan perbaikannya
1 Tiket PP Yogyakarta - Jakarta Pengurusan SNI 1 2 2200000 kali 4,400,000 3,960,000 440,000
2 Transport lokal Pengurusan SNI 1 2 100000 kali 200,000 180,000 20,000
3 Hotel 2 hari Pengurusan SNI 2 2 990000 hari 3,960,000 3,564,000 396,000
4 Uang Harian Jakarta Pengurusan SNI 1 2 530000 OH 1,060,000 954,000 106,000
Sub Total C.1 9,620,000 8,658,000 962,000
C.2 Aktivitas A
1 Tiket PP ….. (sesuai SBM terbaru) kali 0 0 0
2 Transport ….. (sesuai SBM terbaru) kali 0 0 0
3 Hotel ….. (sesuai SBM terbaru) hari 0 0 0
4 Uang Harian …. (sesuai SBM terbaru) OH 0 0 0
Sub Total C.2 0 0 0
Sub Total C 9,620,000 8,658,000 962,000

TOTAL BIAYA 90,920,000 81,828,000 9,092,000


TAHUN 2024
Judul Riset : Sistem Pengukuran dan Pemantauan Laju Pernafasan yang Contactless berbasisMohon
Internet of Things
Usulan (IoT) dan
RAB dilengkapi Artificial
dengan urutanIntelligence
mengisi Sheet(AI)
sebagai berikut:
Bidang Fokus RIIM : Teknologi Kesehatan 1. Rincian (th1)
Ketua Periset : Firdaus, S.T., M.T., Ph.D. 2. Rincian (th2)
3. Rincian (th3) - disesuaikan dengan skema RISPRO yang dipilih
Asal Institusi : Universitas Islam Indonesia
Jika Mitra lebih dari satu maka kolom mitra dapat ditambahkan
Mitra Riset : PT. Putra Medikaltek Indonesia dan
Total Usulan Waktu
Pendanaan : 2 tahun

Komponen Biaya Riset/ Aktivitas Riset/ Indikator Kinerja Harga Satuan Proporsi Pendanaan
Volume Frekuensi Satuan Jumlah LPDP Mitra
Justifikasi Kebutuhan Riset/ LUARAN (Rp) Tahun I Tahun I
A. Pengadaan Bahan
Tuliskan Indikator Kinerja
A.1 Kegiatan A Pembuatan alat ukur laju pernafasan contactless Riset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
1 Wearable breathing rate sensors Pembuatan alat ukur 15 1 1500000 Pcs 22,500,000 20,250,000 2,250,000
2 Conductive Thread Pembuatan alat ukur 15 1 95000 Pcs 1,425,000 1,282,500 142,500
3 Vest Pembuatan alat ukur 15 1 200000 Pcs 3,000,000 2,700,000 300,000
4 CMOS Inverter, Kapasitor Pembuatan alat ukur 15 1 25000 Pcs 375,000 337,500 37,500
Sub Total A.1 27,300,000 24,570,000 2,730,000
Tuliskan Indikator Kinerja
A.2 Kegiatan B Pembuatan dan Pengujian Sistem IoT dan AI Riset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
1 Frequency Counting Module (STM32) Pembuatan AI &IoT 15 1 150000 Pcs 2,250,000 2,025,000 225,000
2 IoT Communication Chip (ESP32) Pembuatan AI &IoT 15 1 110000 Pcs 1,650,000 1,485,000 165,000
3 Battery Management System & Battery Pembuatan AI &IoT 15 1 105000 Pcs 1,575,000 1,417,500 157,500
4 Server (Cloud) Pembuatan AI &IoT 1 12 4000000 Pcs 48,000,000 43,200,000 4,800,000
5 Pengurusan izin edar Legalitas produk 1 1 6000000 Unit 6,000,000 5,400,000 600,000
6 Pengurusan TKDN Legalitas produk 1 1 15000000 Unit 15,000,000 13,500,000 1,500,000
Sub Total A.2 74,475,000 67,027,500 7,447,500
Sub Total A 101,775,000 91,597,500 10,177,500

B. Honor Tenaga Lapangan


Tuliskan Indikator Kinerja
B.1 Kegiatan A Perakitan alat ukur laju pernafasan Riset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
1 Honor tenaga asisten Pembuatan alat ukur 2 50 80,000 OH 8,000,000 7,200,000 800,000
Sub Total B.1 8,000,000 7,200,000 800,000
Tuliskan Indikator Kinerja
B.2 Kegiatan B Pengambilan dan pengolahan data Riset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
1 Honor tenaga pengambilan data Mengumpulkan data 3 50 80,000 OH 12,000,000 10,800,000 1,200,000
Model Artifial Intelligence
2 Honor tenaga pengolahan data 2 40 80,000 OH 6,400,000 5,760,000 640,000
Sub Total B.2 18,400,000 16,560,000 1,840,000
Sub Total B 26,400,000 23,760,000 2,640,000

C. Perjalanan Dinas Terkait Riset


Tuliskan Indikator Kinerja
C.1 Aktivitas A (Perjalanan Dinas Jakarta - Jogja mengurus izin edar dan TKDNRiset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
1 Tiket PP Yogyakarta - Jakarta Pengurusan SNI 1 2 2200000 kali 4,400,000 3,960,000 440,000
2 Transport lokal Pengurusan SNI 1 2 100000 kali 200,000 180,000 20,000
3 Hotel 2 hari Pengurusan SNI 2 2 990000 hari 3,960,000 3,564,000 396,000
4 Uang Harian Jakarta Pengurusan SNI 1 2 530000 OH 1,060,000 954,000 106,000
Sub Total C.1 9,620,000 8,658,000 962,000
Tuliskan Indikator Kinerja
C.2 Aktivitas A Riset/Luaran yang akan dihasilkan dari
aktivitas tersebut
Sub Total C.2 0 0 0
Sub Total C 9,620,000 8,658,000 962,000

TOTAL BIAYA 137,795,000 124,015,500 13,779,500

Anda mungkin juga menyukai