Anda di halaman 1dari 4

Nama : Fajar Surya Pratama

Kelas : XII RPL A


Database

Fungsi Agregat

C. Langkah Praktek
Membuat tabel buku

Menampilkan struktur tabel buku

Memasukan data kedalam tabel buku

Menampilkan data tabel buku

Menghitung jumlah record


Menghitung total harga

Menghitung nilai tertinggi

Menghitung nilai terendah

Menghitung nilai rata-rata


D. Tugas Mandiri
1. Hitung jumlah buku sistem basis data!

2. Hitung jumlah buku yang dikarang oleh abdul kadir!

3. Berapa jumlah harga buku dengan kategori fiksi!

4. Berapa jumlah harga rata- rata buku dengan kategori buku teks!

5. Berapa jumlah harga rata- rata pada tabel buku!


E. Evaluasi
1. Untuk menampilkan jumlah record menggunakan SELECT count(*) sedangkan
perintah avg(nama_kolom) digunakan untuk menghitung nilai rata-rata, sehingga
perintah yang benar yaitu :
SELECT count(*) AS jum_rec FROM buku;
2. Untuk menampilkan jumlah record menggunakan SELECT count(*) sedangkan
perintah sum(nama_kolom) digunakan untuk menghitung total nilai, sehingga
perintah yang benar yaitu :
SELECT count(*) AS jum_rec FROM buku WHERE kategori = “Fiksi”;
3. Untuk menampilkan jumlah record menggunakan SELECT count(*) sedangkan
perintah avg(nama_kolom) digunakan untuk menghitung nilai rata-rata, sehingga
perintah yang benar yaitu :
SELECT count(*) AS jum_rec FROM buku WHERE kategori = “Buku Teks”;
4. Perintah untuk menampilkan jumlah harga kategori buku teks yaitu :
SELECT sum(harga) AS total_harga FROM buku WHERE kategori = "Buku
Teks";

Anda mungkin juga menyukai