Anda di halaman 1dari 1

Assyifa Zahira

XI MIPA 1

Toleransi
Beragama di
Lingkungan
Sekolah DERAMATA
SMA CIN

Toleransi adalah sikap menenggang atau


menghargai perbedaan satu sama lain dalam
bermasyakat.

Perbedaan dan
Keragaman
Perbedaan dan keberagaman ditemukan dalam
berbagai lingkungan sosial termasuk lingkungan sekolah.
Oleh karena itu di sekolah juga perlu ditanamkan sikap
toleransi dan saling menghargai satu sama lainnya
sebagai bagian dari pendidikan budi pekerti dan supaya
tercapai kerukunan antar siswa di sekolah.

Contoh Perilaku Toleransi


di Lingkungan Sekolah

1. Menaati tata tertib dan peraturan sekolah.


2. Tidak membeda-bedakan teman.
Tidak menghargai 3. Tidak mengejek atau berlaku kasar pada

agama orang lain teman.


4. Tidak merundung teman baik secara fisik
maupun verbal.
5. Membantu teman yang tidak paham pada
suatu pelajaran.
6. Tidak mengganggu teman yang sedang
beribadah

Menghargai 7. Menghormati teman yang berbeda agama.

agama orang lain


8. Tidak membeda-bedakan suku.
9. Mengucapkan selamat hari raya pada
teman yang berbeda keyakinan yang
sedang merayakan hari rayanya.

Sikap-sikap ini sangat diperlukan dalam pendidikan budi


pekerti, supaya para siswa di sekolah dapat menjadi
pribadi yang menghargai perbedaan dan menghormati
sesama.

Anda mungkin juga menyukai