Anda di halaman 1dari 10

D.

Keberagaman
Agama

MGMP PPKn SMP Santo Thomas 1


Medan
Pertanyaan
Pemantik
1. Sebutkan agama apa
saja yang diakui di
Indonesia.
2. Tahukah ananda saat
ini, agama mayoritas
penduduk di
Indonesia?
Jawaban nomor 2
Saat ini, Islam menjadi agama
mayoritas penduduk di Indonesia
dengan jumlah penganutnya sekitar
87,2 persen. Sementara itu, agama
Kristen memiliki pengikut sekitar
6,9 persen, Katolik sekitar 2,9
persen, Hindu sekitar 1,7 persen,
Budha sekitar 0,7 persen, dan
Konghucu sekitar 0,05 persen
D.Keberagaman
agama
Ada enam agama yang diakui oleh pemerintah di
Indonesia, antara lain Islam, Kristen, Katolik, Hindu,
Budha, dan Konghucu. Keenam agama ini diatur
dalam TAP MPR Nomor 1 Tahun 1965 dan UU Nomor 5
Tahun 1969. Saat ini, Islam menjadi agama mayoritas
penduduk di Indonesia dengan jumlah penganutnya
sekitar 87,2 persen. Sementara itu, agama Kristen
memiliki pengikut sekitar 6,9 persen, Katolik sekitar
2,9 persen, Hindu sekitar 1,7 persen, Budha sekitar 0,7
persen, dan Konghucu sekitar 0,05 persen.
E. Keragaman
Ras dan
Antargolongan
Menurut KBBI atau
Kamus Besar Bahasa
Indonesia, ras merupakan
suatu pengelompokkan
masyarakat berdasarkan
kesamaan ciri fisik.
Keberagaman Golongan
kondisi dalam masyarakat yang
menunjukkan adanya perbedaan golongan,
seperti kedudukan, status sosial,
pendidikan, adat, keturunan, hingga
jabatan.

SENTRA ZAMRUD | PANDUAN PEGAWAI BARU


Untuk membantu pemahaman ananda
tentang keberagmaan agama, ras dan
antar golongan di Indonesia,
kerjakakan aktivitas berikut! Aktivitas Siswa

Agama Nama Nabi Hari Besar Tempat ibadah

SENTRA ZAMRUD | PANDUAN PEGAWAI BARU




Keberagaman ras
Carilah informasi tentang ras
di Indonesia, ananda termasuk
ras apa dan tuliskan
alasannya.

SENTRA ZAMRUD | PANDUAN PEGAWAI BARU


Keberagaman golongan
Tuliskan tiga jenis kegemaran
atau hobimu masing-masing.

SENTRA ZAMRUD | PANDUAN PEGAWAI BARU

Anda mungkin juga menyukai