Anda di halaman 1dari 2

Jenis-jenis Kayu

1.Kayu Jati

pembahasan:

a.Sifat Kayu Jati

Kayu jati merupakan kayu berkualitas karena kekuatan, keawetan dan keindahannya. Secara
teknis, kayu

ini sangat tahan terhadap serangan rayap.

b. Manfaat Kayu Jati

Jati sejak lama digunakan sebagai bahan baku pembuatan kapal laut, termasuk kapal-kapal VOC
yang melayari samudera di abad ke-17. Juga dalam konstruksi berat seperti jembatan dan bantalan
rel. Di dalam rumah, selain dimanfaatkan sebagai bahan baku furniture, kayu jati digunakan pula
dalam struktur bangunan.

2.Kayu Sungkai

pembahasan:

a.Sifat Kayu Sungkai


Kayu Sungkai memiliki tekstur yang kuat dan ringan

b.Manfaat kayu Sungkai

kayu Sungkai juga digunakan sebagai rangka atap dan tiang rumah atau jembatan. Kayu Sungkai
juga

sering diolah menjadi pelapis untuk motif kayu untuk memberi kesan alami dari suatu bangunan.

3.Kayu Pinus

pembahasan:

a.Sifat Kayu Pinus

Kayu pinus lebih ringan dibanding dengan jenis kayu yang lain.

b.Manfaat Kayu Pinus

Banyak yang menjadikan kayu pinus sebagai pilihan sebagai bahan untuk membuat furniture
sifatnya

yang lunak sehingga mudah dibentuk. Selain itu, kayu pinus juga lebih ringan dibandingkan dengan
jenis

kayu lainnya.

Anda mungkin juga menyukai