Anda di halaman 1dari 1

1.

Juknis Lomba Permainan Sepak Bola Pakaian Adat


 Masing-masing team beranggotakan 6 orang pemain (sudah termasuk kipper)
 Setiap masing-masing anggota team diwajibkan menggunakan kamen, dengan
ketentuan :
 Pemain laki-laki menggunakan kamen (lembaran) dengan gaya/style
perempuan
 Pemain perempuan menggunakan kamen dengan gaya/style laki-laki
 Durasi permainan 20 menit/sesi
 Apabila diakhir permainan terdapat kesamaan point, maka akan dilakukan
tendangan penalty oleh masing-masing team.
 Team yang memiliki point paling tinggi itu adalah yang menang

2. Juknis Lomba Permainan Estafet Hula Hoop


 Masing-masing team beranggotakan 5-6 orang pemain
 Setiap team berbaris dengan membentuk satu shaf/beresap
 Setiap pemain memegang erat tangan pemain yang ada disampingnya
 Permainan dilakukan dengan cara, memindahkan hola hoop dari sisi kiri ke
sisi kanan barisan tanpa melepaskan pegangan tangan
 Team yang hola hoop miliknya paling cepat berpindah sampai ujung adalah
pemenangnya.

Anda mungkin juga menyukai