Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI KESESUAIAN

PERESEPAN TERHADAP
FORMULARIUM
No.Dokumen :
440/002/A.APT/SOP/436.7.2.47/2017
SOP No. Revisi :0
Tanggal Terbit : 17 Januari 2017
Halaman : 1-2
UPTD
drg. Triyani Widyawati
Puskesmas NIP. 19620101 198903 2 011
Kedurus

1. Pengertian Proses evaluasi adalah proses yang dilakukan terhadap


peresepan apakah sesuai dengan formularium apa tidak, dengan
tujuan untuk melakukan upaya perbaikan
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah evaluasi
kesesuaian peresepan dengan formularium dalam rangka
peningkatan mutu dan kinerja Puskesmas Kedurus
3. Kebijakan Berdasarkan Surat Penetapan Kepala UPTD Puskesmas
Kedurus No. 440/C.VIII.SP/00024.01/436.7.2.47/2017 Tentang
Penyediaan Obat yang Menjamin Ketersediaan Obat
4. Referensi Permenkes RI No. 74 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas
5. Prosedur 1. Petugas memberikan informasi  kepada Dokter tentang isi
Formularium.
2. Petugas   memberikan informasi   kepada Petugas Medis
tentang isi Formularium.
3. Petugas menghitung jumlah resep obat yang sesuai
Formularium dari lembar resep yang dilayani setiap hari.
4. Petugas menghitung jumlah total resep obat yang dilayani
setiap hari.
5. Petugas farmasi menghitung  prosentase kesesuaian
peresepan dengan formularium dengan rumus :

Jumlah Resep Sesuai X 100 %


Jumlah total resep

6. Petugas melaporkan hasil evaluasi kesesuaian peresepan


terhadap formularium kepada Kepala Puskesmas.
6. Diagram
Alir Petugas  memberikan
informasi  kepada
Dokter tentang
 isi formularium

Petugas  memberikan informasi  kepada


Petugas Medis tentang isi formularium

Petugas menghitung jumlah resep obat yang sesuai


formularium dari lembar resep yang dilayani setiap hari

Petugas farmasi menghitung jumlah total


resep obat yang dilayani setiap hari

Petugas farmasi menghitung  prosentase kesesuaian


peresepan dengan formularium

Petugas melaporkan hasil


evaluasi kesesuaian peresepan
dengan Formularium kepada
Kepala Puskesmas

7. Unit Terkait 1. Poli Umum


2. Poli Gigi
3. Poli KIA/KB
4. Unit Rawat Inap
5. Pustu
6. Poskeskel

8. Rekaman Yang Tanggal mulai


No Isi Perubahan
Histori dirubah diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai