Anda di halaman 1dari 2

Notulensi Rapat Minggu ke 16

Lokasi : Kantor TPST Piyungan

Hari/tgl : Rabu 3 Maret 2021

 P danil
 Penjelasan progress minggu ke 16
 Realisasi pek galian sampah zona B
 Galian sampah pembentukan lereng zona B
 Masalah : genangan airlindi saat galian sampah bronjong dan pipa lindi
 Solusidewatering
 Devisiasi +1,175 (plus)
 Rencana kerja minggu ini ; gal.sampah, lereng zona B, lereng zona A, pas geotektile lereng zona
A, bronjong dan pipa lindi.

 P agung PPK
 Mereview pencampaian progress M ke 16
 Kendala pekerjaanbelum bisa dilkakuan kunjungan ke pabrik pipa, untuk kunjungan ke pabrik
ditiadakan terkait pandemic. Silahkan kontraktor mengajukan material sesuai kontrak agar
segera disetujui dan didatangkan.
 Terkait progresssisa waktu 44 minggu (kontrak)
 Usulan perpanjngan waktu muc.
 Akan ada audit
 Terkait kelnajutan sosialisasi bagaimana?

 P Bagus kontraktor
 Pemaparan pekerjaan minggu ke 15
 Asumsi pemadatan sampahmengacu pada BQ volume galian sama dgn volume yg
dipadatkan.
 Jawabana terkait Sosialisasikontraktor sdh menawarkan kepada warga untuk yg mau
terlibat bekerja diproyek.
 tenaga kerja local (desa) sdh ada yg dipekerjakan harian.

 Mujiyanta
 Dokumentasi saat kedatangan material batu kali agar secara visual terlihat.
 Kunjungan ke pabrik pipa direksi belum bisa dilakukan, segera saja didatangkan sesuai
spek.
 Untuk timbunan limestone yg tebal di atas 60 cm bisa dikonfersi pengganti tanah urug
tebal 30 cm (BQ)
 P kokoh DLHK
 Pekerjaan pipa lindi apakah
 P moedji
 Pekerja local disarankan yg mempunyai ahli dlm bidangnya
 Paparan Analisa data sampah;
 Galian 234.927,28
 Fill 64.663,78
 Selisih 170.263,50

Anda mungkin juga menyukai