Anda di halaman 1dari 5

PPU – PBM – LBI

Bacalah tulisan berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

Teks 1
¹Untuk menjaga agar daya ingat tidak turun, para ilmuan dari Inggris dan Finlandia menemukan
fakta bahwa tetap aktif sampai usia lanjut sangatlah penting. ²Berdasarkan penelitian mereka diketahui
orang yang lebih lama menempuh pendidikan lebih mampu mengimbangi efek demensia pada otak.
³Selama satu dekade terakhir, studi mengenai demensia atau kepikunan secara konsisten
menunjukan bahwa makin lama kita menuntut ilmu, makin rendah risiko terkena demensia. ⁴Dalam studi
terkini terhadap 872 orang yang mengikuti studi jangka panjang mengenai penuaan membuktikan hal
tersebut.
⁵Selain faktor pendidikan, para pakar selama ini menyarankan agar setiap orang yang beranjak
lansia tetap aktif dan tidak menarik diri dari pergaulan. ⁶Bersosialisasi, membaca buku, bermain catur,
dan belajar bahasa […] cara yang akan mengoptimalkan otak agar otak tak mudah pikun.

(Dikutip dengan pengubahan dari kompas.com)

1. Perbaikan kalimat ke-2 teks di atas adalah … 3. Perbaikan kalimat ke-4 teks di atas adalah …
(A) Penelitian mereka menunjukkan bahwa (A) Dalam studi terkini terhadap 872 orang
orang yang lebih lama menempuh mengikuti studi jangka panjang
pendidikan yang lebih mampu mengenai penuaan membuktikan hal
mengimbangi efek demensia pada otak. tersebut.
(B) Penelitian mereka diketahui bahwa (B) Studi terkini terhadap 872 orang
orang yang lebih lama menempuh mengikuti studi jangka panjang
pendidikan lebih mampu mengimbangi mengenai penuaan membuktikan hal
efek demensia. tersebut.
(C) Berdasarkan penelitian mereka, maka (C) Dalam studi terkini terhadap 872 orang
diketahui bahwa orang yang lebih lama yang mengikuti studi jangka panjang
menempuh pendidikan lebih mampu mengenai penuaan yang dibuktikan hal
mengimbangi efek demensia pada otak. tersebut.
(D) Berdasarkan penelitian mereka, (D) Studi terkini terhadap 872 orang yang
diketahui bahwa orang yang lebih lama mengikuti studi jangka panjang
menempuh pendidikan lebih mampu mengenai penuaan dibuktikan hal
mengimbangi efek demensia. tersebut.
(E) Berdasarkan penelitian mereka, (E) Studi terkini terhadap 872 orang yang
diketahui kalau orang yang lebih lama mengikuti studi jangka panjang
menempuh pendidikan lebih mampu mengenai penuaan membuktikan hal
mengimbangi efek demensia pada otak. tersebut.

2. Kata yang tidak baku pada teks di atas 4. Kata yang paling tepat untuk melengkapi
adalah …. titik-titik pada kalimat ke-6 adalah ….
(A) ilmuan (A) yaitu
(B) aktif (B) adalah merupakan
(C) dekade (C) merupakan
(D) demensia (D) yakni
(E) risiko (E) misalnya

PROBLEM SET, B. INDONESIA, PPLS - RONIN, PERIODE 2, NURUL FIKRI hlm. 12


5. Bentukan kata yang salah pada bacaan di (C) melakukan penelitian dan bermain
atas digunakan pada kalimat …. (D) terus beraktivitas dan banyak bergaul
(A) 2 (E) mengaktifkan otak dan pikiran
(B) 3
(C) 4 7. Pada bacaan di atas, aktivitas yang tidak
(D) 5 dapat menjaga agar seseorang tidak pikun
(E) 6 adalah ….
(A) bakti sosial
6. Menurut bacaan di atas, penurunan daya (B) bermain catur
ingat dapat teratasi dengan …. (C) membaca buku
(A) bergaul dan melakukan penelitian (D) belajar bahasa
(B) belajar hingga usia lanjut dan bergaul (E) bergaul di masyarakat

Tulisan berikut diikuti oleh lima butir pertanyaan. Pertimbangkan apakah kata atau kalimat pada setiap
nomor bercetak tebal TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) atau diganti dengan pilihan lain yang tersedia (B,
C, D, atau E).

Teks 2
8
Di Bawah Lindungan Ka’bah adalah novel sekaligus karya sastra klasik Indonesia yang ditulis
oleh Haji Abdul Malik Karim Amrullah atau lebih dikenal dengan Hamka. Novel ini diterbitkan pada tahun
1938 oleh Balai Pustaka, 9Penerbit Nasional Hindia Belanda.
Novel ini 10menceritakan tentang kisah percintaan antara Hamid dan Zainab. Mereka saling
jatuh cinta, tetapi terpisah karena perbedaan latar belakang sosial hingga Zainab dihadapkan 11oleh
permintaan ibunya agar menikah dengan laki-laki yang telah dipilihkan. Pada akhir cerita, Hamid
memutuskan pergi ke Mekkah, kemudian terus beribadah hingga akhirnya meninggal di hadapan Kakbah
setelah mengetahui Zainab meninggal.
Novel ini disambut baik dari berbagai kalangan, bahkan hingga saat ini telah diadaptasi menjadi
film sebanyak dua kali, 12masing-masing dengan judul yang sama, yaitu pada tahun 1981 dan 2011.

(Dikutip dengan pengubahan dari wikipedia.org)

8. 11.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(B) Di Bawah Lindungan Ka’bah (B) pada
(C) “Di Bawah Lindungan Ka’bah” (C) dengan
(D) ‘Di Bawah Lindungan Ka’bah’ (D) terhadap
(E) “Dibawah Lindungan Ka’bah” (E) karena

9. 12.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(B) penerbit Nasional (B) masing-masing novel
(C) penerbit nasional (C) tiap-tiap novel
(D) terbitan nasional (D) setiap novel
(E) Penerbitan Nasional (E) novel-novel

10.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(B) bercerita tentang
(C) cerita mengenai
(D) bercerita
(E) menceritakan mengenai

PROBLEM SET, B. INDONESIA, PPLS - RONIN, PERIODE 2, NURUL FIKRI hlm. 13


Bacalah tulisan berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E!

Teks 3
1
Stres adalah gangguan mental yang dihadapi seseorang akibat adanya tekanan. 2Tekanan ini
muncul dari kegagalan individu dalam memenuhi kebutuhan atau keinginannya. 3Tekanan ini bisa berasal
dari dalam atau dari luar individu.
4
Walaupun sering dibahas dalam konteks negatif, namun stres tidak selalu buruk. 5Stres akan bernilai
positif ketika dijadikan sebagai peluang untuk menawarkan potensi hasil. 6Misalnya, beban kerja yang berat
dengan waktu yang mepet dijadikan sebagai tantangan positif untuk menaikkan mutu pekerjaan dan
kepuasan hasil yang didapat. 7Stres buruk pun akan menjadi stres baik apabila dimodifikasi menjadikan
suatu dorongan positif untuk melakukan perubahan ke arah yang lebih baik.

(Dikutip dengan pengubahan dari https://id.wikipedia.org/)

13. Agar paragraf kedua menjadi lebih padu, (C) 3


kalimat 7 sebaiknya …. (D) 4
(A) dihilangkan dari paragraf tersebut (E) 5
(B) ditempatkan setelah kalimat 4
(C) diletakkan setelah kalimat 5 15. Kata berimbuhan yang digunakan secara
(D) dijadikan sebagai pengganti kalimat 5 tidak tepat ….
(E) diawali dengan konjungsi antarkalimat (A) 1
(B) 3
14. Penggunaan kata secara tidak tepat terdapat (C) 5
pada kalimat …. (D) 6
(A) 1 (E) 7
(B) 2

Teks 4
Sayur dan buah merupakan dua hal yang tidak bisa terpisahkan. Keduanya mengandung vitamin,
mineral, dan serat yang diperlukan tubuh setiap hari. Beberapa vitamin dan mineral penting yang
terkandung dalam sayur dan buah adalah vitamin A, vitamin C, vitamin E, magnesium, seng, kalium,
fosfor, dan asam folat. Unsur-unsur tersebut tentu dapat memenuhi kebutuhan nutrisi bagi tubuh dan
berguna untuk mencegah berbagai penyakit. Misalnya, kalium dalam pisang dapat membantu
menurunkan tekanan darah tinggi, menurunkan risiko kehilangan massa tulang, dan mencegah batu
ginjal.
Serat dalam sayur dan buah juga berperan dalam mencegah berbagai penyakit, seperti penyakit
jantung, diabetes, strok, dan penyakit yang berhubungan dengan sistem pencernaan. Hal ini terjadi
karena serat dapat membantu kita dalam menurunkan kolesterol jahat, mengontrol kadar gula darah,
melancarkan sistem pencernaan, dan membuat kita lebih kenyang sehingga kita tidak makan berlebih.

(Dikutip dengan pengubahan dari https://hellosehat.com/)

16. Inti yang diungkapkan pada paragraf 17. Penyakit yang tidak dapat dicegah dengan
pertama adalah …. serat pada sayur dan buah adalah ….
(A) keterkaitan antara sayur dan buah (A) jantung
dengan zat yang terkandung di (B) diabetes
dalamnya (C) strok
(B) kandungan zat pada sayur dan buah (D) gangguan pencernaan
yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh (E) darah tinggi
(C) bermacam-macam vitamin dan mineral
yang bermanfaat untuk kesehatan
(D) unsur-unsur yang terkandung dalam
sayuran dan buah-buahan
(E) keunggulan-keunggulan unsur-unsur
yang terkandung pada sayur dan buah

PROBLEM SET, B. INDONESIA, PPLS - RONIN, PERIODE 2, NURUL FIKRI hlm. 14


18. Hubungan kata mineral dan nutrisi bisa (C) banyak
dianalogikan dengan …. (D) kepadatan
(A) rel dan kereta (E) kelompok
(B) avtur dan pesawat
(C) bumi dan planet 20. Kalimat 1 dan 2 pada paragraf ke-1
(D) kain dan benang memiliki keterpaduan yang diwujudkan
(E) aspal dan jalan dengan cara ….
(A) penggantian
19. Kata massa pada teks di atas bisa diganti (B) pengacuan
dengan kata …. (C) ilustrasi
(A) orang (D) pemerincian
(B) sekumpulan (E) penambahan

Teks 5
1
Sekalipun telah diketahui sebagai kebiasaan buruk, merokok tetap saja dilakukan oleh banyak
orang. 2Kesulitan untuk berhenti merokok akibat candu terkadang dijadikan sebagai alasan bagi mereka
untuk melanjutkan kebiasaan ini. 3Mereka memiliki anggapan bahwa saat mengisap rokok, mereka
menjadi lebih tenang. 4Rasa tenang yang dirasakan itu kemudian menyebabkan mereka menutup mata
terhadap berbagai efek negatif merokok.
5
Setiap tahun, asap tembakau menjadi penyebab enam juta kematian di seluruh dunia. 6Sebanyak
600.000 di antaranya disebabkan oleh asap rokok (secondhand smoke). 7Asap tembakau juga diduga
menjadi penyebab dari 25 penyakit yang berbeda. 8Hal ini mengindikasikan bahwa begitu banyak bahaya
yang mungkin terjadi akibat satu faktor, yaitu asap tembakau, termasuk asap rokok.

(Dikutip dengan pengubahan dari https://hellosehat.com/)

21. Gagasan utama yang tidak dapat 23. Persamaan kata dari kata yang dicetak tebal
melanjutkan kedua paragraf tersebut adalah pada teks di atas adalah ….
…. (A) asumsi
(A) bermacam-macam penyakit yang (B) acuan
muncul akibat merokok (C) bayangan
(B) hasil penelitian tentang bahaya merokok (D) pemikiran
bagi tubuh (E) jangkauan
(C) upaya-upaya pencegahan agar orang
tidak kecanduan merokok 24. Lawan kata dari kata efek pada teks di atas
(D) penegakan aturan tentang pencegahan adalah ….
merokok (A) paut
(E) solusi bagi orang yang kecanduan (B) akibat
merokok (C) laik
(D) liat
22. Hubungan isi paragraf pertama dan kedua (E) sebab
adalah …
(A) Paragraf pertama merupakan pengantar 25. Kata kiasan pada teks bacaan di atas terdapat
isi paragraf kedua. pada kalimat …
(B) Paragraf pertama menginformasikan (A) 1
masalah yang dijelaskan paragraf kedua. (B) 2
(C) Paragraf kedua merupakan solusi atas (C) 3
masalah yang terdapat pada paragraf (D) 4
pertama. (E) 5
(D) Paragraf kedua membuktikan dampak
negatif kebiasaan merokok pada
paragraf pertama.
(E) Paragraf pertama merupakan pernyataan
umum untuk penjelasan pada paragraf
kedua.

PROBLEM SET, B. INDONESIA, PPLS - RONIN, PERIODE 2, NURUL FIKRI hlm. 15


Teks 6
Polusi udara merupakan kondisi udara yang ada di sekitar kita yang dicemari oleh bahan-bahan
kimia, zat, partikel yang bersifat negatif, atau bahan biologis lainnya yang bersifat membahayakan
manusia dan makhluk hidup lainnya. Polusi udara atau pencemaran udara ini sering kali memunculkan
bermacam-macam dampak yang merugikan, baik bagi manusia, hewan, tumbuhan, maupun bumi.
Polusi udara terjadi karena ulah manusia yang menghasilkan berbagai polutan. Polutan yang
mencemari udara tersebut paling banyak berupa asap-asap yang berasal dari aktivitas industri dan pabrik.
Selain itu, asap-asap yang mencemari udara tersebut berasal dari aktivitas merokok manusia dan aktivitas
kendaraan bermotor. Semua asap tersebut tentunya mengandung banyak sekali penyakit dan hal yang
merugikan lainnya.

(Dikutip dengan pengubahan dari https://ilmugeografi.com/)

26. Isi teks tersebut dapat dinyatakan secara 27. Unsur-unsur yang memadukan kalimat-
ringkas dengan kalimat … kalimat pada paragraf kedua adalah ….
(A) Polusi udara disebabkan oleh aktivitas (A) kata tunjuk dan konjungsi
manusia yang menghasilkan asap dari (B) repetisi kata dan kata ganti
industri atau pabrik, rokok, dan (C) kata ganti dan kata pengacuan
kendaraan bermotor. (D) konjungsi dan repetisi
(B) Polusi udara adalah pencemaran udara (E) substitusi dan konjungsi
yang disebabkan oleh bahan-bahan
kimia, partikel negatif, dan bahan 28. Lawan kata dari kata makhluk pada teks di
biologis yang berasal dari berbagai atas adalah ….
aktivitas manusia. (A) karangan
(C) Pencemaran udara disebabkan oleh ulah (B) ciptaan
manusia yang menghasilkan berbagai zat (C) mati
polutan, seperti asap industri atau pabrik, (D) pencipta
asap rokok, dan asap kendaraan (E) benda
bermotor.
(D) Zat-zat berbahaya yang muncul akibat 29. Persamaan kata dari kata ulah pada teks di
aktivitas manusia merupakan faktor- atas adalah ….
faktor yang mengakibatkan terjadinya (A) tindak
polusi udara. (B) tindakan
(E) Asap industri atau pabrik, asap rokok, (C) berbeda
dan asap kendaraan bermotor (D) yakin
merupakan polutan yang menyebabkan (E) jangan
terjadinya polusi udara.
30. Hubungan kata polutan dengan kata asap
dapat dianalogikan dengan kata ….
(A) kain dan sutra
(B) bensin dan solar
(C) buku dan pensil
(D) emas dan perak
(E) logam dan besi

PROBLEM SET, B. INDONESIA, PPLS - RONIN, PERIODE 2, NURUL FIKRI hlm. 16

Anda mungkin juga menyukai